• Tidak ada hasil yang ditemukan

RANCANG BANGUN APLIKASI PRESENSI BERBASIS ANDROID PADA PT SOLUSI KARYA INSANI (SKI) LAPORAN KERJA MAGANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RANCANG BANGUN APLIKASI PRESENSI BERBASIS ANDROID PADA PT SOLUSI KARYA INSANI (SKI) LAPORAN KERJA MAGANG"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

RANCANG BANGUN APLIKASI PRESENSI BERBASIS ANDROID PADA PT SOLUSI KARYA INSANI (SKI)

LAPORAN KERJA MAGANG

Devira Paramitha Kurniawan

00000021190

(2)

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN KERJA MAGANG

RANCANG BANGUN APLIKASI PRESENSI BERBASIS ANDROID PADA PT SOLUSI KARYA

INSANI (SKI)

Oleh

Nama : Devira Paramitha Kurniawan

NIM : 00000021190

Program Studi : Informatika

Fakultas : Teknik dan Informatika

Tangerang, 14 April 2021

Dosen Pembimbing Dosen Penguji

(Dennis Gunawan, S.Kom., M.Sc.) (Alexander Waworuntu, S.Kom., M.T.I.)

Mengetahui,

Ketua Program Studi Informatika

(Marlinda Vasty Overbeek, S.Kom., M.Kom.)

Digitally signed by Alexander Waworuntu Location:

Tangerang Date: 2021.04.16 12:49:33+07'00'

Digitally signed by Dennis Gunawan

DN: CN=Dennis Gunawan, C=ID, OU=Department of Informatics, O=Universitas Multimedia Nusantara, E=dennis.gunawan@umn.ac.id Reason: I am approving this document

Location: Jakarta Date: 2021-04-16 14:44:24

Digitally signed by Marlinda Vasty Overbeek Date: 2021.04.16

15:34:43 +07'00'

(3)

Lembar Pernyataan tidak melakukan plagiat dalam penyusunan Laporan Kerja Magang

Dengan ini saya:

Nama : Devira Paramitha Kurniawan

NIM 00000021190

Program Studi : Informatika

Menyatakan bahwa saya telah melaksanakan praktek kerja magang:

Nama perusahaan : PT Solusi Karya Insani (SKI)

Divisi : Mobile Developers

Alamat : Graha Anabatic, Lantai 10, Jl. Scientia Boulevard Kav U2 Summarecon Serpong. Curug Sangereng, Kec. Klp. Dua, Tangerang, Banten 15810

Periode magang : 17 Juni 2020 – 17 Desember 2020 Pembimbing lapangan : Jonatan

Laporan kerja magang merupakan hasil karya saya sendiri, dan saya tidak melakukan plagiat. Semua kutipan karya ilmiah orang lain atau lembaga lain yang dirujuk dalam laporan kerja magang ini telah saya sebutkan sumber kutipannya serta saya cantumkan di Daftar Pustaka.

Jika dikemudian hari terbukti ditemukan kecurangan/ penyimpangan, baik dalam pelaksanaan kerja magang maupun dalam penulisan laporan kerja magang, saya bersedia menerima konsekuensi dinyatakan tidak lulus untuk mata kuliah kerja magang yang telah saya tempuh.

Tangerang, 19 Maret 2020

(Devira Paramitha Kurniawan)

(4)

KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas karunia dan rahmat-Nya sehingga laporan kerja magang dengan judul “RANCANG BANGUN APLIKASI PRESENSI BERBASIS ANDROID PADA PT SOLUSI KARYA INSANI (SKI)”

dapat diselesaikan dengan baik dan tepat waktu.

Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada :

1. Dr. Ninok Leksono selaku Rektor Universitas Multimedia Nusantara,

2. Dr. Eng. Niki Prastomo, S.T., M.Sc selaku Dekan Fakultas Teknik dan Informatika Universitas Multimedia Nusantara,

3. Marlinda Vasty Overbeek, S.Kom., M.Kom selaku Ketua Program Studi Informatika Universitas Multimedia Nusantara,

4. Dennis Gunawan, S.Kom., M.Sc. selaku dosen pembimbing penyusunan laporan magang yang telah bersedia memberikan arahan dan saran dalam proses penyusunan laporan kerja magang,

5. Seluruh Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Informatika Universitas Multimedia Nusantara yang telah memberikan ilmu pengetahuan,

6. Bapak Jonatan selaku supervisor atau pembimbing selama proses kerja magang di PT Solusi Karya Insani (SKI),

7. Rekan-rekan kerja di PT Solusi Karya Insani yang telah bekerja sama selama menjalani kerja magang,

8. Teman-teman dan kerabat dekat yang telah berjuang bersama dari awal kuliah hingga sekarang,

9. Kedua orang tua dan saudara kandung yang selalu memberikan semangat

kepada penulis, dan

(5)

10. Seluruh pihak lainnya yang tidak dapat disebutkan satu per satu yang telah memberikan semangat dan dukungan hingga penyusunan laporan ini dapat terselesaikan dengan baik dan tepat waktu.

Besar harapan laporan kerja magang ini dapat bermanfaat, baik sebagai sumber informasi maupun sebagai inspirasi, bagi para pembaca.

Tangerang, 19 Maret 2021

(Devira Paramitha Kurniawan)

(6)

RANCANG BANGUN APLIKASI PRESENSI BERBASIS ANDROID PADA PT SOLUSI KARYA INSANI (SKI)

ABSTRAK

Sistem presensi yang digunakan oleh PT Solusi Karya Insani (SKI) dan client-nya masih menggunakan bantuan mesin presensi dengan fingerprint. Hal ini membuat para karyawan yang ingin melakukan presensi harus berada di tempat kerja (kantor) dan dikarenakan pada tahun ini terdapat musibah pandemi COVID-19 maka seluruh karyawan yang bekerja di kantor harus dipekerjakan secara online atau work from home (WFH). Oleh karena itu, dirancang dan dibuatnya sebuah aplikasi mobile berbasis Android untuk melakukan presensi masuk dan keluar kerja di mana pun karyawan berada dengan bantuan verifikasi dari face recognition. Berdasarkan user requirement yang telah diberikan, pembuatan aplikasi ini menggunakan bahasa pemrograman Java untuk bagian backend dan XML untuk bagian frontend. Pada pembuatan aplikasi ini juga menggunakan beberapa tambahan seperti penggunaan library yang ada pada github dan komunikasi antar server yang dapat diakses melalui API Webservice yang telah disediakan. Aplikasi ini juga sudah terintegrasi dengan API Webservice sehingga datanya sudah terhubung dengan database yang ada. Maka dari itu, aplikasi ini telah berhasil dirancang dan dibangun, kedepannya untuk aplikasi ini akan terus dikembangkan seperti adanya penambahan fitur pada employee self service.

Kata kunci: Android, API Webservice, Aplikasi Presensi, Face Recognition, PT Solusi

Karya Insani.

(7)

ANDROID BASED PRESENTION APPLICATION DESIGN AT PT SOLUSI KARYA INSANI (SKI)

ABSTRACT

The presence system used by PT Solusi Karya Insani (SKI) and its clients still uses the assistance of a presence machine with a fingerprint. This makes employees who want to attend must be at work (office) and because this year there is a COVID-19 pandemic disaster, all employees working in the office must be employed online or work from home (WFH). Therefore, an Android-based mobile application was designed and made for attendance in and out of work wherever employees are with the help of verification from face recognition. Based on the user requirements that have been given, the making of this application uses the Java programming language for the backend and XML for the frontend. In making this application, it also uses several additions such as the use of existing libraries on Github and communication between servers that can be accessed via the API Webservice that has been provided. This application has also been integrated with the Webservice API so that the data is connected to the existing database. Therefore, this application has been successfully designed and built, in the future this application will continue to be developed, such as the addition of features to employee self-service.

Key: Android, API Webservice, Aplikasi Presensi, Face Recognition, PT Solusi Karya

Insani.

(8)

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN KERJA MAGANG ... ii

LEMBAR PERNYATAAN TIDAK MELAKUKAN PLAGIAT ... iii

KATA PENGANTAR ... iv

ABSTRAK ... vi

ABSTRACT ... vii

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR GAMBAR ... ix

DAFTAR TABEL ... xii

BAB 1 PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Maksud dan Tujuan Kerja Magang ... 3

1.3 Waktu dan Prosedur Pelaksanaan Kerja Magang ... 4

BAB 2 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN... 5

2.1 Deskripsi Perusahaan ... 5

2.2 Produk Perusahaan ... 6

2.3 Struktur Organisasi Perusahaan ... 6

BAB 3 PELAKSANAAN KERJA MAGANG ... 8

3.1 Kedudukan dan Koordinasi ... 8

3.2 Tugas yang Dilakukan ... 9

3.3 Uraian Pelaksanaan ... 9

3.3.1 Proses Pelaksanaan ... 12

3.3.2 Kendala yang Ditemukan ... 76

3.3.3 Solusi Atas Kendala yang Ditemukan ... 76

BAB 4 SIMPULAN DAN SARAN ... 78

4.1 Simpulan ... 78

4.2 Saran ... 78

DAFTAR PUSTAKA ... 79

DAFTAR LAMPIRAN ... 80

(9)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Logo PT Solusi Karya Insani ... 5

Gambar 2.2 Logo Karyaputra Suryagemilang ... 5

Gambar 2.3 Logo DEOS Group ... 5

Gambar 2.4 Logo TransformX ... 6

Gambar 2.5 Struktur Organisasi PT Solusi Karya Insani ... 7

Gambar 3.1 Flowchart Bottom Sheet ... 14

Gambar 3.2 Flowchart Home Menu ... 15

Gambar 3.3 Flowchart Attendance Menu ... 16

Gambar 3.4 Flowchart Face Recognition (Inside Workplace Radius) ... 17

Gambar 3.5 Flowchart Face Recognition (Outside Workplace Radius) ... 18

Gambar 3.6 Flowchart Attendance History Menu ... 19

Gambar 3.7 Flowchart Attendance History Menu (Lanjutan 1) ... 20

Gambar 3.8 Flowchart Attendance History Menu (Lanjutan 2) ... 21

Gambar 3.9 Flowchart Details Attendance History ... 22

Gambar 3.10 Flowchart Profile Menu ... 23

Gambar 3.11 Flowchart About US... 24

Gambar 3.12 Rancangan Antarmuka Splash Screen ... 28

Gambar 3.13 Rancangan Antarmuka Login ... 28

Gambar 3.14 Rancangan Antarmuka Home Menu (Headers)... 29

Gambar 3.15 Rancangan Antarmuka Home Menu (Body_News) ... 30

Gambar 3.16 Rancangan Antarmuka Home Menu (Body_Announcement)... 30

Gambar 3.17 Rancangan Antarmuka Home Menu (Bottom)... 31

Gambar 3.18 Rancangan Antarmuka Attendance (Dialog GPS) ... 32

Gambar 3.19 Rancangan Antarmuka Attendance Menu ... 32

Gambar 3.20 Rancangan Antarmuka Attendance Menu (Laststate Button) ... 33

Gambar 3.21 Rancangan Antarmuka Attendance Menu (Dialog Outside Radius range of workplace)... 34

Gambar 3.22 Rancangan Antarmuka Face Recognition (Dialog to Open Camera) ...35

Gambar 3.23 Rancangan Antarmuka Face Recognition ... 35

Gambar 3.24 Rancangan Antarmuka Face Recognition (Dialog Information Face Recognition) ... 36

Gambar 3.25 Rancangan Antarmuka Face Recognition (Detection User Face) ... 37

(10)

Period) ... 43

Gambar 3.34 Rancangan Antarmuka Attendance History Menu (Time Period_Custom Range ... 43

Gambar 3.35 Rancangan Antarmuka Details Attendance History ... 44

Gambar 3.36 Rancangan Antarmuka Details Attendance History (Information Color Attendance) ... 45

Gambar 3.37 Rancangan Antarmuka Profile Menu ... 45

Gambar 3.38 Rancangan Antarmuka Profile Menu (Clicked Icon More) ... 46

Gambar 3.39 Rancangan Antarmuka About US ... 46

Gambar 3.40 Response Information dari API Loginweb ... 47

Gambar 3.41 Response Information dari API EmployeeInfo ... 48

Gambar 3.42 Response Information dari API AttendanceSummary ... 49

Gambar 3.43 Response Information dari API TemporaryAttendance ... 50

Gambar 3.44 Response Information dari API EmployeeList (Approval) ... 50

Gambar 3.45 Response Information dari API EmployeeList (Non-Approval) ... 51

Gambar 3.46 Response Information dari API Verify ... 51

Gambar 3.47 Implementasi Home Menu ... 52

Gambar 3.48 Implementasi No Internet Connection ... 53

Gambar 3.49 Implementasi Bottom Sheet ... 53

Gambar 3.50 Implementasi Attendance Menu (Dialog GPS) ... 54

Gambar 3.51 Implementasi Attendance Menu ... 55

Gambar 3.52 Implementasi Attendance Menu (Dialog Outside the Workplace Radius Range) ... 56

Gambar 3.53 Implementasi Face Recognition (Dialog Allow Open Camera) ... 57

Gambar 3.54 Implementasi Face Recognition ... 58

Gambar 3.55 Implementasi Face Recognition (Dialog Information) ... 58

Gambar 3.56 Implementasi Face Recognition (Face Detection) ... 59

Gambar 3.57 Implementasi Face Recognition (Clicked Button Verifiying Face) 60 Gambar 3.58 Implementasi Face Recognition (Face Verified) ... 61

Gambar 3.59 Implementasi Attendance_Input Reason ... 61

Gambar 3.60 Implementasi Attendance_Success Attendance ... 62

Gambar 3.61 Implementasi Attendance Menu (Laststate_Clock-In) ... 63

Gambar 3.62 Implementasi Face Recognition (Face Detection_Clock-Out) ... 63

Gambar 3.63 Implementasi Face Recognition (Verifying Face _Clock-Out) ... 64

Gambar 3.64 Implementasi Face Recognition (Face Verified _Clock-Out) ... 65

Gambar 3.65 Implementasi Attendance (Reason) ... 66

Gambar 3.66 Implementasi Attendance (Confirmation Success_Clock-Out) ... 67

Gambar 3.67 Implementasi Attendance History Menu ... 67

Gambar 3.68 Implementasi Attendance History Menu (Spinner Employee Name_Approval) ... 68

Gambar 3.69 Implementasi Attendance History Menu (Spinner Employee Name_Non-Approval) ... 69

Gambar 3.70 Implementasi Attendance History Menu (Spinner Time Period) .... 69

Gambar 3.71 Implementasi Spinner Time Period (Custom Range) ... 70

(11)

Gambar 3.73 Implementasi Details Attendance History... 72

Gambar 3.74 Implementasi Details Attendance History (Information Color) ... 73

Gambar 3.75 Implementasi Profile Menu ... 74

Gambar 3.76 Implementasi Profile Menu(Clicked More) ... 75

Gambar 3.77 Implementasi About US ... 75

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Uraian Pelaksanaan Kerja Magang ... 9

Tabel 3.2 URL Parameter Loginweb ... 25

Tabel 3.3 URL Parameter EmployeeWeb ... 25

Tabel 3.4 URL Parameter AttendanceSummary ... 26

Tabel 3.5 Body Parameters Temporary Attendance ... 26

Tabel 3.6 Headers Parameters Verify... 27

Tabel 3.7 Body Parameters Verify ... 27

Tabel 3.8 Body Parameters EmployeeList ... 27

Referensi

Dokumen terkait

Perkembangan jumlah pengangguran terbuka di wilayah Sulawesi dalam periode 2014-2018 menunjukkan tren fluktuatif, dengan jumlah pengangguran terbuka tertinggi terjadi pada

Laporan kerja magang ini berisikan rancang bangun mobile application sistem presensi berbasis android yang merupakan sebuah projek di PT.. Solusi Karya

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN KERJA MAGANG RANCANG BANGUN APLIKASI ALOKASI PEGAWAI BERBASIS WEBSITE PADA PUSAT TIK KEMENTERIAN DAN PERWAKILAN,.. KEMENTERIAN

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat rahmatnya, laporan kerja magang dengan j d l Rancang Bangun Mekanisme Game Visual Novel Pada Bisnis Program Inkubasi

Puji Syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat dan karunia- Nya, laporan kerja magang yang dilakukan di PT Info Cemerlang Andal Nusa dengan judul “Pembuatan

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas Karunia-Nya, sehingga laporan kerja magang dengan judul: RANCANG BANGUN FRONT END APLIKASI FORUM LEXICON PADA

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat, kuasa, dan segala karunia-Nya, penulis dapat menyelesaikan laporan kerja magang dengan judul “Rancang Bangun

Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Informatika Universitas Multimedia Nusantara yang telah mengajarkan materi baik secara teori maupun praktek yang sangat