• Tidak ada hasil yang ditemukan

TES FORMATIF MANAJEMEN PEMASARAN BMP EKM

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "TES FORMATIF MANAJEMEN PEMASARAN BMP EKM"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

1

SOAL LATIHAN

BMP EKMA4216- manajemen pemasaran ekma 4216

MODUL 1

1. TES FORMATIF 1

Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!

1) Pemasaran dianggap sebagai suatu proses sosial karena .... A. menciptakan pertukaran

B. memenuhi kebutuhan dan keinginan konsumen C. dapat dilakukan oleh orang per orang

D. jawaban A, B, C semuanya betul

2) Manajemen pemasaran adalah kegiatan pemasaran yang .... A. menjual barang dan jasa ke konsumen

B. mencakup perencanaan, pelaksanaan, dan pengendalian pemasaran C. mengiklankan barang

D. memperdagangkan barang untuk mencari laba

3) Jenjang manakah dalam organisasi yang memerlukan pemasaran? A. Jenjang korporat

B. Jenjang unit bisnis strategik C. Jenjang fungsional

D. Jawaban A, B, C semuanya betul

4) Konsep Pemasaran adalah filosofi bisnis yang ....

A. berorientasi mencapai laba sebesar-besarnya semata

B. hanya mendasari aktivitas penjualan produk kepada pelanggan

C. berorientasi pada pelanggan dan koordinasi kegiatan pemasaran untuk mencapai tujuan kinerja organisasi

D. menyatukan kegiatan produksi dan pemasaran dalam satu sistem

5) Tujuan yang ingin dicapai oleh perusahaan yang menerapkan Konsep Pemasaran sebagai filosofi bisnisnya adalah ....

A. kepuasan pelanggan

B. volume penjualan maksimum C. laba maksimum

D. jawaban A, B, C semuanya salah

6) Sebagian tanggung jawab manajer pemasaran dalam perusahaan adalah .... A. menyelidiki tingkat persediaan barang

B. mensegmentasikan calon-calon pembelinya

C. memusuhi pesaing yang menurunkan harga terlalu besar D. jawaban A, B, C, semuanya salah

7) Dalam praktik, tugas seorang pemasar tidaklah sederhana .. Mengidentifikasi dan menanggapi perubahan-perubahan lingkungan harus terus dilakukan. Faktor-faktor lingkungan manakah yang dimaksudkannya?

A. Politik B. Ekonomi C. Demografi

D. Jawaban A, B, C, semuanya betul.

8) Perbedaan antara Konsep Pemasaran dan Konsep Pemasaran Kemasyarakatan terletak pada .... A. jenis produk yang ditawarkan oleh perusahaan

B. aktivitas yang dilakukan

C. tujuan yang in gin dicapai oleh perusahaan dalam jangka panjang D. rencana perusahaan yang harus diaplikasikan di bidang pemasaran

9) Adanya perubahan faktor lingkungan fisik, seperti terjadinya kelangkaan sumber bahan baku yang dipakai untuk menghasilkan produk akhir mendorong perusahaan untuk ....

A. mengurangi penggunaan bahan baku produksi

B. menjalankan pemasaran yang menjamin kelangsungan tersedianya bahan baku C. menghentikan kegiatan pemasaran

(2)

2

10) Dalam operasi pemasarannya, manajer perlu menjamin keselamatan konsumennya. Hal ini disebut .... A. konsumerisme

B. pemasaran yang etis C. pemasaran keterhubungan D. pemasaran terintegrasi

11) Mempromosikan produk dengan memberikan informasi yang jelas dan detail adalah bagian dari upaya pemasaran untuk menjamin konsumen akan ....

A. hak untuk memilih B. hak untuk didengar C. hak untuk diberi tahu D. hak atas keselamatan

12) Seorang konsumen yang mempunyai kebutuhan akan sesuatu dapat dipenuhi oleh pemasar dengan cara .... A. menawarkan produk yang sesuai dengan kebutuhan itu

B. mempromosikan produk yang dibutuhkan

C. mempengaruhi agar kebutuhannya dapat segera terpenuhi

D. D. menawarkan bauran pemasaran yang sesuai dengan kebutuhan tersebut

Kunci Jawaban Tes Formatif MODUL 1 Tes Formatif 1

1) D 2) B 3) D 4) c 5) A 6) B 7) D 8) c 9) B 10) B 11) c 12) D

MODUL 2 2. TE S F 0 R M AT I F 1

Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!

1) Tugas manajer pemasaran untuk mengurangi permintaan disebut .... A. remarketing

B. synchromarketing C. demarketing D. countermarketing

2) Countermarketing dilakukan karena sifat permintaannya .... A. tidak teratur

B. berlebihan C. menurun D. tidak sehat

3) Jika kapasitas perusahaan adalah 10.000 unit per tahun, sedangkan permintaannya sebesar 15.000 unit sehingga perusahaan mengalami kesulitan. Sesuai dengan tugas manajemen pemasaran, langkah yang harus ditempuh adalah ....

