Bidang Akademik
Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin
COVER
TUPOKSI MONEV, KODE ETIK
PANITIA UTS DAN UAS
BIDANG AKADEMIK
AKD-UNISKA PDM
UNIVERSITAS ISLAM KALIMANTAN
MUHAMMAD ARSYAD AL BANJARI
BANJARMASIN
2017
Bidang Akademik
Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin
TUPOKSI MONEV, KODE ETIK
PANITIA UTS DAN UAS
BIDANG AKADEMIK
AKD-UNISKA PDM
Revisi Ke
: -
Tanggal
: -
Dikaji Ulang oleh
: Wakil Rektor I Bidang Akademik
Dikendalikan oleh
: Lembaga Penjaminan Mutu (LPM)
Disetujui oleh
: Rektor
UNISKA TUPOKSI MONEV, KODE ETIK PANITIA UTS DAN UAS
SISTEM PENJAMINAN MUTU INTERNAL AKD-UNISKA/PDM/…/… Disetujui oleh : Rektor, Abd. Malik, S.Pt., M.Si., Ph.D Revisi ke : - ……….. Tanggal :
Bidang Akademik
Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin
i
KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Dengan memanjatkan Puji dan Syukur kehadirat Allah Subhanahu’wataala, Tuhan Yang Maha Kuasa, karena atas segala limpahan Rahmat dan Karunia Nya jualah sehingga buku TUPOKSI Monev, Kode Etik Panitia UTS dan UAS di lingkungan Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin ini dapat diselesaikan.
Penerbitan buku TUPOKSI Monev, Kode Etik Panitia UTS dan UAS dimaksudkan sebagai sasaran utama atau pekerjaan dalam melaksanakan kegiatan untuk mencapai dilakukannya Tugas Pokok Dan Fungsi (Tupoksi) Monev, Kode Etik Panitia Ulangan Tengah Semester (UTS) dan Ulangan Akhir Semester (UAS) di lingkungan Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin.
Harapan kami dengan adanya buku TUPOKSI Monev, Kode Etik Panitia UTS dan UAS maka pelaksanaan kegiatan sudah dapat terlaksanan dengan baik dan terukur sesuai dengan peraturan dan ketentuan yang berlaku.
Semoga buku TUPOKSI Monev, Kode Etik Panitia UTS dan UAS memberikan manfaat bagi civitas akademik. Amien
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Banjarmasin, 07 Januari 2017 Wakil Rektor I Bidang Akademik,
Bidang Akademik
Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin
ii
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR ... i DAFTAR ISI ... ii 1. PENDAHULUAN ... 1 A. Latar Belakang ... 1 B. Landasan Yuridis ... 1C. Visi Misi dan Tujuan Serta Program ... 1
2. TUPOKSI ... 2 A. Ketua ... 2 B. Sekretaris ... 2 C. Koordinator ... 2 D. Pengawas ... 3 3. KODE ETIK ... 3
A. Kode Etik Pengawas ... 3
B. Prinsip ... 3
C. Manfaat ... 4
D. Pelanggaran Kode Etik Pengawas ... 4
4. STRUKTUR ORGANISASI DAN PENUGASAN ... 5
Bidang Akademik
Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin
1
1. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Evaluasi merupakan salah satu bagian dari suatu kegiatan yang dilakukan untk mengukur sejauhmana target yang telah ditetapkan dapat dicapai, bahkan lebih dari itu juga untuk melihat sejauhmana peranan faktor pendukung dalam mempengaruhi suatu proses begitu juga faktor penghambat kesuksesan suatu proses dalam menghasilkan suatu produk.
Ujian Tengah semester dan Ujian akhir semester merupakan suatu evaluasi proses pembelajaran setiap mata kuliah pada setiap semester genap dan ganjil tahun akademik berjalan pada program studi .dilingkungan Uniska MAB yang dilaksanakan terjadwal sesuai dengan kalender akademik Uniska MAB.
Pelaksanaan UTS dan UAS sebagai bentuk evaluasi pembelajaran agar lebih evektif dan evisien serta produktif maka diperlukan panitia yang akan melaksanakan tugas dan fungsinya dengan baik dan benar serta beretika. Adapun Tugas Pokok dan Fungsi (TUPOKSI) panitia lebih jelas dan terarah maka diperlukan suatu panduan sebagai acuan dalam menjalankan proses UTS dan UAS masing-masing Prodi di likungan Uniska MAB.
