• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGEMBANGAN MEDIA LEMBAR KERJA SISWA (LKS) BERBASIS HIERARKI KONSEP UNTUK PEMBELAJARAN KIMIA KELAS X POKOK BAHASAN PEREAKSI PEMBATAS.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGEMBANGAN MEDIA LEMBAR KERJA SISWA (LKS) BERBASIS HIERARKI KONSEP UNTUK PEMBELAJARAN KIMIA KELAS X POKOK BAHASAN PEREAKSI PEMBATAS."

Copied!
21
0
0

Teks penuh

(1)

commit to user

i

PENGEMBANGAN MEDIA LEMBAR KERJA SISWA (LKS) BERBASIS

HIERARKI KONSEP UNTUK PEMBELAJARAN KIMIA KELAS X

POKOK BAHASAN PEREAKSI PEMBATAS

SKRIPSI

Oleh:

DIAN WIJAYANTI

K3310026

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

(2)

commit to user

ii

PENGEMBANGAN MEDIA LEMBAR KERJA SISWA (LKS) BERBASIS

HIERARKI KONSEP UNTUK PEMBELAJARAN KIMIA KELAS X

POKOK BAHASAN PEREAKSI PEMBATAS

Oleh:

DIAN WIJAYANTI

K3310026

Skripsi

diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar

Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Kimia,

Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

(3)

commit to user

(4)

commit to user

(5)

commit to user

(6)

commit to user

vi MOTTO

“Berdoalah kepada-Ku niscaya akan kuperkenankan bagimu”

(QS.Al Mukmin: 60)

“Tuhan mengabulkan doa yang ada di hati manusia, bukan yang terucap di mulut”

(Erbe Sentanu)

“Nasib seseorang mencerminkan karakternya. Sementara karakter orang itu

berasal dari semua kebiasaan serta tindakannya, dan tindakannya berasal dari

pikirannya yang bermuara dari perasaannya. Jadi, kita bisa mengatur perasaan kita

untuk mengubah nasib kita”

(Erbe Sentanu)

“Apabila seseorang melakukan suatu pekerjaan sesuai dengan bakat dan panggilan

jiwanya, maka ia akan bekerja dengan penuh kegembiraan dan senantiasa dalam

kesibukan”

(Anonim)

“Kesukaran-kesukaran itu seperti besi yang dipanaskan yang dapat dibentuk

menjadi suatu alat yang berguna”

(Anonim)

“Fokuslah hanya pada apa yang kita inginkan untuk terjadi, bukan yang

sebaliknya. Karena kita akan mendapatkan apa yang kita fokuskan dan yakini,

bukan yang kita pikirkan atau inginkan”

(7)

commit to user

vii

PERSEMBAHAN

Teriring syukurku pada-Mu, kupersembahkan karya ini untuk :

 “Ibu Sri Lestari, B.Sc., dan Alm bapak Sahadi”

Doa, kasih sayang yang terus mengalir, nasehat serta semangatmu untukku

menjadi sebuah dorongan kuat yang terus menyemangatiku untuk selalu bangkit

dan berlari meraih apa yang aku inginkan dan yakini.

 “Mbak Christin, dek Krisna dan dek Fitri”

Terimakasih karena selalu mengingatkanku untuk segera menyelesaikan Skipsi.

 “Yuvencia Carolin”

Terimakasih atas motivasi dan bantuannya terutama ketika pelaksanaan ujian

skirpsi penulis.

 “Arif Hidayat”

Terimakasih atas perjuangan, kerjasama dan berbagai masukan dalam pelaksanaan

penelitian hingga terselesaikannya skripsi ini.

 “Octaviany Magdalena”

Terimakasih atas supportnya hingga pelaksanaan ujian skirpsi penulis, meskipun

sudah berada di kota yang berbeda, tetap menyemangati dan mendukung penulis

untuk selalu bangkit, semangat dan Go! Go! Go!.

 “Ardina Titi Purbo Retno”

Terimakasih atas kerjasamanya dalam pelaksanaan penelitian Skripsi pada uji

coba skala kecil.

