• Tidak ada hasil yang ditemukan

Variasi Berat Labur Perekat Phenol Formaldehida Terhadap Kualitas Papan Lamina dari Batang Kelapa Sawit dengan Pemadatan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Variasi Berat Labur Perekat Phenol Formaldehida Terhadap Kualitas Papan Lamina dari Batang Kelapa Sawit dengan Pemadatan"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

VARIASI BERAT LABUR PEREKAT

PHENOL FORMALDEHIDA TERHADAP KUALITAS

PAPAN LAMINA DARI BATANG KELAPA SAWIT

DENGAN PEMADATAN

HASIL PENELITIAN

Oleh:

RAHMAD HIDAYAT DAULAY 091201012

PROGRAM STUDI KEHUTANAN

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

VARIASI BERAT LABUR PEREKAT

PHENOL FORMALDEHIDA TERHADAP KUALITAS

PAPAN LAMINA DARI BATANG KELAPA SAWIT

DENGAN PEMADATAN

SKRIPSI

Oleh :

RAHMAD HIDAYAT DAULAY 091201012

PROGRAM STUDI KEHUTANAN

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

VARIASI BERAT LABUR PEREKAT

PHENOL FORMALDEHIDA TERHADAP KUALITAS

PAPAN LAMINA DARI BATANG KELAPA SAWIT

DENGAN PEMADATAN

SKRIPSI

Oleh :

RAHMAD HIDAYAT DAULAY 091201012

Skripsi merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana Kehutanan di Fakultas Pertanian

Universitas Sumatera Utara

PROGRAM STUDI KEHUTANAN

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(4)

LEMBAR PENGESAHAN

Judul Peneletian : Variasi Berat Labur Perekat Phenol Formaldehida Terhadap Kualitas Papan Lamina dari Batang Kelapa Sawit dengan Pemadatan

Nama : Rahmad Hidayat Daulay

NIM : 091201012

Program Studi : Kehutanan

Disetujui oleh,

Komisi Pembimbing :

Dr. Rudi Hartono, S.Hut., M.Si Tito Sucipto, S.Hut., M.Si Ketua Anggota

Mengetahui,

Siti Latifah, S.Hut., M.Si, Ph.D Ketua Program Studi Kehutanan

(5)

ABSTRAK

RAHMAD HIDAYAT DAULAY: Variasi Berat Labur Perekat Phenol Formaldehida Terhadap Kualitas Papan Lamina dari Batang Kelapa Sawit dengan Pemadatan. Di bawah bimbingan RUDI HARTONO dan TITO SUCIPTO.

Limbah batang kelapa sawit merupakan salah satu alternatif bahan baku pembuatan papan lamina. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh berat labur perekat phenol formaldehida terhadap sifat fisis dan mekanis papan lamina. Pemadatan dilakukan pada papan berukuran 45 cm x 5 cm x 2 sehingga menjadi ukuran 45 cm x 5 cm x 1 cm. Pemadatan pada penelitian ini untuk meningkatkan kerapatan awal batang kelapa sawit bagian tengah yang mempunyai kerapatan berkisar 0,26-0,28 g/cm³ sehingga dengan pemadatan ini kerapatan batang kelapa sawit bagian tengah meningkat. Papan dibuat dengan ukuran 45 cm x 5 cm x 3 cm. Papan lamina ini menggunakan perekat phenol formaldehida dengan tekanan kempa panas 25 kg/cm2 dan menggunakan rancangan acak lengkap faktorial sederhana dengan 3 kali ulangan dan 1 faktor perlakuan yaitu variasi berat labur (240, 260, 280 dan 300) g/m². Pengujian papan lamina terdiri dari kerapatan, kadar air, daya serap air, pengembangan tebal, ratio delaminasi, keteguhan lentur dan keteguhan patah.

Hasil penelitian menunjukkan variasi berat labur berpengaruh nyata terhadap pengembangan tebal papan lamina dan tidak berpengaruh terhadap sifat fisis dan mekanis lain. Nilai kadar air, pengembangan tebal dan uji delaminasi memenuhi standar JAS 234:2003, sedangkan nilai MOE dan MOR tidak memenuhi standar JAS 234:2003. Nilai kerapatan sebesar 0,46-0,52 g/cm³, kadar air sebesar 8,03-9,21%, daya serap air sebesar 79,38-88,05%, pengembangan tebal 8,36-13,20%, delaminasi sebesar 0%, nilai MOE sebesar 32.661-49.041 kg/cm², nilai MOR sebesar176,81-312,87 kg/cm².

