• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penyakit Alzheimer adalah jenis demensia

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Penyakit Alzheimer adalah jenis demensia"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

Penyakit Alzheimer

adalah jenis demensia paling umum yang awalnya ditandai oleh melemahnya daya ingat, hingga gangguan otak dalam melakukan

perencanaan, penalaran, persepsi, dan berbahasa.

Pada penderita Alzheimer, gejala berkembang secara perlahan-lahan seiring waktu. Misalnya yang diawali dengan sebatas lupa soal isi percakapan yang baru saja dibincangkan atau lupa dengan nama obyek dan tempat, bisa berkembang menjadi disorientasi dan perubahan perilaku. Perubahan perilaku dalam hal ini seperti menjadi agresif, penuntut, dan mudah curiga terhadap orang lain. Bahkan jika penyakit Alzheimer sudah mencapai tingkat parah, penderita dapat mengalami halusinasi, masalah dalam berbicara dan berbahasa, serta tidak mampu melakukan

aktivitas tanpa dibantu orang lain.

Jenis Penyakit Alzheimer

1.Alzheimer pada tingkat awal merupakan penyakit yang muncul sebelum pada usia 60 tahun. Untuk jenis penyakit ini sangat berbahaya dan tidak terlalu banyak ditemukan.

2.Alzheimer pada tingkat akhir merupakan penyakit yang sering muncul pada usia

60 tahun ke atas.

Para ilmuwan menyatakan bahwa penyakit ini merupakan sebuah kombinasi

antara faktor genetik, faktor lingkungan serta gaya hidup. Selain itu pula,

Penyakit Alzheimer dapat menimbulkan yang berefek dengan cara

membunuh dan merusak sel-sel otak. Ada dua macam sel otak yang terjadi

untuk penderita Penyakit Alzheimer ini, yakni :

1.Kusut atau dikenal dengan nama Tangles adalah gumpalan protein tau yang sungguh mempengaruhi tentang struktur pendukung dalam sel otak dan yang tergantung pada normalnya fungsi protein tersebut. Pada protein tau ini pula akan mengalami suatu perubahan sehingga menyebabkan pengidap Alzheimer ini menjadi tidak waras.

2.Plak atau dikenal dengan nama Plaques adalah gumpalan protein beta amyloid yang akan mempengaruhi komunikasi antara sel-sel otak.

Ciri-ciri Pada Penyakit Alzheimer

1.Faktor keturunan atau faktor genetik,

2.Berusia lanjut

(2)

4.Mengidap tekanan darah tinggi, kolestrol yang tinggi, dan kurangnya dalam mengontrol gula darah.

5.Pada umumnya wanita itu hidup lebih lama dibandingkan dengan laki-laki, karena itulah para wanita lebih rentan terhadap penyakit ini.

Ada beberapa gejala yang kemungkinan akan sering ditunjukkan pada

penderita Penyakit Alzheimer, seperti :

1.Mempunyai masalah dalam berbahasa dan berkomunikasi dengan baik, seperti misalnya tidak dapat memahami arti kata-kata umum. Merasa sulit dalam menemukan kata yang tepat dalam menyampaikan pemikiran ketika terlibat dalam suatu pembicaraan, yang pada akhirnya akan memberikan pengaruh terhadap kemampuan membaca dan menulis.

2.Kehilangan ingatan ( atau lupa dengan hal-hal apa saja yang baru dialami ), kurang adanya motivasi dan tidak teratur pola tidur normal.

3.Tidak mampu mengikuti beberapa petunjuk atau arahan dari orang-orang sekitar.

4.Terasa sulit dalam mengerjakan aktivitas atau kebiasaan sehari-hari yang membutuhkan langkah-langkah berkelanjutan dalam proses penyelesaian, contohnya seperti mandi, makan, berpakaian, memasak dan lain sebagainya.

5.Merasa kebingungan, misalnya saja tidak dapat mengingat secara pasti dimana dia bisa sampai disana dan tersesat ketika sedang bepergian.

6.Adanya gangguan memori dan cara berpikir. Penderita penyakit Alzheimer ini

Penyakit Alzheimer ini sulit untuk disembuhkan. Karena penyebab penyakit

Alzheimer belum diketahui pasti dan saat ini belum ada bukti yang

menunjukkan bahwa adanya pencegahan pada penyakit tersebut. Namun

ada beberapa cara yang dapat dilakukan untuk menghindari gangguan

tersebut yakni dengan melakukan tindakan pencegahan sebagai berikut :

1.Memperbanyak kegiatan di luar rumah atau aktivitas di luar rumah.

(3)

3.Rutin berolahraga dan pola makan yang sehat.

4.Kurangi dan hindari makanan yang berlemak tinggi dan makanan yang banyak mengandung asam linoleat.

5.Konsumsi buah-buahan dan sayuran

Referensi

Dokumen terkait

Relokasi Pasar Warungkondang dilakukan oleh Pemerintah Daerah dapat memberikan dampak terhadap keberlangsungan pelayanan bagi pengunjung Pasar Warungkondang. Karena

Pihak WEC telah melakukan beberapa uji simulasi, yakni uji CMT, uji ADS, uji pendinginan keselamatan pasif baik untuk jangka pendek dengan untai termohidrolik

Teknik pembiusan dengan penyuntikkan obat yang dapat menyebabkan pasien mengantuk, tetapi masih memiliki respon normal terhadap rangsangan verbal dan tetap dapat mempertahankan

Berdasarkan dari hasil penelitian yang telah dilakukan dalam membahas pencarian rute terpendek Jalan Arus jati menuju Kampus STMIK Nusa Mandiri dengan menggunakan perhitungan

Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan untuk memberikan solusi atas permasalahan tersebut dengan membuat sebuah rancangan prototype sistem informasi pelayanan

Petugas Advokasi Sosial (PAS) a/ seseorang yang sudah mengikuti pelatihan Advokasi Sosial dan diberi kewenangan melaksanakan tugas advokasi sosial dalam rangka membantu korban

3.11.1.1 Setelah mengamati video kerusakan lingkungan (pemanasan global) siswa dapat mengidentifikasi perubahan lingkungan yang terjadi di lingkungan sekitar.. 3.11.2.1

Puji syukur kepada Allah SWT atas rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul “FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI