• Tidak ada hasil yang ditemukan

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI PASURUAN,

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI PASURUAN,"

Copied!
82
0
0

Teks penuh

(1)

BUPATI PASURUAN

PROVINSI JAWA TIMUR

PERATURAN BUPATI PASURUAN

NOMOR 4 TAHUN 2019

TENTANG

PERUBAHAN ATAS PERATURAN BUPATI NOMOR 44 TAHUN 2018 TENTANG

KELAS JABATAN DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BUPATI PASURUAN,

Menimbang

: bahwa berdasarkan hasil evaluasi terhadap pelaksanaan

Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 44 Tahun 2018 tentang

Kelas Jabatan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten

Pasuruan terdapat hal-hal yang perlu disesuaikan, maka perlu

mengubah Peraturan Bupati dimaksud dengan Peraturan

Bupati.

Mengingat

: 1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik

Indonesia Tahun 1945;

2. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1950 tentang

Pemerintahan Daerah Kabupaten di Djawa Timur (Berita

Negara Tahun 1950 Nomor 32) sebagaimana telah diubah

dengan Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1965 (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 1965 Nomor 19,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

2730);

3. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang

Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

5234);

4. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur

Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2014 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 5494);

5. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana

telah beberapa kali diubah terakhir dengan

Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua

Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

(2)

2

Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

6. Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 1994 tentang

Jabatan Fungsional Pegawai Negeri Sipil (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 1994 Nomor 22

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

3547);

7. Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 tentang

Disiplin Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2010 Nomor 74 Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 5136);

8. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 18

Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 114, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5887);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang

Manajemen Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 63, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6037);

10. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 87 Tahun

2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang

Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan

Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2014 Nomor 199);

11. Keputusan Presiden Nomor 87 Tahun 1999 tentang

Rumpun Jabatan Fungsional Pegawai Negeri Sipil

sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden

Nomor 116 Tahun 2014 tentang Perubahan Kedua Atas

Keputusan Presiden Nomor 87 Tahun 1999 tentang

Rumpun Jabatan Fungsional Pegawai Negeri Sipil;

12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006

tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah

sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri

Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011;

13. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan

Reformasi Birokrasi Nomor 34 Tahun 2011 tentang

Pedoman Evaluasi Jabatan;

14. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan

Reformasi Birokrasi Nomor 39 Tahun 2013 tentang

Penetapan Kelas Jabatan di Lingkungan Instansi

Pemerintah;

15. Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 21

Tahun 2011 tentang Pedoman Pelaksanaan Evaluasi

Jabatan;

(3)

3

Nomenklatur Jabatan Pelaksana Bagi Pegawai Negeri Sipil

di Lingkungan Instansi Pemerintah;

17. Peraturan Daerah Kabupaten Pasuruan Nomor 16 Tahun

2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat

Daerah;

18. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 66 Tahun 2010

tentang Unsur Pelaksana Badan Penanggulangan

Bencana Daerah;

19. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 26 Tahun 2013

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi dan Tata Kerja

Badan Kesatuan Bangsa dan Politik;

20. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 40 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Sekretariat Daerah Kabupaten

Pasuruan;

21. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 41 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Sekretariat Dewan Perwakilan

Rakyat Daerah Kabupaten Pasuruan;

22. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 42 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Inspektorat Daerah Kabupaten

Pasuruan;

23. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 43 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Pendidikan Kabupaten

Pasuruan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan

Bupati Pasuruan Nomor 32 Tahun 2017 tentang

Perubahan Atas Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 43

Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi,

Tugas dan Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Pendidikan

Kabupaten Pasuruan;

24. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 45 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Pekerjaan Umum Bina

Marga Kabupaten Pasuruan;

25. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 46 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Pekerjaan Umum Sumber

Daya Air dan Tata Ruang Kabupaten Pasuruan;

26. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 47 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman Kabupaten Pasuruan;

(4)

4

Fungsi Serta Tata Kerja Satuan Polisi Pamong Praja

Kabupaten Pasuruan;

28. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 49 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Sosial Kabupaten

Pasuruan;

29. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 50 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Tenaga Kerja Kabupaten

Pasuruan;

30. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 51 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Pemberdayaan Masyarakat

dan Desa Kabupaten Pasuruan;

31. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 52 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Keluarga Berencana dan

Pemberdayaan Perempuan Kabupaten Pasuruan;

32. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 53 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Lingkungan Hidup

Kabupaten Pasuruan;

33. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 54 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Kependudukan dan

Pencatatan Sipil Kabupaten Pasuruan;

34. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 55 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Perhubungan Kabupaten

Pasuruan;

35. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 56 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Komunikasi dan

Informatika Kabupaten Pasuruan;

36. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 57 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Koperasi dan Usaha Mikro

Kabupaten Pasuruan;

37. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 58 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Terpadu Kabupaten Pasuruan;

38. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 59 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Pemuda dan Olahraga

Kabupaten Pasuruan;

(5)

5

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Perpustakaan dan

Kearsipan Kabupaten Pasuruan;

40. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 61 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Perikanan Kabupaten

Pasuruan;

41. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 62 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Pariwisata dan Kebudayaan

Kabupaten Pasuruan;

42. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 63 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Pertanian Kabupaten

Pasuruan;

43. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 64 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Peternakan dan Ketahanan

Pangan Kabupaten Pasuruan;

44. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 65 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Perindustrian dan

Perdagangan Kabupaten Pasuruan;

45. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 66 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Badan Perencanaan

Pembangunan Daerah Kabupaten Pasuruan;

46. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 67 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Badan Keuangan Daerah

Kabupaten Pasuruan;

47. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 68 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Badan Kepegawaian Dan

Pendidikan dan Pelatihan Daerah Kabupaten Pasuruan;

48. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 69 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan

Fungsi Serta Tata Kerja Kecamatan Di Kabupaten

Pasuruan;

49. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 5 Tahun 2018

Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Serta

Tata Kerja Dinas Kesehatan Kabupaten Pasuruan;

50. Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 44 Tahun 2018

tentang Kelas Jabatan di Lingkungan Pemerintah

Kabupaten Pasuruan.

(6)

6

Menetapkan

: PERUBAHAN ATAS PERATURAN BUPATI NOMOR 44 TAHUN

2018 TENTANG KELAS JABATAN DI LINGKUNGAN

PEMERINTAH KABUPATEN PASURUAN

Pasal I

Beberapa ketentuan dalam Peraturan Bupati Pasuruan Nomor 44 Tahun 2018

tentang Kelas Jabatan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Pasuruan diubah

sebagai berikut :

1. Menambahkan 1 (satu) pasal setelah pasal 1, yaitu Pasal 1A sehingga

berbunyi sebagai berikut :

Pasal 1A

(1) Perubahan pemangku Jabatan Struktural pada Perangkat Daerah ditetapkan

oleh Bupati.

(2) Perubahan pemangku Jabatan Pelaksana dan Jabatan Fungsional antar

Perangkat Daerah dan/atau yang mengakibatkan perubahan Kelas Jabatan

ditetapkan oleh Bupati atas usulan Sekretaris Daerah.

(3) Perubahan pemangku Jabatan Pelaksana dan Jabatan Fungsional dalam

Perangkat Daerah dan/atau yang mengakibatkan perubahan Kelas Jabatan

ditetapkan oleh Bupati atas usulan Sekretaris Daerah.

2. Menghapus ketentuan dalam Lampiran I, Lampiran II dan Lampiran III.

3. Mengubah ketentuan dalam Lampiran V sehingga Lampiran V berbunyi

sebagaimana tercantum dalam Lampiran Peraturan Bupati ini.

Pasal II

Peraturan Bupati ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan

Bupati ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Kabupaten Pasuruan.

