• Tidak ada hasil yang ditemukan

Laporan Pelaksanaan Kegiatan KKN PPM Periode XIII Tahun 2016 Desa Pulukan - Kecamatan Pekutatan - Kabupaten Julukan.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Laporan Pelaksanaan Kegiatan KKN PPM Periode XIII Tahun 2016 Desa Pulukan - Kecamatan Pekutatan - Kabupaten Julukan."

Copied!
52
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN KKN PPM

KULIAH KERJA NYATA

PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT UNIVERSITAS UDAYANA

TAHUN 2016

DESA/ KELURAHAN : PULUKAN

KECAMATAN : PEKUTATAN

KABUPATEN : JEMBARANA

PROVINSI : BALI

Disusun Oleh :

No Nama Mahasiswa No. Mahasiswa

1 Fadil Arialdi 1104405091

2 Salman Al Farisi 1104405079

3 Ni Kadek Candra Devi 1301225010

4 Meilisa Nur Laily 1302305033

5 Mohammad Kurniawan 1302305043

6 Komang Ayu Rina Laksmiyanti 1303005279

7 Eduardo Edwin Ramda 1306105017

8 I Wayan Purwa Cahyadinata 1306105085

9 Didik Prastyo 1306105047

10 Sri Ratna Mustikawati 1308105030

11 I Gede Putu Alit Anggara Putra 1309005022 12 I Putu Eka Dewi Kartika 1306205194

13 Mariya Ulfa 1311105028

14 Ni Kadek Wiwik Dwipayanti 1320025045 15 Michael Josafat Prihanto 1321205033 16 Mohammad Raju Belly Dalimunthe 1305105040

PUSAT PELAYANAN PENGELOLAAN KKN

(2)

ii HALAMAN PENGESAHAN

Dengan telah selesainya kegiatan KKN PPM yang kami kerjakan, maka kami :

No Nama Mahasiswa No. Mahasiswa Tanda Tangan

1 Fadil Arialdi 1104405091 1…………

2 Salman Al Farisi 1104405079 2…………

3 Ni Kadek Candra Devi 1301225010 3…………

4 Meilisa Nur Laily 1302305033 4…………

5 Mohammad Kurniawan 1302305043 5…………

6 Komang Ayu Rina Laksmiyanti 1303005279 6…………

7 Eduardo Edwin Ramda 1306105017 7…………

8 I Wayan Purwa Cahyadinata 1306105085 8…………

9 Didik Prastyo 1306105047 9…………

10 Sri Ratna Mustikawati 1308105030 10…………

11 I Gede Putu Alit Anggara Putra 1309005022 11…………

12 I Putu Eka Dewi Kartika 1306205194 12…………

13 Mariya Ulfa 1311105028 13…………

14 Ni Kadek Wiwik Dwipayanti 1320025045 14…………

15 Michael Josafat Prihanto 1321205033 15…………

16 Mohammad Raju Belly Dalimunthe 1305105040 16…………

Telah menyelesaikan laporan kegiatan saya selama di lokasi KKN PPM, Desa Pulukan Pekutatan, Jembrana.

Pulukan, 29 Agustus 2016

Mengetahui/Menyetujui Mengetahui/Menyetujui

I Wayan Armawa Komang Ngurah Suarbawa, M.Si. Kepala Desa Pulukan DPL Desa Pulukan

Mengetahui/Menyetujui

(3)

iii RINGKASAN

(4)
(5)

v KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadapan Tuhan Yang Maha Esa karena berkat Rahmat-Nya kegiatan KKN PPM Periode XIII ini dapat berjalan dengan lancar. Terima kasih Penulis ucapkan kepada Komang Ngurah Suarbawa, M.Si., selaku Dosen Pembimbing Lapangan atas bimbingannya selama ini. Terima kasih juga Penulis sampaikan kepada Kepala Desa Pulukan, Bapak I Wayan Armawa, yang telah memberikan kesempatan kepada kami untuk berbagi pengalaman dan menerapkan ilmu pengetahuan yang kami miliki di Desa Pulukan. Adapun KKN-PPM ini terdiri dari kegiatan pemberdayaan kepada masyarakat di desa Pulukan serta program pendampingan keluarga.

Kegiatan ini merupakan program khusus bagi mahasiswa KKN PPM untuk mendampingi serta membantu segala jenis aktivitas di desa dan ikut serta berpartisipasi dalam memecahkan masalah yang dihadapi desa seperti masalah kebersihan lingkungan, pendidikan, kesehatan, ekonomi, birokrasi, dan lain sebagainya.

Akhirnya, kami berharap semoga dengan laporan pelaksanaan KKN ini dapat dimanfaatkan oleh para pihak yang terlibat dalam program ini guna mencapai sasaran sesuai yang diharapkan.

(6)

vi DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ……….. ... i

HALAMAN PENGESAHAN ……….. ii

RINGKASAN……… ... iii

KATA PENGANTAR……… .. v

DAFTAR ISI……….vi

BAB I PENDAHULUAN………. ... 1

1.1 Analisis Situasi……… ... 1

1.2 Identifikasi Permasalahan…...……… ... 2

1.3 Tujuan dan Manfaat…...……… ... 6

BAB II REALISASI PENYELESAIAN MASALAH………... ... 8

2.1 Tema dan Program………... 8

2.2 Jadwal Pelaksanaan……….. 8

BAB III PELAKSANAAN HASIL DAN KENDALA KEGIATAN KKN ... 9

3.1 Program Pokok………. ... .9

3.1.1 Program Pokok Tema………. ... .9

3.1.2 Program Pokok Non Tema……….………..23

3.1.3 Program Pokok Tambahan……….………..36

3.2 Program Bantu….………...38

BAB IV PENUTUP………...45

4.1 Kesimpulan………....45

4.2 Rekomendasi………..45

(7)

1 BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Analisis Situasi

Desa Pulukan merupakan salah satu kawasan yang asri di Pulau Bali. Desa Pulukan merupakan salah satu bagian dari kecamatan Pekutatan dan berbatasan langsung dengan dua Desa yaitu Desa Medewi di sebelah Barat dan Desa Pekutatan di sebelah Timur, sedangkan batas Utara dan Selatan terdapat Hutan Pulukan yang merupakan Hutan negara dan Samudra Indonesia. Berikut Banjar yang terdapat di Desa Pulukan:

1. Banjar Pulukan 2. Banjar Arca

3. Banjar Pangkung Medahan

Desa Pulukan memiliki luas wilayah 635,180 hektar, yang dihuni oleh 3.028 (data survey 2012). Penggunaan lahannya yaitu daerah pemukiman 5,6 Ha, persawahan 64,26 Ha, perkebunan 118,22 Ha, Hutan, pekarangan 110,53 Ha dan fasilitas umum desa lainnya 264,01 Ha. Mata pencaharian masyarakat di Desa yaitu: petani 508 orang, petani kebun 151 orang, petani ikan121 orang, peternak 140 orang,perdagangan121 orang dan industri 78 orang (sumber: pekutatan dalam angka 2016).

Desa Pulukan memiliki visi yaitu “Mewujudkan Desa Pulukan Yang Berbudaya Aman, Sejahtera Dan Berkeadilan”

Untuk mewujudkan visi tersebut, ditetapkan Misi Desa Pulukan yaitu:

1. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan yang maha Esa serta toleransi antar umat beragama.

2. Meningkatkan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat yang lebih kondusif

3. Meningkatkan taraf hidup serta kesejahteraan masyarakat 4. Menjunjung tinggi nilai-nilai keadilan

(8)

2 tersebut kemudian dapat dikaji kegiatan-kegiatan yang dapat memberikan solusi bagi masyarakat sekitar dan para petinggi desa.

Kegiatan KKN PPM (Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat) yang dilaksanakan oleh Universitas Udayana, merupakan salah satu kegiatan pengabdian terhadap masyarakat yang diharapkan dapat memberikan solusi bagi masyarakat desa sasaran dalam menyelesaikan permasalahan desanya.KKN merupakan bentuk kegiatan dalam mengimplementasikan Tri Dharma Perguruan Tinggi yang terdiri dari penelitian, pendidikan dan pengabdian kepada masyarakat.Pola KKN yang diterapkan adalah KKN Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM).KKN-PPM ini dilaksanakan di beberapa wilayah atau Desa di Bali.Program KKN-(KKN-PPM).KKN-PPM UNUD untuk periode XIII ini akan dikonsentrasikan di sektor teknologi dan pemberdayaan sumber daya manusia.

Melalui program ini diharapkan mahasiswa KKN-PPM UNUD dan pembimbingnya dapat menggali dan mengembangkan Sumber Daya Manusia dan Sumber Daya Alam yang tersedia. Langkah selanjutnya berupa penetapan bidang strategis yang dapat dikembangkan di wilayah Desa Pulukan sehingga dapat meningkatkan perekonomian daerah tersebut dalam bentuk program Pemberdayaan Masyarakat. Program-program ini berdasarkan pada program yang telah disetujui antara masyarakat, pemerintah daerah dan perguruan tinggi. Untuk tujuan tersebut maka diusulkan program dengan tema : Pulukan Sehat, Produktif Dan Berbudaya

1.2 Identifikasi Masalah

Tabel 1. Identifikasi Pokok Permasalahan

No. Permasalahan Lokasi Sumber (P/M/D)

1 Sebagian anak anak SD yang belum mengetahui cara duduk yang baik

menurut ilmu Ergonomi.

Desa Pulukan Masyarakat (M)

2 Pengelolaan ternak yang masih belum maksimal terhadap ancaman penyakit

parasit.

(9)

3 3 Kurangnya pengelolaan Limbah

terhadap komoditi unggulan seperti

Kakao.

Desa Pulukan Masyarakat (M)

4 Kurangnya perhatian terhadap wabah demam berdarah di desa Pulukan.

Desa Pulukan Masyarakat (M)

5 Kurangnya informasi tentang teknik pembuatan VCO yang baik dan benar.

Desa Pulukan Masyarakat (M)

6 Lansia yang tinggal di desa Pulukan kurang ditunjang kesehatan fisiknya.

Desa Pulukan Masyarakat (M)

7 Kurangnya kegiatan yang dilakukan oleh warga desa Pulukan khususnya

para Remaja

Desa Pulukan Masyarakat (M)

Berdasarkan permasalahan yang dijabarkan sebelumnya, direduksi kembali berdasarkan skala prioritas dari analisis KUWAT yakni Kesempatan, Uang, Waktu, Alat dan Tenaga.Pemilahan permasalahan ini kemudian dianggap memungkinan demi kelancaran dan terlaksananya program pokok dengan baik. Berikut permasalahan beserta alasannya:

Tabel 2. Prioritas Pemilihan Permasalahan Pokok

No. Permasalahan Alasan

1. Siswa SD masih belum bisa melakukan

cara duduk yang benar dalam kegiatan

belajar di sekolah

Agar dapat memberikan pengetahuan

kepada siswa SD tentang sikap duduk

yang baik dan benar sehingga tidak

terjadi kesalahan postur tubuh.

2. Pengelolaan ternak yang masih belum maksimal terhadap ancaman penyakit

parasit.

Ternak yang dipelihara dalam kandang

selalu dijangkiti oleh berbagai penyakit

parasit yang mengakibatkan

menurunnya produktivitas peternak.

Dengan diberantasnya penyakit parasit

pada ternak, dapat mengembalikan

produktivitas ternak dan juga kualitas

(10)

4 3. Pengadaan program Gotong Royong Untuk memupuk kebersamaan dan rasa

persaudaraan antara masyarakat desa

serta meningkatkan kesadaran akan

kebersihan wilayah desa itu sendiri.

4. Kurangnya fasilitas Bak sampah di Sekolah Dasar Pulukan

Dengan adanya bak sampah

diharapkan kebiasaan membuang

sampah dapat berkurang.

5. Kurangnya informasi tentang teknik pembuatan VCO yang baik dan benar.

Dengan melakukan sosialisasi tentang

teknik pembuatan VCO yang baik dan

benar maka diharapkan pendapatan

masyarakat dan petani kelapa dapat

meningkat..

6. Lansia yang tinggal di desa Pulukan kurang ditunjang kesehatan fisiknya.

Kegiatan lansia di desa Pulukan sangat

minim sehingga beresiko memicu

gangguan kesehatan

7. Kurangnya kegiatan yang dilakukan oleh warga desa Pulukan khususnya para

Remaja

Untuk mempererat rasa kebersamaan

antar warga khususnya anak-anak dan

remaja dapat dilakukan pelatihan silat

yang diinstruksikan oleh pelatih silat.

Tabel 3. Prioritas Pemilihan Permasalahan Program Pokok Non-Tema

No. Permasalahan Alasan

1 Belum tersedia fasilitas penamaan

tempat umum.

Dalam mengembangkan suatu wilayah

desa, aksesibilitas merupakan hal yang

paling penting yang harus

diperhatikan. Penamaan tempat umum

yang memadai dapat membantu

kemajuan desa yang dapat

dimanfaatkan oleh masyarakat

setempat maupun pengunjung dalam

(11)

5 2 Kurangnya perhatian terhadap wabah

demam berdarah di desa Pulukan.

Wabah demam berdarah menjadi salah

satu faktor penurunan produktivitas

kerja warga, untuk itu dilalukan

penyuluhan tentang demam berdarah

dan bagaimana menanggulanginya.

3 Kurangnya pengelolaan Limbah

terhadap komoditi unggulan seperti

Kakao

Limbah yang dihasilkan dari

Perkebunan Kakao di Desa Pulukan,

memiliki banyak potensi dan dapat

dimanfaatkan sebagai pakan, namun

pemanfaatan tersebut masih banyak

belum diketahui oleh masyarakat desa.

4 Kurangnya pengelolaan kotoran ternak

di desa Pulukan.

Pengelolaan kotoran ternak yang akan

dijadikan pupuk dapat mengurangi

jenis penyakit pada ternak juga dapat

menngkatkan hasil produksi pertanian.

5 Pengadaan kegiatan belajar dan

mengajar di Sekolah Dasar yang ada di

desa Pulukan

Dengan menyesuaikan kurikulum yang

digunakan dalam sistem pembelajaran,

diharapkan murud murid sekolah

dasar dapat menerima pelajaran

dengan baik an mudah dimengerti.

6 Pengadaan kegiatan keperpustakaan Untuk menumbuhkan minat membaca

dan rasa keingintahuan murid murid

Sekolah Dasar.

Tabel 4. Prioritas Pemilihan Permasalahan Program Pokok Tambahan

No. Permasalahan Alasan

1 Program Keluarga Dampingan Membantu memberdayakan keluarga

melalui penerapan ilmu dan penerapan

ilmu dan teknologi yang mahasisa

dapat selama masa kuliah serta

(12)

6 Tabel 5. Prioritas Pemilihan Permasalahan Program Bantu

No. Permasalahan Alasan

1 Posyandu Anak Dalam pelaksanaannya posyandu anak

dapat dimasukkan penyuluhan hidup

bersih dan sehat.

2 Survey dan Evaluasi penderita katarak

dan bibir sumbing

Evaluasi terhadap warga penderita

bibir sumbing dinilai penting

dikarenakan dapat meningkatkan

produktivitas warga dan dapat

langsung ditangani oleh pihak terkait

3 Pelaksanaan kegiatan desa

memperingati HUT RI

Pelaksanaan kegiatan rutin desa yaitu

kegiatan 17 Agustusan dapat

meningkatkan kedekatan antara

mahasiswa dan masyarakat.

4 Mengajar les anak anak desa Pelaksanaan kegiatan belajar dan

mengajar juga dilaksanakan di posko

mengingat banyaknya minat anak anak

desa terhadap pelajaran sekolah.

1.3 Tujuan dan Manfaat

Tujuan kegiatan KKN-PPM di Desa Pulukan ini adalah untuk memberdayakan masyarakat dalam membangun potensi daerah sekaligus meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui pengembangan pertanian berbasis kearifan lokal. Untuk mencapai tujuan tersebut dapat dijabarkan dalam bentuk tujuan spesifik sebagai berikut:

a. Meningkatkan potensi dan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) terutama potensi anak-anak Desa Pulukan sebagai generasi penerus agar lebih siap untuk bersaing di masyarakat luas melalui penyuluhan-penyuluhan yang bersifat edukasi dan pelatihan pengembangan diri.

(13)

7 c. Mempermudah sarana informasi bagi masyarakat untuk mengetahui lokasi tempat

tinggal dengan pemberian papan penunjuk arah.

d. Meningkatkan potensi Sumber Daya Alam (SDA) Desa Pulukan.

e. Membantu mewujudkan lingkungan yang bersih, nyaman dan indah guna menjaga kelestarian lingkungan.

f. Meningkatkan kepedulian dan empati mahasiswa kepada permasalahan masyarakat ekonomi lemah, sehingga terjadi perubahan perilaku mahasiswa, institusi, dan kelompok sasaran yang dituju untuk dikembangkan oleh program KKN PPM

g. Membantu meningkatkan pengetahuan dan perilaku sehat melalui sosialisasi kesehatan dan senam Lansia

Manfaat kegiatan KKN-PPM di Desa Pulukanadalah : 1. Bagi warga Desa Pulukan

Warga Desa Pulukan dapat mengembangkan potensi Sumber Daya Alam dan Sumber Daya Manusia secara optimal berdasarkan pengetahuan yang didapat pada sosialisasi-sosialisasi ataupun penyuluhan-penyuluhan yang diadakan pada kegiatan KKN-PPM periode XIII.

