• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS KARAKTERISTIK PSIKOMETRI PADA CULTURE FAIR INTELLIGENCE TEST (CFIT) SKALA 3B

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "ANALISIS KARAKTERISTIK PSIKOMETRI PADA CULTURE FAIR INTELLIGENCE TEST (CFIT) SKALA 3B"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS KARAKTERISTIK PSIKOMETRI

PADA CULTURE FAIR INTELLIGENCE TEST

(CFIT) SKALA 3B

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi persyaratan Ujian Sarjana Psikologi

Oleh

AGUS MANURUNG

071301071

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

GENAP, 2013/2014

(2)

LEMBAR PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul :

Analisis Karakteristik Psikometri

pada Culture Fair Intelligence Test (CFIT) Skala 3B

adalah hasil karya sendiri dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi manapun.

Adapun bagian-bagian tertentu dalam penulisan skripsi ini saya kutip dari hasil karya orang lain yang telah dituliskan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah, dan etika penulisan ilmiah.

Apabila di kemudian hari ditemukan adanya kecurangan di dalam skripsi ini, saya bersedia menerima sanksi dari Fakultas Psikologi Universita Sumatera Utara sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Medan, Februari 2014

Agus Manurung NIM 071301071

(3)

ANALISIS KARAKTERISTIK PSIKOMETRI

PADA CULTURE FAIR INTELLIGENCE TEST (CFIT)

SKALA 3B

Agus Manurung dan Etty Rahmawati

ABSTRAK

Suatu alat tes psikologi harus memiliki kualitas yang baik secara psikometri sehingga proses dan penggunaan hasil pengukurannya dapat dipercaya. Alat tes yang baik diharapkan mampu berfungsi sesuai dengan tujuan disusunnya alat tes tersebut agar diperoleh hasil pengukuran yang objektif dan standard. Oleh karena itu, perlu dilakukan evaluasi terhadap kualitas alat tes yang digunakan sehingga diperoleh alat tes yang valid dan dan hasil pengukuran yang reliabel.Tujuan dari penelitian ini adalah melakukan analaisis karakteristik psikometri terhadap Culture Fair Intelligence Test (CFIT) Skala 3B yang mencakup analisis indeks kesukaran aitem, indeks diskriminasi aitem, reliabilitas, dan validitas konstrak alat tes tersebut. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode dokumentasi, yaitu dengan menggunakan data yang didokumentasikan oleh P3M Fakultas Psikologi USU dalam menyeleksi calon pegawai. Data yang digunakan berupa lembar jawaban peserta seleksi yang berjumlah 1623 lembar. Pendekatan yang digunakan adalah teori tes klasik. Hasil dari penelitian ini menemukan bahwa dari 50 aitem yang terdapat dalam CFIT Skala 3B terdapat 8 aitem yang memiliki indeks diskriminasi yang jelek, sedangkan 7 aitem memerlukan revisi. Terdapat pula beberapa aitem yang yang urutannya tidak sesuai dengan alur urutan indeks kesukaran pada subtes 2-4. Penelitian ini juga menemukan indeks reliabilitas yang tidak reliabel sebagai tes inteligensi yaitu sebesar 0,769. Selain itu, berdasarkan analisis validitas konstrak dengan analisis faktor konfirmatori, penelitian ini menemukan hanya terdapat 20 aitem yang memiliki muatan faktor standard di atas nilai kritikal dan hanya 14 aitem yang memiliki t-value di atas nilai kritikal, tetapi tidak ada aitem yang memenuhi keduanya untuk disebut valid sebagai bagian dari tes inteligensi.

