• Tidak ada hasil yang ditemukan

Aplikasi Path Analysis dalam Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Melalui Kepuasan Pasien BPJS di RSU Mitra Medika Medan Tahun 2016

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Aplikasi Path Analysis dalam Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Melalui Kepuasan Pasien BPJS di RSU Mitra Medika Medan Tahun 2016"

Copied!
38
0
0

Teks penuh

(1)

89

PERNYATAAN PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

PENELITIAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama :

Kelas Rawat Inap :

Lama Rawat Inap :

Menyatakan bahwa saya bersedia menjadi responden dalam penelitian yang berjudul Aplikasi Path Analysis dalm pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Loyalitas melalui Kepuasan Pasien BPJS RSU Mitra Medika Medan Tahun 2016. Program studi Ilmu Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Sumatera Utara.

Informasi yang saya berikan merupakan jawaban murni berdasarkan pengetahuan yang saya

miliki. Saya tidak akan menuntut terhadap segala kemungkinan yang akan terjadi dalam

penelitian ini

Demikian surat pernyataan persetujuan ini saya sampaikan dengan sadar dan tanpa paksaan

siapapun.

Medan, September 2016

Responden

(2)

KUESIONER PENELITIAN

APLIKASI PATH ANALYSIS DALAM PENGARUH KUALITAS

PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS MELALUI KEPUASAN PASIEN

BPJS DI RSU MITRA MEDIKA

I.

IDENTITAS RESPONDEN

1. No Responden : Nama :

2. Umur : Alamat :

3. No. kamar : Tanggal masuk:

4. Penyakit :

5. Pendidikan :a. SD b. SMP

c. SMA d. PT

6. Pekerjaan :a.PNS b. karyawan swasta

c. wiraswasta d. Tidak bekerja / ibu rumah tangga

7. Peserta BPJS : a.PBI b. Non-PBI

A. KEPUASAN PASIEN

Keterangan : SP : Sangat Puas P : Puas

CP: Cukup Puas KP: Kurang Puas TP: Tidak Puas

No Pertanyaan Alternatif jawaban

SP P CP KP TP 1 Bagaimana perasaan anda komunikasi dengan Dokter?

(3)

91

3 Bagaimana perasaan anda dengan kejelasan informasi yang diberikan kepada anda?

4 Bagaimana perasaan anda dengan pelayanan kebersihan dan kerapihan ruangan rawat inap RSU Mitra Medika?

5 Bagaimana perasaan anda dengan pelayanan makanan dan minuman di ruangan rawat inap RSU Mitra Medika?

6 Bagaimana perasaan anda dengan penanganan dokter terhadap penyakit anda?

7 Bagaimana perasaan anda dengan kinerja perawat ketika melayani anda?

8 Bagaimana perasaan anda dengan kunjungan dokter di ruangan rawat inap RSU Mitra Medika?

9 Bagaimana perasaan anda dengan kecepatan pelayanan yang diberikan RSU Mitra medika?

10 Bagaimana perasaan anda dengan penampilan dokter?

11 Bagaimana perasaan anda dengan penampilan perawat?

B. KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN

1. Bagaimana kecepatan dalam pendaftaran pasien?

a. sangat cepat b. cepat c.lambat

2. bagaimana pendapat anda tentang keramahan dan komunikasi petugas pendaftaran?

a. sangat ramah b. ramah c.kurang ramah

3. bagaimana pendapat anda tentang penampilan petugas pendaftaran?

(4)

4. Bagaimana kecepatan dokter menangani keluhan penyakit anda?

a. sangat cepat b. cepat c.lambat

5. Bagaimana komunikasi dokter tentang penyakit anda?

a.sangat baik b. baik c.kurang baik

6. Bagaimana tanggapan dokter terhadap keluhan anda?

a.sangat baik b. baik c.kurang baik

7. Bagaimana tentang penampilan dokter?

a.sangat baik b. baik c.kurang baik

8. Berapa lama anda mulai dilayani oleh dokter sejak tiba di IGD?

a. Cepat b.lama c. Sangat lama

9. Bagaimana kecepatan petugas kesehatan perawat untuk memberikan pelayanan atau

bantuan kepada anda?

a. sangat cepat b. cepat c.lambat

10. Bagaimana komunikasi petugas kesehatan Perawat kepada anda?

a.sangat baik b. baik c.kurang baik

11. Bagaimana kejelasan informasi tentang tindakan dan pemberian obat kepada anda?

a.sangat baik b. baik c.kurang baik

12. Bagaimana penampilan petugas kesehatan perawat ?

a.sangat baik b. baik c.kurang baik

13. Bagaimana kebersihan dan kerapihan ruangan ?

a.sangat baik b. baik c.kurang baik

(5)

