• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV LAPORAN KERJA PRAKTEK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "BAB IV LAPORAN KERJA PRAKTEK"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

Laporan Kerja Praktek 0 BAB IV

LAPORAN KERJA PRAKTEK

4.1 Peranan Praktikan Dalam Perusahaan

Peranan praktikan penulis pada Holiganz Creative Idea adalah ditempatkan sebagai tim desain yang tidak lain sebagai editing. Dalam posisi tersebut praktikan membantu merancang sebuah desain yang akan dipakai dalam wedding book. Selain itu praktikan juga membantu memberikan masukan terhadap desain yang akan dibuat dari segi komposisi warna, tipografi yang dipakai dan tata letaknya.

4.2 Pekerjaan Praktikan Selama Kerja Praktek di Perusahaan

Pekerjaan yang diterima praktikan pada saat melaksanakan kerja praktik adalah mengedit gambar yang kemudian melayout album photo melalui program Adobe Photoshop CS4. Adapun kerja praktik yang di kerjakan antara lain mengedit photo pengantin mulai dari tahap memilah-milah photo sampai dilakukannya tahap pelayoutan dan finishing.

4.3 Metode Kerja Praktikan

Dalam rancangan pembuatan album photo wedding kewajiban yang pertama dilakukan adalah memilah-milah gambar kemudian diolah melalui proses editing menggunakan Adobe Photoshop CS4, selanjutnya pelayoutan album photo dan finishing.

4.3.1 Konsep Perancangan

Langkah awal dari perancangan album photo adalah memilah photo yang akan di edit melalui program Adobe Photoshop CS4 setelah photo- photo terpilih, photo tersebut mulai diolah di Adobe Photoshop CS4 dengan beberapa tekinik pengeditan. Setelah proses editing selanjutya adalah penentuan ukuran gambar yang akan dipakai untuk dilayout pada album photo, untuk ukuran photo bervariatif hal itu disesuaikan dengan ukuran album photo yang akan digunakan dalam mengatur

(2)

Laporan Kerja Praktek 1 keseimbangan komposisi gambar dengan layout yang digunakan serta unsur artistik yang akan dipasang. Setelah proses pelayoutan selesai selanjutnya praktikan menyerahkannya kepada bagian pencetakan photo.

4.3.1.1 Warna

Warna yang dipakai pada background adalah warna yang diselaraskan dengan warna background yang ada dibagian depan photo yaitu Abu-abu. warna ini digunakan sesuai dengan tema yang dipakai yaitu pernikahan oleh karena itu praktikan menggunakan warna abu-abu yang dapat diartikan bahwa warna ini melambangkan masa depan, atau juga dapat diartikan warna ini sebagai tanda masa depan bagi kedua mempelai.

Gambar 4.1 warna yang digunakan

(3)

Laporan Kerja Praktek 2 4.3.1.2 Font

Font yang digunakan adalah Kozuka Ghotic Pr6N dan Kunstler Script. Pemilihan font ini dilakukan praktikan sesuai tema yang dipakai yaitu pra wedding selain dari pada itu, font ini dipilih dengan menimbang unsur keselaraan dengan photo yang diambil.

Gambar 4.2 font yang digunakan

4.3.1.3 Garis

Garis yang digunakan dalam pembuatan wedding book ini yaitu garis vertikal dan Horizontal

Horizontal

Vertical

Gambar 4.3 garis yang digunakan

(4)

Laporan Kerja Praktek 3 4.3.2 Teknis Perancangan

Penggunaan warna dan font pada album photo disesuaikan dengan tema yang akan dipakai. Teknis yang dipakai praktikan pada salah satu photo antara lain:

4.3.2.1 Tahapan-tahapan teknis pengeditan

Tahap 1 photo yang sudah terpilih, kemudian di hilangkan backgroundnya sehingga tampak seprti pada gambar III. 2

Gambar 4.4 tahapan pengeditan 1

Tahap 2 memilih background pengganti yang akan digunakan sebagai background baru yang kemudian dilakukan penempatan photo yang seimbang dengan background yang terpilih, setelah

itu melakukan pengaturan blending option pada layer photo, seperti gambar III.3

(5)

Laporan Kerja Praktek 4 Gambar 4.5 tahapan pengeditan 2

Tahap 3 pemberian text yang sesuai dengan tema yang dipakai, pada text praktikan menggunakan jenis Kozuka Ghotic Pr6N 25.71pt

Tulisan ini digunakan oleh praktikan setelah sebelumnya dilakukan uji keselarasan dan keseimbangan dengan tema yang diambil oleh praktikan.

