• Tidak ada hasil yang ditemukan

BUDI MULIA WARMAN HARAHAP 117018030EP

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "BUDI MULIA WARMAN HARAHAP 117018030EP"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS PEMANFAATAN SARANA INFRASTRUKTUR

DESA TERHADAP PRODUKTIVITAS MASYARAKAT

DESA DI KECAMATAN BATANG SERANGAN

KABUPATEN LANGKAT

TESIS

Oleh

BUDI MULIA WARMAN HARAHAP

117018030/EP

SEKOLAH PASCASARJANA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

S

E K O L A

H

P A

S C

A S A R JA N

(2)

ANALISIS PEMANFAATAN SARANA INFRASTRUKTUR

DESA TERHADAP PRODUKTIVITAS MASYARAKAT

DESA DI KECAMATAN BATANG SERANGAN

KABUPATEN LANGKAT

TESIS

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Sains dalam Program Studi Ilmu Ekonomi Pembangunan pada Sekolah

Pascasarjana Universitas Sumatera Utara

Oleh

BUDI MULIA WARMAN HARAHAP

117018030/EP

SEKOLAH PASCASARJANA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

Judul Tesis : ANALISIS PEMANFAATAN SARANA INFRASTRUKTUR DESA TERHADAP

PRODUKTIVITAS MASYARAKAT DESA DI KECAMATAN BATANG SERANGAN

KABUPATEN LANGKAT

Nama Mahasiswa : Budi Mulia Warman Harahap

Nomor Pokok : 117018030

Program Studi : Ilmu Ekonomi Pembangunan

Menyetujui Komisi Pembimbing

(Prof. Dr. Ramli, SE, MS) (Dr. Rujiman, MA

Ketua Anggota )

Ketua Program Studi, Dekan,

(4)

Tanggal Lulus : 27 Desember 2013 Telah diuji pada

Tanggal : 27 Desember 2013

PANITIA PENGUJI TESIS

Ketua : Prof. Dr. Ramli, SE, MS

Anggota : 1. Dr. Rujiman, MA

2. Dr. Rahmanta Ginting, M.Si

3. Dr. H.B. Tarmizi, SU

(5)

ANALISIS PEMANFAATAN SARANA INFRASTRUKTUR DESA TERHADAP PRODUKTIVITAS MASYARAKAT

DESA DI KECAMATAN BATANG SERANGAN KABUPATEN LANGKAT

PERNYATAAN

Dengan ini penulis menyatakan bahwa tesis ini disusun sebagai syarat untuk memperoleh gelar Magister Sains pada Program Studi Ilmu Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara adalah benar merupakan hasil karya penulis sendiri.

Adapun pengutipan-pengutipan yang penulis lakukan pada bagian-bagian tertentu dari hasil karya orang lain dalam penulisan tesis ini, telah penulis cantumkan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah, dan etika penulisan ilmiah.

Apabila di kemudian hari ternyata ditemukan seluruh atau sebagian tesis ini bukan hasil karya penulis sendiri atau adanya plagiat dalam bagian-bagian tertentu, penulis bersedia menerima sanksi pencabutan gelar akademik yang penulis sandang dan sanksi-sanksi lainnya sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku

Medan, 28 Desember 2013 Penulis,

(6)

ANALISIS PEMANFAATAN SARANA INFRASTRUKTUR DESA TERHADAP PRODUKTIVITAS MASYARAKAT DESA

DI KECAMATAN BATANG SERANGAN KABUPATEN LANGKAT

ABSTRAK

Penelitian ini mengkaji mengenai pemanfaatan sarana Infrastruktur yang mempengaruhi Produktivitas Masyarakat desa di Kecamatan Batang Serangan Kabupaten Langkat. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dengan teknik pengumpulan accidental sampling dan analisis data dengan memakai metode regresi linier berganda dengan cara ordinary least square. Hasil penelitian menunjukan bahwa, variabel modal kerja, bank dan jumlah tenaga kerja berpengaruh positif signifikan terhadap produktivitas. Untuk variabel Infrastruktur dan teknologi berpengaruh positif namun tidak signifikan. Variabel tenaga kerja berpengaruh dominan terhadap produktivitas.

(7)

THE ANALYSIS OF THE USE OF RURAL INFRASTRUCTURAL FACILITIES ON THE RURAL COMMUNITY PRODUCTIVITY

IN BATANG SERANGAN SUBDISTRICT, LANGKAT DISTRICT

ABSTRACT

This study examines the use of infrastructure that influences the productivity of rural communities in Batang Serangan Subdistrict, Langkat District. The data used in this study were the primary data obtained from the samples selected through accidental sampling technique and the data obtained were analyzed through multiple linear regression method with ordinary least square. The result of this study showed that the variables of working capital, bank and the number of labor had a positive and significant influence on the productivity. The variables of infrastructure and technology had a positive but insignificant influence. The variable of labor had a dominat influence on productivity.