TELAH DITELITI

PEJABAT

TANGGAL PARAF

Sekretaris Daerah

Asisten Pemerintahan & Kesra

Plt. Kabag.Hukum

Kabag. Organisasi

Kasubag.Kelembagaan dan

Analisis Jabatan

Ditetapkan di Pasuruan

pada tanggal 14 Januari 2019

BUPATI PASURUAN,

Ttd.

M. IRSYAD YUSUF

Diundangkan di Pasuruan

pada tanggal 14 Januari 2019

SEKRETARIS DAERAH

KABUPATEN PASURUAN,

Ttd.

AGUS SUTIADJI

(7)

1 2 3 4

1 Staf Ahli Bidang Hukum, Politik dan Pemerintahan 13 2.715 7 1.250 4 450 4 450 4 225 3 150 3 60 3 120 1 5 1 5 2 Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia 13 2.715 7 1.250 4 450 4 450 4 225 3 150 3 60 3 120 1 5 1 5 3 Staf Ahli Bidang Pembangunan, Ekonomi dan Keuangan 13 2.715 7 1.250 4 450 4 450 4 225 3 150 3 60 3 120 1 5 1 5

BAGIAN KESEJAHTERAAN SOSIAL

4 Penyusun Bahan Pembinaan Budaya Keagamaan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 5 Pengelola Kegiatan Hari Besar Keagamaan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 6 Pengolah Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 7 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 8 Analis Sosial Budaya 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 9 Pengelola Bantuan Sosial dan Hibah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 10 Pengolah Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 11 Analis Kesejahteraan Rakyat 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 12 Pengolah Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 13 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 14 Pengadministrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 15 Pengadministrasi Persuratan 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

BAGIAN KERJASAMA DAN KEPENDUDUKAN

16 Analis Kerjasama Pihak Ketiga 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 17 Pengelola Kerjasama Pihak Ketiga 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 18 Pengadministrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 19 Analis Kerjasama Antar Daerah 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 20 Pengelola Kerjasama Antar Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 21 Analis Kerjasama Wilayah Perbatasan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 22 Pengelola Kerjasama Wilayah Perbatasan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 23 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 24 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 11 12 13 9 Faktor 3 Pedoman (Level 1~5) Faktor 4 Kompleksitas (Level 1~6) 10

PERUBAHAN TABEL HASIL EVALUASI JABATAN FUNGSIONAL DAN JABATAN LAINNYA

DI LINGKUNGAN KABUPATEN PASURUAN

NO. NAMA JABATAN JABATANKELAS

Faktor 5 R.Lingkup & Pengaruh (Level 1~6) Faktor 6 Hub. Pribadi (Level 1~4) Faktor 7 Tujuan Hubungan (Level 1~4) Faktor 8 Tuntutan Fisik (Level 1~3) Faktor 9 Lingk. Kerja (Level 1~3) HARGA JABATAN Faktor 1 Pengetahuan (Level 1~9) Faktor 2 Pengawasan (Level 1~5) 5 6 7 8 Tanggal : 2018 1

(8)

(Level 1~6) (Level 1~4) (Level 1~3) 1~3) Bagian Otonomi Daerah

25 Analis Pemerintahan Umum 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 26 Bendahara 7 890 4 550 2 125 1 25 2 75 2 75 1 10 1 20 1 5 1 5 27 Pengelola Keuangan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 28 Pengelola Akuntansi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 29 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 30 Analis Pengembangan Wilayah 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 31 Fasilitator Administrasi Kewilayahan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 32 Pengelola Data Kewilayahan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 33 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 34 Pengadministrasi Persuratan 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 35 Analis Pemerintahan Umum dan Otonomi Daerah 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 36 Pengelola Penyelenggaraan Otonomi Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 37 Pengelola Keuangan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 38 Pengadministrasi Otonomi Daerah 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

BAGIAN HUKUM

39 Analis Produk Hukum 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 40 Verifikator Produk Hukum Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 41 Pengolah Data Produk Hukum Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 42 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 43 Pengadministrasi Produk Hukum Daerah 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 44 Analis Hukum 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 45 Pengelola Bahan Pustaka 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 46 Pengolah Data Informasi dan Hukum 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 47 Pengadministrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 48 Analis Hukum 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 49 Penyusun Bahan Bantuan Hukum 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 50 Penyuluh Hak Asasi Manusia 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 51 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

BAGIAN PEREKONOMIAN

52 Analis Pengembangan Potensi Daerah 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 53 Pengelola Data Keuangan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 54 Pengadministrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 55 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 56 Pengemudi 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 57 Analis Perekonomian 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 58 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

(9)

(Level 1~6) (Level 1~4) (Level 1~3) 1~3)

59 Pengelola Akuntansi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 60 Pengelola Keuangan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 61 Pengelola Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 62 Analis Investasi Pemerintah 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 63 Analis Resiko Inventasi 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 64 Pengevaluasi Perkembangan BUMD 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 65 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 66 Pengelola Keuangan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

BAGIAN PEMBANGUNAN

67 Analis Rencana Program 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 68 Pengadministrasi Persuratan 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 69 Analis Pembangunan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 70 Pengolah Data Anggaran dan Perbendaharaan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 71 Pengelola Akuntansi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 72 Pengelola Pengendalian, Monitoring dan Evaluasi Pembangunan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 73 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 74 Pengemudi 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 75 Analis Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 76 Pengadministrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 77 Pengadministrasi Persuratan 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

Bagian Layanan Pengadaan

78 Analis Perencanaan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 79 Pengolah Data Perencanaan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 80 Pengelola Pengadaan Barang/Jasa Ahli Madya 11 1.935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 81 Pengelola Pengadaan Barang/Jasa Ahli Muda 9 1.355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 82 Pengelola Pengadaan Barang/Jasa Ahli Pertama 8 1.280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5 83 Penyusun Rencana Pengadaan Sarana dan Prasarana 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 84 Pengolah Data Pengadaan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 85 Analis Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 86 Pengolah Data Evaluasi dan Pelaporan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

BAGIAN ORGANISASI

87 Analis Jabatan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 88 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 89 Pengolah Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 90 Pengadministrasi Persuratan 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 91 Analis Organisasi dan Tatalaksana 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 92 Pengolah Data Tatalaksana 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 93 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 94 Pengemudi 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 95 Analis Laporan Akuntabilitas Kinerja 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

(10)

(Level 1~6) (Level 1~4) (Level 1~3) 1~3)

96 Pengolah Data Kepegawaian 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 97 Pengolah Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 98 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

BAGIAN ADMINISTRASI KEUANGAN DAN PERLENGKAPAN

99 Analis Perencanaan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 100 Pengelola Akuntansi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 101 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 102 Pengadministrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 103 Pemeriksa Barang 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 104 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 105 Pranata Barang dan Jasa 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 106 Bendahara 7 890 4 550 2 125 1 25 2 75 2 75 1 10 1 20 1 5 1 5 107 Pengelola Gaji 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 108 Pengelola Database SPM 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 109 Pengelola Akuntansi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 110 Verifikator Keuangan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 BAGIAN UMUM 111 Bendahara 7 890 4 550 2 125 1 25 2 75 2 75 1 10 1 20 1 5 1 5 112 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 113 Pengelola Akuntansi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 114 Pengelola Perjalanan Dinas 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 115 Ajudan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 116 Pengadministrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 117 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 118 Pengadministrasi Persuratan 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 119 Analis Humas dan Protokol 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 120 Petugas Protokol 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 121 Juru Informasi dan Komunikasi 3 340 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 122 Penyusun Rencana Kebutuhan Rumah Tangga dan

Perlengkapan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 123 Pengelola Keuangan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 124 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 125 Pengemudi 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 126 Pemelihara Kendaraan 2 290 1 50 2 125 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 127 Pramu Bakti 1 190 1 50 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 SEKRETARIAT DPRD Bagian Umum 128 Pengadministrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 129 Pengadministrasi Persuratan 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

