• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: "Pengaruh Bauran Penjualan Eceran Terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi Kasus Matahari Department Store di kota Magelang)" T1 212007068 BAB IV

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: "Pengaruh Bauran Penjualan Eceran Terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi Kasus Matahari Department Store di kota Magelang)" T1 212007068 BAB IV"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

16

Bahasan Penelitian

Karakteristik Responden

Data dari sampel sebanyak 200 responden lebih lanjut secara deskriptif, dapat ditelusuri dari: jenis kelamin, usia, pendapatan atau uang saku perbulan dan frekuensi pembelian selama tiga bulan terakhir.

Tabel 2

Karakteristik Responden

Kategori Sub Kategori F %

Jenis Kelamin

Laki-laki 82 41.00%

Perempuan 118 59.00%

Total 200 100.00%

Usia Responden

Usia di bawah 20 tahun 44 22.00% Usia 20 tahun – 29 tahun 87 43.50% Usia 30 tahun – 39tahun 36 18.00% Usia 40 tahun – 49 tahun 25 12.50%

Usia 50 atau lebih 8 4.00%

Total 200 100.00%

Pendapatan/Uang Saku Perbulan

<1 juta 61 30.50%

>5 juta 37 18.50%

1 juta-5 juta 102 51.00%

Total 200 100.00%

Frekuensi Pembelian Tiga Bulan Terakhir

>3 kali 114 57.00%

2 kali 25 12.50%

3 kali 61 30.50%

Total 200 100.00%

Sumber: data primer 2010

(2)

17

Sementara itu jika dilihat dari usia responden, sebagian besar adalah responden dengan usia antara 20 tahun sampai dengan 29 tahaun. Pendapatan atau uang saku responden sebagian besar berkisar antara Rp. 1 juta sampai dengan 5 juta rupiah. Sebagian besar frekuensi responden dalam melakuakan pembelian di Matahari department store dikota Magelang selama tiga bulan terakhir adalah lebih dari tiga kali sebesar 57 %.

Perngujian Validitas dan Reliabilitas

Uji Validitas dilakukan untuk mengetahui valid tidaknya suatu kuesioner, dimana kuesioner dikatakan valid jika pertanyaan pada kuesioner mampu mengungkapkan sesuatu yang akan diukur oleh kuesioner tersebut (Ghozali, 2005). Berikut tabel analisis faktor untuk beberapa item pertanyaan faktor peubah dari bauran penjualan eceran dan loyalitas pelanggan.

Tabel 3 Uji Validitas

Bauran Penjualan Eceran Pearson

corelation Keterangan

1. Lokasi yang mudah dicapai 2. Kemudahan sarana transportasi 3. Lokasi yang strategis

4. Memiliki tempat parkir yang nyaman dan luas bagi pelanggan

5. Memiliki jam operasi yang nyaman bagi semua pelanggan

6. Penerimaan atas berbagai macam kartu kredit 7. Kualitas Produk sangat memuaskan

8. Keanekaragaman merek dari produk 9. Kelengkapan produk yang dijual 10. Lebih murah daripada pesaing

11. Kesesuaian harga dengan kualitas barang 12. Harga yang sesuai dengan harga pasar

13. Penerangan luar toko dan penempatan papan reklame 14. Pengelompokan produk, tata cahaya lampu, warna

dan music

15. Penempatan barang yang mudah dicari

16. Kemegahan dan fasilitas fisik department store ( Penampilan, lokasi Matahari department store, lokasi parkir ).

17. Kemudahan dalam menemukan produk yang dibutuhkan

18. Kemudahan pelanggan dalam bergerak didalam toko

(3)

18

19. Memberikan Layanan yang sesuai dengan permintaan pelanggan

20. Menyediakan produk yang sesuai saat pelanggan menginginkan

21. Memberikan layanan secara cepat sejak awal

22. Tidak pernah terlalu sibuk untuk merespon permintaan pelanggan

23. Memiliki pengetahuan yang memadai 24. Bersikap sopan kepada pelanggan

25. Bersedia menanggapi retur dan penukaran

26. Menunjukan perhatian yang tulus dalam menyelesaikan masalah

27. Menangani komplain secara langsung dan sesegera mungkin

28. Adanya diskon atau obral 29. Program undian berhadiah

30. Daya tarik promosi iklan ( seperti catalog, TV, dll)

0.000

Loyalitas Pelanggan Pearson

corelation Keterangan

1. Menggunakan jasa swalaya lagi diwaktu yang akan datang

2. Menyukai jasa Matahari department store ini daripada yang lain

3. Merekomendasikan kepada orang lain

0.000

Sumber: olahan SPSS 2012

Tabel tersebut merupakan hasil pengolahan data menggunakan uji validitas, baik variabel bauran penjualan eceran dan loyalitas pelanggan. Nilai person corelation dari pertanyaan baik bauran penjualan eceran dan loyalitas pelanggan memiliki nilai di bawah 0,05, sehingga dapat dilanjutkan untuk uji selanjutnya.