(8)

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis ucapkan ke hadirat Allah SWT, karena berkat dan rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan tesis bidang Magister Ekonomi Pembangunanyang berjudul “Analisis Pemanfaatan Sarana Infrastruktur Desa Terhadap Produktivitas Masyarakat Desa Di Kecamatan Batang Serangan Kabupaten Langkat” ini dengan baik. Penulis sangat bersyukur atas petunjuk dan pertolongan Allah Swt dalam penyelesaian tesis ini. Shalawat dan salam semoga senantiasa tercurahkan kepada Nabi besar Muhammad SAW.

Tesis ini dapat penulis selesaikan karena bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu dan mendukung penulis dalam menyelesaikan tugas tesis ini, antara lain:

1. Bapak Prof. Dr. Azhar Maksum, M.Ec, Ac, Ak, CA. Selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Prof. Dr. Sya’ad Afifuddin, SE.,M.Ec. selaku Ketua Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. 3. Bapak Prof. Dr. Ramli, SE.,M.S. dan Dr. Rujiman, MA. selaku dosen

pembimbing. Terima kasih penulis ucapkan atas bantuan, bimbingan dan masukan yang begitu berarti yang telah Bapakberikan kepada penulis dalam penyelesaian tugas tesis ini.

(9)

5. Kepada orang tua dan keluarga penulis, yang selama ini telah memberikan dukungan dan doanya demi kelancaran dan kesuksesan penulis dalam menempuh pendidikan dan penyelesaian tesis ini, penulis ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya. Semoga hasil yang penulis kerjakan ini dapat memberikan kebanggaan pada keluarga dan kedua orangtua penulis.

6. Teman-teman dan sahabat yang selalu mendukung, memotivasi dan membantu penulis dalam penyelesaian tesis ini. Terima kasih penulis ucapkan pada semuanya, semoga Allah membalas semua kebaikan yang telah diberikan.

7. Para Staf Pengajar dan Staf Administrasi yang telah membantu penulis dalam penyelesaian tesis inidan pendidikan di Program Studi Magister Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Sumatera Utara ini.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa masih banyak kekurangan dalam penelitian ini. Oleh karenanya penulis mengharapkan adanya masukan dan saran yang sifatnya membangun dari semua pihak, guna menyempurnakan penelitian ini agar menjadi lebih baik lagi. Akhirnya kepada Allah jua penulis berserah diri. Semoga penelitian ini dapat bermanfaat bagi semua pihak.Amin.

Medan, Desember 2013 Penulis

(10)

RIWAYAT HIDUP

Nama Lengkap : Budi Mulia Warman Harahap Tempat/Tanggal lahir : Medan, 06 Mei 1979

Alamat Rumah : Jl. Kenanga Sari 1 No. 4A Medan

Agama : Islam

Jenis Kelamin : Laki-laki

Nama Ayah : H. Halomoan Harahap

Nama Ibu : Hj. Aisyah Siddik Nasution

Pendidikan :

1. SD Percobaaan Negeri Sei Petani Medan Tahun 1992

2. SMP Negeri 1 Medan Tahun 1995

3. SMA Tunas Kartika I-1 Medan Tahun 1998

4. Program Diploma III Keuangan USU Tahun 2002

(11)

DAFTAR ISI

2.8. Pengertian dan Karakteristik Tipologi Desa ... 37

(12)
(13)

DAFTAR TABEL

Nomor Judul Halaman

4.1. Uji Reliabilitas ... 67

4.2. Uji Multikolinieritas ... 68

4.3. Deskriptif Statistik ... 70

4.4. Nilai Koefisien ... 71

4.5. Uji t ... 71

4.6. Uji F ... 73

(14)

DAFTAR GAMBAR

Nomor Judul Halaman

(15)

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor Judul Halaman

1. Hasil Analisis SPSS 19 ... 91

2. Kuesioner Penelitian ... 96

3. Data Responden ... 99

Referensi

Dokumen terkait

Puji dan syukur penulis ucapkan ke hadirat Allah SWT atas berkah, rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis yang berjudul “Analisis Faktor – Faktor

Puji dan syukur penulis ucapkan ke hadirat Allah SWT atas berkah, rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis yang berjudul “Analisis Faktor – Faktor

Alhamdulillahirobbilalaamiin, puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT, karena atas berkat rahmat dan ridho dari nya penulis dapat menyelesaikan tesis ini

Puji syukur penulis ucapkan ke hadirat Allah SWT karena atas Rahmat dan karunia-Nya maka Tesis yang berjudul Disain Proses Dua Tahap Esterifikasi- Transesterifikasi (Estrans)

Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT karena rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “ Gambaran Karakteristik Ibu

Puji syukur penulis ucapkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan kasih sayang Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan menyusun tesis yang

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan hidayah-Nya, selesailah penyusunan tesis yang berjudul “Kajian Isi, Bahasa, Keterbacaan, dan

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul