• Tidak ada hasil yang ditemukan

7. BA HASIL LELANG gagal Lumban dolok Huraba

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "7. BA HASIL LELANG gagal Lumban dolok Huraba"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP)

PEMERINTAH KABUPATEN MANDAILING NATAL

Komplek Perkantoran Payaloting, Panyabungan, Sumatera Utara, Kode Pos 22978

Telp. (0636) 326217 - 326088

Website : www.lpse.madina.go.id E-Mail : ulp_madina@yahoo.co.id

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN (BAHP) - GAGAL

Nomor : 403/ULP/POKJA. I/2014

PA : Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Mandailing Natal.

PPK : Kepala Bidang Bina Marga pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten

Mandailing Natal.

Nama Paket : Peningkatan Jalan Lumban Dolok-Huraba

Kode Lelang : 401373

Lokasi : Kecamatan Siabu

Sumber Dana : Dana Alokasi Umum (DAU) T.A. 2014

HPS : Rp. 400.000.000,00.- (Empat ratus juta rupiah)

Pada hari ini, rabu tanggal enam belas bulan Juli tahun dua ribu empat belas, Pokja I Unit Layanan Pengadaan pada Pemerintah Kabupaten Mandailing Natal, sesuai dengan SK Nomor : 050/277/K/2014, tanggal 07 April 2014, telah melakukan Rapat terkait hasil pelelangan dengan rincian sebagai berikut :

1. e-Lelang Sederhana Pascakualifikasi ini dilakukan melalui Layanan Pengadaan

Secara Elektronik (LPSE) atau e-Procurement dengan Website

www.lpse.madina.go.id.

2. Peserta yang mendaftar sebanyak 20 (dua puluh) sebagai berikut :

NO. NAMA PESERTA NO. NAMA PESERTA

1 2 1 2

1. CV. Putra Tuban 11. CV. WARNA AGUNG

2. CV. GLOBAL GEMILANG 12. CV. RAZASA AGUNG

3. CV. ABDI JAYA 13. cv.wiela karya sejahtera

4. CV.RIZKI PUTRA JAYA 14. CV. Parmata Karya

5.

CV. RAISSA KARYA ABADI 15. CV. TADOLOK RAYA

6. CV.Batang Gadis 16. CV. KARYA SENTOSA

7. CV. USAHA CITRA 17. CV. BERSAMA CONTRAKTOR

8. CV.Caterine Lewalen Abadi 18. CV. PUTRA PERKASA

9. CV. Situkkus Sinamot 19. CV. Sinar Sipirok

(2)

3. Peserta yang Mengupload Dokumen Penawaran (Adminisrtrasi, Teknis, Harga) sebanyak 4 (empat) peserta sebagai berikut :

NO. NAMA PESERTA ALAMAT DIREKTUR

1 2

1. CV. Sihombuk Lestari Jl. Kenanga No. 21 SOFYAN HANAFI

TANJUNG

2. cv.wiela karya sejahtera JL.LINTAS

SUMATERA KEL. TAMIANG KEC. KOTANOPAN KAB. MANDAILING NATAL

MASRAH

3. CV. Parmata Karya JL. LINTAS SUMATERA

KEL. TAMIANG KEC.KOTANOPAN KAB. MANDAILING NATAL

ADAMUDDIN

4. CV. TADOLOK RAYA JL.LINTAS SUMATERA

KEL. TAMIANG KEC. KOTANOPAN KAB. MANDAILING NATAL

DANGGOR MATOGU NST

4. Peserta yang dilakukan pembukaan Dokumen Penawaran sebanyak 4 (lempat) peserta sebagai berikut :

NO. NAMA PESERTA PENAWARAN

1 2 3

1. CV. Sihombuk Lestari 371.858.000

2. cv.wiela karya sejahtera 394.000.000

3. CV. Parmata Karya 392.000.000

4. CV. TADOLOK RAYA 396.000.000

5. Metode Evaluasi dilakukan dengan system gugur. Evaluasi penawaran meliputi :

(3)

6. Hasil Evaluasi Penawaran terhadap Penawaran yang memenuhi persyaratan pada Pembukaan Penawaran adalah sebagai berikut :

NO. NAMA PERUSAHAAN NILAI

PENAWARAN

NILAI PENAWARAN TERKOREKSI

1. CV. SIHOMBUK LESTARI 371,858,000 371,858,000

2. CV. PARMATA KARYA 392,000,000 392,000,000

3. CV. WIELA KARYA SEJAHTERA 394,000,000 394,000,000

4. CV. TADOLOK RAYA 396,000,000 396,000,000

7. Peserta yang dilakukan Evaluasi Administrasi sebanyak 4 (empat) peserta adalah sebagai berikut :

NO. NAMA PERUSAHAAN KETERANGAN ALASAN

1. CV. SIHOMBUK LESTARI LULUS

2. CV. PARMATA KARYA LULUS

3. CV. WIELA KARYA SEJAHTERA LULUS

4. CV. TADOLOK RAYA LULUS

Peserta yang lulus Evaluasi Administrasi sebanyak 4 (empat) peserta dan dilanjutkan ke Evaluasi Teknis.

8. Peserta yang dilakukan Evaluasi Teknis sebanyak 4 (empat) peserta adalah sebagai berikut :

NO. NAMA PERUSAHAAN KETERANGAN ALASAN

1. CV. SIHOMBUK LESTARI TIDAK LULUS Tidak menyampaikan

surat pernyataan bersedia

menyampaikan Hasil Lab Tes Density

2. CV. PARMATA KARYA TIDAK LULUS Tidak melampirkan

surat pernyataan kesediaan tenaga ahli untuk ditugaskan, yang disampaikan surat penunjukan dari direktur

3. CV. WIELA KARYA

SEJAHTERA

TIDAK LULUS Tidak melampirkan

surat pernyataan kesediaan tenaga ahli untuk ditugaskan, yang disampaikan surat penunjukan dari direktur

4. CV. TADOLOK RAYA TIDAK LULUS Tidak melampirkan

(4)

Peserta yang lulus Evaluasi Teknis sebanyak 0 (nol) peserta dilanjutkan ke Evaluasi Harga.

9. Kesimpulan Kelompok Kerja I ULP Kabupaten Mandailing Natal sebagai berikut : Sesuai dengan Perpres Nomor 70 Tahun 2012 perubahan kedua atas Perpres Nomor 54 Tahun 2010 Pasal 83 ayat (1) “Kelompok Kerja I Unit Layanan Pengadaan menyatakan Pelelangan/Pemilihan Langsung gagal apabila:” huruf

d “ tidak ada penawaran yang lulus evaluasi penawaran.

10. Demikian Berita Acara Hasil Pelelangan (BAHP) - GAGAL ini dibuat dengan sebenarnya, untuk dapat digunakan seperlunya.

Kelompok Kerja I

Unit Layanan Pengadaan (ULP)

Pada Pemerintah Kabupaten Mandailing Natal

Referensi

Dokumen terkait

angka yang menempati nilai puluhan dari hasil penjumlahan dua bilangan tersebut adalah ….. perhatikan kartu angka

Berdasarkan fenomena di atas, maka penulis ingin meneliti tertarik melakukan penelitian dengan judul “ Analisis Pengaruh Faktor Internal Dan Faktor Eksternal

(Studi Korelasional tentang Komunikasi Persuasif Pengajar terhadap Prestasi Belajar Anak Didik di SLB-E Negeri Pembina

S mengatakan pernah menderita kista di rahim dan memiliki riwayat hipertensi 2 tahun yang lalu3. Pengobatan/tindakan yang

Perancangan hardware pada sistem ini terdiri dari sebuah mikropon dan low pass chebychev yang bertujuan untuk melakukan proses perekaman yang mengubah gelombang

Adapun tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah merancang sebuah filter yang dapat meminimalisir terjadinya aliasing dan mengkonfigurasi ADC (Analog Digital

Mengetahui distribusi penyakit diare akut pada anak berdasarkan riwayat.

Berdasarkan perhitungan (tabel 3), sumber daya hipotetik batubara daerah Sungai Apan untuk Formasi Meliat yang terdiri dari lapisan batubara M1 dan M2 sebesar 621.984 ton,