2. Bagi mahasiswa

(14)

8 BAB II

REALISASI PENYELESAIAN MASALAH

2.1 Tema dan Program

Tema program yang diangkat pada KKN-PPM XIII Universitas Udayana di Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana, Provinsi Bali yang dilaksanakan mulai tanggal 23 Juli sampai dengan 29 Agustus 2016 adalah “Pulukan Sehat Produktif

dan Berbudaya”

Program kerja yang telah terlaksana antara lain : 1. Pemberian dan penamaan tempat umum dan ibadah; 2. Gotong Royong;

3. Pemberantasan penyakit parasit pada ternak;

4. Penyuluhan pemanfaatan kotoran ternak sebagai pupuk kandang; 5. Penyuluhan pembuatan pakan ternak dari kulit kakao;

6. Penyuluhan pengolahan buah kelapa menjadi Virgin Coconut Oil (VCO); 7. Pelatihan Pencak Silat Setia Hati;

8. Kegiatan belajar dan mengajar di Sekolah dasar yang berada di Desa Pulukan; 9. Penyuluhan dan sosialisasi DBD kepada masyarakat di desa Pulukan;

10. Posyandu dan Senam Lansia untuk masyarakat lanjut usia di desa Pulukan; 11. Penyuluhan cara duduk yang baik dan benar secara ergonomi pada anak SD; 12. Evaluasi penderita katarak dan bibir sumbing;

13. Posyandu;

14. Kegiatan keperpustakaan di Sekolah Dasar; 15. Pembuatan Bak Sampah untuk desa;

16. Pelaksanaan kegiatan rutin desa memperingati HUT RI.

2.2 Jadwal Pelaksanaan

(15)

8 BAB III

PELAKSANAAN, HASIL, DAN KENDALA KEGAIATAN KKN-PPM

3.1 Program Pokok 3.1.1 Program Pokok Tema

1. Penyuluhan kesehatan ergonomi pada siswa Sekolah Dasar di Desa Pulukan Pada bidang kesehatan masyarakat, program yang dilaksanakan adalah program penyuluhan ergonomi yakni cara posisi duduk yang baik. Dimana program ini menyasar anak-anak sekolah dasar di Desa Pulukan.Program ini berupa kegiatan penyampaian informasi atau materi mengenai posisi duduk yang. Kegiatan ini merupakan kegiatan yang paling utama karena bertujuan untuk memberikan informasi mengenai pentingnya posisi duduk yang baik untuk menghindari penyakit tulang diakibatkan cara posisi duduk yang salah. Perilaku cara duduk yang baik dan benar merupakan upaya pemeliharaan kesehatan tulang sejak dini. hidup bersih dan sehat dalam upaya pemeliharaan kesehatan. PHBS di Sekolah adalah sekumpulan perilaku yang dipraktikkan oleh peserta didik, guru, dan masyarakat lingkungan sekolah atas dasar kesadaran sebagai hasil pembelajaran, sehingga secara mandiri mampu mencegah penyakit, meningkatkan kesehatannya, serta berperan aktif dalam mewujudkan lingkungan sehat.

Kegiatan penyuluhan dan demonstrasi cara duduk yang baik dan benar. ini dilakukan dengan tujuan untuk memberikan informasi kepada anak – anak sejak dini betapa pentingnya menjaga postur tubuh saat duduk karena dapat mempengaruhi bentuk tulang belakang dan kenyamanan serta konsentrasi saat belajar di sekolah.

Cara duduk yang baik dan benar saat belajar dapat mencegah terjadinya kelainan pada bentuk tulang belakang seperti lordosis, skoliosis dan kifosis, serta dapat menjaga bentuk postur anak tetap baik.

Waktu Pelaksanaan

Kegiatan ini dilaksanakan selama 4 hari yaitu :

- Ergonomi di SD Negeri 1 Pulukan : Selasa, 2 Agustus 2016 - Ergonomi di SD Negeri 2 Pulukan : Kamis, 18 Agustus 2016 - Ergonomi di SD Negeri 3 Pulukan : Kamis, 4 Agustus 2016

- Ergonomi di MI Nurul Islam : Sabtu, 13 Agustus 2016  Lokasi

(16)

9  Sasaran

Siswa siswi SD Negeri 1, SD Negeri 2, SD Negeri 3 dan MI Nurul Islam , Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana.

- SD Negeri 1 Pulukan : 50 Armawa), Kepala Sekolah SD Negeri 1, SD Negeri 2, SD Negeri 3, dan MI Nurul Islam.

Pelaksana

Mahasiswa KKN PPM Periode XI sejumlah 16 Orang.  Jadwal Pelaksana

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

SUMBER DANA 26-07-2016 Pembuatan surat perizinan

penyuluhan ergonomic 3 Mahasiswa

29-07-2016 Surat menyurat dan pemberitahuan

penyuluhan ergonomi 3 Mahasiswa

29-07-2016 Persiapan materi penyuluhan

ergonomic 4 jam 30 menit Mahasiswa

30-07-2016 Pembelian hadiah 2 Mahasiswa

01-07-2016 Briefing pembagian tugas

penyuluhan ergonomic 3 Mahasiswa

01-08-2016 Mempersiapkan hadiah, materi,

poster. 1 Mahasiswa

02-08-2016 Penyuluhan ergonimi di SDN 1

Pulukan 3 Mahasiswa

02-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

03-08-2016 Pembelian hadiah dan

(17)

10 03-08-2016 Persiapan materi ergonomic 4 jam 30 Menit Mahasiswa

03-08-2016 Briefing pembagian tugas

penyuluhan ergonomic 3 Mahasiswa

03-08-2016 Mempersiapkan hadiah 1 Mahasiswa

04-08-2016 Penyuluhan ergonimi di SDN 3

Pulukan 3 Mahasiswa

04-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

12-08-2016 Pembelian hadiah dan

kenang-kenangan 2 Mahasiswa

12-08-2016 Persiapan materi ergonomic 4 jam 30 Menit Mahasiswa

12-08-2016 Briefing pembagian tugas

penyuluhan ergonomic 3 Mahasiswa

12-08-2016 Mempersiapkan hadiah 1 Mahasiswa

13-08-2016 Penyuluhan ergonimi di MI Nurul

Islam Pulukan 3 Mahasiswa

13-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

17-08-2016 Pembelian hadiah dan

kenang-kenangan 2 Mahasiswa

17-08-2016 Persiapan materi ergonomic 4 jam 30 Menit Mahasiswa

17-08-2016 Briefing pembagian tugas

penyuluhan ergonomic 3 Mahasiswa

17-08-2016 Mempersiapkan hadiah 1 Mahasiswa

18-08-2016 Penyuluhan ergonimi di SDN 2

Pulukan 3 Mahasiswa

18-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

(18)

11  Kendala

Kendala dalam pelaksanaan program penyuluhan Ergonomi adalah Keterbatasan sarana dan prasarana yang dimiliki oleh sekolah beberapa sekolah, misalnya LCD dan Proyektor serta anak-anak yang susah diatur.

Solusi

Setelah melakukan rapat bersama dengan klompok mahasiswa KKN Desa Pulukan, kami memutusakan utnuk melakukan penyuluhan dengan media poster.

Hasil

Program ini mendapat respon yang positif dari pihak sekolah, baik oleh kepala sekolah, guru, dan juga siswa-siswi. Hal tersebut dibuktikan dengan baiknya sambutan yang diberikan atas program yang kami berikan kepada pihak sekolah, serta antusias siswa-siswi dalam mengikuti kegiatan yang kami berikan. Dalam pelaksanaan kegiatan ini, program ini didukung dengan memberikan bingkisan berupa hafiah kecil yang telah disiapkan oleh panitia kepada siswa-siswi sekolah dasar.

Rincian Biaya

Barang Jumlah Harga (@) Harga

Poster 4 Rp 10.000,- Rp 40.000,-

Plakat 4 Rp 25.000,- Rp 100.000,-

Hadiah 13 Rp 2.500,- Rp 32.500,-

P3K 2 Rp 25.000,- Rp 40.000,-

Total Biaya Pengeluaran Rp .212.500,-

2. Senam Lansia

Program ini diadakan untuk mendukung terlaksananya program utama yaitu meningkatkan kesehatan dan produktifitas warga Desa Pulukan. Program senam lansia ini di harapkan dapat memberikan manfaat bagi para lansia (lanjut usia) yang berada di Desa Pulukan. Senam lansia dilakukan bersama anggota dari puskesmas yang juga memberikan pelayanan kesehatan bagi lansia di Desa Pulukan .

Waktu pelaksanan

Kegiatan ini dilaksanakan pada hari : Sabtu, 20 Agustus 2016 Lokasi

(19)

12 Sasaran

Lansia yang berada di desa Pulukan Pihak terkait

Pihak yang terlibat dalam kegiatan ini adalah : Kader lansia, Ketua PKK, DokterPuskesmas , Perawat Puskesmas, Bidan Puskesmas, Lansia di Desa Pulukan.

Pelaksana

Mahasiswa KKN PPM Periode XIII sejumlah 16 Orang Jadwal Pelaksanaan

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM) SUMBER DANA

20-08-2015 Senam lansia ½ Mahasiswa

20-08-2015 Pelayanan Kesehatan 3 Mahasiswa

TOTAL 3 1/2 Jam

Kendala

Kurangnya apresiasi dari lansia dalam mengikuti senam yang kami berikan sehingga dalam pelaksanaannya jumlah lansia yang datang dan mengikuti sedikit sekali. Selain itu, masih banyak lansia yang belum mendaftar posyandu lansia sehingga pelayanan kesehatan lansia belum terlalu efisien.