B. Landasan Yuridis
1. Undang-undang No 2 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional 2. Undang-Undang No 12 tahun 2012 Tentang Perguruan Tinggi
3. Undang-Undang No 44 tahun 2015 tentang SNPT 4. Statuta Uniska 2017
5. Peraturan Akademik tahun 2017 6. Kebijakan akademik tahun 2017
7. Hasil rapat wakil rektor 1, PD1 dan Ka Prodi tahun 2017
C. Visi Misi dan Tujuan Serta Program
1. Visi
Pelaksanaan UTS dan UAS yang trasparan dan akuntabel dalam menciptakan Publik Trust bidang akdemik Uniska MAB.
2. Misi
2.1 Melaksanakan pengelolaan Monev UTS dan UAS bidang akdemik 2.2 Melaksanakan organisasi Monev UTS dan UAS bidang akdemik 2.3 Melaksanakan administrasi Monev UTS dan UAS bidang akdemik 2.4 Melaksanakan pengawasan Monev UTS dan UAS bidang akdemik 2.5 Melaksanakan pelaporan hasil Monev UTS dan UAS bidang akdemik
3. Tujuan
Bidang Akademik
Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin
2
3.2 Terlaksananya organisasi Monev UTS dan UAS bidang akademik 3.3 Terlaksananya administrasi Monev UTS dan UAS bidang akademik 3.4 Terlaksananya pengawasan Monev UTS dan UAS bidang akademik 3.5 Terlaksananya pelaporan hasil Monev UTS dan UAS bidang akademik
4. Program
4.1 Efisiensi dan efektifitas serta produktifitas Monev UTS dan UAS bidang akdemik
4.2 Mengorganisir pelaksanaan Monev UTS dan UAS bidang akdemik 4.3 Penataaan tertib administrasif Monev UTS dan UAS bidang akdemik 4.4 Pengawasan pelaksanaan Monev UTS dan UAS bidang akdemik
2. TUPOKSI
A. Ketua
1. Mengorganisir pelaksanaan Admintastrasi dan Manajemen Monev UTS dan UAS bidang akdemik
2. Bertanggungjawab secara Admintastrasi dan Manajemen pelaksnaan Monev UTS dan UAS bidang akdemik
3. Melaksanaan Admintastrasi dan Manajemen Monev UTS dan UAS bidang akdemik
4. Melakukan pengawasan pelaksanaan Admintastrasi dan Manajemen Monev UTS dan UAS bidang akdemik
5. Memberikan laporan hasil pelaksnaan Monev UTS dan UAS bidang akdemik
B. Sekretaris
1. Membantu ketua secara manajemen pelaksanaan monev UTS dan UAS (menyiapkan draf pengelolaan)
2. Membantu ketua secara organisasi pelaksanaan monev UTS dan UAS ( (menyiapkan struktur organisasi monev)
3. Membantu ketua secara administrasi dalam persiapan monev UTS dan UAS (SK TIM monev)
4. Membantu ketua menyiapkan laporan monev UTS dan UAS (rekapan hasil monev yang disampaikan koornidator)
C. Koordinator
1. Mengkoordinir pelaksanaan pengawas monev UTS dan UAS
2. Melakukan verifikasi dan klaripikasi laporan pengawas UTS dan UAS 3. Menyusun Jadwal pengawas monev UTS dan UAS
Bidang Akademik
Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin
3
5. Membuat rekap laporan ke ketua monev UTS dan UAS
D. Pengawas
1. Melaksanakan tugas Administrasi monev UTS dan UAS sesuai jadwal yang di tetapkan ketua secara bertanggung jawab.
1.1 Melaksanakan monev Adminitrasi UTS dan UAS 1.1.1 SK pelaksanaan,
1.1.2 Tata tertib pelaksanaan, 1.1.3 Jadwal Pengawas Mata Kuliah, 1.1.4 Soal,
1.1.5 Kartu peserta Ujian.
1.2 Melaksanakan monev kelengkapan Administrasi UTS dan UAS.
1.3 Melaksanakan tugas pengelolaan monev UTS dan UAS sesuai jadwal yang di tetapkan ketua secara bertanggung jawab.
1.4 Melaksanakan monev pengelolaan UTS dan UAS (Kesesuaian jadwal dengan pelaksanaan, Ketercukupan ruang dengan jumlah peserta, ketepatan waktu pelaksanaan, kehadiran pengawas dari prodi.
