i
KARYA TULIS ILMIAH
ASUHAN KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH PADA “Tn. P” DENGAN DIAGNOSA APENDIKSITIS AKUT DI RUANG MINA DI RS. SITI
KHODIJAH SEPANJANG SIDOARJO
Oleh :
INDAH EKO PURWANTI
2012.066.0013
PROGRAM STUDI D3 KEPERAWATAN
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA
ii
KARYA TULIS ILMIAH
ASUHAN KEPERAWATAN PADA “Tn. P” DENGAN DIAGNOSA MEDIS APENDIKSITIS AKUT DI RUANG MINA DI RS. SITI KHODIJAH
SEPANJANG SIDOARJO
Untuk memperoleh Gelar Ahli Madya Keperawatan (AMd.Kep. )
Pada Program Studi D3 Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surabaya
Oleh :
INDAH EKO PURWANTI
20120660013
PROGRAM STUDI D3 KEPERAWATAN
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA
iii
Pernyataan Tidak Melakukan Plagiat
Saya yang betandatangandibawahini :
Nama : Indah Eko Purwanti
NIM : 2012.066.0013
Program Studi : D3 Keperawatan
Fakultas : ILMU KESEHATAN
Menyatakan bahwa KTI yang saya tulis ini benar-benar tulisan karya sendiri bukan
hasil plagiasi, baik sebagian maupun keseluruhan. Bila dikemudian hari terbukti hasil
plagiasi, maka saya bersedia menerima sanksi akademik sesuai ketentuan yang
berlaku di UMSurabaya
Surabaya, 14 Mei 2015
Yang Menyatakan
iv
PERSETUJUAN
Karya Tulis Ilmiah ini telah diperiksa dan disetujui isi serta susunannya, sehingga
dapat diajukan dalam ujian siding karya tulis ilmiah pada Program Studi D3
Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surabaya.
Surabaya, 31 Agustus 2015
Menyetujui,
Pembimbing 1
Eni Sumarliyah, S.Kep., Ns., M.Kes
Mengetahui,
Ketua Program Studi
v
PENGESAHAN
Karya Tulis Ilmiah ini telah dipertahankan dihadapan tim penguji Ujian Karya Tulis
Ilmiah pada Program Studi D3 Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas
Muhammadiyah Surabaya.
TIM PENGUJI TANDA TANGAN
Ketua : Siti Aisyah, Skep., Ns., MKes. ………
Anggota 1 : Eni Sumarliyah, Skep., Ns., MKes. ………
Anggota 2 : Fatin Lailatul B, SKep., Ns., Mkep ………
Mengesahkan,
Dekan FIK UMSurabaya
vi
KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat hidayah dan inayah-Nya
sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah dengan judul asuhan
keperawatan medical bedah dengan diagnosa medis Apendiksitis Akut di Ruang
Mina Rumah Sakit Siti Khodijah Sepanjang .Adapun tujuan dari penelitian ini adalah
untuk mengetahui pelaksanaan asuhan keperawatan medikal bedah dengan
Apendiksitis Akut.
Dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini penulis menyadari bahwa masih
banyak kekurangan, untuk itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran demi
kesempurnaan karya tulis ilmiah ini. Manusia tempatnya salah dan lupa tetapi
kebenaran datangnya dari Allah SWT semata. Saya selaku penulis mohon maaf
apabila ada kata-kata yang kurang berkenan dihati para pembaca dan kesalahan
penulis nama, gelar, serta kata-kata dalam mengutip hasil penulisan. Semoga apa
yang penulis sajikan dapat bermanfaat bagi pembaca pada umumnya dan penulis pada
khususnya.
Surabaya, 31 Agustus 2015
penulis
vii
UCAPAN TERIMA KASIH
Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT atas segala rahmat dan
karunia-Nya yang telah dilimpahkan kepada penulis sehingga Karya Tulis Ilmiah ini dapat
terselesaikan. Dalam Karya Tulis Ilmiah ini penulis membahas tentang “Asuhan
Keperawatan Medikal Bedah pada Tn.P dengan Diagnosa Medis Apendiksitis Akut
di RS Siti Khodijah Sepanjang Sidoarjo”. Karya Tulis Ilmiah ini disusun untuk
memenuhi salah satu syarat dalam menyelesaikan pendidikan di Program Studi D3
Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surabaya.
Dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini tentunya penulis membutuhkan
banyak bimbingan, pengetahuan dan dukungan dari semua pihak yang selama ini
dengan tulus dan ikhlas membantu penulis dalam menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah
ini. Dengan hati yang tulus pula penulis mengucapkan terima kasih kepada:
1. Dr. dr. Sukadiono, MM selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Surabaya
yang telah memberikan kesempatan dan fasilitas untuk mengikuti dan
menyelesaikan pendidikan Program Studi D3 keperawatan
2. Dr. Nur Mukarromah, SKM, M.Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiayah Surabaya yang telah memberikan kesempatan
dan fasilitas untuk mengikuti dan menyelesaikan program studi D3
Keperawatan.
3. Pipit Festy W., S.Kep., Ns., M.Kes selaku Ketua Program Studi Pendidikan
viii
4. Siti Aisyah, S.Kep., Ns, M.Kes selaku Penguji I yang telah memberikan
waktu untuk menuntun dan membimbing dengan penuh kesabaran sehingga
Karya Tulis Ilmiah ini terselesaikan.
5. Fatin Lailatul B, S,Kep,, Ns., MKep selaku Penguji II yang telah memberikan
waktu untuk menuntun dan membimbing dengan penuh kesabaran sehingga
Karya Tulis Ilmiah ini terselesaikan.