Karakter hurufnya sesuai dengan tema yaitu pengantinan Ukuran huruf diseimbangkan dengan area yang kosong sehingga photo tampak seimbang dengan background.

(6)

Laporan Kerja Praktek 5 Gambar 4.6 tahapan pengeditan 3

Tahap 4 setelah semua proses diatas diatur sesuai komposisi yang diinginkan, tahapan selanjutnya penyimpanan file dengan format photo siap cetak. Praktikan menggunakan format .jpeg

Pada saat kerja praktek, praktikan hanya ditempatkan sebagai editing, oleh karena itu stelah tahap siap cetak, tugas praktikan selesai dan tinggal menunggu proses pencetakan photo yang selanjutnya akan dilayout pada album photo.

(7)

Laporan Kerja Praktek 6 Gambar 4.7 tahapan pengeditan 4

Tahapan selanjutnya adalah pencetakan photo yang kemudian dilayout kembali pada album photo yang sudah disiapkan.

Gambar 4.8 hasil editing dan pelayoutan

(8)

Laporan Kerja Praktek 7 Gambar 4.9 hasil editing dan pelayoutan

(9)

Laporan Kerja Praktek 8 Gambar 4.10 hasil editing dan pelayoutan

(10)

Laporan Kerja Praktek 9 4.3.3 Konsep Perancangan Album kolase ke 2

Langkah awal dari perancangan album photo yang ke2 ini mampir mirip dengan yang pertama hanya dari segi background saja yang berbeda dengan cara memilah photo yang akan di edit melalui program Adobe Photoshop CS4 setelah photo-photo terpilih, photo tersebut mulai diolah di Adobe Photoshop CS4 dengan beberapa tekinik pengeditan. Setelah proses editing selanjutya adalah penentuan ukuran gambar yang akan dipakai untuk dilayout pada album photo, untuk ukuran photo bervariatif hal itu disesuaikan dengan ukuran album photo yang akan digunakan dalam mengatur keseimbangan komposisi gambar dengan layout yang digunakan serta unsur artistik yang akan dipasang. Setelah proses pelayoutan selesai selanjutnya praktikan menyerahkannya kepada bagian pencetakan photo.

4.3.3.1 Warna

Warna yang dipakai pada background adalah warna yang diselaraskan dengan warna background yang ada dibagian depan photo yaitu biru dan Abu-abu. warna ini digunakan sesuai dengan tema yang dipakai yaitu pernikahan oleh karena itu praktikan menggunakan warna biru dan abu-abu yang dapat diartikan bahwa warna abu-abu ini melambangkan masa depan dan warna biru melambangkan sebuah kesetiaan, atau juga dapat diartikan warna ini sebagai tanda masa depan dan kesetiaan bagi kedua mempelai.

(11)

Laporan Kerja Praktek 10 Gambar 4.11 warna yang digunakan

4.3.3.2 Font

Font yang digunakan adalah Kozuka Ghotic Pr6N dan Kunstler Script. Pemilihan font ini dilakukan praktikan sesuai tema yang dipakai yaitu pra wedding selain dari pada itu, font ini dipilih dengan menimbang unsur keselaraan dengan photo yang diambil.

