• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perbedaan Keluhan Muskuloskeletal Sebelum dan Sesudah Pemberian Workplace Stretching-Exercise pada Perawat di RSIA Badrul Aini Medan Tahun 2015

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perbedaan Keluhan Muskuloskeletal Sebelum dan Sesudah Pemberian Workplace Stretching-Exercise pada Perawat di RSIA Badrul Aini Medan Tahun 2015"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Perawat, sebagai staf medis, memiliki risiko paling tinggi mengalami

keluhan muskuloskeletal. Upaya solusi alternatif yang dapat dilakukan adalah

dengan melakukan

Workplace Stretching-Exercise

(WSE) yang didesain dengan

prinsip gerakan

stretching

(peregangan otot).

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat perbedaan keluhan

muskuloskeletal sebelum dan sesudah

Workplace Stretching-Exercise

(WSE) pada

petugas perawat di Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Badrul Aini. Jenis

penelitian ini adalah

pre eksperimental

dengan rancangan

one group pretest

posttest

. Sampel pada penelitian ini berdasarkan total sampling adalah sebanyak

34 orang. Keluhan muskuloskeletal diukur dengan menggunakan

Nordic Body

Map

(NBM). Analisis data menggunakan uji statistik

paired t-test

pada tingkat

kemaknaan 95%.

Hasil menunjukkan bahwa

mean

keluhan muskuloskeletal mengalami

penurunan saat

posttest

dibandingkan dengan saat

pretest

. Berdasarkan hasil uji

paired t-test

diketahui terdapat perbedaan keluhan muskuloskeletal sebelum dan

sesudah

Workplace Stretching-Exercise

(WSE) (p.=0,000).

Ini menunjukkan bahwa

WorkplaceStretching-Exercise

(WSE) dapat

dijadikan model solusi alternatif dalam upaya menurunkan keluhan

muskuloskeletal. Direkomendasikan agar perawat melakukan

Workplace

Stretching-Exercise

(WSE) untuk mencegah dan mengurangi keluhan

muskuloskeletal.

Kata kunci:perawat, keluhan muskuloskeletal, Workplace Stretching-Exercise

(2)

ABSTRACT

Nurse, as medical staff, has the highest risk to musculosekeletal disorders.

The alternative solution is WorkplaceStretching-Exercise(WSE) with stretching

design.

The aim of this research is to determine differences in musculoskeletal

disorders before and after WorkplaceStretching-Exercise(WSE) on nurses in

Badrul Aini Child and Maternity Hospital. The type of this research is pre

experimental with one group pretest posttest design. Samples based on total

sampling as many as 34 people. Analysis ofdata usingstatistical test ofPaired

T-test with significant levelof 95%.

The results showed that musculoskeletal disorders mean is decrese in

posttestcompare with in pretest. Based on the Paired T-test is known there were

differences in musculoskeletal disorders before and after Workplace

Stretching-Exercise(WSE) (p.= 0,000).

It is showed that WorkplaceStretching-Exercise(WSE) can be one of

alternative solution model to decrease musculoskeletal disorders. It is

recommended that nurses perform WorkplaceStretching-Exercise(WSE) in order

to prevent and decrease musculoskeletal disorders.

Keywords:

nurses, musculoskeletal disorders

,

Workplace Stretching-Exercise

Referensi

Dokumen terkait

1) Hak kenaikan pangkat reguler* oleh sebab itu apabila seorang Pogawai Kegeri Sipil telah memenuhi syarat-syar- rat yang ditentukan tanpa terikat jabatan dapat dinsdkknn

Pengujian dilakukan untuk mengetahui hasil dari penjejakan bola dan juga respon waktu dari phycore i.mx31 dalam mendeteksi posisi bola dengan euclidean distance

Merupakan sumber dana yang berasal dari luar perusahaan seperti hasil penjualan saham pada masyarakat dipasar modal, pinjaman dari bank atau lembaga keuangan

Pemantauan dilakukan untuk memastikan kualitas pekerjaan setiap bagian dalam pelaksanaan tugas sesuai dengan kebijakan yang telah ditetapkan oleh manajemen. Pengendalian

Penguasaan kosakata merupakan suatu kemampuan seseorang untuk dapat menguasai dan memahami mengenai suatu kata yang menjadi dasar dalam komunikasi yang telah diketahui oleh

Berdasarkan hasil wawancara yang dilakukan oleh peneliti kepada tokoh masyarakat bahwa remaja dapat melakukan tindak perjudian ini akibat dari pengaruh lingkungan

perilaku seksual wanita pekerja seksual tidak langsung dalam upaya pencegahan HIV/AIDS di Warung Remang-Remang Luwes Surodadi Gringsing Kabupaten Batang. 3)

Persamaan dengan penelitian ini adalah penggunaan media yaitu buku cerita bergambar yang mengangkat sejarah cerita lokal, sedangkan perbedaannya penelitian ini yang lebih fokus pada