• Tidak ada hasil yang ditemukan

S BD 1002749 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S BD 1002749 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Nisa Siti Zakiyah, 2014

Campur kode dalam siaran Béntang Parahyangan Bandung TV

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

CAMPUR KODE DALAM SIARAN BÉNTANG PARAHYANGAN

BANDUNG TV

1)

Oleh

Nisa Siti Zakiyah

2)

ABSTRAK

Penelitian ini dilatarbelakangi atas kenyataan bahwa bahasa Sunda hidup berdampingan dengan bahasa Indonesia dan bahasa asing, sehingga timbul peristiwa campur kode. Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan bentuk campur kode dan wujud campur kode. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan menggunakan teknik sadap rekam dan transkripsi. Sumber data yang digunakan dalam skripsi ini yaitu transkrip percakapan siaran B

éntang Parahyangan Bandung TV edisi

Oktober 2013.

Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa terdapat 207 kalimat data gejala campur kode yang terdapat dalam siaran Béntang Parahyangan Bandung TV. Berdasarkan bentuk, terdapat 335 kata campur kode yang terbagi dalam dua jenis campur kode yaitu campur kode ke dalam (inner code-mixing) sebanyak 251 kata (75%) dan campur kode ke luar (outer code-mixing) sebanyak 84 kata (25%), sedangkan berdasarkan wujud terdapat 254 data wujud campur kode yang terbagi dalam lima wujud campur kode, yaitu (1) campur kode berbentuk kata ada 143 (56,30%) gejala campur kode, (2) campur kode berbentuk frasa ada 58 (22,83%) gejala campur kode, (3) campur kode berbentuk baster ada 12 (4,73%) gejala campur kode, (4) campur kode berbentuk idiom ada 4 (1,57%) gejala campur kode, (5) campur kode berbentuk klausa ada 37 (14,57%) gejala campur kode. Campur kode dalam siaran Béntang Parahyangan Bandung TV umumnya berupa campur kode ke dalam dan berwujud kata.

Kata Kunci : Campur kode, Siaran Béntang Parahyangan Bandung TV

1)

Skripsi ini dibawah bimbingan Dr. H. Yayat Sudaryat, M.Hum., dan Hernawan, S.Pd., M.Pd. 2)

(2)

Nisa Siti Zakiyah, 2014

Campur kode dalam siaran Béntang Parahyangan Bandung TV

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

CODE-MIXING ON BENTANG PARAHYANGAN

BROADCAST BANDUNG TV

1

By

Nisa Siti Zakiyah

2

ABSTRACT

This research is motivated by the fact that Sundanese stay beside Indonesian and foreign language, which raised the code-mixing phenomenon. The goal of this research is to describe the code-mixing type and form of code-mixing. Descriptive method is used in this research trough tapping technique and transcription technique. Sources of data in this final project is the conversation transcript of the Bentang Parahyangan Bandung TV, October 2013 edition. Based on this research is can be infer that there are 207 code-mixing data symptom

contained in the Bentang Parahyangan Bandung TV broadcast. Based on the code-mixing type, there are 335 code-mixing word which is divided into two kind, inner code-mixing with 251 word (75%) and outer code-mixing with 84 word (25%), meanwhile based on the code-mixing form of word with 143 words (56,30%), (2) code-mixing in the form of phrase with 58 phrase (22,83), (3)mixing in the form of baster with 12 basters (4,73), (4) code-mixing in the form of clause with 37 clauses (14,57%).

1

Skripsi ini dibawah bimbingan Dr. H. Yayat Sudaryat, M.Hum., dan Hernawan, S.Pd., M.Pd. 2

Referensi

Dokumen terkait

Diazepam merupakan obat golongan benzodiazepin yang digunakan untuk mengatasi gejala Diazepam merupakan obat golongan benzodiazepin yang digunakan untuk mengatasi gejala

pembunuhan, pengrusakandan pembakaran rumah Ustadz TAJUL di Nyaloap berjarak 300 meter sampai dengan 500 meter di rumah Terdakwa dilakukan oleh massa kedua belah pihak baik dari

Untuk memediasi ketidakkonsistenan penelitian terdahulu dan mengembangakan penelitian terdahulu agar hasilnya lebih akurat digunakan variabel intervening yaitu kinerja

STANDAR K: SISWA DAPAT MEMBACA KALIMAT DENGAN LAFAL DAN INTONASI YANG WAJAR1.

Horizontal shores (also known as joists) range from small units 1,8 m, to large members 9,0 m, used to carry much heavier loads, usually manufactured from wood or

Penelitian ini menggunakan beberapa metode yaitu, untuk pemeriksaan kebiasaan makanan menggunakan metode gravimetrik, pemeriksaan osmoregulasi dilakukan dengan cara

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui profil penggunaan amlodipine yang diterima pasien stroke iskemik terkait dosis, rute interval pemberian,

konsumenmakanan/minuman dapat mengetahui apakah barang tersebut masih layak dikonsumsi atau tidak hal ini tertera dalam ketentuan Kadaluarsa menurut Undang- Undang Nomor 8 Tahun