(11)

(Level 1~6) (Level 1~4) (Level 1~3) 1~3)

130 Pengelola Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 131 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 132 Pengemudi 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 133 Petugas Keamanan 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 134 Pramu Bakti 1 190 1 50 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 135 Petugas Protokol 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 136 Ajudan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 137 Juru Informasi dan Komunikasi 3 340 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

Bagian Rapat dan Peraturan Perundang-Undangan

138 Notulis Rapat 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 139 Pengadministrasi Data Peraturan Perundang-Undangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 140 Pengadministrasi Perpustakaan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

Bagian Keuangan

141 Analis Perencanaan Program dan Anggaran 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 142 Pengelola Data Pelaksanaan Program dan Anggaran 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 143 Bendahara 7 890 4 550 2 125 1 25 2 75 2 75 1 10 1 20 1 5 1 5 144 Pengelola Akuntansi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 145 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 146 Pengelola Pelaporan dan Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan APBD 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

INSPEKTORAT

147 Analis Perencanaan Program 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 148 Pengadministrasi Perencanaan dan Program 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 149 Bendahara 7 890 4 550 2 125 1 25 2 75 2 75 1 10 1 20 1 5 1 5 150 Pengelola Akuntansi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 151 Pengelola Gaji 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 152 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 153 Pengadmiistrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 154 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 155 Pengemudi 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 156 Petugas Keamanan 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 157 Pramu Bakti 1 190 1 50 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 158 Analis Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 159 Pengelola Monitoring dan Evaluasi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 160 Pengolah Data Administrasi Pemeriksaan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 161 Auditor Ahli Utama 13 2.690 5 750 4 450 5 650 5 325 4 225 3 60 4 220 1 5 1 5 162 Auditor Ahli Madya 11 1.935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 163 Auditor Ahli Muda 9 1.355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 164 Auditor Ahli Pertama 8 1.280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5 165 Auditor Penyelia 8 1.230 4 550 3 275 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5

(12)

(Level 1~6) (Level 1~4) (Level 1~3) 1~3)

166 Auditor Mahir 7 1.005 4 550 2 125 2 125 1 75 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5 167 Auditor Terampil 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 168 MadyaPengawas Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan Daerah Ahli 11 1.935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 169 MudaPengawas Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan Daerah Ahli 9 1.355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 170 PertamaPengawas Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan Daerah Ahli 8 1.280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5 171 Auditor Kepegawaian Ahli Madya 11 1.935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 172 Auditor Kepegawaian Ahli Muda 9 1.355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 173 Auditor Kepegawaian Ahli Pertama 8 1.280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5

DINAS PENDIDIKAN

174 Analis Rencana Program dan Kegiatan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 175 Penyusun Program Anggaran dan Pelaporan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 176 Pengevaluasi Program dan Kinerja 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 177 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 178 Pengadministrai Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 179 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 180 Pengemudi 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 181 Petugas Keamanan 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 182 Pramu Bakti 1 190 1 50 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 183 Bendahara 7 890 4 750 2 125 1 25 2 25 2 25 1 10 1 20 1 5 1 5 184 Pengelola Gaji 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 185 Verifikator Keuangan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 186 Pengelola Akuntansi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 187 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 188 Pengelola Sarana dan Prasarana PAUD 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 189 Pengelola Kurikulum 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 190 Pengelola Peserta Didik 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 191 Pengelola Sarana Prasarana Pendidikan Dasar 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 192 Pengelola Kurikulum 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 193 Pengolah Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 194 Pengelola Kelembagaan Pendidikan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 195 Pengelola Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 196 Pengelola Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 197 Pengelola Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 198 Pengolah Data Kependidikan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 199 Pengolah Data Kependidikan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 200 Pengolah Data Kependidikan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

(13)

(Level 1~6) (Level 1~4) (Level 1~3) 1~3)

