• Tidak ada hasil yang ditemukan

Sistem Informasi Penjadwalan Smk Negeri 1 Kemusu Boyolali bab 1

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Sistem Informasi Penjadwalan Smk Negeri 1 Kemusu Boyolali bab 1"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Selama ini penjadwalan pelajaran di SMU (Sekolah Menengah

Umum) yang meliputi jadwal mata pelajaran dan pembagian guru di setiap

kelas yang ada masih menggunakan cara manual, sedangkan untuk

membagi guru sesuai dengan bidangnya dalam ruang kelas dan waktu

tertentu diperlukan pengaturan yang cukup rumit. Permasalahan yang

dihadapi di SMK (sebagai sample SMK Negeri I Kemusu) sama dengan

hal tersebut, belum ada suatu sistem komputasi yang telah dibuat agar

dapat dipergunakan untuk menyusun jadwal pelajaran sesuai dengan yang

diinginkan.

Oleh karena itu dalam tugas akhir kali ini akan dicoba untuk

membuat suatu sistem komputasi yang dapat menggantikan cara manual

tersebut dan dapat menghasilkan hasil yang lebih bagus dan waktu yang

lebih singkat, hanya dengan memberikan parameter input yang

dibutuhkan, dapat menghasilkan output penjadwalan pelajaran SMK yang

diinginkan.

Sama seperti kasus pada penjadwalan ujian akhir semester yang

menyatakan bahwa setiap dosen tidak diperbolehkan ada di beberapa

tempat dalam waktu yang bersamaan, demikian pula salah satu syarat dari

penjadwalan pelajaran SMU ini, bahwa setiap guru tidak diperbolehkan

berada pada 2 kelas atau lebih pada jam pelajaran yang bersamaan.

Diharapkan proyek akhir ini dapat menyusun jadwal pelajaran SMK yang

meliputi jadwal pelajaran SMK disertai dengan guru pengajar di

masing-masing kelas yang ada dengan proses yang lebih memakan waktu sedikit

(2)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

2

2

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan tersebut

maka rumusan masalah yang dibahas adalah bagaimana membuat Sistem

Penjadwalan Pelajaran pada SMK Negeri 1 Kemusu.

1.3 Batasan Masalah

Dalam proyek akhir ini permasalahan difokuskan pada pembuatan

perangkat lunak untuk menyusun jadwal pelajaran dan pembagian guru

pada tiap-tiap kelas yang ada di SMK Negeri 1 Kemusu dengan membuat

jadwal pelajaran dari kelas 1 sampai dengan kelas 3.

1.4 Tujuan dan Manfaat

1.4.1 Tujuan

Tujuan Tugas Akhir ini adalah membuat perancangan dan

pembuatan Sistem Penjadwalan Pelajaran pada SMK Negeri 1 Kemusu.

1.4.2 Manfaat

Pelaksanaan tugas akhir ini diharapkan dapat memberi manfaat

untuk mempermudah SMK Negeri 1 Kemusu, Boyolali dalam pengolahan

dan pembuatan jadwal pelajaran.

1.5 Metodologi Penelitian

Metode pengumpulan data yang akan digunakan dalam pembuatan

Tugas Akhir penulis sebagai berikut :

1. Studi Literatur

Merupakan metode yang dilakukan oleh penulis untuk

mendapatkan data-data teoritis baik yang bersumber dari buku

maupun majalah berhubungan dengan permasalahan yang dihadapi,

dan dengan mengunjungi dan mempelajari website atau situs-situs

yang berhubungan dengan penelitian ini. Seperti mempelajari

bahasa-bahasa pemrograman web dengan mengunjungi website-website yang

(3)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

3

3

2. Observasi

Melakukan pengamatan sistem penjadwalan yang sudah ada

pada SMK Negeri Kemusu, untuk selanjutnya dapat ditentukan hal –

hal apa yang diperlukan dalam membuat sitem.

3. Tahap Pengembangan Aplikasi

Tahap – tahap pengembangaan aplikasi yang dilakukan antara lain :

- Analisis adalah menganalisa semua kebutuhan yang diperlukan

untuk membuat sistem.

- Desain perancangan adalah membuat perancangan dari data-data

yang sudah dikumpulkan pada tahap analisis.

- Implementasi yaitu membuat implementasi sistem.

- Uji coba tahap setelah dibuat implementasi, dilakukan uji coba

sistem, untuk mengetahui apakah sistem sudah berjalan dengan

benar.

1.6 Sistematika Penulisan

Sistematika penulisan yang digunakan dalam penyusunan Tugas

Akhir ini sebagai berikut :

BAB I : PENDAHULUAN

Bab pendahuluan berisi uraian yang memuat tentang segala yang

melatarbelakangi penulis melakukan penelitian dan yang menjadi dasar

dari permasalahan, yang terdiri dari beberapa sub bab, yatitu latar belakang

masalah, rumusan masalah, tujuan yang hendak dicapai, manfaat, metode

penelitian yang digunakan, serta sistematika penulisan.

BAB II : LANDASAN TEORI

Landasan teori memuat tinjauan pustaka yang berisi teori-teori yang

mendukung penulisan tugas. Landasan teori tersebut antara lain :

pengertian website, database, PHP, MySQL Context Diagram, Data Flow

(4)

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

4

4

BAB III : DESAIN DAN PERANCANGAN

Memuat tentang desain perancangan sistem dan data-data yang diperlukan

dalam perancangan sistem seperti Context Diagram, Data Flow Diagram

(DFD), Entity Relation Diagram (ERD) dan perancangan basis data.

BAB IV : IMPLEMENTASI DAN ANALISA

Pada implementasi memuat hasil analisa dan perancangan sistem yang

antara lain ditampilkan dalam bentuk tabel, gambar dan penjelasan dari

masing-masing bagian. Pada evaluasi memuat kekurangan dan kelebihan

sistem.

BAB V : PENUTUP

Pada penutup terdapat kesimpulan hasil penelitian dan pembahasan beserta

saran yang ditujukan untuk menyempurnaan dan pengembangan sistem

Referensi

Dokumen terkait

Belum adanya sistem informasi yang terkomputerisasi untuk digunakan pada SMK Setia Bhakti Bandung, seperti pada proses pendaftaran, pembagian kelas, jadwal

Bagaimana kendala dan cara mengatasi dalam implementasi pendekatan dialog pada pembelajaran IPS kajian sejarah di kelas V SDN 1 Kauman..

Dasar didesain dengan menggunakan pembelajaran tematik terpadu. Sehingga pembelajaran di SD Negeri 3 Bawu Kecamatan Kemusu, Kabupaten Boyolali juga telah menerapkan

Perangkat pembelajaran RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) Matematika yang selama ini digunakan di Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 1 Kemusu, sudah

Dengan kurangnya teknologi yang ada di SMK NEGERI 1 PAGUYAMAN khususnya pada bidang aplikasi berbasis website, maka penulis membuat suatu aplikasi berbasis website untuk lebih

Tampilan menu laporan pengembalian buku KESIMPULAN Setelah melakukan riset penelitian pada SMK Negeri 1 Seputih Agung yang dilaksanakan pada tanggal 01 sampai dengan 15 Desember

Laporan program kerja wali kelas XI AKL 1 tahun pelajaran 2023/2024 di SMK Negeri 1

Jadwal Sumatif Akhir Tahun Kurikulum Merdeka SD Negeri 1 Mantup Tahun Pelajaran 2024/2025 untuk kelas 1 sampai