 “Fifi, Ranni, Erna, Eko dan Nadia”

(8)

commit to user

viii

 “Teman-teman mahasiswa Pendidikan Kimia SBI 2010 FKIPUNS”

Terimakasih untuk kebersamaan, perjuangan dan persahabatan kita selama sekian

tahun ini. Kehadiran, semangat serta perhatian kalian ketika penulis ujian skripsi

membuat penulis terharu dan merasa punya banyak teman.

 “Mas, mbak dan teman-teman anggota Dewan Mahasiswa UNS

2012-2013”

Terimakasih atas supportnya supaya penulis segera menyelesaikan dari seminar

kimia hingga skripsi, dan terimakasih juga untuk kebersamaan serta kekeluargaan

yang sudah dan tetap terjalin meskipun satu per satu diantara kita sudah lulus dan

punya jalan hidup masing-masing.

 “Amin, Twin, Pandu, Arif, Agung, Aya, Arka, Ririn dan teman-teman

anggota Dewan Mahasiswa UNS2014”

Terimakasih atas pengertiannya saat penulis ingin fokus menyelesaikan tugas

akhir/skripsi ini, sehingga kalian tetap menganggap penulis sebagai bagian dari

(9)

commit to user

ix ix ABSTRAK

Dian Wijayanti. PENGEMBANGAN MEDIA LEMBAR KERJA SISWA

(LKS) BERBASIS HIERARKI KONSEP UNTUK PEMBELAJARAN

KIMIA KELAS X POKOK BAHASAN PEREAKSI PEMBATAS. Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Sebelas Maret Surakarta. Maret 2015.

Tujuan penelitian ini adalah: (1) mengembangkan media pembelajaran pada Pokok Bahasan Pereaksi Pembatas untuk SMA kelas X. (2) mengetahui kualitas media pembelajaran untuk siswa pada Pokok Bahasan Pereaksi Pembatas.

Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan (Research and Development) dengan menggunakan metode beberapa tahapan, yaitu: (1) studi pendahuluan (kaji pustaka dan survei awal); (2) perencanaan penelitian; (3) Pengembangan produk awal; (4) uji lapangan awal; (5) revisi hasil uji lapangan awal; (6) uji lapangan lebih luas; (7) revisi hasil uji lapangan lebih luas; (8) uji kelayakan; dan (9) revisi hasil uji kelayakan. Teknik sampling menggunakan teknik purposive sampling dan simple random sampling. Sampel dari teknik purposive sampling yaitu ahli media, ahli materi kimia dan guru kimia di SMA Negeri 1 Boyolali dan SMA Negeri 1 Teras. Pengambilan sampel siswa menggunakan teknik simple random sampling. Teknik pengujian kualitas media menggunakan metode angket.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Media pembelajaran berupa Lembar Kerja Siswa (LKS) berbasis hierarki konsep untuk pembelajaran kimia kelas X Pokok Bahasan Pereaksi Pembatas telah dikembangkan melalui metode penelitian dan pengembangan. (2) Media pembelajaran Lembar Kerja Siswa (LKS) berbasis hierarki konsep untuk pembelajaran kimia kelas X Pokok Bahasan Pereaksi Pembatas secara umum memiliki kualitas yang baik berdasarkan penilaian ahli media, ahli materi, guru mata pelajaran kimia dan peserta didik di SMA Negeri 1 Boyolali dan SMA Negeri 1 Teras.

Kata Kunci: penelitian dan pengembangan, Lembar Kerja Siswa (LKS),

(10)

commit to user

x ABSTRACT

Dian Wijayanti. DEVELOPING A MEDIA OF STUDENT WORK SHEET

(LKS) BASED ON HIERARCHY CONCEPT FOR LEARNING

CHEMISTRY CLASS X SUBJECT MATTER OF LIMITING REACTANT. Minor Thesis, Faculty of Teacher Training and Education Sebelas Maret University Surakarta. March 2015.

The purposes of this research were: (1) developing the learning media in subject matter of Limiting Reactant for SMA Class X. (2) knowing the quality of learning mediafor students in subject matter of limiting reactant.