202 Pramu Laboratorium 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 203 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 204 Pramu Kelas 3 340 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 205 Guru Ahli Utama 13 2.690 5 750 4 450 5 650 5 325 4 225 3 60 4 220 1 5 1 5 206 Guru Ahli Madya 11 1.935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 207 Guru Ahli Muda 9 1.355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 208 Guru Pertama 8 1.280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5

UPT Pendidikan Kecamatan

209 Pengelola Barang Milik Negara 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 210 Pengelola Bahan Perencanaan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 211 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 212 Pengadministrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 213 Pengadministrasi Umum 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 214 Pramubakti 1 190 1 50 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 215 Pengelola Data Sarana Dan Prasarana Pendidikan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 216 Pengelola Data Tenaga Kependidikan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 217 Pengadministrasi Pendidik Dan Tenaga Kependidikan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 218 Pengadministrasi Kependidikan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 219 Guru Ahli Utama 13 2.690 5 750 4 450 5 650 5 325 4 225 3 60 4 220 1 5 1 5 220 Guru Ahli Madya 11 1.935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 221 Guru Ahli Muda 9 1.355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 222 Guru Ahli Pertama 8 1.280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5 223 Penilik Ahli Utama 13 2.690 5 750 4 450 5 650 5 325 4 225 3 60 4 220 1 5 1 5 224 Penilik Ahli Madya 11 1.935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 225 Penilik Ahli Muda 9 1.355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 226 Penilik Ahli Pertama 8 1.280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5 227 Pengawas Sekolah Ahli Utama 13 2.690 5 750 4 450 5 650 5 325 4 225 3 60 4 220 1 5 1 5 228 Pengawas Sekolah Ahli Madya 11 1.935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 229 Pengawas Sekolah Ahli Muda 9 1.355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5

DINAS KESEHATAN

230 Analis Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 231 Pengadministrasi Perencanaan dan Program 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 232 Pengelola Kepegawaian 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 233 Pengelola Pemanfaatan Barang Milik Daerah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 234 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 235 Pengadministrasi Persuratan 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 236 Pengemudi 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 237 Petugas Keamanan 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 238 Pramu Bakti 1 220 1 50 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 2 50 1 5 1 5 239 Bendahara 7 890 4 550 2 125 1 25 2 75 2 75 1 10 1 20 1 5 1 5 7

(14)

(Level 1~6) (Level 1~4) (Level 1~3) 1~3)

240 Pengelola Akuntansi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 241 Pengelola Gaji 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 242 Verifikator Keuangan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 243 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 244 Analis Kesehatan Ibu dan Anak 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 245 Pengelola Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 246 Pengelola Program Kesehatan Keluarga 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 247 Pengelola Program Gizi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 248 Penyusun Rencana Promosi 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 249 Pengelola Pemberdayaan Masyarakat 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 250 Pranata Promosi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 251 Pengawas Keselataman dan Kesehatan Kerja dan Perlindungan

Lingkungan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

252 Pengelola Penyehatan Lingkungan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 253 Pengolah Makanan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 254 Pengelola Sarana Kesehatan Lingkungan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 255 Penyusun Laporan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 256 Pengelola Program Imunisasi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 257 Pengelola Pengamatan Penyakit dan Imunisasi 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 258 Pengadministrasi Perencanaan dan Program 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 259 Penyusun Laporan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 260 Pengelola Pemberantasan Penyakit Menular Langsung 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 261 Pengadministrasi Program Pemberantasan Penyakit Menular 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 262 Analis Kesehatan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 263 Pengelola Penyakit Tidak Menular 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 264 Pengadministrasi Perencanaan dan Program 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 265 Analis Kesehatan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 266 Pengelola Pelayanan Kesehatan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 267 Pengolah Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 268 Analis Kesehatan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 269 Pengelola Rujukan Kesehatan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 270 Analis Kesehatan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 271 Pengelola Pelayanan Kesehatan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 272 Analis Kesehatan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 273 Pengelola Kefarmasian 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 274 Pengelola Keamanan Pangan Segar dan Pangan Jajanan Anak