A. meningkatkan harga per unitnya B. menurunkan kualitas produknya

C. meningkatkan harga sampai pada tingkatan tertentu agar permintaan sama dengan 10.000 unit D. meniadakan permintaan

4) Elemen yang harus ditempatkan pada urutan pertama dalam penentuan bauran pemasaran adalah .... A. promosi

(3)

3

5) Dalam menganalisis peluang pasar, perusahaan berupaya mengidentifikasi .... A. peluang lingkungan saja

B. peluang perusahaan saj a

C. peluang lingkungan dan peluang perusahaan D. jawaban A, B, C, semuanya salah

6) Perusahaan dianggap memiliki peluang perusahaan apabila mampu .... A. memenuhi kebutuhan yang tidak dapat dipenuhi oleh pesaing

B. menghasilkan produk dengan kualitas yang lebih tinggi dibandingkan produk pesaing C. melobi pemerintah untuk mendapatkan pesanan

D. memenuhi kapasitas maksimal produksi

7) Memilih kelompok konsumen sasaran merupakan salah satu langkah dalam .... A. strategi pemasaran

B. pengendalian pemasaran C. penawaran produk baru D. bauran pemasaran

8) Yang harus dilakukan oleh manajer pemasaran setelah mengidentifikasi kebutuhan dan keinginan konsumen adalah ....

A. menawarkan produk homogen ke seluruh pasar

B. mengembangkan produk yang sama persis ditawarkan pesaing

C. mengembangkan suatu konsep tentang produk untuk memenuhi kebutuhan yang belum terpenuhi D. menawarkan produk dengan harga termurah di pasar

9) Melayani satu kelompok konsumen tertentu, misalnya kelompok wanita eksekutif, merupakan strategi pemasaran yang disebut strategi ....

A. pemosisian pasar B. segmen tunggal C. segmen ganda D. bauran pemasaran

10) Perbedaan antara strategi segmen tunggal dan strategi segmen ganda adalah terletak pada banyaknya .... A. kelompok pembeli yang dilayani

B. macam produk yang ditawarkan C. pembeli dalam segmen tertentu D. volume penjualan yang ditargetkan

11) Strategi premium dirancang dengan menawarkan produk .... A. yang berkualitas tinggi dijual melalui banyak penyalur B. berkualitas sedang yang dipromosikan secara gencar C. berkualitas tinggi dengan harga tinggi

D. berkualitas tinggi dengan harga sedang

12) Perusahaan yang menempuh strategi pukul-lari akan menanggung risiko .... A. keuntungan sulit diperoleh dalam jangka pendek

B. konsumen tidak akan kembali C. pesaing semakin banyak

D. laba menurun dalamjangka pendek

Kunci Jawaban Tes Formatif MODUL 2 Tes Formatif 1

(4)

4

MODUL 3 3. TES FORMATIF 1

Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!

1) Dalam konteks pemasaran, pasar dapat diartikan sebagai .... A. tempat bertemunya pembeli dan penjual

B. tempat terjadinya transaksi jual-beli an tara penjual dan pembeli C. pertemuan antara permintaan dan penawaran

D. pelanggan atau pihak yang ditawari produk oleh pemasar

2) Jika Anda membeli tali sepatu untuk mengganti tali sepatu lama yang sudah aus karena dimakan usia, Anda dapat digolongkan sebagai kelompok pasar ....

A. bisnis B. penjual C. konsumen D. organisasional

3) Di antara kelompok-kelompok berikut ini, manakah yang termasuk kelompok pembeli potensial? A. Seorang pramusiwi yang tidak akan membeli susu untuk bayi yang dirawatnya B. Sekelompok guru yang akan memesan bis untuk perjalanan wisata

C. Dua orang suami-isteri yang sedang memandang iklan televisi tentang penawaran rumah

D. Seorang manajer sebuah perusahaan yang ditagih pembayaran termin kedua atas peralatan kantor yang dibelinya

4) Konsep ten tang pembedaan produk memfokuskan pada ....

A. keterbedaan nilai produk menurut persepsi konsumen dibanding produk pesaing B. merek yang dipasarkan

C. segmen pasar yang dijangkau D. tingkat harga yang ditawarkan

5) Sebuah perusahaan pasta gigi yang mensegmentasikan pasarnya menjadi dua, yaitu segmen yang

menghendaki gigi cemerlang dan segmen yang menghendaki penghilangan bau mulut, telah menggunakan basis segmentasi ....