This research was a research and development with use method several stages, are: (1) research and information collecting; (2) planning; (3) develop preliminary form of product; (4) preliminary field testing; (5) main product revision; (6) Main field testing; (7) operational product revision; (8) operational field testing; and (9) final product revision. Sampling technique using purposive sampling and simple random sampling. Samples of purposive sampling technique are media expert, expert chemical materials and chemistry teacher at SMA Negeri 1 Boyolali and SMA Negeri 1 Teras. Taking sample of student uses simple random sampling technique. The technique testing for a media quality was using questionnaire.

The results showed that: (1) learning media of Student Worksheet (LKS) based hierarchy concept for learning chemistry class X subject matter Limiting Reactant was developed through research and development; (2) learning media of Student Worksheet (LKS) based hierarchy concept for learning chemistry class X

subject matter Limiting Reactant generally had good quality based on the

evaluation from expert of media, expert of matter, chemistry teachers and students of SMA Negeri 1 Boyolali and SMA Negeri 1 Teras.

Kata Kunci: research and development, Student Work Sheet (LKS), hierarchy

(11)

commit to user

xi

KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, yang

memberi ilmu, inspirasi dan kemuliaan. Atas kehendak-Nya penulis dapat

menyelesaikan skripsi dengan judul“PENGEMBANGAN MEDIA LEMBAR

KERJA SISWA (LKS) BERBASIS HIERARKI KONSEP UNTUK

PEMBELAJARAN KIMIA KELAS X POKOK BAHASAN PEREAKSI

PEMBATAS”.

Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagaian dari persyaratan untuk

mendapat gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Kimia,

Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari

bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan dan

pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis menyampaikan terimakasih

kepada:

1. Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd., selaku Dekan Fakultas Keguruan

dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah

memberikan ijin penelitian.

2. Sukarmin, S.Pd., M.Si., Ph.D., selaku Ketua Jurusan Pendidikan MIPA

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret yang telah

menyetujui permohonan penyusunan Skripsi.

3. Dra. Bakti Mulyani, M.Si., selaku Ketua Program Studi Pendidikan Kimia

Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Sebelas Maret Surakarta.

4. Drs. Haryono, M.Pd., selaku Koordinator Skripsi Program Studi Pendidikan

Kimia Jurusan Pendidikan MIPA Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah membimbing penulis selama

(12)

commit to user

xii

5. Prof. Sulistyo Saputro, M.Si., Ph.D., selaku pembimbing I yang telah

memberikan bimbingan, nasihat, dukungan, kepercayaan, kemudahan dan

berbagai masukan yang sangat membantu dalam penulisan skripsi ini.

6. Nanik Dwi Nurhayati, S.Si., M.Si., selaku pembimbing II yang telah

memberikan bimbingan, dukungan, kepercayaan, kemudahan dan berbagai

masukan yang sangat membantu dalam penulisan skripsi ini.

7. Drs. Agung Wardoyo selaku Kepala SMA Negeri 1 Boyolali yang telah

mengijinkan penulis untuk mengadakan penelitian.

8. Drs. Wakimun selaku Kepala SMA Negeri 1 Teras yang telah mengijinkan

penulis untuk mengadakan penelitian.

9. Drs. Sumardi, Dra. Dwi Yuliasih, M.Pd., Dra. Endang Jatiningsih, dan Dra.

Sri Hartini, M.Pd., selaku guru mata pelajaran Kimia di SMA Negeri 1

Boyolali yang telah membantu penulis dalam penelitian.

10. Suparjono EI. S.Pd, M.Pd., Drs. Arifin Trisanyoto, Esti Putriyanti, S.Pd.,

selaku guru mata pelajaran Kimia di SMA Negeri 1 Teras yang telah

membantu penulis dalam penelitian.

11. Para peserta didik SMA Negeri 1 Boyolali dan SMA Negeri 1 Teras yang

telah bersedia berpartisipasi dalam pelaksanaan penelitian ini.

12. Semua pihak yang turut membantu dalam penyusunan skripsi ini yang tidak

mungkin disebutkan satu persatu.

Semoga amal baik semua pihak tersebut mendapatkan imbalan dari Allah SWT.

Penulis menyadari bahwa dalam skripsi ini masih ada kekurangan. Oleh

karena itu, saran dan kritik yang bersifat membangun sangat diharapkan demi

sempurnanya skripsi ini. Namun demikian penulis berharap semoga skripsi ini

bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.