Solusi

Aktif mengajak lansia untuk datang ke Posyandu Lansia dan mengikuti senam lansia dengan sesering mungkin mengajak dan memberikan penjelasan tentang pentingnya senam dan pelayanan kesehatan lansia.

Hasil

Program ini dapat berjalan sesuai dengan harapan.Program ini juga mendapat sambutan yang baik dari pihak puskesmas dan lansia warga Desa Pulukan.Diharapkan para lansia lebih aktif dan lebih banyak yang datang di posyandu yang di adakan kedepannya.

(20)

13

Barang Jumlah Harga (@) Harga

BMT (kacang Hijau 1 Rp. 55.000,00 Rp. 55.000,00

Santan 3 Rp. 2000,00 Rp. 6000,00

Plastik 1 Rp. 2000,00 Rp. 2000,00

Total Biaya Pengeluaran Rp . 62.000,00

3. Penyuluhan dan Pembuatan VCO (Virgin Coconut Oil) dengan memanfaatkan Buah Kelapa

Program ini merupakan program utama sesuai tema yaitu meningkatkan produktifitas warga Desa Pulukan. VCO dibuat dari butir kelapa yang sudah tua yang diolah dengan 2 teknik pengolahan. Sasaran kegiatan ini adalah PKK yang beranggotakan ibu ibu rumah tangga. Penyuluhan dan pembuatan VCO (Virgin Coconut Oil) diharapkan dapat menjadi motivasi bagi ibu-ibu untuk lebih produktif dengan memanfaatkan waktu dah hasil pertanian yang potensial di Desa Pulukan terutama Buah Kelapa menjadi produk yang bermanfaat dan bernilai ekonomi.

Waktu Pelaksanaan

Kegiatan penyuluhan dan pembuatan VCO dilaksanakan mulai hari Rabu 27 Juli 2016 sampai 20 Agustus 2016.

Lokasi

Pelaksanaan kegiatan ini dilaksanakan di Balai Subak Desa Pulukan.  Sasaran

Kader PKK Desa Pulukan.  Pihak Terkait

Pihak yang terlibat dalam kegiatan ini adalah :Kader PKK.  Pelaksana

Mahasiswa KKN PPM Periode XIII sejumlah 16 Orang.  Jadwal Pelaksanaan

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

SUMBER DANA 27-07-2016 Koordinasi dengan ketua PKK

Desa Pulukan 1 Mahasiswa

(21)

14 30-07-2016 Membeli perlengkapan dan

simulasi pembuatan VCO 6 Mahasiswa 31-07-2016 Pelaksanaan simulasi VCO

tahap lanjutan 2 Mahasiswa

01-08-2016 Rapat Evaluasi 2 Mahasiswa

06-08-2016 Penyuluhan VCO dengan

kader PKK 2 Mahasiswa

15-08-2016 Praktek pembuatan VCO

bersama kader PKK 4 Mahasiswa

20-08-2016 Pameran hasil pembuatan

VCO kepada kader PKK 2 Mahasiswa

21-08-2015 Rapat evaluasi 2 Mahasiswa

TOTAL 23 Jam

Kendala

Kendala yang kami hadapi adalah sulitnya mengumpulkan warga dan menentukan jadwal karena sebagian besar kader PKK memiliki kegiatan dipagi hari yang berlangsung hingga malam dan bertepatan dengan kegiatan peringatan HUT RI.

Solusi

Jadwal pelaksanaan disesuaikan dengan kegiatan PKK sehingga dapat diselaraskan dengan kegiatan PKK. Selain itu kedepannya kader harus lebih giat mengajak anggota lain untuk berkumpul.

Hasil

Pelaksanaan penyuluhan dan pembuatan VCO terhadap Kader PKK tela kami lakukan di Bale Subak Banjar Pulukan dan kami berharap pembuatan Vco dapat meningkatkan taraf ekonomi masyarakat khususnya petani kelapa.

Rincian Biaya

Barang Jumlah Harga

Minuman 1 kardus Rp. 20.000,-

(22)

15 Kelapa tua 4 butir Rp. 20.000,-

Total Biaya Pengeluaran Rp.46.000,-

4. Pemberantasan Penyakit Parasit pada Ternak Sapi

GAPOKTAN “Mertha Sari” adalah kelompok peternak yang mengelola SIMANTRI 163 di Banjar Arca, Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan. SIMANTRI ini beranggotakan 20 orang yang diketuai oleh I Ketut Sudana. SIMANTRI 163 memiliki sapi sejumlah 26 ekor yan terdiri dari 19 indukan dan 1 pejantan, serta 6 ekor sapi bakalan yang semuanya merupakan hibah dari Dinas Peternakan Provinsi. Bangunan SIMANTRI juga lengkap seperti Pengolahan pupuk, pengolahan urin (biourin), Biogas, serta penggilling pakan.

Manajemen pemeliharaan Sapi pada SIMANTRI ini banyak sapi yang digembalakan di tegalan dengan pakan utamanya umumnya rumput basah hal ini menjadi latar belakang pembuatan program kerja ini. Selain itu kurangnya perhatian pengurus terhadap sanitasi lingkungan kandang sapi juga melandasi program ini.

Kegiatan ini diawalli dengan koordinasi dengan Kepala Desa mengenai keberadaan SIMANTRI ini, setelah itu koordinasi dengan Ketua SIMANTRI terkait identifikasi masalah dan survei aset SIMANTRI, lalu dilajutkan dengan kordinasi dengan Dinas Peternakan, Perkebunan, dan kehutanan Kabupaten Jembrana. Pelaksanaan kegiatan ini erupa pemberian obat cacing (Verm-O bolus) terhadap 17 ekor sapi indukan dan 1 pejantan. Dilanjutkan dengan pemberian Viitamin B Complex untuk meningkatkan performa pertumbuhan sapi. Dan diakhiri dengan penyemprotan insektisida (dalmat) untuk mencegah penyakit parasit yang ditularkan oleh lalat. Selain kegiatan tersebut diisi juga dengan diskusi dengan peternak mengenai ciri sapi cacingan.

Selain menyusur SIMANTRI kami juga menyusur beberapa peternak sapi yang ada di Banjar Arca Desa Pulukan yang dimana merupakan tempat dengan populasi sapi terbesar di Desa Pulukan. Diperoleh 14 ekor ternak Sapi, yang terdiri dari 4 ekor sapi betina dan 10 ekor sapi bakalan.

Waktu Pelaksanaan

(23)

16  Lokasi

Pelaksanaan kegiatan ini dilakuakan di SIMANTRI 163 dan disekitaran Banjar arca Desa Pulukan.

Sasaran

Peternak Sapi di SIMANTRI 163 pada khususnya dan peternak sapi di Banjar Arca Desa Pulukan pada umumnya.

Pihak Terkait

Pihak yang terkait dalam kegiatan ini adalah : Perbekel Desa Pulukan (I Wayan Armawa), Ketua SIMANTRI 163 (I Ketut Sudana), Medvet Kecamatan Pekutatan (Pak Kari), dan Kepala BPP Pekutatan (I Ngurah Sugiarta).

Pelaksana

Mahasiswa KKN PPM Periode XIII sejumlah 16 orang.  Jadwal Pelaksana

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM) dengan Ketua SIMANTRI 163

3 Swadaya

28-08-2016

Koordinasi perijinan dengan Dinas Peternakan Jembrana

4 Swadaya

03-08-2016 Pembuatan urat ijin 1 Swadaya

04-08-2016 Penyerahan surat ke Dinas

Peternakan Jembrana 2 Swadaya 04-08-2016 Persiapan alat dan obat

untuk kegiatan 4 Swadaya

09-08-2016 Pelaksanaan Kegiatan 8 Swadaya 12/15/18/21/24

-08-2016

Monitoring kesehatan

(24)

17

26-08-2016 Rapat evaluasi 5 Swadaya

TOTAL 45 Jam

Kendala

Adapun kendala yang kami alami dalam melaksanakan program pemberantasan penyakit parasit pada ternak sapi ini adalah jauhnya lokasi ternak sapi dari warga, susahnya bertemu warga dikarenakan kesibukan warga yang pada saat itu dalam musim panen cengkeh dan kakao, luasnya wilayah desa menjadi kendala melakukan program ini di semua banjar, terdapatnya kelompok ternak yang bermasalah secara hukum menjadi kendala pelaksanaan program ini untuk semua ternak, serta keterbatasan biaya juga menjadi permasalahan pelaksanaan program ini.

Solusi

Berdasarkan saran Perbekel Desa Pulukan dan staf Desa maka program ini hanya dilakuakan pada SIMANTRI 163 dan ternak sapi di Banjar Arca sampai stock obat habis.

Hasil

Program ini mendapatkan sambutan baik dari pihak SIMANTRi maupun peternak sapi di Banjar Arca. Beberapa ternak sapi yang terindikasi cacingan pada SIMANTRI 163 tidak lagi mengalami mencret dan pertumbuhannya berangsur membaik. Selain itu berkurangnya jumlah lalat pada kandang SIIMANTRI dan kanndang sapi peternak.

