• Tidak ada hasil yang ditemukan

Silabus MK Struktur Baja II.doc

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Silabus MK Struktur Baja II.doc"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

SILABUS PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN-S1 SEMESTER V

SILABUS

1. Identitas mata kuliah :

Nama Mata Kuliah : Struktur Baja II Nomor Kode : TB307

Jumlah sks : 2 (dua) Kelompok MK : MKK Prodi

Program Studi : S1 Pendidikan Teknik Bangunan Status mata kuliah : Mata Kuliah Wajib

Prasyarat : Lulus Struktur Baja I Dosen : Drs. Sudjani, MPd.

2. Tujuan :

Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa memahami perhitungan struktur portal baja untuk bangunan bertingkat dan penggambarannya.

3. Deskripsi isi :

Pendahuluan (pengantar desain struktur Baja) meliputi bahasan tentang perhitungan struktur baja berdasarkan keadaan plastis dan diagram tegangan dan regangan. Stabilitas balok yang dibebani lentur (kip) meliputi balok berpenampang tidak berubah bentuk dan penampang berubah bentuk. Stabilitas pelat (lipat). Perhitungan penampang-penampang. Macam portal baja meliputi portal tidak bertingkat, bertingkat dan sambungan. Portal kaku (rigid frame) meliputi perencanaan portal secara plastis. Portal gable dengan voute meliputi portal dengan perletakan sendi dan jepit. Perhitungan cara sederhana.

4.Pendekatan pembelajaran :

Metode : Tatap muka (klasikal, kelompok, individual) dan non tatap muka (tugas terstruktur dan tugas mandiri)

Media : Buku Teks, Modul/Diktat, LCD Projector, Over Head Projector, Homepage/internet.

Tugas : Parsial dan terstruktur.

5. Evaluasi :

a. Formatif : Diskusi kelas, Kegiatan kelompok, tugas terstruktur, dan kegiatan mandiri

b. Sumatif (test tertulis) : UTS dan UAS

6. Rincian materi perkuliahan tiap pertemuan :

- Pertemuan 1 : Pendahuluan (Pengantar Desain perhitungan baja) - Pertemuan 2 : Perhitungan cara plastis

- Pertemuan 3 : Diagram tegangan dan regangan - Pertemuan 4 : Stabilitas balok dibebani lentur

- Pertemuan 5 : Balok penampang tidak berubah bentuk - Pertemuan 6 : Balok penampang berubah bentuk - Pertemuan 7 : Perhitungan stabilitas pelat (lipat) - Pertemuan 8 : UTS

- Pertemuan 9 : Perhitungan penampang- penampang

(2)

SILABUS PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN-S1 SEMESTER V

- Pertemuan 10 : Macam-macam portal baja

- Pertemuan 11 : Perhitungan portal kaku (rigid frame) - Pertemuan 12 : Perhitungan Sambungan pada portal

- Pertemuan 13 : Perhitungan portal dengan perletakan sendi - Pertemuan 14 : Perhitungan portal dengan perletakan jepit

- Pertemuan 15 : Perhitungan portal cara sederhana (simple procedure) - Pertemuan 16 : UAS

7. Daftar Buku

- Buku Utama :

1. Struktur Baja (Desain dan Perilaku), 1996, Charles G.Salmon, John E. Johnson; Konstruksi Baja, 1994, Ir. Gunawan T., dan Ir. Margaret S.; 2. Applied Structural Steel Design, 1986, Spiegel Leonard, Limbrunner George.; 3. PPBBI, 1983, DPMB;

4. Perencanaan Struktur Baja Untuk Bangunan Gedung, 2002, Puslitbang Tek Permukiman;

- Referensi :

1. William Mc. Guire, Steel Structures, Prentice Hall, Inc, 1968.

2. Edwin R. Gaylord, Yr - Charles n. Gaylord, Design of Steel Structures, Mc, Graw - Hill Book Company, 1972.

3. John E. Lothers, Design in Structural Steel, Prantices - Hill Inc. 1972. 4. Ram Chandra, Design of steel Structures, Standard Book House, 1976. 5. A.P Potma, I - J.E. De Vries, ir, Konstruksi Baja - Tori, Perhitungn dan

Peiaksanaan.

6. Loa Darmawan, Prof, Ir, Diktat Konstruksi Baja I, Bagian Sipil Institut Teknologi Bandung

7. Loa Darmawan, Prof, Ir, Diktat Konstruksi Baja II, Bagian Sipil Institut Teknologi Bandung

8. Hanis Burhan, Ir, Konstruksi Baja, Bagian Sipil Institut Teknologi Bandung 9. Peraturn-Peraturan untuk merencankan konstruksi Baja, Penyelidikan

Masalah Bangunan, Direktorat Jendraf Cipta Karya. Departemen Pekerjaan Umum

10. Daftar Profil untuk Konstruksi Baja, Buku Seri Teknologi.

Referensi

Dokumen terkait

(4) coaching berpengaruh secara tidak langsung, posiitif dan signifikan terhadap kinerja karyawan melalui motivasi kerja. 2

Kuat : sumber dana yang diperoleh baik dari pemerintah atau swasta. harus dapat mencukupi kebutuhan pembiayaan

Ber dasar kan hasil Evaluasi Administr asi, Teknis, Biaya, Kualifikasi dan Pembuktian Kualifikasi dengan ini Panitia Pengadaan Jasa Konstr uksi Univer sitas Tanjungpur

Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2012 Tentang E-Tendering;4. dengan ini diumumkan pemenang paket

Menurut Lasa, H.S (2000 : 34), tujuan pelayanan referensi adalah sebagai berikut: a) Membimbing pengguna jasa perpustakaan agar dapat memanfaatkan semaksimal mungkin koleksi

two tier multiple choice berbasis piktorial kepada sejumlah siswa SMA kelas X yang telah mempelajari materi larutan elektrolit dan nonelektrolit di sekolah

cerevisiae wild type strain FY833 cells was accumulated in the unbudded cells, and further analysis using Fluorescence Activated Cell Sorting (FACS) analysis exhibited

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana efektivitas proses pembelajaran senam lantai di SMA ALFA CENTAURI dari perspektif perencanaan dan