Surakarta, Februari 2015

(13)

commit to user

xiii DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL………. i

HALAMAN PERNYATAAN………... iii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING……… iv

HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI……… v

HALAMAN MOTTO……….... vi

HALAMAN PERSEMBAHAN……… vii

HALAMAN ABSTRAK……… ix

HALAMAN ABSTRACT……… x

KATA PENGANTAR………... xi

DAFTAR ISI………. xiii

DAFTAR GAMBAR……… xvi

DAFTAR TABEL………. xix

DAFTAR LAMPIRAN………. xx

BAB I. PENDAHULUAN………. 1

A. Latar Belakang Masalah………... 1

B. Identifikasi Masalah………. 4

C. Pembatasan Masalah……… 5

D. Rumusan Masalah……….… 5

E. Tujuan Penelitian………. 5

F. Spesifikasi Produk yang Dikembangkan……….. 5

G. Manfaat Penelitian………... 6

H. Asumsi dan Keterbatasan Pengembangan………... 7

I. Definisi Istilah………... 8

BAB II. LANDASAN TEORI……….... 9

(14)

commit to user

xiv

1. Penelitian dan Pengembangan……….. 9

2. Media Pembelajaran……… 11

3. Lembar Kerja Siswa (LKS)……… 12

4. Penyusunan Tes Kognitif Bentuk Pilihan Ganda…… 17

5. Hierarki Konsep………... 18

6. Stoikiometri dalam Pereaksi Pembatas……… 19

B. Kajian Penelitian yang Relevan………... 20

C. Kerangka Berpikir……… 22

BAB III. METODOLOGI PENELITIAN……… 24

A. Tempat dan Waktu Penelitian……… 24

B. Bentuk dan Strategi Penelitian……… 25

C. Teknik Sampling………... 27

D. Subjek Penelitian………..……. 27

E. Jenis dan Sumber Data………... 29

F. Teknik Pengumpulan Data……… 30

G. Teknik Analisis Data………. 32

H. Prosedur Penelitian………... 33

BAB IV. HASIL PENELITIAN………... 36

A. Studi Pendahuluan (Kaji Pustaka dan Survei Awal)……. 36

1. Studi Pustaka……… 36

2. Informasi Hasil Wawancara Guru Mata Pelajaran 37 Kimia………... 3. Informasi Hasil Analisis Kebutuhan terhadap Siswa 37 B. Perencanaan Penelitian………. 38

C. Pengembangan Produk Awal……… 38

1. Pengembangan Produk……… 38

2. Validasi oleh Tim Ahli 45 D. Uji Lapangan Terbatas (Preliminary Field Test)……… 62

E. Revisi Hasil Uji Lapangan Terbatas……… 63

(15)

commit to user

xv

G. Revisi Hasil Uji Lapangan Lebih Luas……… 65

H. Uji Kelayakan (Operational Field Test)……… 65

I. Revisi Hasil Uji Kelayakan……… 66

BAB V. PENUTUP……… 71

A.Simpulan………... 71

B. Implikasi………... 71

C. Saran………... 71

DAFTAR PUSTAKA………... 73

(16)

commit to user

xvi Gambar

DAFTAR GAMBAR

Halaman

2.1 Urutan dalam Mengembangkan Program Media………….. 12

2.2 Diagram Alir Langkah-langkah Penyusunan LKS………… 16

2.3 Hierarki Konsep Materi Pokok Stoikiometri……… 18

2.4 Kerangka Berfikir……….. 23

4.1 Tampilan halaman Petunjuk Belajar Sebelum Direvisi pada 39

Pengembangan Produk Awal………

4.2 Tampilan halaman Kompetensi Dasar Sebelum Direvisi

pada Pengembangan Produk Awal………

39

4.3 Tampilan halaman Indikator Pencapaian Kompetensi dan 40

Tujuan Belajar Sebelum Direvisi pada Pengembangan

Produk Awal………..

4.4 Tampilan halaman PetunjukSetelah Direvisi pada

Pengembangan Produk Awal………

40

4.5 Tampilan halaman Kompetensi Dasar Setelah Direvisi pada 41

Pengembangan Produk Awal………

4.6 Tampilan halaman Indikator Pencapaian Kompetensi dan

Tujuan Belajar Setelah Direvisi pada Pengembangan Produk

41

Awal………..