Sekolah 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 275 Pengolah Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 276 Analis Kesehatan 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

(15)

(Level 1~6) (Level 1~4) (Level 1~3) 1~3)

278 Pengelola Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 279 Analis SDM Aparatur 7 890 5 750 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 280 Pengolah Data Sumber Daya Manusia Kesehatan 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

UPTD Laboratorium Kesehatan Daerah

281 Pengelola Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 282 Pengadministrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 283 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 284 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 285 Pengemudi 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 286 Petugas Keamanan 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 287 Pramu Bakti 1 190 1 50 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 288 Pranata Laboratorium Kesehatan Penyelia 8 1.230 4 550 3 275 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5 289 Pranata Laboratorium Kesehatan Mahir 7 1.005 4 550 2 125 2 125 1 75 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5 290 Pranata Laboratorium Kesehatan Terampil 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 291 Pranata Laboratorium Kesehatan Pemula 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5

UPTD Puskesmas

292 Pengelola Data 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 293 Pengelola Pemanfaatan BMD 6 690 4 550 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 294 Pengadministrasi Kepegawaian 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 295 Pengadministrasi Keuangan 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 296 Pengadministrasi Sarana dan Prasarana 5 490 3 350 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 297 Pengadministrasi Umum 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 298 Pranata Jamuan 5 540 3 350 1 25 1 25 2 75 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 299 Pengemudi 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 300 Petugas Keamanan 3 370 2 200 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 2 20 2 20 301 Pramu Bakti 1 190 1 50 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 302 Pramu Kebersihan 1 190 1 50 1 25 1 25 1 25 1 25 1 10 1 20 1 5 1 5 303 Dokter Gigi Madya 12 2.145 5 750 4 450 4 450 4 255 3 150 3 60 1 20 1 5 1 5 304 Dokter Madya 12 2.145 5 750 4 450 4 450 4 255 3 150 3 60 1 20 1 5 1 5 305 Bidan Madya 11 1.935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 306 Apoteker Madya 11 1.935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 307 Sanitarian Madya 11 1.935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 308 Nutrisionis Madya 11 1935 5 750 3 275 4 450 4 255 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5 309 Dokter Muda 10 1655 5 750 3 275 3 275 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5

310 Dokter Gigi Muda 10 1655 5 750 3 275 3 275 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5

311 Apoteker Muda 9 1355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5

312 Sanitarian Muda 9 1355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5

313 Dokter Gigi Pertama 9 1355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5

314 Dokter Pertama 9 1355 5 750 2 125 2 125 3 150 3 150 2 25 1 20 1 5 1 5

315 Apoteker Pertama 8 1280 5 750 2 125 2 125 3 150 2 75 2 25 1 20 1 5 1 5

Referensi

Dokumen terkait

Peraturan Bupati Wonosobo Nomor 46 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten

Peraturan Bupati Karanganyar Nomor 97 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi dan Tata Kerja Dinas Kesehatan (Berita Daerah Kabupaten

Indikator yang dipantau : Tidak ada kejadian de-saturasi O2 pada saat durante anasthesi pasien dg GA / Ketepatan pemasangan

Mengacu pada Peraturan Bupati Hulu Sungai Selatan Nomor 85 Tahun 2016 Tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas Dan Fungsi, Serta Tata Kerja Dinas Pendidikan

Peraturan Bupati Nomor 47 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas Pokok dan Fungsi serta Tata Kerja Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Polewali Mandar

Berdasarkan Peraturan Bupati Magelang Nomor 52 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Magelang,

Menetapkan : PERATURAN BUPATI TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN BUPATI NOMOR 64 TAHUN 2016 TENTANG KEDUDUKAN, SUSUNAN ORGANISASI, TUGAS DAN FUNGSI SERTA TATA KERJA

Sebagaimana diatur dalam Peraturan Bupati Bantul Nomor 130 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi, Serta Tata Kerja Kecamatan