• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER MATA KULIAH: PENGEMBANGAN METODOLOGI PENELITIAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER MATA KULIAH: PENGEMBANGAN METODOLOGI PENELITIAN"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

MATA KULIAH:

PENGEMBANGAN METODOLOGI PENELITIAN

DOSEN:

Lina Novita, M.Pd.

Dr. Sumardi, M.Pd.

Dr. Yuyun Elizabeth P.,M.Pd.

Wawan Syahiril Anwar, M.Pd.

Dr. Rais Hidayat, M.Pd.

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS PAKUAN 2021

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

(2)

MATA KULIAH : PENGEMBANGAN

METODOLOGI PENELITIAN

SEMESTER : 6 SKS : 3

PROGRAM STUDI : PGSD DOSEN PENGAMPU:

1. Lina Novita, M.Pd.

2. Dr. Sumardi, M.Pd.

3. Dr. Yuyun Elizabeth P.,M.Pd.

4. Wawan Syahiril Anwar, M.Pd.

5. Dr. Rais Hidayat, M.Pd.

DESKRIPSI:

Perkuliahan ini dimaksudkan untuk memberikan pemahaman lebih dalam tentang metode penelitian pendidikan di sekolah dasar, penelitian kuantitatif, penelitian kualitiatif, pendidikan, pembuatan proposal penelitian (latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan, manfaat, kerangka teoritik, hipotesis, metodologi penelitian), pengolahan data hasil penelitian pendidikan di sekolah dasar, dan membuat laporan hasil penelitian pendidikan di sekolah dasar.

CAPAIAN PEMBELAJARAN (KOMPETENSI MATA KULIAH) : CP-S (Capaian Pembelajaran Sikap):

S-1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius.

S2 Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika.

S-7 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

CP-KU (Capaian Pembelajaran Keterampilan Umum):

KU-1 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan 5 bidang keahlian (IPA, Matematika, Bahasa Indonesia, IPS, dan PKn)

KU-2 Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur.

KU-4 Mampu menyusun deskripsi saintifik hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi.

KU-9 Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi.

CP-KK (Capaian Pembelajaran Keterampilan Khusus):

KK-1 Mampu menerapkan prinsip dan teori pendidikan melalui perancangan dan pelaksanaan pembelajaran di sekolah dasar.

KK-6 Mampu merancang dan melaksanakan penelitian bidang pendidikan SD secara ilmiah dan melaporkan serta mempublikasika

CP-PP (Capaian Pembelajaran Penguasaaan Pengetahuan):

PP-1 Menguasai prinsip dan teori pendidikan di sekolah dasar.

PP-2 Menguasai konsep tentang karakteristik perkembangan peserta didik di sekolah dasar.

PP-6 Menguasai konsep dasar dan prosedur penelitian yang dapat memformulasikan penyelesaian permasalahan pendidikan di sekolah dasar.

(3)

Capaian Pembelajaran Perkuliahan Pengembangan Metodologi Penelitian

1. Mahasiswa memiliki kecakapan keputusan yang tepat dan professional melalui pertimbangan filosofis tentang karakteristik pendekatan penelitian, konsep dasar dan prosedur penelitian yang dapat memformulasikan penyelesaian permasalahan pendidikan di sekolah dasar.

2. Menguasai secara mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Minggu Ke

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)

Kemampuan Akhir Yang Diharapkan

Bahan Kajian (Materi Ajar)

Setting Pembelajaran

Media

0 Menguasai secara mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Mampu

mengaplikasikan pendekatan atau metode penelitian dalam bentuk proposal dan skripsi

Pengenalan perkuliahan Silabus dan RPS

40 menit (Synchronus) 60 menit (Asynchronus)

Zoom / Google Meet LMS

1 Menguasai secara mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Menganalisis riviu perkuliahan metodologi peneliian

Riviu perkuliahan metodoogi penelitian

100 menit (Asynchronus)

LMS

1. Materi (Slide dengan Focusky) 2. Presensi 3. Fordis 4. Tugas 5. Substansi

materi 2 Menguasai secara

mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Menganalisis pendekatan penelitian kuantitatif

Pendekatan kuantitatif (kausal dan korelasional)

100 menit (Asynchronus)

LMS

1. Materi (Slide dengan Focusky) 2. Presensi 3. Fordis 4. Tugas 5. Substansi

materi 3 Menguasai secara

mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Menganalisis pendekatan penelitian eksperimen kuasi

Pendekatan eksperimen kuasi

100 menit (Asynchronus)

LMS 1. Materi

(Slide dengan Focusky) 2. Presensi 3. Fordis 4. Tugas 5. Substansi

materi 4 Menguasai secara

mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Menganalisis pendekatan

penelitian kualitatif

Pendekatan kualitatif

100 menit (Asynchronus)

LMS 1. Materi

(Slide dengan Focusky) 2. Presensi 3. Fordis 4. Tugas

(4)

Minggu Ke

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)

Kemampuan Akhir Yang Diharapkan

Bahan Kajian (Materi Ajar)

Setting Pembelajaran

Media

5. Substansi materi 5 Menguasai secara

mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Mengolah dan menganalisis data hasil penelitian

Pengolahan dan analisis data:

1. Kualitatif 2. kuantitatif

100 menit (Asynchronus)

LMS 1. Materi

(Slide dengan Focusky) 2. Presensi 3. Fordis 4. Tugas 5. Substansi

materi 6 Menguasai secara

mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Membuat draft proposal sesuai dengan panduan

Draft Proposal

100 menit (Asynchronus)

LMS 1. Materi

(Slide dengan Focusky) 2. Presensi 3. Fordis 4. Tugas 5. Substansi

materi 7 Menguasai secara

mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Penyusunan proposal penelitian, Desain penelitian