(4)

PSYCHOMETRIC PROPERTIES ANALYSIS OF

CULTURE FAIR INTELLIGENCE TEST (CFIT)

SCALE 3B

Agus Manurung and Etty Rahmawati

ABSTRACT

A psychological test must have a good quality in psychometric so the process and the use of the result can be reliable. A good psychological test is expected to have function as the purpose of the test is made so we can get an objective and standard result. Hence, we need to evaluate the test quality so we can get a valid test and reliable measure result. The aim of this study is to analyze the psychometric properties of Culture Fair Intelligence Test (CFIT) Scale 3B include item difficulty index, item discrimination index, reliability, and construct validity of the test. This study uses documentation method by using data that documented by P3M Psychology Faculty of USU in applicants selection. The data is the applicants’ answer from 1623 answer sheets. This study uses classical test theory approach. The result of this study finds that from total 50 items in CFIT Scale 3B there are 8 items that have bad discrimination index and 7 items need to be revised. There are also few items that doesn’t fit with the item difficulty’s order in subtest 2-4. This study also finds that reliability index is unreliable as an intelligence test, only 0,769. Furthermore, based on construct validity analysis by confirmatory factor analysis, this study finds that there are only 20 items that have standardize loading factor above critical value and only 14 items that have t-value above critical value, but none of these items have both values above critical to be called valid as part of intelligence test.

(5)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah

memberikan rahmat dan karuniaNya dalam proses penyelesaian skripsi ini. Judul

skripsi ini adalah “Analisis Karakteristik Psikometri pada Culture Fair

Intelligence Test (CFIT) Skala 3B” yang disusun untuk memenuhi salah satu

syarat untuk mencapai gelar sarjana Psikologi di Fakultas Psikologi Universitas

Sumatera Utara. Penulis memang mengakui bahwa selama proses pengerjaan

skripsi ini dibutuhkan kemauan dan dorongan yang kuat untuk dapat

menyelesaikannya.

Penulis menyadari bahwa akan sangat sulit untuk menyelesaikan penulisan

skripsi ini apabila tanpa bantuan, bimbingan, dan dorongan dari berbagai pihak

sejak masa perkuliahan hingga penyusunan skripsi ini. Oleh karena itu, penulis

ingin mengucapkan rasa terima kasih kepada beberapa pihak :

1. Prof.Dr. Irmawati, psikolog selaku dekan Fakultas Psikologi USU

2. Pusat Pelayanan Psikologi pada Masyarakat (P3M) USU, terutama kepada

pimpinan P3M USU Bapak Ferry Novliadi,M.Si dan Ibu Rika

Barus,M.Psi.psikolog, terima kasih atas kesempatan yang diberikan

kepada saya untuk melakukan penelitian di institusinya, dan kepada Bang

Fauzi dan Bang Adlin yang telah membantu saya selama proses

pengumpulan data.

3. Ibu Etty Rahmawaty, M.Si selaku dosen pembimbing skripsi yang telah

dengan sangat sabar dan berbaik hati bersedia membimbing penulis hingga

(6)

untuk mengungkapkan rasa syukur penulis atas bimbingan dan bantuan

Ibu selama ini, dan semoga Ibu bisa memaafkan segala kesalahan saya

selama seluruh proses penyelesaian skripsi ini.

4. Orang tua penulis, Dornia Tambun, yang telah sangat sabar menasehati

dan memberikan dorongan selama hidup saya, kelima kakak penulis Kak

Ati, Kak Iyan, Kak Juni, Kak Ani, Kak Manok, juga adik saya Elsye,

terima kasih atas nasehat, bantuan dan dukungan kalian selama ini baik

secara moral maupun materil.

5. Ibu Ika Sari Dewi, S.Psi., psikolog dan Bapak Eka Danta Jaya

Ginting,M.A.,psikolog yang telah meluangkan waktu sebagai dosen

penguji skripsi ini, terima kasih atas bimbingan, saran, dan nasehatnya,

terkhusus kepada Pak Eka yang telah menjadi lebih sebagai sahabat

daripada sebagai dosen bagi penulis.

6. Ibu Liza Marini.M.Psi.,psikolog selaku dosen pembimbing akademik saya

selama saya kuliah di Fakultas Psikologi USU, terima kasih atas

bimbingan, saran, dan dorongan yang Ibu berikan kepada saya.