93

a.sangat baik b. baik c.kurang baik

15. bagaimana gangguan dari serangga (nyamuk, kecoa,tikus)?

a. tidak ada b. ada sedikit c. ada banyak

16. Bagaimana penataan makanan dan minuman ?

a.sangat baik b. baik c.kurang baik

17. Bagaimana rasa makanan dan minuman yang di hidangkan?

a.sangat baik b. baik c.kurang baik

18. Apakah pemberian makanan dan minuman tepat waktu?

a.Tepat b.tidak tepat c. tidak tahu

19. Berapa lama anda menunggu sejak dilakukan pemeriksaan laboratorium sampai

menerima hasil yang sudah diekspektasi ?

a. Cepat b.lama c. Sangat lama

20. Apakah dokter melakukan kunjungan kepada anda sekali dalam sehari?

a. Ya b.kadang – kadang c. tidak

21. Apakah perawat sudah melakukan tugasnya dengan baik merawat anda?

a. Sudah b. Belum c. Tidak tahu

22. Apakah Ada fasilitas pelengkap pelayanan kesehatan seperti Ruang tunggu?

a. Ada b.tidak ada c. Tidak tahu

23. Apakah Ada fasilitas pelengkap pelayanan kesehatan seperti kantin?

a. Ada b.tidak ada c. Tidak tahu

24. Apakah Ada fasilitas pelengkap pelayanan kesehatan seperti taman?

(6)

25. Apakah Ada fasilitas pelengkap pelayanan kesehatan seperti tempat parkir?

a. Ada b.tidak ada c. Tidak tahu

26. Apakah lokasi Rumah sakit memiliki akses yang banyak menuju rumah sakit?

a. Ya b. Tidak c. Tidak tahu

. C. LOYALITAS PASIEN

1. Berapa kali anda menggunakan pelayanan kesehatan/berobat di RSU. Mitra Medika?

a. 1-3 kali b. 4- 6kali c. 6-8 kali

2. Berapa kali anda menggunakan pelayanan kesehatan/berobat di pelayanan kesehatan

selain RSU. Mitra Medika?

a. 1-3 kali b. 4- 6kali c. 6-8 kali

3. Apakah anda akan kembali lagi untuk menggunakan pelayanan kesehatan/berobat di

RSU.Mitra Medika jika sakit? a. ya b.tidak c. Tidak tahu

4. Apakah anda akan mengajak orang lain untuk menggunakan pelayanan

kesehatan/berobat di RSU Mitra Medika? a. ya b.tidak c. Tidak tahu

5. Apakah ada keluarga anda atau kerabat anda yang pernah menggunakan pelayanan

kesehatan/berobat di RSU.Mitra Medika karena saran dari anda ?

(7)
(8)
(9)
(10)
(11)
(12)
(13)
(14)

Reliability

Hasil uji validitas dan reliabilitas variabel kepuasan pasien

Reliability Statistics

Scale Variance if

Item Deleted

Hasil uji validitas dan reliabilitas variabel loyalitas pasien

(15)

103

Scale Variance if

Item Deleted

Hasil uji validitas dan reliabilitas variabel kualitas pelayanan

Reliability Statistics

Cronbach's

Alpha N of Items

.861 26

Item-Total Statistics

Scale Mean if Item

Deleted

Scale Variance if

Item Deleted

Corrected

Item-Total Correlation

Cronbach's Alpha

if Item Deleted

x1 55.73 73.030 .532 .852

x2 55.60 76.317 .300 .860

x3 55.67 86.575 -.500 .879

(16)

x5 55.63 73.757 .507 .853

x6 55.73 77.375 .485 .857

x7 55.50 74.879 .454 .855

x8 55.60 69.834 .766 .844

x9 55.60 72.248 .618 .850

x10 55.67 74.920 .396 .857

x11 55.73 72.685 .558 .852

x12 55.73 75.030 .408 .857

x13 55.73 77.651 .445 .857

x14 55.87 74.120 .476 .854

x15 55.77 73.702 .463 .855

x16 55.53 74.395 .465 .855

x17 55.47 75.223 .389 .857

x18 55.67 72.575 .542 .852

x19 55.67 76.989 .397 .857

x20 55.63 76.378 .302 .860

x21 55.57 73.082 .509 .853

x22 55.80 73.959 .457 .855

x23 55.63 76.033 .355 .858

x24 55.43 86.185 -.427 .880

x25 55.60 71.490 .638 .849

(17)

105

kode responden

Jenis

Kelamin Umur Pendidikan Pekerjaan

(18)
(19)
(20)
(21)
(22)
(23)
(24)
(25)
(26)
(27)
(28)
(29)
(30)