Rincian Biaya

No Bahan Biaya

1. Obat Cacing Bolus (20 butir) @8000 Rp. 160.000 2. Obat Cacing Kaplet (10 butir) @2500 Rp. 25.000

3. Dalmat (1 botol) Rp. 35.000

4. Sprayer Rp. 5.000

5. Vitamin B Complex (2 Botol @100 ml) @15000

Rp. 30.000

(25)

18

5. Mengembangkan budaya bangsa pencak silat “Persaudaraan setia hati terate

(PSHT)”

Desa pulukan dengan keadaan masyarakat yang multidimensi suku bangsa dan budaya yang membaur dan beralkulturasi menjadikan desa pulukan perpotensi dalam hal pengembangan budaya terutama melalui pemuda dan pemudi desa.Pencak silat PSHT adalah salah satu kegiatan kepemudaan di desa pulukan yang mengandung unsur sosial dan budaya dengan tanpa ada kepentingan dari politik dan unsur agama.

Berhubungan dengan keadaan kegiatan dan masyarakat di desa pulukan KKN UNUD XIII bidang sosial dan budaya mengangkat program yaitu Mengembangkan budaya bangsa pencak silat “Persaudaraan setia hati terate (PSHT)”.Pencak silat ini memiliki dasar organisasi yaitu persaudaraan, olahraga, beladiri, kesenian, dan kerohanian yang diharapkan dapat menambah nilai sosial, budaya dan keproduktifan di kalangan pemuda dan pemudi desa pulukan.

Waktu Pelaksanaan

 Rabu, 3,10,17,dan 24 agustus 2016Pukul : 15.00 – 18.00 WITA  Sabtu, 6, 13,20, dan 27 agustus 2016Pukul : 20.00 – 23.00 WITA  Lokasi

Rumah Bapak Gito dan Rumah Penjemuran Gabah (Depan Mesjid Desa Pulukan)  Sasaran

Anak SD dan kaum muda di sekitar Banjar Pulukan, Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana.

Pihak Terkait

Pihak yang terlibat dalam kegiatan ini adalah : Perbekel Desa Pulukan (I Wayan Armawa), Perguruan Silat Setia Hati

Pelaksana

Mahasiswa KKN PPM Periode XI sejumlah 16 Orang.  Jadwal Pelaksana

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

SUMBER DANA

(26)

19

30-07-2016 Penyebaran Brosur 6 Mahasiswa

03-08-2016 Latihan Perdana 2 Mahasiswa

06-08-2016 Latihan Rutin 2 Mahasiswa

10-08-2016 Latihan Rutin 2 Mahasiswa

13-08-2016 Latihan Rutin 2 Mahasiswa

17-08-2016 Latihan Rutin 2 Mahasiswa

20-08-2016 Latihan Rutin 2 Mahasiswa

24-08-2016 Latihan Rutin 2 Mahasiswa

27-08-2016 Latihan Rutin 2 Mahasiswa

TOTAL 25 jam

Kendala

Kendala dalam pelaksanaan program sosialisasi Pencak Silat adalah kurangnya minat masyarakat untuk mengikuti dan menggeluti olahraga bela diri ini.

Solusi

Setelah berkonsultasi dengan pihak padepokan maka sosialisasi dilakukan dengan cara penyebaran brosur dan demo singkat oleh pemuda pemudi.

Hasil

Program ini mendapat respon yang positif dari pihak dari masyarakat sekitar Banjar Pulukan Desa Pekutatan.Hal tersebut dibuktikan dengan meningkatnya partisipasi kaum muda dalam pelatihan silat ini.

Rincian Biaya

Barang Jumlah Harga (@) Harga

Brosur 250 Rp 200,- Rp 50.000,-

Total Biaya Pengeluaran Rp. 50.000,-

(27)

20 7. Pembuatan Tempat Sampah

Masyarakat desa Pulukan terutama sekolah dasar memiliki kebiasaan membuang sampah sembarangan. Sampah tersebut dibuang di pekarangan sekolah dan kantor desa, hal itu membuat lingkungan sekitar menjadi kotor dan tidak sehat. Pembuatan tempat sampah ini diharapkan dapat mengurangi jumlah sampah yang berserakan dan membudayakan membuang sampah pada tempatnya:

Waktu Pelaksanaan

Kegiatan ini dilaksanakan selama 4 hari yaitu :

- Pencarian bahan : Jumat, 29 juli 2016 - Pembuat tempat sampah tahap I : Sabtu, 30 juli 2016

- Pembuat tempat sampah tahap II : Kamis, 4 agustus 2016 - Pembuat tempat sampah tahap III : Sabtu, 6 agustus 2016  Lokasi

Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan di Kantor Desa, Desa Pulukan Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana.

Sasaran

Lingkungan SD N 3 Pulukan, dan Kantor Desa, Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana.

Pihak terkait

Pihak yang terlibat dalam kegiatan ini adalah : Perbekel Desa Pulukan, dan Kepala Sekolah SD N 3 Pulukan.

Pelaksana

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

SUMBER DANA

02-08-2016 Ngayah di Pura Dalem 3 Mahasiswa

07-08-2016 Gotong Royong di Br. Arca 3 Mahasiswa

(28)

21 Mahasiswa KKN PPM Periode XIII sejumlah 16 Orang.

Jadwal Pelaksanaan

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

SUMBER DANA 27-07-2016 Survey lokasi sekaligus prizinan

bambu 1 jam 30 menit Mahasiswa

27-07-2016

Pencarian bambu di hutan untuk pembuatan tempat sampah tahap I

2 Mahasiswa

04-08-2016

Pencarian bambu di hutan untuk pembuatan tempat sampah tahap II

2 Mahasiswa

29-07-2016 Pembuatan tempat sampah

tahap I 2 Mahasiswa

05-08-2016 Pembuatan tempat sampah

tahap II 4 Mahasiswa

06-08-2016 Pembuatan dan pecatan tempat

sampah tahap III 4 Mahasiswa

26-08-2016 Penyerahan tempat sampah ke SDN 3 dan Kantor Desa

Setelah berdiskusi dengan kelompok kkn dan warga Pulukan akhirnya kami memutuskan untuk meminjam peralatan tersebut ke warga setempat.

Hasil

(29)

22

1. Pemasangan Plang Nama Tempat

Dikarenakan sulitnya menemukan lokasi bagi masyarakat pendatang atau setempat, maka kami berinisiatif melakukan pemasangan plang penunjuk arah. Adapun rincian dari kegiatan ini adalah sebagai berikut :

Waktu Pelaksanaan

Kegiatan ini dilaksanakan selama 2 hari yaitu :

- Pengecatan Plang namatempat : Sabtu, 30 juli 2016 - Pemasangan Plang nama tempat : Senin, 08 Agustus 2016  Lokasi

Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan di Banjar Arca, Banjar Pangkung Medahan, dan Banjar Pulukan Desa Pulukan.

- Banjar Arca sebanyak 2 buah plang nama Tempat

(Puskesmas Pembantu dan Simantri 163 – Gapoktan Mekar Sari) - Banjar Pulukan sebanyak 2 buah plang nama Tempat

(Pantai Pulukan dan Kantor Desa)  Sasaran

Lingkungan Banjar Arca, Banjar Pangkung Medahan dan Banjar Pulukan Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana

Pihak terkait

Pihak yang terlibat dalam kegiatan ini adalah : Perbekel Desa Pulukan, Ketua Simantri (I Ketut Sudana).

Pelaksana

Mahasiswa KKN PPM Periode XIII sejumlah 16 Orang.  Jadwal Pelaksanaan

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

(30)

23 21-07-2016 Survey harga plang nama dan

pembelian plang nama tempat 4 Mahasiswa 28-07-2016 Survey lokasi pemasangan plang

nama ke Puskesmas Pembantu 2 Mahasiswa 28-08-2016 Pembuatan surat permohonan izin

pemasangan plang nama tempat

1 jam 30

menit Mahasiswa

29-07-2016

Survey dan koordinasi dengan kepala desa dan warga tentang pemasangan plang nama tempat

3 Mahasiswa

30-07-2016 Pengecatan plang nama tempat 4 Mahasiswa

30-07-2016 Mengurus sticker plang nama tempat tahap I

2 jam 30

menit Mahasiswa

01-08-2016 Mengurus sticker plang nama

tempat tahap II 4 Mahasiswa

07-08-2016 Briefing pembagian tugas

pemasangan plang nama tempat 2 Mahasiswa 08-08-2016 Pemasangan plang nama tempat 4 Mahasiswa

09-08-2016 Rapat evaluasi pemasangan plang

nama tempat 2 Mahasiswa

TOTAL 28 Jam

Kendala

Kendala yang kami alami pada saat pemasangan plang nama tempat adalah terkendala pada peralatan yang dibutuhkan untuk memasang plang nama tempat tersebut seperti: cangkul, cetok, dan koral.

Solusi

Setelah berkonsultasi dengan staf kantor kepala desa dan Perbekel Desa Pulukan akhirnya kami disarankan untuk meminjam peralatan tersebut ke warga setempat.

