• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROFIL LEMAK DAN PROTEIN JARINGAN HATI PUYUH FASE GROWER DAN LAYER.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PROFIL LEMAK DAN PROTEIN JARINGAN HATI PUYUH FASE GROWER DAN LAYER."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PROFIL LEMAK DAN PROTEIN JARINGAN HATI PUYUH FASE

GROWER DAN LAYER

MOCHAMAD ARIFIN

ABSTRAK

Penelitian tentang profil lemak dan protein jaringan hati puyuh fase grower dan layer telah dilaksanakan pada bulan Januari 2013 hingga Februari 2013, di Kandang Unggas, Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran dan analisis jaringan hati di Laboratorium Fisiologi Ternak dan Biokimia Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui profil lemak dan protein pada jaringan hati puyuh fase grower dan fase layer. Penelitian menggunakan metode eksperimental dan pengambilan sampel yang digunakan yaitu dengan metode purposif sampling (acak). Pengamatan dilakukan selama 1 bulan dan pengambilan jaringan hati dilakukan sekali dalam satu minggu. Data yang diperoleh akan dianalisis dengan menggunakan rata-rata hitung, simpangan baku dan uji-T student untuk populasi yang tidak berpasangan. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat perbedaan antara jumlah kadar lemak jaringan hati pada puyuh fase grower (27,06 %) dan fase layer (34,17 %). Jumlah kadar protein jaringan hati pada puyuh fase grower (78,59 %) dan fase layer (64,06 %)

(2)

FAT AND PROTEIN PROFILE IN THE QUAIL LIVER OF GROWER

AND LAYER PHASE

MOCHAMAD ARIFIN

ABSTRACT

This study conducted from January 2013 to February 2013, at the Poultry Farm Faculty of Animal Husbandry, Universitas Padjadjaran. Liver tissues analyzed in the Laboratory of Animal Physiology and Biochemistry Faculty of Animal Husbandry, Universitas Padjadjaran. Eighty quails used in this research to determine the profile of fat and protein in quail the liver of grower phase and layer. Experimental method by purposive sampling used in this study. The data were analyzed by the average count, standard deviation and Student’s T-test for the population of unpaired. The results this observation showed that there were differences between the number of fats in the liver of quail grower (27.06%) and the layer (34.17%). The number of protein content in the liver tissue of quail grower was 78.59% higher than the layer (64.06%).

Referensi

Dokumen terkait

Hasil ini menun- jukkan bahwa pada kedalaman tersebut merupakan habitat ikan pelagis di perairan Laut Arafura dimana densitas ikan pelagis kecil di perairan dangkal atau dekat

Dari hasil kajian ini dapat disarankan bahwa perlu dilakukan penelitian yang lebih komprehensif tentang interaksi penyu laut dan perikanan, dan mitigasi penyu laut di perairan

2.5.2 Pembebanan Jembatan Rangka Baja Canai Dingin Pejalan Kaki Suatu gaya yang timbul karena adanya tekana dari luar dan bekerja pada suatu sistem struktur disbut

Dalam perencanaan sampai dengan pelaksanaan kegiatan Pemberantasan Penyakit Dalam perencanaan sampai dengan pelaksanaan kegiatan Pemberantasan Penyakit Demam Berdarah

Tujuan dari penelitian ini adalah: 1) menganalisis tingkat kelayakan usaha produksi DILA sebagai alat pembuat saluran drainase pada budidaya tebu lahan kering berdasarkan aspek

kreativitas anak pada setiap siklus menunjukkan bahwa penerapan metode pemberian tugas berbantuan media balok dapat memberikan pengaruh yang baik terhadap

Perubahan makna terjadi pada unsur religi yang menghadirkan makhluk halus di mana sebelumnya dipercaya dapat melindungi dari gangguan yang tidak diinginkan, tetapi saat ini