1.5 Melakukan koordinasi dengan koordinator UTS dan UAS 1.5.1 menerima instrumen dan jadwal,
1.5.2 menerima arahan dari koordinator monev, 1.5.3 konsultasi,
1.5.4 verifikasi,
1.5.5 klaripikasi dengan koordinator.
2. Melaporkan hasil monev sehari setelah melaksanakan monev UTS dan UAS ke koordinator masing-masing (rekapan hasil monev)
2.1 Menyampaikan rekap kelengkapan administrasi prodi 2.2 Menyampaikan rekap monev pengelolaan
2.3 Menyampaikan rekap hasil instrumen
3. KODE ETIK
A. Kode Etik Pengawas
Etika merupakan pola aturan atau tata cara sebagai pedoman berperilaku etis dalam melakukan suatu kegiatan atau pekerjaan pengawas UTS dan UAS Uniska MAB.
Kode etik diadakan sebagai sarana kontrol sosial dan untuk menjaga martabat dan kehormatan serta melindungi pengawas dari segala bentuk penyimpangan atau penyalahgunaan dari tugas pokok.
B. Prinsip
1. Dalam melaksanakan tugas, senantiasa berlandaskan iman dan taqwa, serta mengikuti aturan akademik Uniska MAB
Bidang Akademik
Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin
4
2. Merasa bangga mengemban tugas sebagai pengawas
3. Memiliki pengabdian yang tinggi dalam menekuni tugas sebagai pengawas 4. Bekerja dengan penuh rasa tanggung jawab dalam tugasnya sebagai pengawas 5. Menjaga citra dan nama baik selaku pengawas dalam melaksanakan tugas
sebagai pengawas
6. Memiliki disiplin yang tinggi dalam melaksanakan tugas tupoksi sebagai pengawas
7. Mampu menampilkan keberadaannya sebagai civitas akademika
8. Sigap dan terampil untuk menaggapi dan membantu memecahkan masalah-masalah yang dihadapi mahasiswa peserta UTS dan UAS
9. Memiliki rasa kesetiakawanan sosial yang tinggi, baik terhadap mahasiswa maupun terhadap sesama pengawas.
C. Manfaat
1. Mampu melaksanakan tugas pokok dan fungsinya melaksanakan pengawasan UTS dan UAS.
2. Meningkatnya kompetensi pengawas sehingga dapat mempertinggi kinerjanya. 3. Mampu bekerjasama dengan Pasca, Fakultas, Prodi, Dosen dan Mahasiswa dalam
meningkatkan kinerja pengawasannya.
4. Mampu melakukan berbagai akuntabilitas dan kapabilitas pengawas dalam rangka meningkatkan mutu pelaksanaan UTS dan UAS yang diawasinya.
5. Hasil yang diharapkan dari etika pengawas UTS dan UAS adalah diperolehnya pengawas yang bermutu sehingga dapat melaksanakan tugas pokok dan fungsinya dalam rangka meningkatkan mutu pelaksanaan UTS dan UAS yang diawasinya.
D. Pelanggaran Kode Etik Pengawas
Pelanggaran kode etik pengawas berarti pelanggaran atau penyelewengan terhadap sistem norma, nilai dan aturan akademik tertulis yang secara tegas menyatakan apa yang benar dan baik, dan apa yang tidak benar dan tidak baik bagi pengawas UTS dan UAS.
Bidang Akademik
Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari Banjarmasin
5
4. STRUKTUR ORGANISASI DAN PENUGASAN
5. PENUTUP
Dengan adanya Tupoksi Monep, Kode Etik Pengawas UTS dan UAS Uniska MAB ini, untuk selanjutnya agar pelaksanaan UTS dan UAS dapat terlaksana secara efektif dan efisien sesuai dengan tugas dan fungsinya serta memperhatikan kode etik yang telah ditetapkan, diharapkan panitian UNTS dan UAS lebih profesional dan produktif. Tupoksi Monep, Kode Etik ini diterbitkan dengan pertimbangan, antara lain untuk menjawab tuntutan akuntabilitas dan publik trus dari stake holder bagi biro akademik Uniska MAB.
PEMBINA PENASEHAT KETUA KOORDINATOR KOORDINATOR PENGAWAS ANGGOTA KOORDINATOR