(6)

ABSTRACT

RAHMAD HIDAYAT DAULAY: Variety the spreading rate of adhesive phenol formaldehyde on the quality of lamina board from oil palm trunk with compaction. Under guidance of RUDI HARTONO and TITO SUCIPTO.

Waste of oil palm trunk is an alternative material raw of Lamina board. This study aims to determine effect the spreading rate of adhesive phenol formaldehyde on the physical and mechanical characteristic of lamina board. Compaction performed on board sized 45 cm x 5 cm x 2 cm so it becomes 45 cm x 5 cm x 1 cm. Compaction in this study to increase the density of center oil palm trunk that have density about 0,26-0,28 g/cm³ so that with this compaction, the density of center oil palm trunk can be increased. The board is made with 45cm x 5cm x 3cm. This lamina board using the spreading rate of adhesive phenol formaldehyde with 25 kg/cm2 clamp pressure and using simple factorial complete randomize layout with three times repeat and one factor variety the spreading rate of adhesive (240,260,280 and 300)g/m2.. Examination of lamina board consist of density, water content, water absorption, development of thick, delamination ratio, warped strength and fracture strength.

This study shows that variety spreading rate of adhesive has significant effect for development of thick lamina board. Percentage of water content, development of thick and delamination test has complied the JAS 234:2003 standart, whereas, the MOE percentage and MOR has not comply the JAS 234:2003 standard. Density percentage in the amount of 0,46-0,52g/cm3, water content 8,03-9,21%, water absorption 79,38-88,05%, thickness swelling 8,36-13,20%, delamination 0%, MOE percentage 32.661-49.041 kg/cm2, MOR percentage 176,81-312,87 kg/cm2

(7)

RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Desa Simpang Tolang Tapanuli Selatan pada tanggal

19 Februari 1991, dari pasangan Alm. Ruhum Daulay dan Pitta Sitompul S.Ag.

Penulis merupakan putra pertama dari tiga bersaudara.

Penulis memulai pendidikan di SD Negeri Tolang Jae, lulus tahun 2003.

Penulis melanjutkan pendidikan di SMP Negeri 2 Batang Angkola dan lulus tahun

2006. Tahun 2009, penulis lulus dari SMU Negeri 1 Batang Angkola dan pada

tahun yang sama lulus seleksi masuk perguruan tinggi Universitas Sumatera Utara

(USU) melalui jalur pemandu minat dan prestasi (PMP). Penulis memilih

Program Studi Kehutanan Fakultas Pertanian dengan minat studi Teknologi Hasil

Hutan.

Selama mengikuti perkuliahan, penulis aktif mengikuti kegiatan

organisasi Himpunan Mahasiswa Sylva (HIMAS) dan mengikuti ekstrakurikuler

seperti anggota Tim Sepak Bola Universitas Sumatera Utara. Penulis

melaksanakan Praktikum Pengenalan dan Pengolahan Ekosistem Hutan selama 10

hari di Tahura Bukit Barisan Berastagi tahun 2011. Penulis juga melaksanakan

Praktik Kerja Lapangan (PKL) di Perum Perhutani Unit II, Jawa Timur dari

tanggal 4 Februari sampai tanggal 3 Maret 2013.

Pada akhir studi, penulis melaksanakan penelitian di bawah bimbingan

Dr. Rudi Hartono, S.Hut. M.Si dan Tito Sucipto, S.Hut. M.Si, dengan mengambil

judul “Variasi Berat Labur Perekat Phenol Formaldehida Terhadap Kualitas

Papan Lamina dari Batang Kelapa Sawit dengan Pemadatansebagai syarat untuk

(8)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas

segala berkat dan anugerahNya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Skripsi

hasil penelitian yang berjudul “Variasi Berat Labur Perekat Phenol Formaldehida

Terhadap Kualitas Papan Lamina dari Batang Kelapa Sawit dengan Pemadatan”.

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh berat labur terhadap

kualitas papan lamina yaitu sifat fisis dan mekanis. Skripsi ini merupakan salah

satu syarat untuk menjadi Sarjana Kehutanan.

Pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada

1. Bapak Dr. Rudi Hartono, S.Hut,. M.Si dan Tito Sucipto, S.Hut., M.Si selaku

ketua dan anggota komisi pembimbing yang telah memberi masukan dan

saran dalam pembuatan hasil penelitian ini.

2. Ayah dan Ibu tercinta (alm. Ruhum Daulay dan Pitta Sitompul S.Ag) yang

selalu memberi dukungan, doa dan kasih sayang serta memberi motivasi

untuk tetap semangat dalam mewujudkan hasil penelitian ini.

3. Adik tercinta (Ahmad Faisal Daulay dan Nora Handayani Daulay) yang telah

memberi motivasi dan semangat dalam penulisan laporan ini.

4. Teman-teman seperjuangan (David Pasaribu, Bastanta Ginting dan Felix

Samisara).

5. Teman-teman satu angkatan 2009 (Rudi Pohan, Syahroni Hasan Siregar, Ayu,

Wilna, Ade, Ali Umar, Kaya Muda Lubis, Syarif Rambe, Hardiansyah Lubis

(9)

Penulis mengharapkan agar hasil penelitian ini dapat menjadi panduan

belajar dan bacaan yang bermanfaat bagi mahasiswa kehutanan secara khusus dan

masyarakat secara umum. Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih.

Medan, Juli 2014

(10)

DAFTAR ISI

Perekatan Permukaan……….. 8

Berat Labur………. 9

Pengembangan tebal... 17

(11)

Pengembangan tebal……… 29

Ratio delaminasi……… . 31

Sifat Mekanis Papan Lamina……….. 31

Modulus of elasticity (MOE)………. . 33

Modulus of rupture (MOR)……… 36

Kualitas Papan Lamina……….. 39

KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan ... 41

Saran ... 41

DAFTAR PUSTAKA ... 42

(12)

DAFTAR TABEL

No. Hal.

1. Sifat-sifat dasar batang kelapa sawit ... 5

2. Standar mutu sifat fisis dan mekanis papan lamina berdasarkan

JAS 234:2003……… 20

3. Nilai rata-rata deliminasi papan lamina ………..………. 32

(13)

DAFTAR GAMBAR

No. Hal.

1. Tipe penyusunan papan lamina ... ……13

2. Pola pemotongan permukaan contoh uji papan lamina ………. 14

3. Bagan alur penelitian ….. ... ….. 15

4. Pengujian MOE dan MOR ………18

5. Grafik rata-rata kerapatan papan lamina………....22

6. Grafik rata-rata kadar air papan lamina……….25

7. Grafik rata-rata daya serap air papan lamina ………27

8. Grafik rata-rata pengembangan tebal papan lamina ……….29

9. Grafik rata-rata MOE papan lamina ……….34

(14)

DAFTAR LAMPIRAN

No. Hal.

1. Pehitungan kebutuhan bahan baku papan lamina ... 47

2. Nilai kerapatan dan kadar air papan lamina ... 48

3. Nilai pengembangan tebal dan daya serap air papan lamina ... 48

4. Nilai uji deliminasi papan lamina ………..49

5. Nilai MOE dan MOR papan lamina ... 50

Referensi

Dokumen terkait

into independent single processes; this applies to process (3) where a so-called allocation fac- tor ( l ) is used to allocate the recycling residual over treatment of collected

PREFEITURA MUNICIPAL DE PORTEIRINHA/MG - Aviso de Licitação - Pregão Presencial nº.. Presidente Vargas, 01 – Centro,

6.1 Berpidato atau presentasi untuk pelbagai keperluan (acara perpisahan, perayaan ulang tahun,dll.) dengan lafal, intonasi, dan sikap yang tepat. VI Disediakan naskah

PREFEITURA MUNICIPAL DE PORTEIRINHA/MG - Aviso de Licitação - Pregão Presencial nº.. Advá Mendes Silva

[r]

PREFEITURA MUNICIPAL DE PORTEIRINHA/MG - Aviso de Licitação exclusiva para ME e EPP - Pregão Presencial nº.. Advá Mendes Silva

[r]

Namun dengan berlakunya Peraturan Pemerintah Nomor 29 Tahun 2008 tentang Perizinan Pemanfaatan Sumber Radiasi Pengion dan Bahan Nuklir, Peraturan Pemerintah Nomor 33 Tahun 2007