1 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 62

1 2 3 1 3 3 2 3 1 2 3 3 56

1 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 59

1 3 2 3 2 2 2 1 2 2 3 3 60

1 2 3 1 3 3 3 3 3 3 3 3 60

1 2 1 1 2 3 3 3 3 2 3 3 56

1 2 3 2 2 3 3 1 1 1 3 3 54

1 2 3 1 1 2 3 3 3 2 3 3 56

1 3 2 3 3 3 2 1 1 1 3 3 55

1 2 3 2 2 3 3 3 2 2 3 3 58

1 1 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 57

1 3 3 3 3 2 3 2 2 2 3 3 58

1 2 2 3 2 3 3 3 2 2 3 3 58

1 2 3 1 1 1 2 1 2 2 3 3 58

1 2 2 1 3 3 3 3 3 2 3 3 58

(31)

119

UJI ASUMSI KLASIK UJI HETEROKEDATISTAS

UJI MULTIKORELASI

Coefficientsa

Model

Unstandardized Coefficients

Standardized Coefficients

t Sig.

Collinearity Statistics

B

Std.

Error Beta Tolerance VIF

1 (Consta

nt) 16.798 4.174 4.024 .000

XX -.207 .074 -.277 -2.813 .006 .952 1.050

YY .121 .051 .233 2.367 .020 .952 1.050

(32)

UJI LINEARITAS

Between Groups (Combine

d) 135.252 18 7.514 1.303 .208

Between Groups (Combined

(33)

121

UJI NORMALITAS

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

XX YY ZZ

N 100 100 100

Normal Parametersa Mean 56.43 36.82 9.59

Std. Deviation 3.304 4.738 2.466

Most Extreme Differences

Absolute .107 .109 .125

Positive .107 .100 .125

Negative -.098 -.109 -.087

Kolmogorov-Smirnov Z 1.073 1.089 1.245

Asymp. Sig. (2-tailed) .200 .186 .090

(34)

Regression

Descriptive Statistics

Mean Std. Deviation N

YY 36.82 4.738 100

XX 56.43 3.304 100

Correlations

YY XX

Pearson Correlation YY 1.000 .219

XX .219 1.000

Sig. (1-tailed) YY . .014

XX .014 .

N YY 100 100

XX 100 100

Variables Entered/Removedb

Model

Variables Entered

Variables

Removed Method

1 XXa . Enter

(35)

123

a. Predictors: (Constant), XX b. Dependent Variable: YY

ANOVAb

a. Predictors: (Constant), XX b. Dependent Variable: YY

Coefficientsa

(36)

Collinearity Diagnosticsa

Model

Dimen

sion Eigenvalue

Condition

a. Dependent Variable: YY

(37)

125

Removed Method

1 YY, XXa . Enter

a. All requested variables entered. b. Dependent Variable: ZZ

Model Summaryb

a. Predictors: (Constant), YY, XX b. Dependent Variable: ZZ

ANOVAb

(38)

Coefficientsa

a. Dependent Variable: ZZ

Collinearity Diagnosticsa

Model

Dimen

sion Eigenvalue

Condition

Referensi

Dokumen terkait

Dinas Kesehatan Kota Medan agar membantu RSU Mitra Sejati Medan untuk melakukan peningkatan kualitas pelayanan, khususnya emphaty agar dapat meningkatkan kepuasan pasien rawat inap

Dinas Kesehatan Kota Medan agar membantu RSU Mitra Sejati Medan untuk melakukan peningkatan kualitas pelayanan, khususnya emphaty agar dapat meningkatkan kepuasan pasien rawat inap

8 Tarif pengobatan yang ada di rumah sakit sesuai dengan pelayanan yang diberikan. 9 Kecepatan pemberian informasi tentang administrasi rawatan oleh staf

Maksud dan tujuan dari penulisan dan skripsi yang berjudul ”Analisis Kualitas Pelayanan Pada Rumah Sakit Mitra Medika Bondowoso Menggunakan Metode Servqual” ini untuk

3 Pasien merasa puas dengan pelayanan tanggap dan segera yang diberikan dokter dan perawat. 4 Pasien merasa puas berinteraksi dengan perawat dan dokter

Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa variabel harga dan kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pasien rawat inap di RSU

Bagaimana pelayanan petugas kesehatan dengan kecepatan bekerja pada saat sedang memriksa kondisi kesehatan

Pada saat anda sedang mendapatkan perawatan dokter di Rumah Sakit Imelda Me� bagaimana menurut anda keteraturan kunjungannya untuk memantau anda penyakit yang anda deritaa. Kurang