4.7 Tampilan Materi Stoikiometri Sebelum direvisi pada 42

Pengembangan Produk Awal………

4.8 Tampilan Materi Stoikiometri Setelah direvisi pada

Pengembangan Produk Awal………

42

4.9 Tampilan Materi Stoikiometri Hukum Avogadro Sebelum 43

direvisi pada Pengembangan Produk Awal………..

4.10 Tampilan Materi Stoikiometri Hukum Avogadro Setelah

direvisi pada Pengembangan Produk Awal………..

43

4.11 Tampilan Latihan Soal Nomor 1 Sebelum dan Setelah

direvisi pada Pengembangan Produk Awal………..

44

4.12 Tampilan Latihan Soal Nomor 1 Setelah direvisi pada 44

Pengembangan Produk Awal………

(17)

commit to user

xvii 4.14

Pengembangan Produk Awal………

Tampilan Latihan Soal Nomor 10 Setelah direvisi pada 45

Pengembangan Produk Awal………

4.15 Tampilan Halaman Judul pada Validasi Ahli Media……… 46

4.16 Tampilan Petunjuk Belajar pada Validasi Ahli Media…….. 47

4.17 Tampilan Indikator dan Tujuan Pembelajaran pada Validasi

Ahli Media………

48

4.18 Tampilan Indikator Pencapaian Kompetensi Setelah direvisi 48

pada Validasi Ahli Media………

4.19 Tampilan Materi Stoikiometri pada Validasi Ahli Media… 49

4.20 Tampilan Hierarki Konsep pada Validasi Ahli Media…… 50

4.21 Histogram Persentase Keidealan Penilaian Kualitas oleh 51

Ahli Media………

4.22 Tampilan Halaman Judul Sebelum direvisi pada Validasi

Ahli Materi………

53

4.23 Tampilan Halaman Judul Sebelum dan Setelah direvisi pada

Validasi Ahli Materi………..

53

4.24 Tampilan Petunjuk Belajar Sebelum direvisi pada Validasi 54

Ahli Materi………

4.25 Tampilan Petunjuk Belajar Setelah direvisi pada Validasi

Ahli Materi………

54

4.26 Tampilan Kompetensi Dasar Sebelum direvisi pada Validasi

Ahli Materi………

55

4.27 Tampilan Kompetensi Dasar Setelah direvisi pada Validasi 55

Ahli Materi………

4.28 Tampilan Materi Stoikiometri Sebelum direvisi pada

Validasi Ahli Materi………

56

4.29 Tampilan Materi Stoikiometri Setelah direvisi pada Validasi

Ahli Materi………

57

4.30 Tampilan Hubungan Massa Zat, Jumlah mol, Jumlah 58

Partikel, dan Volume Gas Sebelum direvisi pada Validasi

(18)

commit to user

xviii

4.31 Tampilan Hubungan Massa Zat, Jumlah mol, Jumlah

Partikel, dan Volume GasSetelah direvisipada Validasi Ahli

59

Materi………

4.32 Tampilan Hierarki Konsep Sebelum direvisi pada Validasi

Ahli Materi………

60

4.33 Tampilan Hierarki Konsep Setelah direvisipada Validasi 60

Ahli Materi………

4.34 Tampilan Daftar Pustaka Setelah Validasi Ahli Materi…… 61

4.35 Histogram Persentase Keidealan Penilaian Kualitas oleh

Ahli Materi………

(19)

commit to user

xix xix

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

3.1 Jadwal Pelaksanaan Penelitian…………..………….. 24

(20)

commit to user

xx

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran

Halaman

1 Lembar Analisis Kebutuhan Terhadap Guru Mata 77

Pelajaran Kimia Materi Pembelajaran Stoikiometri………

2 Analisis Kebutuhan Siswa……….. 81

3 Silabus Mata Pelajaran Kimia………. 84

4 RPP Perhitungan Kimia pada Stoikiometri……… 88

5 Hasil Validasi RPP ………. 104

6 Kisi-Kisi Lembar Validasi LKS oleh Ahli Bidang Media .. 108

7 Lembar Validasi LKS oleh Ahli Bidang Media………….. 111

8 Tabulasi Data Hasil Validasi LKS oleh Ahli Bidang Media 117 9 Perhitungan Tiap Aspek Hasil Validasi LKS oleh Ahli 119 Bidang Media……….. 10 Kisi-Kisi Lembar Validasi LKS oleh Ahli Bidang Materi 124 Kimia……….. 11 Lembar Validasi LKS oleh Ahli Bidang Materi Kimia….. 128