(31)

24 Plang telah dipasang di empat titik dan diharapkan dapat mempermudah baik masyarakat setempat ataupun masyarakat pendatang untuk menemukan tempat yang dituju di Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana  Rincian Biaya

Barang Jumlah Harga (@)i Harga

Plang nama tempat 4 Rp 200.000,- Rp 800.000,-

Pasir 1 karung - -

Semen 1 sak Rp 70.000,- Rp 70.000,-

Total Biaya Rp 870.000,-

2. Penyuluhan DBD dan GERTAK PSN

Pada bidang kesehatan masyarakat, program yang dilaksanakan adalah program penyuluhan Demam Berdarah (DBD) dan Gertak PSN yang bekerjasama dengan puskesmas Pekutatan.Dimana di Desa pulukan merupakan desa yang agak padat penduduk dan memiliki kondisi lingkungan yang dapat dikatakan kurang baik terutama di daerah bagian selatan Desa Pulukan. Kegiatan ini merupakan kegiatan ke 3 dilakukan setelah melakukan program bantu posyandu bayi dan balita. Penyuluhan dan gertak PSN ini sangat penting dilaksanakan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat untuk pentingnya menjaga lingkungan sehingga secara mandiri mampu mencegah penyakit, meningkatkan kesehatannya, serta berperan aktif dalam mewujudkan lingkungan sehat.untuk menanggulangi kejadian DBD di Desa Pulukan.

Waktu Pelaksanaan

Kegiatan ini dilaksanakan selama 1 hari yaitu di Desa Pulukan tepatnya di bagian selatan Banjar Pulukan.

Lokasi

Pelaksanaan kegiatan ini langsung menyasar rumah warga di Banjar Pulukan, Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana.

Sasaran

Banjar Pulukan, Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana.

Pihak Terkait

(32)

25  Pelaksana

Mahasiswa KKN PPM Periode XI sejumlah 16 Orang.  Jadwal Pelaksana

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

SUMBER DANA

14-08-2016

Pembuatan surat perizinan penyuluhan DBD dan Gertak PSN di Kantor Desa dan Puskesmas

3 Mahasiswa

15-08-2016

Surat menyurat dan pemberitahuan penyuluhan DBD dan Gertak PSN di Kantor Desa dan Puskesmas

3 Mahasiswa

16-08-2016 Persiapan materi penyuluhan DBD

dan Gertak PSN 3 Mahasiswa

17-08-2016 Survey lokasi 2 Mahasiswa

18-08-2016 Briefing pembagian tugas

penyuluhan DBD dan Gertak PSN 3 Mahasiswa

18-08-2016

Mempersiapkan poster, sticker

dan abate 1

Mahasiswa dan

Puskesmas

19-08-2016 Penyuluhan DBD dan Gertak PSN

di Kantor Desa dan Puskesmas 4 Mahasiswa

19-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

TOTAL 20 jam

Kendala

Kendala dalam pelaksanaan program penyuluhan DBD dan Gertak PSN yaitu masyarakat yang masih sering membuang sampah sembarangan, jarang menguras bak mandi, dan menutup bak penampungan air.Serta pada saat penyuluhan bnyak warga yang tidak berada di rumah sehigga penyuluhan yang dilaksanakan kurang merata.

(33)

26 Setelah melaksanakan kegiatan dan berkonsultasi dengan puskesmas maka penyuluhan di lanjutkan kembali pada waktu sore agar warga mendapat penyuluhan yang merata.

Hasil

Program ini mendapat respon yang positif dari pihak dari masyarakat sekitar Banjar Pulukan Desa Pekutatan. Hal tersebut dibuktikan dengan baiknya sambutan yang diberikan atas program yang kami berikan kepada warga sekitar. Dalam pelaksanaan kegiatan ini, program ini dibantu oleh pihak puskesmas dan didukung dengan memberikan sticker dan abate yang telah disiapkan oleh panitia kepada warga.

Rincian Biaya

Barang Jumlah Harga per satuan Harga

Poster 5 Rp 10.000,- Rp 50.000,-

Sticker 80 Rp 1.000,- Rp. 80.000,-

Konsumsi 16 Rp. 3.000,- Rp. 48.000,-

Total Biaya Pengeluaran Rp .178.000,-

3. Penyuluhan Dan Pemanfaatan Limbah Kulit Kakao Menjadi Pakan Ternak Pengembangan produksi perternakan berkelanjutan untuk meningkatkan produktifitas ternak dengan memanfaatkan limbah hasil pertanian yaitu kulit buah kakao. Kulit buah kakao didapatkan dengan berkerjasama dengan kepala SIMANTRI 163 dan petani kakao setempat. Pemilihan kulit kako yang akan digunakan sebagai pakan ternak dengan melihat potensi limbah tersebut karena belum ada pemanfaatan lanjutan dari kulit kakao. Dengan adanya produksi pakan ternak diharapkan pemanfaatan limbah kulit kakao dapat berlangsung di Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana.

Waktu Pelaksanaan

Kegiatan penyuluhan dan pembuatan pakan ternak dilaksanakan mulai hari Senin 8 Agustus 2016 sampai 26 Agustus 2016.

Lokasi

Pelaksanaan kegiatan ini dilaksanakan di SIMANTRI 163.  Sasaran

(34)

27 Pihak yang terlibat dalam kegiatan ini adalah :Kader SIMANTRI 163.

Pelaksana

Mahasiswa KKN PPM Periode XIII sejumlah 16 Orang.  Jadwal Pelaksanaan

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

SUMBER DANA 27-07-2016 Koordinasi dengan ketua

SIMANTRI 163 Desa Pulukan 2 Mahasiswa 08-08-2016 Mencari kulit kakao ke Hutan

bersama petani kakao 4 Mahasiswa 12-08-2016 Pelaksanaan pembuatan

pakan ternak dari kulit kakao 3 Mahasiswa 13-07-2016 Pelaksanaan pembuatan

pakan ternak tahap lanjutan 2 Mahasiswa

14-08-2016 Rapat Evaluasi 2 Mahasiswa

19-08-2016 Monitoring kegiatan 3 Mahasiswa

26-08-2016 Evaluasi kegiatan 4 Mahasiswa

27-08-2016 Rapat Evaluasi 2 Mahasiswa

TOTAL 22 Jam

Kendala

Kendala yang kami hadapi adalah sulitnya mengumpulkan warga sehingga dalam menentukan jadwal kurang efisien, hal itu dikarena sebagian besar kader SIMANTRI 163 memiliki kegiatan dipagi hari yang berlangsung hingga sore seperti berkebun.Selain itu sulitnya menyamakan persepsi bahwa kulit kakao tidak cocok untuk dijadikan pakan ternak.

Solusi

(35)

28 Hasil

Pelaksanaan penyuluhan dan pembuatan VCO terhadap Kader PKK telah kami lakukan di SIMANTRI 163 dan kami berharap pembuatan pakan ternak dapat mengurangi limbah kulit kakao dan menjadika alternatif pakan.

Rincian Biaya

Barang Jumlah Harga

Gula 2 kg Rp. 36.000,-

Snack 30 bungkus Rp. 75.000,- Total Biaya Pengeluaran Rp.111.000,-

4. Pemanfaatan Kotoran Ternak Sebagai Pupuk Kandang

Gabungan Kelompok Tani (GAPOKTAN) “Mekar Sari” pada SIMANTRI 163 di Desa Pulukan merupakan salah satu program yang digagas oleh Pemerintah Provinsi Bali yang dapat membantu penerapan teknologi pertanian yang dapat meningkatkan produksi pertanian.Lokasi SIMANTRI 163 terletak di Banjar Arca Desa Pulukan dan diketuai oleh Ketut Sudana.Anggota SIMANTRI berjumlah 20 orang dan mayoritas berkerja sebagai petani Kakao.Pada SIMANTRI ini terdapat pula ternak sapi dengan jumlah 25 ekor sapi.

Kotoran ternak khususnya sapi yang terdapat di SIMANTRI 163, dapat dimanfaatkan atau diolah menjadi pupuk kandang yang dapat dimanfaatkan oleh petani local sehingga lebih meminimalisir pengeluaran.Namun, pengolahan dan pembuatan pupuk kandang oleh warga setempat khususnya anggota SIMANTRI 163 Desa Pulukan cenderung pasif karena kesibukan warga setempat sehingga tidak memiiki waktu untuk mengolah kotoran sapi menjadi pupuk kandang.

Dalam hal ini, kami peserta KKN PPM Unud berusaha untuk membantu meningkatkan produktivitas sumber daya manusia dengan mengadakan penyuluhan pembuatan kompos dengan menggunakan MOL (Mikroorganisme Lokal) dan bakteri EM4 pada kotoran sappi yang telah tersedia di SIMANTRI.

Waktu Pelaksanaan

Pembuatan pupuk kandang dari kotoran sapi dilaksanakan setiap minggunya yang dimulai pada hari Rabu, 10 Agustus 2016, sampai dengan hari Rabu , 24 Agustus 2016.