(4)

19 Tabel 4 Uji Reliabilitas

Uji Reabilitas Cronbach Alpha

( α ) Bauran penjualan eceran

Loyalitas pelanggan

0,900 0,686 Sumber; Olahan SPSS 2012

Berdasarkan uji reliabilitas yang dilakukan dengan program SPSS 16, kehandalan dari kedua variabel menunjukan nilai Cronbach Alpha (α) dari variabel bauran penjualan eceran sebesar 0,900 dan, loyalitas pelanggan sebesar 0,686. Yang mana nilai tersebut lebih besar dari nilai 0,600. Dengan demikian, item bauran penjualan eceran dan loyalitas pelanggan adalah reliable atau handal. Uji Normalitas

Pengujian normalitas data, menggunakan uji Kolmogorov Smirnov. Berikut tabel yang meyajikan hasil olahan uji normalitas sejauh mana bauran penjualan eceran dan kualitas layanan berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan.

Tabel 5 Uji Normalitas

Sumber; Olahan SPSS 2012

Tabel di atas dapat dijelaskan bahwa nilai Asymp. Sig. ( 2-tailed ) sebesar 0,508 yang mana nilai tersebut lebih besar dari nila alpha ( 0,05 ), sehingga data tersebut dapat dikatakan normal ( Ghozali, 2005 ).

(5)

20 Tabel 6 Statistik Deskriptif

Variabel N Minimum Maximum Mean Std. Deviation

Bauran penjualan eceran 200 98 148 125.28 11.847

Loyalitas pelanggan 200 6 15 13.17 1.549

Sumber: Olahan SPSS 2012

Berdasarkan hasil perhitungan di atas tampak bahwa variable yang memiliki nilai terendah ( minimum ) adalah variable loyalitas pelanggan, dan nilai teringgi ( maximum ) adalah variable bauran penjualan eceran.

Lebih kecilnya nilai standar deviasi dibandingkan dengan nilai rata-rata (mean) baik bauran penjualan eceran dan loyalitas pelanggan, mengindikasikan hasil yang baik, hal tersebut dikarenakan standar deviasi adalah pencerminan penyimpangan yang sangat tinggi, sehingga penyebaran data menunjukkan hasil yang normal.

Pengaruh Bauran Penjualan Eceran Terhadap Loyalitas Pelanggan.

Berdasarkan uji regresi menggunakan SPSS versi 16 diperpleh model regresi sebagaiberikut:

Y = 2,046 + 0,089 X

Angka 2,046 pada konstanta mempunyai arti bahwa loyalitas pelanggan akan bernilai sebesar 2,046 jika variabel independen konstan atau bernilai nol, serta variabel bauran penjualan eceran berpengaruh positif dengan nilai koefisien sebesar 6,191.

(6)

21

Gambar

Tabel 2 Karakteristik Responden
Tabel 3 Uji Validitas
Tabel tersebut merupakan hasil pengolahan data menggunakan uji
Tabel di atas dapat dijelaskan bahwa nilai Asymp. Sig. ( 2-tailed ) sebesar
+2

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil tersebut maka dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe TGT menggunakan media audio visual pada

Pendidikan adalah suatu usaa untu mengembangkan kepribadian dan kemampuan di dalam dan di luar sekolah dan berlangsung seumur hidup. Pendidikan memperbaiki

Dalam penelitian ini digunakan ketela pohon (Manihot utilissima) sebagai media fermentasi dalam pembuatan sayur asin karena ketela merupakan salah satu komoditas yang banyak

Berdasarkan pembahasan latar belakang diatas, dengan itu peneliti tertarik untuk meneliti” Sikap Karyawan Terhadap Keselamatan Kerja pada PT Dwi Mulya

Di pertemuan ini R kembali meminta Ss untuk berkumpul dengan kelompok jigsaw lagi karena di pertemuan sebelumnya mereka telah berdiskusi di kelompok ahli dan kali ini mereka bergegas

Gaya hidup tertentu pada kaum homoseksual dapat beresiko buruk terhadap kesehatan fisik, seperti perilaku sering berganti-ganti pasangan dalam berhubungan seksual

Hasil penelitian menyatakan bahwa: (1) dari sisi penawaran: luas areal dipengaruhi oleh harga pupuk urea dan luas areal tahun sebelumnya; produksi dipengaruhi

Berdasarkan hasil dari pengolahan data dengan menggunakan diagram pareto yaitu dengan jumlah 352.000 Kg didapat jumlah kerusakan 75785.5 kg dengan kategori blister (gelembung udara )