6. Eni Sumarliyah, S.kep., Ns, M.Kes selaku Pembimbing I yang telah
memberikan waktu untuk menuntun dan membimbing dengan penuh
kesabaran sehingga Karya Tulis Ilmiah ini terselesaikan.
7. Para dosen dan seluruh staf pengajar di Program Studi D3 Keperawatan yang
telah memberikan ilmu, bimbingan dan nasehat selama menempuh
pendidikan.
8. Ayah dan Ibu tercinta, dan adikku tersayang yang tak pernah lelah
memberikan do’a, nasehat, dukungan moril dan materil dan selalu menjadi
cambuk untuk meraih masa depan yang tidak akan pernah kusia-siakan.
9. Serta sahabatku Safitri Aprilia, Citra, Lina, Huda yang telah memberikan
semangat dan motivasi sehingga dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah ini.
10.Teman-teman D3 Keperawatan Angkatan 2012 yang tidak bisa saya sebutkan
satu persatu, yang telah memberikan support, semangat, serta saran untuk
kelancaran penyusunan karya tulis ilmiah ini.
Semoga amal kebaikannya mendapatkan imbalan pahala dari Allah
ix
masih jauh dari sempurna dan tidak luput dari kesalahan, sehingga penulis
mengharapkan saran dan kritik yang membangun untuk perbaikan dimasa
mendatang. Akhir kata semoga Karya Tulis Ilmiah ini bermanfaat bagi
pembaca.
Surabaya, 31 Agustus 2015
x DAFTAR ISI
Halaman Sampul Depan……… i
Halaman Sampul Dalam……… ii
Lembar Pernyataan……….….. iii
Lembar Persetujuan……….. iv
Lembar Pengesahan……….. v
Kata Pengantar………... vi
Ucapan Terima Kasih……… vii
Daftar Isi………. x
Daftar Tabel………... xiii
Daftar Gambar……….. xiv
Daftar Lampilan……… xv
Abstrak……… xvi
1.5. Metode penulisan dan Teknik pengumpulan data……….……… 5
xi
1.7.2. Sekunder……….. 6
BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Konsep Dasar……….. 7
2.1.1.Pengertian…...………. 7
2.1.2.Anatomi………... 7
2.1.3.Etiologi…………...………. 8
2.1.4.Patofisiologis………...……… 10
2.1.5.Pemeriksaan fisik……….. 11
2.1.6.Manifestasi Klinis………..……….. 12
2.1.7.Komplikasi………... 12
2.1.8.Penatalaksanaan Medis..……….………... 13
2.1.9.Pemeriksaan Penunjang…….……….. 15
2.1.10 Pemeriksaan Medis………. 16
2.2. Konsep Asuhan keperawatan……...………...………... 17
2.2.1.Pengkajian…………..………. 17
2.2.2.Diagnosis keperawatan………. 17
2.2.3.PerencanaanKeperawatan….………...… 17
2.2.4.Pelaksanaan….………... 17
2.2.5.Evaluasi……… 18
2.3 PenerapanAsuhanKeperawatan………. 18
2.3.1 Pengkajian……… 18
2.3.2 Diagnosa Keperawatan………. 21
2.3.3 Intervensi dan Rasional……….. 22
2.3.4 Implementasi……… 27
2.3.5 Evaluasi……… 27
xii
4.4. Pelaksanaan………. 56
4.5. Evaluasi………... 57
BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN 5.1. Simpulan……….. 59
5.2. Saran……… 60
5.2.1 Terhadap klien dan keluarga……….. 60
5.2.1.Terhadap pendidikan……… 60
5.2.2.Terhadap sesama perawat………..……... 60
5.2.3.Terhadap tim kesehatan……… 61
xiii
DAFTAR TABEL
No Judul Tabel
Tabel 3.1 Analisa Data 37
Table 3.2 Pelaksanaan Tindakan Keperawatan 42
xiv
DAFTAR GAMBAR
No Judul Gambar
xv
DAFTAR LAMPIRAN
No Judul Lampiran
Lampiran 1 Format Pengumpulan Data
Lampiran 2 Lembar Permohonan Pengajuan Judul
Lampiran 3 Surat Persetujuan Pengambilan Data
Lampiran 4 Surat Permohonan Menjadi Responden
Lampiran 5 Surat Persetujuan Menjadi Responden
xvi
DAFTAR PUSTAKA
Smeltzer, Suzanne C, (2006), Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah, Volume 2, Penerbit buku Kedokteran EGC, Jakarta.
Rahmawati, Medikal Bedah, EGC, Jakarta, 2009.
Brennan, 2006.Kamus Suku Keperawatan. EGC. Jakarta.
Wijaya, Andra Saferi dan Yessie Mariza Putri, 2013.Keperawatan Medikal Bedah, Bengkulu :Numedd.
Mansjoer, A, 2003.Kapita Selekta Kedokteran, Edisi III Jilid2 ,Jakarta:FKUI.
Haryono, Rudi, 2012, Keperawatan Medikal Bedah Sistem Pencernaan Yogyakarta :Gosyen Publisting.
Nikmatur dan Saiful Walid (2012). Proses Keperawatan Teori & aplikasi, Yogyakarta, ar-ruzz. Media.
Nanda , (2012). Panduan Diagnosa Keperawatan. Prima Medika.
Manjoer, Arif (2007), Kapita Selekta Kedokteran. Fakultas Kedokteran UI : Media Aescullapius.
Handwashing S, (2006) Kumpulan Kuliah Ilmu Bedah, binarupa Aksara : Jakarta.
Lindseth, 2006 ,Ilmu Bedah Perawat , Yayasan Mesentha Medica, Jakarta.
Brunner dan suddart. 2005.Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah. EGC:Jakarta.
Doenges,et. Al.(2004). Rencana Asuhan Keperawatan . EGC.Jakarta.