7. Seluruh staf pengajar di Fakultas Pskologi USU, terima kasih atas segala

didikan, ilmu, dan pengalaman yang penulis dapatkan selama mengikuti

perkuliahan di Fakultas Psikologi USU.

8. Seluruh pegawai di Fakultas Psikologi USU, terutama Pak Aswan, Kak

Defi, Bang Ronal, terima kasih atas bantuannya kepada penulis selama

pengurusan administrasi.

9. Teman-teman angkatan 2007 (Armen, Junias, Seja, Tua, Dier, Princen,

(7)

seluruh angkatan 2007), sahabat enjoy (Johan, Holong, Efron, Jogi,

Edom), Parker & Lengther (bang Fitrah, bang Gunawan, pak Iyal, bang

Toni, bang Harri, bang Bima, bang Furqon, bang Endang, Rozi, Edwin,

bang Jono, bang Dani, bang Surya, Rajiv, Bagus, Bobby, Sony, dkk),

teman-teman lama (Daniel, Mei, Ira, Fida, Inggrid, Jendri, Manti, Eva,

Lenny, Magda, Caca, Bernad, Anson, Anes, dkk), dan teman-teman umeks

(Hitler, Siti, Tami, Dede, Wesly, dkk)

10. Seluruh penulis yang namanya tertera dan menjadi referensi dalam skripsi

ini.

11. Seluruh pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah

membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

Penulis menyadari bahwa penelitian ini masih memiliki banyak kekurangan

dan jauh dari sempurna. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik, saran, dan

masukan yang membangun sehingga penelitian ini bisa menjadi lebih baik lagi di

masa depan. Akhir kata, penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat.

Medan, Februari 2014

(8)

DAFTAR ISI

LEMBAR PERNYATAAN.... ... i

ABSTRAK... ... ii

KATA PENGANTAR. ... iv

DAFTAR ISI ... vi

DAFTAR TABEL ... vii

DAFTAR RUMUS ... viii

DAFTAR LAMPIRAN ... ix

BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Identifikasi Masalah ... 7

C. Rumusan Masalah ... 7

D. Tujuan Penelitian ... 8

E. Manfaat Penelitian ... 8

BAB II. LANDASAN TEORI A. Classical Test Theory (CTT) ... 9

1. Pengertian CTT ... 9

2. Asumsi-asumsi dalam CTT ... 10

B. Analisis Karakteristik Psikometri ... 12

1. Indeks Kesukaran Aitem ... 13

(9)

b. Analisis Indeks Kesukaran Aitem ... 13

2. Indeks Diskriminasi Aitem ... 14

a. Pengertian Indeks Diskriminasi Aitem ... 14

b. Analisis Indeks Diskriminasi Aitem ... 15

3. Reliabilitas Alat Ukur ... 18

a. Pengertian Reliabilitas ... 18

b. Metode Estimasi Reliabilitas ... 20

c. Reliabilitas Skor Komposit ... 26

d. Standar Error Pengukuran dan Interpretasi Koefisien Reliabilitas ... 27

e. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Koefisien Reliabilitas ... 29

4. Validitas ... 30

a. Pengertian Validitas ... 30

b. Sumber-sumber Bukti Validitas ... 31

c. Interpretasi Koefisien Validitas ... 37

C. Analisis Karakteristik Psikometri Alat Ukur ... 38

D. Culture Fair Intelligence Test (CFIT) Skala 3B ... 39

1. Sejarah dan Perkembangan CFIT ... 39

BAB III. METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian ... 42

B. Subjek Penelitian ... 42

C. Data yang Digunakan ... 43

(10)

1. Persiapan Izin Pengambilan Data ... 43

2. Pelaksanaan Penelitian ... 43

E. Program Komputer yang Digunakan ... 45

F. Analisis Data ... 46

BAB IV. Hasil dan Pembahasan A. Hasil ... 49

1. Indeks Kesukaran Aitem ... 49

2. Indeks Diskriminasi Aitem ... 51

3. Reliabilitas Komposit ... 54

4. Validitas Konstruk ... 54

B. Pembahasan ... 59

BAB V. Kesimpulan dan Saran A. Kesimpulan ... 64

B. Saran ... 65

(11)