Gambar 4.12 font yang digunakan

(12)

Laporan Kerja Praktek 11 4.3.3.3 Garis

Garis yang digunakan dalam pembuatan wedding book ini yaitu garis vertikal dan Horizontal

Horizontal

Vertical

Gambar 4.13 garis yang digunakan

4.3.4 Teknis Perancangan

Penggunaan warna dan font pada album photo disesuaikan dengan tema yang akan dipakai. Teknis yang dipakai praktikan pada salah satu photo antara lain:

4.3.4.1 Tahapan-tahapan teknis pengeditan

Tahap 1 photo yang sudah terpilih, kemudian di hilangkan backgroundnya sehingga tampak seprti pada gambar III. 2

Gambar 4.14 tahapan pengeditan 1

(13)

Laporan Kerja Praktek 12 Tahap 2 memilih background pengganti yang akan digunakan sebagai background baru yang kemudian dilakukan penempatan photo yang seimbang dengan background yang terpilih.

Gambar IV.15 tahapan pengeditan 2

Tahap 3 pemberian text yang sesuai dengan tema yang dipakai, pada text praktikan menggunakan jenis Kunstler Script 30pt dan Kozuka Ghotic Pr6N 12pt

Tulisan ini digunakan oleh praktikan setelah sebelumnya dilakukan uji keselarasan dan keseimbangan dengan tema yang diambil oleh praktikan.

Karakter hurufnya sesuai dengan tema yaitu pengantinan Ukuran huruf diseimbangkan dengan area yang kosong sehingga photo tampak seimbang dengan background.

(14)

Laporan Kerja Praktek 13 Gambar 4.16 tahapan pengeditan 3

Tahap 4 setelah semua proses diatas diatur sesuai komposisi yang diinginkan, tahapan selanjutnya penyimpanan file dengan format photo siap cetak. Praktikan menggunakan format .jpeg

Pada saat kerja praktek, praktikan hanya ditempatkan sebagai editing, oleh karena itu stelah tahap siap cetak, tugas praktikan selesai dan tinggal menunggu proses pencetakan photo yang selanjutnya akan dilayout pada album photo.

(15)

Laporan Kerja Praktek 14 Gambar 4.17 tahapan pengeditan 4

Tahapan selanjutnya adalah pencetakan photo yang kemudian dilayout kembali pada album photo yang sudah disiapkan.

Gambar 4.18 hasil editing dan pelayoutan

(16)

Laporan Kerja Praktek 15

(17)

Laporan Kerja Praktek 16 Gambar 4.19 hasil editing dan pelayoutan Album Kolase

Gambar

Gambar 4.2 font yang digunakan
Gambar 4.4  tahapan pengeditan 1
Gambar 4.8  hasil editing dan pelayoutan
Gambar 4.12 font yang digunakan
+4

Referensi

Dokumen terkait

mentah sampai editing gambar (merubah warna atau menambah efek), mencoba banyak efek pada desain layout yang sesuai dengan brosur yang harus dikerjakan,

Proses editing dilakukan dengan memperhatikan beberapa konten yang harus ada dalam video, yang diberikan oleh pihak Empat Pijar Photo & Videography, yaitu :.

Setelah itu aplikasi akan menampilkan data jadwal mata kuliah praktikum yang selanjutnya dapat dipilih oleh Coass sebagai data plotting.. Data plotting tersebut

Menggunakan software Corel Draw X4, dengan tahapan editing seperti : cropping foto, desain background dan penempatan logo, dan terakhir adalah komposisi warna font dan

Langkah terakhir yang dilakukan (Gambar 4.8) untuk menyelesaikan proyek website Innihub, yaitu dengan memasukkan desain yang sudah dibuat menjadi file HTML/CSS

Untuk semua brosur, shape yang digunakan merupakan buatan praktikan, penempatan gambar, pengaturan tata letak, pemilihan warna dan huruf merupakan ide praktikan. Untuk stock photodan

Penentuan ukuran polybag disesuaikan dengan jenis tanaman untuk perkembangan akar, agar nutrisi yang diberikan dapat diserap oleh akar dengan optimal.. Ukuran

Pada surat kabar Lampu Hijau ,penulis juga di minta untuk melakukan ilustrasi dengan cara (tracing foto) yang biasa dipakai pada hari Minggu .sama seperti sebelumnya penulis