• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh karakteristik keluarga dan dukungan sosial terhadap pemberian makan pada balita di Kecamatan Medan Helvetia Kota Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh karakteristik keluarga dan dukungan sosial terhadap pemberian makan pada balita di Kecamatan Medan Helvetia Kota Medan"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Balita membutuhkan makanan dengan cukup gizi demi masa depan mereka

agar tidak terkena penyakit-penyakit yang berhubungan gizi. Berdasarkan data Dinas

Kesehatan Kota Medan ditemukan 2650 penderita gizi kurang dan 154 penderita gizi

buruk. Kecamatan Medan Helvetia merupakan tingkat persentase terbesar di Kota

Medan yaitu 13,7 % dan memiliki 7 kasus gizi buruk.

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh karakteristik keluarga

(pendidikan orang tua, pendapatan keluarga, pekerjaan orang tua, besar keluarga) dan

dukungan sosial (dukungan emosional, dukungan instrumental, dukungan

informasional, dukungan penghargaan) terhadap pemberian makanan balita Penelitian

ini merupakan penelitian observasional dengan jenis

eksplanatory reaserch populasi

sebesar 4985 dan sampel sebesar 118 ibu yang memiliki balita. Data diperoleh

dengan wawancara menggunakan kuesioner, dan dianalisis dengan

regresi logistik

berganda

Hasil penelitian menunjukkan faktor pendidikan orang tua, pekerjaan orang

tua, dukungan informasional dan dukungan emosional secara statistik memiliki

pengaruh terhadap pemberian makan pada balita dengan faktor yang paling dominan

adalah dukungan informasional.

Perlunya peningkatan dukungan sosial dari semua elemen masyarakat dalam

pemberian makan balita di Kecamatan Medan Helvetia Kota Medan. Meningkatkan

peran para petugas, khususnya di bagian kesehatan ibu dan anak, dalam pelayanan

agar lebih memberi dukungan secara emosional dan menyampaikan informasi yang

lebih jelas kepada ibu yang memiliki balita tentang pemberian makan pada balita

Kata Kunci : Balita, Karakteristik Keluarga, Dukungan Sosial

(2)

ABSTRACT

Children under five years old need food with sufficient nutrition for the sake

of their future so that they will not be affected by diseases related to nutrition. Based

on the data of the Health Office, Medan, it is found 2650 children under five years

old were malnutrition and 154 children under five years old were severe

malnutrition. Medan Helvetia Subdistrict has the highest percentage of malnutrition

in Medan (13.7%) and has seven cases of severe malnutrition.

The objective of the research was to analyze the influence of family

characteristics (parents’ education, family income, parents’ occupation, and family

size) and social support (emotional support, instrumental support, informational

support, and rewarding support) on feeding children under five years old. The

research was observational with an explanatory research method. The population

was 4985 mothers who had children under five years old, and 118 of them were used

as the samples. The data were gathered by conducting interviews with questionnaires

and analyzed by using multiple logistic regression tests.

The result of the research showed that the factors of parents’ education,

parents’ occupation, informational support, and emotional support statistically had

influence on feeding children under five years old; the most dominant factor was

informational support.

It is recommended that social support from all elements of community in

feeding children under five years old in Medan Helvetia Subdistrict, Medan. It is also

recommended that the role of health workers, especially those who were concerned

with mother and child health, should be improved, emotional support in providing the

service should be increased, and information about feeding children under five years

old to their mothers should be clear.

Keywords: Children under F ive Years Old, F amily Characteristics, Social Support

Referensi

Dokumen terkait

Pada aplikasi control alat elektronik menggunakan virtual keypad ini memiliki kelebihan dalam hal keakuratan pendeteksian obyek sesuai dengan range warna yang

Jenis penelitian desain didefinisikan sebagai analisis sistematis, desentralisasi dan evaluasi intervensi pendidikan dengan tujuan ganda untuk menghasilkan solusi

Our physiological, patho- physiological, and clinical depart- ment is a little different concerning its approach to the teaching of physi- ology, but the goal is the same: to

• For the teacher: The book ap- proaches physiological questions in a very direct manner, showing how KS-N went about uncovering precise mechanisms of the organism in its

The Wealth of Nations karya Adam Smith pada tahun 1776 dianggap sebagai penanda dimulainya era aliran ekonomi klasik?.

Fortunately, too, just as I began to function as Chair- man of the Department of Physiology I received a fairly extensive research grant, again from the biologi- cal warfare program

2.1 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, kasih sayang, percaya diri, berani mengakui kesalahan, meminta maaf dan memberi maaf di rumah dan

Demikian pengumuman ini, atas perhatiannya diucapkan terima kasih. Kolaka, 7