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Kategori Batasan Nilai p ... 14

Tabel 2. Evaluasi Indeks Diskriminasi Aitem ... 16

Tabel 3. Kategori Nilai Estimasi Koefisien Reliabilitas ... 29

Tabel 4. Perbandingan Ukuran-ukuran GOF... 48

Tabel 5. Hasil Analisis Indeks Kesukaran Aitem pada CFIT Skala 3B ... 50

Tabel 6. Pengelompokan p CFIT Skala 3B ... 51

Tabel 7. Hasil Analisis Indeks Diskriminasi pada CFIT Skala 3B ... 52

Tabel 8. Evaluasi d CFIT Skala 3B ... 53

Tabel 9. Kecocokan Model... 54

Tabel 10. Muatan Faktor ... 55

(12)

DAFTAR RUMUS

Rumus 1. Asumsi 1 CTT ... 10 Rumus 2. Asumsi 2 CTT ... 11 Rumus 3. Asumsi 3 CTT ... 11 Rumus 4. Asumsi 4 CTT ... 11 Rumus 5. Asumsi 5 CTT ... 11

Rumus 6. Indeks Kesukaran Aitem ... 13

Rumus 7. Indeks Diskriminasi Aitem ... 15

Rumus 8. Indeks Diskriminasi Aitem ... 15

Rumus 9. Indeks Reliabilitas Lord dan Novick ... 19

Rumus 10. Indeks Reliabilitas Osterlind ... 19

Rumus 11. Indeks Reliabilitas Gulliksen ... 20

Rumus 12. Formula Spearman-Brown ... 23

Rumus 13. Formula Koefisien Alpha ... 23

Rumus 14. Formula Kuder-Richardson 20 (KR-20) ... 24

Rumus 15. Formula Kuder-Richardson 21 (KR-21) ... 25

Rumus 16. Formula Rulon ... 25

Rumus 17. Formula Reliabilitas Skor Komposit ... 27

(13)

DAFTAR LAMPIRAN

LAMPIRAN I. Output Lisrel 8.30 ... 67 LAMPIRAN II.Output Iteman Version 3.00 MicroCAT Testing ... 81

Referensi

Dokumen terkait

Murphy dan Davidshofer (2003) mengatakan bahwa aitem yang baik seharusnya mampu membedakan kelompok individu yang mampu mengerjakan suatu tes dengan baik dan yang tidak

Kesimpulan dari penelitian ini yaitu alat tes TEIQue-ASF versi bahasa Indonesia reliabel, tetapi hanya memiliki 50% aitem yang valid untuk mengukur trait EI pada

Sekolah negeri nilai reliabilitas pada aspek pengukuran yang dilakukan guru sebesar .949 dengan N= 21 maka aspek pengukuran ini dapat disimpulkan yaitu reliabel dengan

Penelitian ini menggunakan data berupa hasil tes Kraepelin yang diperoleh dari beberapa biro psikologi dan perusahaan.Sesuai dengan yang diungkapkan Comrey&Lee (dalam

Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah respon jawaban IST dari peserta yang mengikuti tes di Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3M) Universitas

Sekolah negeri nilai reliabilitas pada aspek pengukuran yang dilakukan guru sebesar .949 dengan N= 21 maka aspek pengukuran ini dapat disimpulkan yaitu reliabel dengan

• Terdapat korelasi yang ‘cukup’ antara ‘skor item ganjil’ dan ‘skor item genap’ Æ Reliabilitas alat tes cukup baik digunakan dalam pengukuran karena hasil

Jika pengukuran dilakukan tanpa adanya alat ukur yang baku dengan kriteria valid dan reliabel, tentu saja data yang diperoleh tidak mampu mengukur self regulated learning dan