• Tidak ada hasil yang ditemukan

Panjang Akar Molar Dua Mandibula Ditinjau Melalui Radiografi Periapikal Pada Mahasiswa Suku Batak Usia 18-22 Tahun Di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Panjang Akar Molar Dua Mandibula Ditinjau Melalui Radiografi Periapikal Pada Mahasiswa Suku Batak Usia 18-22 Tahun Di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Fakultas Kedokteran Gigi

Unit Radiologi Kedokteran Gigi

Tahun 2016

Rizky Agustin Putri

Panjang Akar Molar Dua Mandibula Ditinjau Melalui Radiografi Periapikal pada

Mahasiswa Suku Batak Usia 18-22 Tahun di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas

Sumatera Utara

xii + 27 halaman

Gigi molar dua sering memiliki masalah kesehatan gigi. Panjang akar molar dua

perlu diketahui untuk membantu dalam menentukan rencana perawatan endodonti.

Namun panjang akar pada setiap individu berbeda, maka dari itu tujuan dari

penelitian ini untuk mengetahui panjang rata-rata akar molar dua pada suku batak

dengan menggunakan radiografi periapikal. Radiografi periapikal adalah radiografi

yang paling tepat untuk melihat panjang akar molar dua. Jenis penelitian ini adalah

deskriptif dengan pendekatan cross sectional. Jumlah sampel 50 mahasiswa dipilih

secara purposive sampling dengan cara melakukan pembagian kuisioner dan

pengambilan foto rontgen sebagai alat pengumpul data. Penelitian dilakukan di

Instalasi Radiologi Rumah Sakit Gigi dan Mulut Universitas Sumatera Utara, pada

bulan Maret dan April 2016. Hasil penelitian yang diperoleh dari panjang akar molar

dua mandibula pada mahasiswa suku batak di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas

Sumatera Utara adalah 9-18 mm. Dapat disimpulkan bahwa panjang rata-rata akar

(2)

molar dua mandibula untuk akar mesial adalah 13,9 mm dan pada akar distal 12,4

mm.

Daftar rujukan: 26 (1990-2016).

Referensi

Dokumen terkait

Sanggahan ditujukan kepada kepala Panitia Pengadaan Barang/Jasa Dinas Tata Kota Bandar Lampung paling lambat hari Rabu tanggal 24 Agustus 2011 pukul 15.30 WIB. Bandar

[r]

Sembilan puluh sembilan juta tujuh r atus delapan puluh satu r ibu r upiah Pendidikan Kota Bandar Lampung mengumumkan per ingkat teknis penyedia jasa konsultansi untuk peker jaan

[r]

Then the relative orientation without the scale factor between the query image and control images can be extracted from essential matrix.. Finally, ray intersection

[r]

The International Archives of the Photogrammetry, Remote Sensing and Spatial Information Sciences, Volume XLI-B6, 2016 XXIII ISPRS Congress, 12–19 July 2016, Prague, Czech

Petunjuk pengisisn Daftar Riwayat Hidup(DRH) | Page 2 of 5 Bagian Organisasi Kepegawaian dan Hukum 14 I.11 KETERANGAN PERORANGAN, NOMOR KEPEGAWAIAN.. 15