• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kedudukan Gadai Adat Tanah Sawah Di Kabupaten Aceh Besar

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2016

Membagikan "Kedudukan Gadai Adat Tanah Sawah Di Kabupaten Aceh Besar"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

KEDUDUKAN GADAI ADAT TANAH SAWAH DI

KABUPATEN ACEH BESAR

TESIS

Oleh :

NURKHALIS, BS

NIM. 002105074

PROGRAM PASCASARJANA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2004

Nurkhalis, Bs : Kedudukan Gadai Adat Tanah Sawah Di Kabupaten Aceh Besar, 2004

(2)

Nurkhalis, Bs : Kedudukan Gadai Adat Tanah Sawah Di Kabupaten Aceh Besar, 2004

USU Repository © 2007

INTISARI

KEDUDUKAN GADAI ADAT TANAH SAWAH DI KABUPATEN ACEH BESAR NURKHALIS, BS

T. DJUNED M. DJAMIL USAMY T.SYAMSUL BAHRI

Dalam pasal 7 Undang-undang No. 56 Prp tahun 1960 ditentukan bahwa gadai tanah berlangsung untuk waktu 7 tahun, lewat 7 tahun otomatis tanah kembali kepada pemilik dengan tanpa penyerahab uang tebusa.

Undang- undang tersebut bertujuan melindungi pemilik tanah untuk menjaga jangan terjadi pemerasan. Namun ternyata dalam kenyataannya ketentuan gadai tanah dalam Undang-undang tersebut belum terlaksana dengan baik, justru gadai dilaksanakan berdasarkan Hukum Adat tanpa memperhatikan ketentuan pasal 7 undang-undang tersebut.

Penelitian ini bertuluan untuk mengetahui dan menjelaskan pelaksanaan gadai tanah sawah dalam masyarakat Aceh Besar setelah diundangkan undang-undang No. 56 Prp tahun 1960, dan gadai tanah sawah masih diikuti di kabupaten Aceh Besar, pelaksanaan gadai menurut hukum adat dan gadai menurut undana-undang No. 56 Prp tahun 1960.

Penelitian ini bersifat deskriptif analisis dengan menggunakan pendekatan yuridis normatif dan yuridis empiris. Lokasi penelitian dilakukan di Kabupaten Aceh Besar dengan memilih 3 sampel Kecamatan yaitu Kecamatan indrapura, Kecamatan Lhoknaa dan Kecamatan Darul Imarah.

Tiap-tiap Kecamatan dipilih 3 kemukiman, masing- masing Kemukiman dipilih 3 Desa. Jadi bejumlah 27 Desa. Penjualan gadai 27 Orang dan pembeli gadai 27 orang.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa perjanjian gadai di Kabupaten Aceh Besar dilaksanakan hukum adat. Perjanjian gadai dengan surat di bewah tangan diketahui oleh Kepala Desa (Keuchik) dan tidak mempunyai jangka waktu, perjanjian ini dilakukan karena ada kehutuhan yang mendesak, tolong menolong, kerja sama, memiliki tanah garapan dan mencari modal. Perjanjian gadai menurut hukum adat termasuk katagori jual.

(3)

Nurkhalis, Bs : Kedudukan Gadai Adat Tanah Sawah Di Kabupaten Aceh Besar, 2004

USU Repository © 2007

ABSTRACT

The role Of Customary Law in Rice-Field Mortgage In Aceh Besar Regency

By

NURKHALIS, BS T. DJUNED,SH

M. DJAMIL USAMY,SH.M.M T.SYAMSUL BAHRI,SH.

In Act No.56Artcle 7 state regulation (Prp), it is stipulated The land mortgage takes place for seven years.when it has passed the seven-year period, automatically the land will not have to be redeemed bythe landowner.This is meant to protect the landownerfrom extortion.However,the procedure mentioned in the Art is not impelemnted in Practices,customary law in the mortgage process is still carried out Ragardless the article 7 of thr act.

This research aims at finding out the execution reason of the rice-Field mortgage after the implementation of Act No.56 state regulation (Prp)1960,the factor causing rice-field custom mortgage still exists in of Aceh Besar Regency, and the comparison on mortgage construction in Accordance with constitution No.56 state Regulation(Prp)1960.

This descriptive research applied normative and empiric juridical Approach. It was done in Aceh Besar Regency by selecting the sample districts Mamely :Indrapuri,Lhoknga,and the daru imarah . The write selected thee sub districts from each thee villages from each sub-district. Thus, the total of villages selected is 27, with 27 mortgage sellers and 27 mortgage buyers.

The result of the research indicates that mortgage agreement in Aceh Besar Regency is executed according to customary law. They make mortgage agreement on underhanded letter signed by village chief (keuchik) without time limitation. It is usually made due to the urgency of needs, helping willingness, cooperation and investment. According to customary law, mortgage agreement is included into selling category.

Referensi

Dokumen terkait

Referensi teori yang terkait dengan permainan matematika serta daya tarik bagi peserta didik yang telah diperoleh dijadikan sebagai fondasi dasar dan alat utama bagi

Kawasan karst Gunungkidul dengan kawasan non-karst ( Wilayah Sekitar Jetis, Bantul, DIY) memiliki material yang hampir sama setelah melalui beberapa

aroma khas susu, tekstur renyah, dan memiliki kenampakan yang menarik. Proses pembuatan stick susu terdapat beberapa tahapan yang

Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Alloh SWT, yang mana telah memberikan berkah rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan

Tabel 9 hasil pengujian dengan SPSS didapatkan angka F hitung antara ROA, ROE, NPM terhadap variabel terikat yaitu Corporate Governance sebesar 0.645 dan nilai

paving block (bata beton) adalah suatu komposisi bahan bangunan yang dibuat dari campuran semen portland, agregat halus dan air dengan atau tanpa bahan tambahan lainnya

Pengaruh Indek Nikkei 225, Dow Jones Industrial Average, BI Rate dan Kurs Dolar terhadap Indeks Harga Saham Gabungan : Studi Kasus pada IHSG Bursa Efek Indonesia

Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Hubungan Antara Keterampilan Mengajar Guru Dengan Motivasi Belajar. Variabel Penelitian ini mengunakan variabel bebas,