(36)

29 Pelaksanaan kegiatan pembuatan pupuk kadnang dilakukan di SIMANTRI 163 yang terletak di Br. Arca Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana.  Sasaran

Anggota Gapoktan Mekar Sari di SIMANTRI 163 dan petani-petani yang ada di Desa Pulukan.

Pihak Terkait

Perbekel Desa Pulukan, Ketua SIMANTRI 163 Desa Pulukan  Pelaksana

Anggota KKN PPM Periode XIII Desa Pulukan berjumlah 16 orang dan Anggota SIMANTRI 163 berjumlah 15 orang

Jadwal Pelaksnaan

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

SUMBER DANA

27-07-2016

Survey izin dan pelaksanaan Program Pembuatan Pupuk Kandang

1 jam -

29-07-2016

Koordinasi izin dan perlengkapan yang dibutuhkan dalam pelaksanaan program

2 jam Swadaya

07-08-2016 Briefing dan pembagian tugas 3 Jam Swadaya 08-08-2016 Pengumpulan limbah kotoran sapi 4 Jam Swadaya

10-08-2016 Pelaksanaan pembuatan pupuk

kandang 3 Jam Swadaya

17-08-2016 Monitoring 2 Jam Swadaya

24-08-2016 Evaluasi 4 Jam Swadaya

TOTAL 20 Jam

Kendala

(37)

30 serta kurangnya waktu anggota SIMANTRI dalam mengolah limbah kotoran sapi akibat kesibukan lain dari anggota yang bekerja sebagai petani.

Solusi

Berdasarkan saran dari Perbekel Desa Pulukan dan Ketua SIMANTRI 163, maka kami mencoba untuk berdiskusi dengan ketua dan semua anggota SIMaNTRI 163 untuk memastikan hari untuk pelaksanaan program yang tidak mengganggu kegiatan para anggota.

Hasil

Pada pelaksaaan program pembuatan pupuk kandang, mahasiswa KKN PPM disambut baik oleh SIMANTRI 163 Desa Pulukan dan mendapat kesan dalam bertukar pikiran dan bertukar ilmu dalam pembuatan pupuk kompos dengan memanfaatkan limbah kotoran sapi dengan waktu yang lebih efisien.

Rincian Biaya

Barang Jumlah Harga (@) Harga

EM4 2 liter Rp 20.000,- Rp 40.000,-

Mol Cemcem 1 Jerrycan Rp 35.000,- Rp 35.000,- Minuman Peserta 1 dus Rp 25.000,- Rp 25.000,-

Dokumentasi - Rp 25.000,- Rp 25.000,-

Total Biaya Pengeluaran Rp 125.000,-

5. Program Pulukan Membaca

SDN 2 Pulukan memiliki perpustakaan dengan fasilitas yang lebih baik jika dibandingkan dengan sekolah dasar lainnya di Desa Pulukan.Akan tetapi, keberadaan fasilitas tersebut tidak didukung oleh konsistensi pihak sekolah untuk membuka perpustakaan secara konstan. Dampak yang ditimbulkan secara tidak langsung adalah minimnya minat membaca siswa SDN 2 Pulukan .

Berhubungan dengan keberadan di desa pulukan KKN UNUD XIII bidang sosial dan budaya mengangkat program Pulukan Membaca. Program Pulukan Membaca lebih menekankan pendekatan motivasi verbal dengan harapan meningkatnya intensitas membaca di SDN 2 Pulukan.

Waktu Pelaksanaan

(38)

31 Lokasi

Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan di Perpustakaan SDN 2 Pulukan. Sasaran

Siswa siswi SDN 2 Pulukan di Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana

Pihak Terkait

Pihak yang terlibat dalam kegiatan ini adalah : Perbekel Desa Pulukan (I Wayan Armawa), Kepala Sekolah SDN 2 Pulukan.

Pelaksana

Mahasiswa KKN PPM Periode XIII sejumlah 16 Orang. Jadwal Pelaksanaan

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

SUMBER DANA 01-08-2016 Survey perpustakaan SD N 2

Pulukan

2 mahasiswa

02-08-2016 Sosialisasi dan konfirmasi perihal kegiatan mengelola perpustakaan

5 mahasiswa

03-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

04-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

05-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

06-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

08-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

09-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

10-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

11-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

12-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

13-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

15-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

(39)

32

19-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

20-08-2016 Mengelola perpustakaan 5 mahasiswa

TOTAL 77 JAM

Kendala

Kendala yang dihadapi dalam mengelola perpustakaan adalah kurangnya kesadaran siswa untuk membaca dan menjaga ketertiban serta kebersihan ruang perpustakaan. Kendala lain yang juga dihadapi ialah kurangnya penataan dan penggolongan buku berdasarkan jenis buku.

Solusi

Membersihkan ruangan perpustakaan sekaligus merapikan buku yang ada di dalam perpustakaan tersebut.Selain itu, menghimbau serta mengajak para siswa SD N 2 Pulukan yang mengunjungi perpustakaan agar memanfaatkan fasilitas dan buku yang tersedia di perpustakaan melalui aktivitas membaca secara rutin dan meningkatkan intensitas peminjaman buku secara berkala.

Hasil

Setelah program berjalan, intensitas kunjungan siswa ke perpustakaan semakin meningkat secara signifikan, hal itu diikuti pula dengan peningkatan intensitas peminjaman buku oleh siswa.

Rincian Biaya

Barang Jumlah Harga (@) Harga

- - - -

Total Biaya Pengeluaran -

6. Program Pulukan Mengajar

Banyaknya jumlah siswa sekolah dasar di Desa Pulukan merupakan potensi sumber daya manusia di masa yang akan datang. Namun dibalik ketersediaan sdm muda yang melimpah tersebut, ketersedian jumlah guru yang mengajar tidak berimbang. Selain itu, pada waktu yang sama, salah satu sekolah dasar, SDN 1 Pulukan sedang menjalani penilaian akreditasi sehingga proses belajar mengajar tidak berjalan dengan efektif.

(40)

33 yang disampaikan oleh pengajar mampu dicerna dengan baik oleh peserta didik.Program Pulukan Mengajar menggunakan materi dengan mengacu pada kurikulum yang berlaku.

Waktu Pelaksanaan

Kegiatan ini dilaksanakan selama 12 hari dimulai dari Rabu, 2 Agustus 2016-Sabtu 20 Agustus 2016

Lokasi

Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan di SD Negeri 1 Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana.

Sasaran

Siswa siswi SD Negeri 1 Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana Kelas IV s/d Kelas V

Pihak Terkait

Pihak yang terlibat dalam kegiatan ini adalah : Perbekel Desa Pulukan (I Wayan Armawa), Kepala Sekolah SD Negeri 1 Pulukan.

Pelaksana

Mahasiswa KKN PPM Periode XIII sejumlah 16 Orang.  Jadwal Pelaksanaan Program

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

SUMBER DANA 26-07-2016 Pembuatan surat perizinan Pulukan

Mengajar 3 Mahasiswa

29-07-2016 Surat menyurat dan pemberitahuan

Pulukan Mengajar 3 Mahasiswa

29-07-2016 Koordinasi Materi untuk PBM 4 Mahasiswa

01-07-2016 Briefing pembagian tugas belajar

mengajar 3 Mahasiswa

03-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

03-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

04-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

(41)

34

05-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

05-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

06-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

06-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

10-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

10-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

11-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

11-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

12-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

12-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

13-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

13-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

15-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

15-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

16-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

16-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

18-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

18-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

19-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

19-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

20-08-2016 Proses Belajar Mengajar 5 Mahasiswa

(42)

35

TOTAL 90 jam

Kendala

Kendala dalam pelaksanaan program Pulukan Mengajar adalah peserta didik yang susah diatur.

Solusi

Melakukan pendekatan persuasive terhadap peserta didik sehingga peserta didik menjadi lebih tenang.

Hasil

Program ini mendapat respon yang positif dari pihak sekolah, baik oleh kepala sekolah, guru, dan juga siswa-siswi. Hal tersebut dibuktikan dengan baiknya sambutan yang diberikan atas program yang kami berikan kepada pihak sekolah, serta antusias siswa-siswi dalam mengikuti kegiatan yang kami berikan.

Rincian Biaya

Barang Jumlah Harga (@) Harga

- - - -

Total Biaya Pengeluaran -

1.1.3 Program Pokok Tambahan 1. KK DAMPINGAN

KKN PPM Universitas Udayana merupakan salah satu bentuk kegiatan yang dilakukan oleh mahasiswa di tiap-tiap desa yang telah ditentukan. Tujuan dari program ini secara khusus adalah untuk mensinergiskan pemberdayaan masyarakat dalam mengangkat potensi yang dimilikinya.Salah satu kegiatan KKN PPM ini adalah program pendampingan keluarga (KK Dampingan).Kegiatan KK dampingan dilaksanakan pada beberapa keluarga yang terdapat di setiap banjar di Desa Pulukan Kecamatan Pekutatan Kabupaten Jembrana.

Tujuan dan manfaat dari dilaksanakannya program KK dampingan ini adalah untuk mendampingi serta membantu keluarga pra-sejahtera dalam memecahkan masalah yang dihadapinya, seperti masalah kebersihan lingkungan, pendidikan, manajemen keluarga, ekonomi keluarga, penataan rumah tangga dan lain sebagainya.