A. demografis geografis B. demografis pribadi

C. psikografis dan keperilakuan D. psikografis pribadi

6) Contoh segmentasi pasar yang didasarkan pada daur hidup keluarga adalah .... A. gaya eksekutif muda

B. keluarga dengan anak masih kecil C. lokasi di luar kota

D. berpendidikan tinggi

7) Segmentasi pasar organisasional dapat didasarkan pada faktor .... A. jenis industri

B. besarnya aset

C. lama perusahaan berdiri D. jawaban A, B, C semuanya betul

8) Strategi undifferentiated marketing dapat ditempuh oleh perusahaan dengan anggapan .... A. segmen pasar yang berbeda dilayani dengan bauran pemasaran yang berbeda B. masing-masing segmen yang berbeda memenuhi persyaratan untuk dilayani C. segmentasi pasarnya didasarkan pada faktor demografi pribadi

D. pasar yang dituju bersifat massal dengan memusatkan pada kesamaan-kesamaan kebutuhan konsumen

9) Strategi differentiated marketing ditempuh oleh perusahaan seperti ....

A. McDonald yang melayani segmen menengah ke atas, segmen anakanak, segmen yang beraktivitas tinggi, dan sebagainya

B. Gianni Versace yang menawarkan berbagai model untuk kelompok pria dan kelompok wanita C. perusahaan "Coca-Cola" yang juga memproduksi "Fanta" dan masing-masing merek dibuat dalam

berbagai macam kemasan D. jawaban A, B, C semuanya betul

(5)

5

B. kepribadian konsumen

C. persepsi konsumen terhadap nilai produk-produk yang sedang bersaing D. kemauan perusahaan untuk mencapai laba

11) Perusahaan rokok dapat memosisikan produk sebagai rokok untuk .... A. keluarga

B. yang berselera muda C. ketahanan fisik D. kesehatan

12) Strategi ekspansi merek yang merupakan salah satu strategi dalam pemosisian produk adalah .... A. menambah jenis produk baru pada lini produk yang ada

B. seperti yang dilakukan oleh Procter & Gamble yang menawarkan 12 macam deterjen secara bertahap

C. menambah merek baru pada kelompok produk yang secara teknologis tidakjauh berbeda D. jawaban A, B, C semuanya betul

Kunci Jawaban Tes Formatif MODUL 3 Tes Formatif 1

1) D 2) c 3) B 4) A 5) c 6) B 7) D 8) D 9) D 10) c 11) B 12) D

MODUL 4 4. TES FDRMATIF 1

1) Mempelajari perilaku konsumen dapat menggunakan pedoman dalam bentuk jawaban atas Pertanyaan berikut ....

A. Apa yang mereka beli? B. Mengapa mereka membeli? C. Kapan mereka membeli? D. Jawaban A, B, C semuanya betul

2) Untuk menggeneralisir jawaban atas pertanyaan "mengapa konsumen membeli" dapat dijawab .... A. oleh pemasar sendiri secara intuitif

B. melalui survei

C. segera setelah konsumen melakukan pembelian D. oleh ahli marketing

3) Faktor budaya sangat mempengaruhi konsumen dalam pembelian barang berupa .... A. bolpen

B. tisu toilet untuk tujuan pembersihan setelah huang air besar C. ban sepeda motor

D. arloji wanita

4) Keputusan beli yang diambil oleh konsumen dapat dipengaruhi faktor kelas so sial melalui .... A. norma sosial

B. peranan so sial C. persepsi

D. kelompok referensi

5) Sikap konsumen mudah diubah secara cepat oleh pemasar dengan cara .... A. periklanan yang intensif

(6)

6

6) Konsumen rasional tidak mudah terpengaruh oleh bujuk rayu pemasar dalam pembeliannya karena .... A. selalu membandingkan beberapa altematif pembelian

B. tidak perlu mengenali kebutuhan dan keinginannya sebelum melakukan pembelian

C. kurang memperhatikan kelengkapan informasi tentang produk yang akan dibeli, harga yang Ditawarkan, dan pengecernya

D. lebih memperhatikan faktor harga dibanding nilai produk

7) Faktor yang mudah dikendalikan oleh pemasar untuk mempengaruhi konsumen dalam pembeliannya adalah ....

A. sub-budaya B. keluarga

C. kelompok referensi D. bauran pemasaran

8) Pengambilan keputusan beli yang dilakukan oleh pembeli industrial cenderung .... A. bersifat kurang rasional

B. kurang memperhatikan ongkos atau harga beli

C. lebih sederhana dibanding pembeli individu/konsumen D. mencari manfaat yang dapat memaksimumkan laba

9) Situasi pembelian "tugas baru" yang terjadi pada pembelian industrial adalah .... A. pembelian laban baru oleh perusahaan real estate di daerah baru B. pembelian makan siang rutin untuk pegawai oleh perusahaan perbankan C. pembelian bensin untuk kendaraan milik perusahaan

D. pembelian rutin untuk pasokan bahan baku

10) Pembelian sebuah karangan bung a ucapan selamat hari ulang tahun perusahaan lain menggunakan Pendekatan ....

A. kontrak perjanjian B. penyampelan C. inspeksi

D. jawaban A, B, C semuanya salah

11) Kondisi rutin dalam pembelian industrial terjadi untuk barang-barang seperti .... A. klip kertas

B. mobil untuk angkutan pegawai C. seragam tim sepakbola perusahaan D. mesin dengan teknologi baru

12) Perusahaan dalam melakukan pembelian barang-barang tidak standar seperti bangunan dan alat-alat besar, sebaiknya menggunakan pendekatan ....

A. kontrak perjanjian B. inspeksi

C. deskripsi

D. jawaban A, B, C semuanya salah.

Kunci Jawaban Tes Formatif MODUL 4 Tes Formatif 1

(7)

7

MODUL 5

5. TES FORMATIF 1

Pilihlah satu j a waban yang paling tepat!

1) Istilah produk oleh konsumen dapat diartikan sebagai .... A. barang a tau j as a

B. kombinasi antara barang danjasa

C. sesuatu yang ditawarkan oleh perusahaan untuk memuaskan kebutuhan dan keinginannya. D. sesuatu yang dapat diraba maupun tidak dapat diraba.

2) Salah satu jenis produk adalah produk yang sangat diperlukan (desirable product), artinya produk yang .... A. mempunyai tingkat kepuasan segera yang tinggi

B. mempunyai tingkat kesejahteraan konsumen dalam jangka panjang rendah C. dibutuhkan konsumen

D. digunakan untuk memenuhi kebutuhan konsumen dalam waktu yang relatif lama

3) Sesuai dengan tujuan pemakaiannya, produk dapat digolongkan ke dalam produk konsumen dan produk industrial. Contoh produk konsumen adalah ....

A. penjepit kertas yang dibeli oleh Universitas Terbuka B. nasi rawon untuk makan siang karyawan bagian kebersihan

C. pembangkit listrik kecil bertenaga disel untuk berjaga-jaga di rumah jika sewaktu-waktu listrik padam

D. pesawat Boeing 737 yang dibeli oleh Garuda

4) Dua macam produk, yaitu produk konsumen dan produk industrial oleh konsumen dipandang berbeda meskipun secara nyata produknya sama. Perbedaan ini disebabkan oleh ....

A. segmen pasar yang menjadi sasaran produk itu berbeda B. tujuan digunakannya produk itu berbeda

C. saat dibutuhkannya produk itu berbeda D. jawaban A, B, C semuanya betul

5) Produk konsumen yang termasuk dalam golongan produk konvenien adalah .... A. kamera merek Nikon

B. obat sakit kepala tanpa resep dokter C. sepatu sepak bola

D. minyak ikan untuk kesehatan

6) Produk industrial dapat dipromosikan dengan menekankan pada .... A. periklanan

B. komunikasi dari mulut ke mulut C. penjualan tatap muka

D. promosi penjualan

7) Daur hidup produk dapat dipakai sebagai petunjuk untuk ....

A. mengembangkan strategi pemasaran produk yang ditawarkan B. menentukan saat suatu produk itu sebaiknya ditarik dari peredaran C. merencanakan pengembangan produk baru

D. jawaban A, B, C semuanya betul

8) Proses pengembangan produk baru sebaiknya dimulai pada saat dalam daur hidupnya produk itu sudah berada pada tahap ....

A. perkenalan B. pertumbuhan C. kedewasaan

D. perkenalan sampai pada saat produk itu tidak ada lagi di pasaran

9) Pengembangan produk baru yang dilakukan oleh perusahaan pada umumnya didasarkan pada suatu alas an tertentu, an tara lain ....

A. munculnya peraturan baru seperti kertas harus bebas klorin yang diterapkan di Eropa B. adanya peluang pasar yang cukup besar di segmen yang belum dilayani

(8)

8

10) Dalam pengembangan produk baru, pencarian idenya akan lebih baik apabila difokuskan pada sumber yang berasal dari ....

A. konsumen

B. direktur pemasaran C. satpam perusahaan

D. pemerintah yang berwenang membuat peraturan

11) Discounted rate of return method dapat digunakan untuk menganalisis ide atau konsep produk baru .... A. sebelum dikomersialisasikan

B. sesudah ide itu lolos dari tahap penyaringan

C. karena tidak dapat memperkirakan kelayakan suatu ide D. jawaban A, B, C, semuanya betul

12) Pengujian pasar sebagai salah satu tahap dalam pengembangan produk baru dianggap sang at penting karena dapat ....

A. memastikan keberhasilan suatu produk baru di masa mendatang B. mengurangi kerugian finansial dari produk lain

C. menghindari pemutusan hubungan kerja karyawan D. mengetahui potensi penjualannya

Kunci Jawaban Tes Formatif MODUL 5 Tes Formatif 1

1) c 2) A 3) c 4) B 5) B 6) c 7) D 8) D 9) D 10) A 11) B 12) D

MODUL 6

6. TES FDRMATIF 1

Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!

1) Tahap perkenalan merupakan tahap pertama dalam daur hidup produk. Produk yang berada dalam tahap ini adalah ....

A. produk baru menurut persepsi konsumen B. produk lama yang diperbarui kemasannya C. produk yang diberi merek baru

D. jawaban A, B, C, semuanya betul

2) Strategi pemasaran yang digunakan pemasar berbeda-beda pada setiap tahap dalam daur hidup produk. Mengapa promosi lebih diutamakan bagi produk yang berada dalam tahap perkenalan dalam daur hidupnya?

A. Karena promosi dapat menghemat tenaga

B. Karen a produk itu secara relatif belum dikenal secara luas

C. Karena promosi lebih penting dari pada tiga variabel bauran pemasarannya D. Karena dalam tahap perkenalan, produk perlu dibangkitkan lagi

3) Pada tahap kedua, yaitu tahap pertumbuhan dalam daur hidupnya, mengapa distribusi lebih diutamakan? A. Karena distribusi dapat memperluas cakupan distribusinya

B. Karena distribusi dapat menekan biaya

C. Karena distribusi dapat mempercepat waktu sampai produk pada konsumen D. Karena distribusi dapat meningkatkan kesadaran merek

4) Keberhasilan produk baru yang memasuki tahap perkenalan dalam daur hidupnya dapat diukur dengan .... A. rasio laba-penjualan

B. rasio laba-investasi C. rasio penetrasi

(9)

9

5) Rasio pembelian ulang menunjukkan ....

A. frekuensi pembelian suatu produk yang dilakukan oleh seorang pembeli

B. persentase pembeli pertama yang melakukan pembelian ulang dalam periode waktu tertentu C. persentase jumlah pembelian produk oleh seorang konsumen dibandingkan dengan jumlah produk

ketika membeli pertama kali

D. frekuensi pembelian ulang yang dilakukan oleh seorang konsumen terhadap produk yang disukai

6) Strategi profil tinggi yang menekankan pada harga tinggi dan kegiatan promosi tinggi lebih cocok untuk kondisi pasar yang ....

A. sudah menyadari akan perlunya produk yang ditawarkan B. belum menyukai produk yang ditawarkan

C. persaingannya sangat ketat D. berada pada tahap kejenuhan

7) Strategi penetrasi preemtif dimaksudkan untuk ....

A. menghasilkan penjualan yang besar tanpa memperhatikan persaingan B. mengurangi persediaan

C. memperoleh pangsa pasar yang besar D. menarik pasar yang sang at terbatas

8) Tahap pertumbuhan daur hid up produk ditandai dengan .... A. tingkat harga produk yang tinggi

B. tingkat persaingan yang sang at tidak ketat C. penjualan yang tumbuh secara lambat D. tingkat pembelian yang meningkat cepat

9) Strategi pengembangan pasar atau mencari segmen pasar baru cocok diterapkan untuk produk yang berada dalam ....

A. tahap perkenalan saja

B. tahap pertumbuhan maupun kedewasaan C. tahap kedewasaan atau penurunan D. tahap penurunan saja

10) Tahap kedewasaan yang menurun dalam daur hidup produk menandai bahwa .... A. penjualan produk itu stabil

B. laba yang dihasilkan oleh produk tersebut meningkat meskipun kecil C. tingkat penjualan produk tersebut pasti terus menurun

D. produk masih diminati oleh pembeli lama

11) Pemosisian kembali suatu merek dimaksudkan untuk ....

A. membuat kecocokan antara nilai produk itu dengan keinginan konsumen B. mengikuti persepsi konsumen terhadap produk yang ditawarkan

C. memenuhi kebutuhan segmen pasar yang paling tepat D. jawaban A, B, C, semuanya betul

12) Strategi modifikasi produk dapat ditempuh dengan .... A. meningkatkan kualitas

B. menyempurnakan kemasan C. menambah segi produk

D. jawaban A, B, C, semuanya betul

Kunci Jawaban Tes Formatif MODUL 6 Tes Formatif 1

(10)

10

MODUL 7 7. TES FORMATIF 1

1) Bagi pemasar, harga rnerupakan elernen penting. Apakah yang dirnaksud dengan harga? A. bunga atas penggunaan sejurnlah uang

B. tulisan rupiah yang tercanturn pada label C. alat pernbayaran

D. bukti pernbayaran yang diterirna oleh konsurnen

2) Krisis ekonorni pemah terj adi di Indonesia. F aktor rnanakah yang secara praktis sangat berpengaruh pada kebij akan penetapan harga selarna krisis tersebut?

A. teknologi

B. penawaran, permintaan, dan biaya C. hukurn

D. protes rnasyarakat dalarn bentuk demo

3) Nilai tukar rupiah terhadap dolar Arnerika yang dapat rnernpengaruhi penetapan harga dimasukkan ke dalarn faktor ....

A. sosial B. hukum C. ekonorni D. politik

4) Salah satu faktor yang dapat mempengaruhi penetapan harga adalah persaingan. Bagi pemasar, keleluasaan untuk menetapkan harga akan sangat besar apabila kondisi persaingan yang dihadapi bersifat ....

A. oligopolistik

B. persaingan tidak sempuma C. persaingan sempuma D. monopoli

5) Salah satu tahap dalam proses penetapan harga adalah memilih strategi penetapan harga. Jika perusahaan bermaksud mencapai pertumbuhan penjualan yang cukup tinggi, maka strategi harga yang dipilih adalah ....

A. price lining B. penetration pricing C. skim-the-cream-pricing D. odd pricing

6) Metode penetapan harga break-even adalah termasuk ....

A. metode penetapan harga yang berorientasi pada pelanggan B. metode penetapan harga yang berorientasi pada biaya C. metode penetapan harga yang berorientasi pada persaingan D. metode penetapan harga yang berorientasi pada permintaan

7) Andaikan perusahaan memilih metode penetapan harga mark-up maka mark-up yang ditetapkan dapat dihitung berdasar ....

A. biaya variabel B. biaya tetap C. biaya total D. biaya marjinal

8) Empat altematif harga berikut ini perlu dipilih yang paling tepat bagi perusahaan. Dalam pemilihan altematif harga terse but, perusahaan sudah menetapkan metodenya, yaitu metode penetapan harga break-even. Dengan menggunakan metode ini altematif harga manakah yang sebaiknya dikenakan oleh perusahaan?

A. Rp 2.800,- per unit B. Rp 3.100,- per unit C. Rp 3. 700,- per unit D. Rp 4.650,- per unit

9) Perhatikan rumusan ini: R = P (2500 - 1 OP) di mana R = pendapatan total, P = harga per unit. Berapakah tingkat harga yang sebaiknya ditetapkan oleh perusahaan?

A. Setinggi mungkin

B. Pada tingkatan tertinggi dengan mempertimbangkan kondisi permintaan yang ada untuk produk yang ditawarkan

(11)

11

10) Perhatikan dua kondisi ini : Kondisi I: Penjualan mencapai Rp 98.600,00; jumlah produk yang terjual = 1.700 unit. Kondisi II: Penjualan mencapai Rp 112.750,00; jumlah produk yang terjual = 2050 unit. Berapakah tingkat harga yang sebaiknya dipilih oleh perusahaan?

A. Rp 55,- per unit. B. Rp 57,- per unit. C. Rp 58,- per unit. D. Rp 66,- per unit.

11) Setelah harga ditetapkan sering perusahaan mengadakan penyesuaianpenyesuaian terhadap variasi dalam permintaan dan biaya di masingmasing segmen pasar. Penyesuaian seperti apakah yang dilakukan oleh perusahaan penerbangan?

A. penyesuaian secara geografis

B. penyesuaian dengan memberikan potongan C. penyesuaian secara diskriminatif

D. penyesuaian secara umum

12) Melanjutkan soal nomor 11), penyesuaian seperti apakah yang dilakukan oleh PT. Posindo? A. penyesuaian secara geografis

B. penyesuaian dengan memberikan potongan C. penyesuaian secara diskriminatif

D. penyesuaian secara umum

Kunci Jawaban Tes Formatif MODUL 7 Tes Formatif 1

1) A 2) B 3) c 4) D 5) B 6) B 7) c 8) D 9) B 10) A 11) A 12) A

MODUL 8 8. T E S F 0 R MAT IF 1

1) Saluran distribusi adalah satu komponen bauran pemasaran yang penting bagi produsen. Pada prinsipnya, saluran distribusi itu diciptakan untuk ....

A. memperkenalkan produk kepada konsumen

B. menyampaikan produk dalam kaitannya dengan pelayanan kepada konsumen C. membuat pemasaran itu menjadi fleksibel dalam mencapai tujuan

D. membuka lapangan kerja bagi pihak lain yang ingin melayani Konsumen

2) Salah satu alternatif dalam distribusi adalah menggunakan penyalur. Jika penyalur telah digunakan, maka manajemen saluran perlu diarahkan untuk ....

A. membatasi ruang gerak anggota saluran agar tidak mengarah pada penguasaan saluran B. membatasi jumlah anggota saluran

C. memotivasi anggota saluran agar tetap bersemangat ikut aktif memasarkan produk D. menambahjumlah penyalur sebanyak-banyaknya

3) Produsen menggunakan perantara saluran dengan berbagai alasan salah satu alas an terse but adalah .... A. kemampuan perantara untuk membantu mendapatkan konsumen

B. meningkatkan gengsi produsen di mata konsumen C. menampakkan kekompleksan dalam penyaluran

D. menekan biaya pengangkutan produk untuk mencapai konsumen

4) Produsen rokok, misalnya, biasanya dalam saluran distribusi menggunakan .... A. perantara agen saja

B. perantara pedagang saja C. tidak menggunakan perantara

(12)

12

5) Perbedaan an tara perantara pedagang dan perantara agen terletak pada .... A. Jumlah produk yang ditangani

B. Peralatan yang digunakan dalam penyaluran produk C. Hak kepemilikan produk yang ditanganinya

D. Status hukum masing-masing lembaga

6) Oleh produsen, sebaiknya agen pelengkap .... A. tidak dilibatkan dalam saluran distribusi

B. dipisahkan sebagai lembaga yang berdiri di luar saluran distribusi C. dimasukkan sebagai lembaga independen yang tidak melayani konsumen D. dilibatkan untuk membantu dalam pelayanan kepada konsumen

7) Dikatakan sebagai agen pelengkap karen a ....

A. hanya melaksanakan fungsi tertentu saja dalam saluran distribusi B. melakukan berbagai fungsi utama dalam saluran distribusi C. fungsi yang dilakukannya wajib dilibatkan dalam saluran distribusi D. fungsinya melengkapi konsumen

8) Pada umumnya, pemasaran koran harian menerapkan saluran distribusi .... A. intensif

B. eksklusif C. selektif D. inovatif

9) Pada umumnya, saluran distribusi yang digunakan untuk memasarkan mobil baru adalah saluran distribusi .... A. eksklusif

B. selektif C. intensif D. inovatif

10) Banyaknya ragam saluran distribusi yang digunakan oleh satu produsen ditentukan oleh .... A. jenis produk yang dipasarkan

B. jenis konsumen di seluruh wilayah pasar yang dilayaninya C. jenis kegiatan promosinya

D. tingkat harga yang ditetapkan untuk masing-masing jenis produk

11) Mengapa produsen menggunakan pengecer dalam saluran distribusinya? A. Karena produk yang ditawarkan termasuk jenis produk industrial B. Karena pengecer sangat fleksibel dalam pembiayaan

C. Karena pengecer tidak meminta laba pada produsen

D. Karena produknya jenis produk konsumen dan jumlah konsumennya cukup banyak serta tersebar luas di seluruh wilayah pasar

12) Mengapa setiap produsen harus mempunyai saluran distribusi?

A. Karena tanpa saluran distribusi produsen tidak dapat melayani konsumen B. Karena saluran distribusi selalu dapat meningkatkan efisiensi pemasaran C. Karena saluran distribusi selalu dapat menekan biaya pemasaran total

D. Karena saluran distribusi memudahkan produsen mengembangkan produk baru yang dikehendaki oleh konsumen

Kunci Jawaban Tes Formatif MODUL 8 Tes Formatif 1

(13)

13

MODUL 9 9. TES FDRMATIF 1

Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!

1) Promosi tidak dapat dipisahkan dari bauran pemasaran, dan penting bagi pemasar. Mengapa promosi itu penting bagi perusahaan?

A. Karena promosi itu merupakan kegiatan bergengsi bagi perusahaan. B. Karena promosi itu dapat mendorong pembelian oleh konsumen C. Karena promosi itu tidak memerlukan biaya

D. Karena keberhasilan perusahaan hanya ditentukan oleh promosi.

2) Dalam komunikasi pemasaran terdapat pesan yang diterima oleh pelanggan dari pemasar. Kegiatan interpretasi pesan oleh pelanggan dalam komunikasi pemasaran itu dinamakan ....

A. encoding B. sender C. decoding D. feedback

3) Pull demand strategy dalam periklanan yang banyak dilakukan oleh perusahaan ....

A. dimaksudkan untuk menarik calon konsumen sebanyak mungkin agar bersedia membeli produk yang ditawarkan ke penjual terdekat

B. sebaiknya tidak diutamakan karena memerlukan biaya terbesar

C. dapat mendorong pengecer untuk bersemangat menjualkan produk lebih banyak dalam waktu Pendek

D. bertujuan menekan biaya sekecil mungkin

4) Sebuah pes an iklan yang menyebutkan kalimat: "Dapatkan segera produk tersebut di toko terdekat dengan harga eceran Rp 2450,-" ....

A. merupakan pesan iklan untuk meningkatkan kinerja pengecer B. lebih cocok untuk mengiklankan produk industrial tahan lama C. lebih sesuai untuk produk spesial

D. merupakan aplikasi strategi periklanan yang disebut pull demand advertising

5) Lihatlah kembali pesan iklan pada pertanyaan Nomor 4). Pesan iklan terse but diperkirakan lebih efektif untuk membangkitkan ....

A. attention dalam kerangka AIDA B. interest dalam kerangka AIDA C. desire dalam kerangka AIDA D. action dalam kerangka AIDA.

6) Perbedaan an tara periklanan dan publisitas terletak pada .... A. ada tidaknya gambar dalam pesan itu

B. ada tidaknya sponsor dan format pesan dalam kegiatan itu C. jenis media yang digunakan

D. faktor waktu penayangan

7) Alasan utama digunakannya periklanan, bukannya penjualan tatap muka adalah .... A. lebih menarik

B. biaya total untuk menyelenggarakan kegiatan tersebut tidak terlalu tinggi C. konsumen mudah dihubungi

D. lokasi konsumen yang menyebar di seluruh wilayah, tidak Mengumpul

8) Dalam perencanaan periklanan, pemilihan media dapat dilakukan dengan bantuan metode kuantitatif yang dinamakan linear programming. Apakah yang dimaksud dengan linear programming?

A. metode yang memaksimumkan laba B. metode sederhana menggunakan grafik

C. metode optimasi yang memaksimumkan tampilan total dengan kendala jumlah dana untuk pemasangan iklan, luas ruang media yang tersedia, dan frekuensi penayangan per tahunnya D. metode yang dapat meminimkan biaya periklanan per tahunnya

9) Duplikasi dalam periklanan terjadi apabila ....

A. seseorang membaca beberapa surat kabar harian sekaligus B. seseorang mengopi beberapa iklan

(14)

14

10) Penyusunan anggaran periklanan untuk produk baru (produk yang sebelumnya belum pernah dipasarkan) agar tercapai kondisi yang optimal dapat menggunakan ....

A. metode matematis B. metode Bayesian C. pendekatan tugas D. pendekatan subyektif

11) Hierarki pengaruh digunakan sebagai acuan untuk .... A. menetapkan tujuan periklanan

B. menyusun anggaran periklanan

C. memilih kombinasi media yang akan digunakan dalam periklanan D. menentukan frekuensi periklanan

12) Untuk mengiklankan produk konvenien yang cakupan pasarnya meliputi wilayah geografis secara nasional lebih tepat menggunakan kombinasi media ....

A. radio lokal-koran lokal

B. televisi luar negeri-koran luar negeri C. koran nasional-televisi nasional D. koran regional-radio lokal

Kunci Jawaban Tes Formatif MODUL 9 Tes Formatif 1

1) B 2) c 3) A 4) D 5) D 6) B 7) D 8) c 9) c 10) B 11) A 12) c

SOAL LATIHAN

Referensi

Dokumen terkait

Produk adalah segala sesuatu yang dapat ditawarkan ke konsumen untuk diperhatikan, dimiliki, digunakan atau dikonsumsi yang dapat memuaskan keinginan atau

Produk adalah segala sesuatu yang dapat ditawarkan ke pasar untuk mendapatkan perhatian, dibeli, digunakan, atau dikonsumsi yang dapat.. memuaskan keinginan atau

Dari uraian diatas dapat di artikan barang/produk merupakan sesuatu yang bersifat kompleks, baik yang dapat diraba (bungkus, bentuk, textur, dan lainnya) maupun

Produk yang dimaksudkan disini adalah segala sesuatu yang dapat ditawarkan kepada pasar untuk memuaskan keinginan atau kebutuhan (Kotler, 2007). Setiap produk mempunyai

Produk adalah semua hal yang ditawarkan kepada pasar untuk menarik perhatian, akuisisi, penggunaan, atau konsumsi yang dapat memuaskan suatu keinginan atau

Produk merupakan sesuatu yang dapat ditawarkan ke pasar untuk memuaskan suatu keinginan atau kebutuhan termasuk barang fisik, jasa, pengalaman, peristiwa,

Produk adalah sesuatu yang bersifat komplek, yang dapat diraba maupun tidak dapat yang didalamnya termasuk kemasan, harga, prestie perusahaan, dan pelayanan jasa

➢ Produk adalah segala sesuatu yang dapat ditawarkan untuk mendapatkan perhatian, dibeli, digunakan, atau dikonsumsi yang dapat memuaskan keinginan dan kebutuhan ➢ Jasa services adalah