40 menit (Synchronus) 60 menit (Asynchronus)

Zoom / Google Meet

LMS

8 UJIAN AKHIR SEMSTER

9 Menguasai secara mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Membuat proposal sesuai dengan jenis pendekatan

penelitian

Proposal penelitian

100 menit (Asynchronus)

LMS 1. Materi

(Slide dengan Focusky) 2. Presensi 3. Fordis 4. Tugas 5. Substansi

materi 10 Menguasai secara

mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Mempresentasikan hasil proposal yang telah dibuat

Proposal penelitian

40 menit (Synchronus) 60 menit (Asynchronus)

Zoom / Google Meet LMS

11 Menguasai secara mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Mempresentasikan hasil proposal yang telah dibuat

Proposal penelitian

40 menit (Synchronus) 60 menit (Asynchronus)

Zoom / Google Meet LMS

(5)

Minggu Ke

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)

Kemampuan Akhir Yang Diharapkan

Bahan Kajian (Materi Ajar)

Setting Pembelajaran

Media

12 Menguasai secara mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Mempresentasikan hasil proposal yang telah dibuat

Proposal penelitian

40 menit (Synchronus) 60 menit (Asynchronus)

Zoom / Google Meet LMS

13 Menguasai secara mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Mempresentasikan hasil proposal yang telah dibuat

Proposal penelitian

40 menit (Synchronus)

60 menit (Asynchronus)

Zoom / Google Meet LMS

14 Menguasai secara mendalam mengenai pendekatan dan metodologi penelitian pendidikan.

Mempresentasikan hasil proposal yang telah dibuat

Proposal penelitian

40 menit (Synchronus) 60 menit (Asynchronus)

Zoom / Google Meet LMS

15 Merefleksikan

materi perkuliahan

Riviu perkuliahan 40 menit (Synchronus) 60 menit (Asynchronus)

Zoom / Google Meet LMS

16 UJIAN AKHIR SEMESTER

Metode Pembelajaran : a. Metode Diskusi b. Metode Tanya Jawab c. Metode Penugasan d. Metode Praktek e. Metode Simulasi

Penilaian hasil belajar: penilaian proses dan produk Penilaian dilakukan oleh dosen dengan menggunakan :

Nilai Akhir

(0 – 100) Huruf Mutu Point Status

85 – 100 A 4 Lulus

71 – 84 B 3 Lulus

61 – 70 C 2 Lulus

50 – 60 D 1 Lulus

Kurang dari 50 E 0 Tidak lulus

Dalam menentukan nilai akhir akan digunakan pembobotan sebagai berikut

▪ Kehadiran

▪ Tugas Individu (membuat praktikum)

• Tugas Kelompok (Hasil resume materi dan produk)

• UTS dan UAS

(6)

ProsentasePenilaian:

• Kehadiran : 20%

• Tugas : 30%

• UTS : 25%

• UAS : 25%

BukuReferensi:

Kothari, C.R., 2004, Research Metthodology: Methods and Techiniques, Second Revision Edition, New Age International Publiher.

Leedy, P.D., 1997, Practical Research : Planning and Design, Sixth Edition, Prentice Hall, New Jersey.

Montgomery, D.C., and Runger, G.C., 2003, Applied Statistics and Probability for Engineers,Third Edition,

John Wiley &Son’s,New York4.Montgomery, D.C., 2001, Design and Analysis of Experiments, Fifth Edition, John Wiley & Sons

Muntohar, A.S., 2008, Dasar dan Metode Penelitian: Teknik Sipil ,Program Studi Teknik Sipil, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Yogyakarta

Prabowo, Hendro, 2014, Dasar-Dasar Pengukuran dan Skala, Bahan Ajar Peryusunan Skala Psikologi, Fakultas Psikologi, Univeritas Gunadarma, Jakarta

Sharp, J.A., and Howard, K., 1983, The Management of a Student Research Project, Gower, London

Bogor, Februari 2021

Mengetahui

Ketua Prodi PGSD,

Elly Sukmanasa, M.Pd.

NIK.1.041002510

Dosen Pengampu Mata Kuliah,

Lina Novita, M.Pd.

NIK. 1.1011047562

Referensi

Dokumen terkait

Studi kasus diadakan d i kecamatan Bango- dua, kabupaten Indramayu, Jawa Barat.. Samosir dan Bapak

Menyadari begitu pentingnya Penyusunan Rencana Program Investasi Jangka Menengah (RPIJM) dalam mendukung pembangunan infrastruktur bidang PU/Cipta Karya di

Sebaliknya, Raja Gupta menjadi raja lautan yang sangat keji yang tak segan-segan untuk menghukum mati para pengikutnya yang tidak sependapat dengan dia.. Istri-istri dan keluarga

Skripsi dengan judul Prinsip Pendidikan Rasulullah kepada ‘Abdullah bin Ummi Maktum dan Relevansinya Terhadap Pendidikan Tunanetra , yang disusun dalam rangka memenuhi salah

Dengan memanjatkan puji dan syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas rahmat dan karunia-Nya peneliti dapat menyelesaikan penelitian yang berjudul: Konstruksi Pendidikan

tidak terlepas dari peran perbankan syariah dalam menyalurkan pembiayaan bagi para pelaku UMKM yang memberikan dampak positif terhadap perkembangan UMKM di

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dipaparkan sebelumnya dapat disimpulkan bahwa laba bersih, arus kas operasi, arus kas bebas, dan dividen kas tahun

untuk menginvestigasi bagaimana mengintegrasikan digitisasi dan strategi digital dengan strategi inovasi model bisnis: a) fokus pada produk digital di mana pesaing belum