12 Tabulasi Data Hasil Validasi LKS oleh Ahli Bidang Materi 132 Kimia……… 13 Perhitungan Tiap Aspek Hasil Validasi LKS oleh Ahli 134 Bidang Materi Kimia……….. 14 Kisi-Kisi Lembar Penilaian LKS oleh Siswa……….. 138

15 Lembar Penilaian LKS oleh Siswa……….. 140

16 Tabulasi Data Hasil Penilaian LKS oleh Siswa pada Uji 142

Lapangan Terbatas (Preliminary Field Test)………..

17 Perhitungan Tiap Aspek Data Hasil Penilaian LKS oleh 144

Siswa pada Uji Lapangan Terbatas (Preliminary Field

Test)………

18 Tabulasi Data Hasil Penilaian LKS oleh Siswa pada Uji 146

Lapangan Lebih Luas (Main Field Test)……….

(21)

commit to user

xxi 20

Lapangan Lebih Luas (Main Field Test)………...

Tabulasi Data Hasil Penilaian LKS oleh Siswa pada Uji 157

Kelayakan (Operational Field Test)………

21 Perhitungan Data Hasil Penilaian LKS oleh Siswa pada 172

Ujikelayakan (Operational Field Test)………..

22 Kisi-Kisi Lembar Validasi LKS oleh Guru Kimia……….. 176

23

24

LembarValidasi LKS oleh Guru Kimia………..

Daftar Nama Evaluator SMA Negeri 1 Boyolali dan SMA

178

213

Negeri 1 Teras……….

25 Tabulasi Data Hasil Validasi LKS oleh Guru Kimia SMA 214

Negeri 1 Boyolali dan SMA Negeri 1 Teras………..

26 Perhitungan Tiap Aspek Hasil Validasi LKS oleh Guru 216

Kimia SMA Negeri 1 Boyolali dan SMA Negeri 1 Teras...

27 Dokumentasi……… 220

Referensi

Dokumen terkait

HUBUNGAN KOLEKSI TERCETAK PERPUSTAKAAN DENGAN KEPUASAN PEMUSTAKA DI SMA NEGERI 4 BANDUNG.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

Selain itu, hubungan antara dimensi kredibilitas selebriti endorser dengan brand personality Tokopedia berada pada kategori lemah dengan nilai korelasi sebesar

(1) Pegawai Negeri Sipil yang melanggar salah satu atau lebih kewajiban/ketentuan Pasal 2 ayat (1),ayat (2),Pasal 3 ayat (1), Pasal 4 ayat (1),Pasal l4,tidak melaporkan

1) Pikeun pihak pamaréntah, utamana Dinas Pendidikan Jawa Barat kudu mikaweruh kana kapamalian-kapamalian anu masih kénéh tumuwuh sarta dipaké kénéh ku masarakat, ulah

karena itu penulis mengangkat judul “strategi pembudayaan kegemaran membaca pada Badan Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi Provinsi Sumatera Utara”. 1.2

mengetahui “Pelaksanaan Sales Promotion Hotel Permata Krakatau Terhadap Keputusan Menginap Tamu Hotel Permata Krakatau Cilegon ” (Survei pada wisatawan di Hotel

Kasus Tiket Pesawat Ragukan Kejagung, ICW Desak KPK Usut Pejabat Kemenlu Sahabat MQ/ Indonesia Corruption Watch -ICW/ pesimistis terhadap langkah Kejaksaan Agung/ yang

Sahabat MQ/ pengolahan karbondioksida atau CO2/ merupakan area bisnis yang menjanjikan// Hal tersebut disampaikan Dosen FMIPA Kimia Universitas Gadjah Mada