(43)

36 keterampilan serta pendidikan sehingga dapat mengubah perilaku yang mengarah pada kebaikan dalam taraf hidup keluarga.

Pada KKN PPM periode XIII ini kami mendapatkan KK Dampingan yang tersebar di 3 dusun / banjar yang terdapat di Desa Pulukan yang terdiri dari Rumah Tangga Miskin dan tidak mampu.Identifikasi permasalahan yang dihadapi oleh keluarga dampingan dilakukan melalui pendekatan secara langsung dengan keluarga dampingan. Setelah beberapa kali mengadakan kunjungan ke rumah keluarga dampingan ditemukan beberapa masalah yang dihadapi keluarga ini sesuai dengan hasil wawancara dan pengamatan dengan KK dampingan yaitu:

a) Masalah Perekonomian

Perekonomian dari KK Dampingan dapat dikatakan masih kurang jika dilihat sepintas dari sedikitnya pendapatan keluarga dibandingkan dengan besarnya pengeluaran untuk kebutuhan sehari-hari.Apabila ada hal-hal yang tidak terduga, keluarga, kerabat ataupun tetangga siap membantu. Sebagian besar KK dampingan ini adalah para lansia yang tidak memiliki keluarga atau kerabatlain dan keluarga yang tidak memiliki tempat tinggal layak. Selain itu beberapa diantaranya bekerja sebagai buruh petani yang mengerjakan lahan orang lain sehingga hasil yang diterima dibagi dengan pemilik lahan. b) Masalah Kesehatan

Dalam hal kesehatan, KK Dampingan lebih sering membiarkan penyakitnya atau menggunakan obat-obatan tradisional yang dipercayai dapat menyembuhkan penyakit-penyakit yang mereka derita. Namun, ada beberapa dari obat-obatan tradisional khususnya yang dibuat dari tumbuhan alami dimanacara pembuatannya kurang baik sehingga dikhawatirkan obat tersebut bukan menyembuhkan tetapi dapat memperparah penyakit. Perilaku hidup bersih dan sehat KK dampingan juga cukup memprihatinkan.

Dari hasil pengamatan, sebagian besar KK dampingan tidak memiliki kamar mandi dan jamban, sehingga untuk kegiatan MCK, keluarga tersebut melakukannya di Sungai. Dari pengamatan kami, pihak pemerintah telah melakukan bantuan pembuatan kamar mandi dan jamban untuk meningkatkan kualitas kesehatan keluarga.

KK Dampingan diberikan pemahaman untuk melakukan perilaku hidup bersih dan sehat untuk menghindarkan dari penyakit.Selain itu juga diingatkan apabila menderita sakit yang parah dalam jangka waktu yang lama dianjurkan untuk segera ke pusat kesehatan terdekat.

(44)

37 Kebersihan lingkungan dari beberapa KK Dampingan masih tergolong kurang baik, hal ini terihat dari belum tersedianya tempat sampah, sehingga sampah yang ada sering sekali di buang di lahan perkebunan.Selain itu, beberapa keluarga Dampingan tidak memiliki kamar mandi dan atau jamban, sehingga perlu sekali diberi bantuan pembuatan kamar mandi dan jamban oleh pemerintah.

d) Masalah tempat tinggal

Tempat tinggal merupakan sesuatu yang sangat penting dalam kehidupan.Beberapa tempat tinggal dimiliki oleh KK Dampingan masih tergolong kurang layak huni.Lantai rumah dan atap rumah sudah mengalami kerusakan.Selain itu, akses jalan menuju tempat tinggal mereka masih kurang baik, sehingga untuk menjangkaunya sangat sulit. Beberapa keluarga juga mempunyai dinding rumah yaang terbuat dari bambu dan lantai tanah. Keluarga tersebut diberikan bantuan bedah rumah namun sampai saat ini program tersebut belum terlaksana.Berikut data KK Dampingan di setiap Banjar :

Banjar Arca:

- Saari :Michael Josafat Prihanto dan Sri Ratna Mustikawati - Surayah : Ni Kadek Wiwik Dwipayantidan Fadil Arialdi

- I Nyoman Murta : Mohammad Raju Belly D. dan Ni Putu Eka Dewi Kartika - Ni Ketut Silawati : I Wayan Purwa Cahyadinata dan Mariya Ulfa

Banjar Pulukan :

- Ruminah : Eduardo Edwin Ramda dan Didik Prastyo - Husaini

Banjar Pangkung Medahan :

- I Putu Nyeneng Suardana : I Gd. Putu Alit Anggra Putra dan Meilisa Nur Laily - I Wayan Ngales : Ni Kadek Candra Devi dan Mohammad Kurniawan - I Gede Arjana : Salman Al Farisi dan Komang Rina Ayu Laksmiyanti

1.2 Program Bantu

3.2.1 Program Bantu Tema

1. Memperingati HUT Kemerdekaan RI Ke-71 Bersama Perangkat Desa Dan Warga Lokasi : Pasar senggol Desa Pulukan

(45)

38

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM)

SUMBER DANA 28-07-2016 Rapat persiapan memperingati 17

Agustus 3 Desa

Lomba-lomba memperingati HUT Kemerdekaan RI di pasar senggol hari 1

8 Desa

15-08-2016

Lomba-lomba memperingati HUT Kemerdekaan RI di pasar senggol hari 2

4 Desa

16-08-2016

Lomba-lomba memperingati HUT Kemerdekaan RI di pasar senggol hari 3

4 Desa

18-08-2016 Puncak acara HUT kemerdekaan

RI di pasar senggol 12 Desa

TOTAL 39 Jam 30 menit

2. Bimbingan Belajar

Banyaknya jumlah pelajar (SD,SMP, dan SMA) di Desa Pulukan merupakan potensi sumber daya manusia di masa yang akan datang. Namun dibalik ketersediaan sdm muda yang melimpah tersebut, ketersedian jumlah lembaga bimbingan belajar sedikit dan harga les yang dipatok tidak mampu dijangkau sebagian besar pelajar. Selain itu, tradisi “les sore” yang sudah dijalankan oleh angkatan KKN terdahulu menjadikan mindset tersendiri bagi masyarkat bahwa setiap kedatangan mahasiswa KKN akan diikuti dengan aktivitas bimbel sore, sehingga anak-anak datang dengan sendirinya ke posko KKN untuk belajar.

(46)

39 menekankan pendekatan “sersan” (serius tapi santai) dengan harapan materi yang disampaikan oleh pengajar mampu dicerna dengan baik oleh peserta didik.Program Bimbingan Belajar menggunakan materi dengan mengacu pada kurikulum yang berlaku.

Waktu Pelaksanaan

Kegiatan ini dilaksanakan selama 6 hari (Rabu-Sabtu) dimulai dari Rabu, 2 Agustus 2016 hingga Jumat 19 Agustus 2016

Lokasi

Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan di Posko KKN (Kantor Perbekel Desa Pulukan).

Sasaran

Siswa siswi SD hingga SMA di Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana

Pihak Terkait

Pihak yang terlibat dalam kegiatan ini adalah : Perbekel Desa Pulukan (I Wayan Armawa), Masyarakat.

Pelaksana

Mahasiswa KKN PPM Periode XIII sejumlah 16 Orang.  Jadwal Pelaksanaan Program

TANGGAL NAMA KEGIATAN VOLUME

(JAM) SUMBER DANA

03-08-2016 Les Sore 2 Mahasiswa

03-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

05-08-2016 Les Sore 2 Mahasiswa

05-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

10-08-2016 Les Sore 2 Mahasiswa

10-08-2016 Rapat evaluasi 1 Mahasiswa

12-08-2016 Les Sore 2 Mahasiswa

Gambar

Tabel 1. Identifikasi Pokok Permasalahan
Tabel 2. Prioritas Pemilihan Permasalahan Pokok
Tabel 3. Prioritas Pemilihan Permasalahan Program Pokok Non-Tema
Tabel 4. Prioritas Pemilihan Permasalahan Program Pokok Tambahan
+2

Referensi

Dokumen terkait

The only point I want to make is this, that in order to make the tough decisions we have to know what our values are and who we're fighting for and our priorities and if we

Saya berharap solusi-solusi yang saya berikan dapat membantu guru-guru di ACES dalam menangani murid bermasalah di

[r]

dengan cepat. Penghematan sumber data terutama biaya transportasi. Beberapa orang malu dan takut untuk memesan barang tertentu, tetapi dengan toko online , pelanggan menjadi

Once de-escalation stage ended and the negotiation reach an agreement, it does not mean that the conflict come to an end. The agreement is only the beginning of

Permanent upper teeth: central incisor (left) shows dentine cup, lateral incisors and canine show dentine exposure, premolar shows enamel attrition, another premolar shows

MEMPENGARUHI KINERJA BANK PERKREDITAN RAKYAT (BPR) DI PROVINSI LAMPUNG ” tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu

Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh struktur kepemilikan publik, umur perusahaan, dan kualitas auditor terhadap ketepatan waktu penyampaian laporan