• Tidak ada hasil yang ditemukan

Sitotoksisitas Ekstrak Etanol Daun Lidah Buaya (aloe Vera L.) terhadap Sel Kanker Serviks (Hela Cell Line) - Ubaya Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Sitotoksisitas Ekstrak Etanol Daun Lidah Buaya (aloe Vera L.) terhadap Sel Kanker Serviks (Hela Cell Line) - Ubaya Repository"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

 

SITOTOKSISITAS EKSTRAK ETANOL

DAUN LIDAH BUAYA TERHADAP

SEL KANKER SERVIKS (HeLa Cell Line)

Mentari Kristiani Handoko, 2012

Pembimbing : (I) Kartini (II) Elisawati Wonohadi

ABSTRAK

Kanker merupakan suatu penyakit yang mematikan, dan saat ini bahan alam menjadi salah satu alternatif pengobatannya. Oleh karena itu dilakukan penelitian untuk mengetahui sitotoksisitas ekstrak etanol daun lidah buaya (Aloe vera L.)

terhadap sel kanker serviks (HeLa Cell Line). Ekstraksi daun lidah buaya

dilakukan dengan cara maserasi kinetik menggunakan etanol 80%. Sel kanker yang digunakan adalah sel HeLa dengan konsentrasi 10000 sel/50 μl, yang diberi perlakuan dengan beberapa konsentrasi ekstrak uji yaitu 125 µg/ml, 250 µg/ml, 500 µg/ml, 100 µg/ml, 2000 µg/ml. Uji sitotoksik dilakukan dengan pengukuran aktivitas LDH yang dibebaskan oleh sel kanker setelah mendapat perlakuan

dengan ekstrak uji selama 24 jam. Penambahan reaction mixture akan

memberikan hasil reaksi berwarna merah, yang absorbansinya diukur dengan

ELISA reader. Dari data absorbansi dihitung persen sitotoksisitasnya yang

kemudian diolah menggunakan Probit Analisis untuk mendapatkan nilai IC50.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak etanol daun lidah buaya memiliki nilai IC50 sebesar 1390,762µg/ml untuk pengukuran 1 dan 1208,149 µg/ml untuk

pengukuran 2. Dengan nilai IC50 tersebut dapat disimpulkan bahwa ekstrak etanol

daun lidah buaya tidak memiliki efek sitotoksik, sesuai dengan standar National Cancer Institute (NCI) bahwa suatu ekstrak memiliki efek sitotoksik bila nilai IC50 ≤ 20 μg/ml.

Kata Kunci : sitotoksisitas, sel kanker serviks, HeLa Cell Line , daun lidah

buaya, Aloe vera L.

Referensi

Dokumen terkait

Peraturan  Bupati  Barito   Kuala   Nomor  36  Tahun   2016 tentang

1. Pemberdayaan   Perempuan dan Keluarga Berencana 11.. Asisten III  Bidang Administrasi Umum Koordinator Bidang Pemerintahan. 1.

Penguasaan Skill di Luar Pertanian, Jarak Tempuh ke Tempat Kerja dan Upah terhadap Kesempatan Kerja Penduduk Pedesaan mellaui Migrasi Musiman di Desa Sukosari Kecamatan

Results from testing the second hypothesis show that the amount of related party transactions by a company is negatively related to the company's cash dividend payment policy,

… mempunyai hubungan atau sesuai dengan tugas pekerjaannya berdasarkan rencana kebutuhan dalam rangka peningkatan pengetahuan, kemampuan, keterampilan, serta sikap

(1) Perjalanan dinas dalam wilayah Daerah sebagaimana dimaksud dalam Pasal 10 huruf a adalah perjalanan dinas dari Kabupaten ke Kecamatan (termasuk Desa atau Kelurahan)

HakékatFungsiAjén Moral dinaPupujian…….... BAB III MÉTODE

[r]