• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Kompetensi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Bank Sumut Cabang Iskandar Muda Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Kompetensi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Bank Sumut Cabang Iskandar Muda Medan"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i ABSTRAK

PENGARUH KOMPETENSI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BANK SUMUT (PERSERO)

CABANG UTAMA MEDAN

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Kompetensi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT. Bank SUMUT (PERSERO) Cabang Utama Medan. Populasi pada penelitian ini berjumlah 125 orang. Sampel penelitian ini adalah 56 orang karyawan PT. Bank SUMUT (PERSERO) Cabang Utama Medan dengan menggunakan metode Simple Random Sampling. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kompetensi dan Disiplin Kerja secara bersama - sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan PT. Bank SUMUT (PERSERO) Cabang Utama Medan. Dari hasil analisis koefisien determinan diperoleh nilai R Adjusted Square (R2) sebesar 0.160 hal ini berarti 16% variabel kinerja dapat dijelaskan oleh variabel Kompetensi dan Disiplin Kerja sedangkan sisanya dapat dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Kata Kunci : Kompetensi, Disiplin Kerja, Kinerja Karyawan

(2)

ii ABSTRACT

THE EF FECT OF COMPETENCY AND WORK DISCIPLINE TOWARDS EMPLOYEE PERF ORMANCE OF PT. BANK SUMUT (PERSERO)

CABANG UTAMA MEDAN

This research aims to identify and analyze the effect of competency and work discipline towards employee performance of PT. Bank SUMUT (PERSERO) Cabang Utama Medan. Sample of this research is 56 employees of PT. Bank SUMUT (PERSERO) Cabang Utama Medan, using simple random sampling method. Data analysis method that used in this research is descriptive analysis and multiple linear regression analysis. The result shows that competency and work discipline have positive and significant effect towards employee performance of PT. Bank SUMUT (PERSERO) Cabang Utama Medan. From the result of coefficients determination , the value R Adjusted Square (R2) is 0.160 that means 16% of variable performance can be explained by competency and work discipline while the rest can be explained by another variable which is not included in this research.

Keywords: Competency, Discipline, Performance

Referensi

Dokumen terkait

The model was verified with simulated data and also real data of several lamp pole point clouds captured by a panoramic terrestrial LiDAR (the Faro Focus 3D) and

[r]

Pemusnahan sampah padat dilakukan dari kegiatan penyapuan, pengumpulan sampah pada transfer depo dan kontainer-kontainer, kegiatan pengangkutan dan pemusnahan akhir pada

PERWAKILAN BADAN KEPENDUDUKAN DAN KELUARGA BERENCANA PROVINSI JAWA BARAT.. Adendum Dokumen Pengadaan

bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b serta untuk melaksanakan ketentuan Pasal 21 ayat (1) Peraturan Pemerintah Nomor 82 Tahun 2001

Yang pada dasarnya sebuah jaringan komputer adalah sebuah sarana komunikasi yang menjadi penghubung antara sesama manusia pada suatu organisasi atau perusahaan. Sayang sekali PLN

Visi terwujudnya “ Jawa Timur Lebih Sejahtera, Berkeadilan, Mandiri, Berdaya Saing, dan Berakhlak ”, berlangsung dalam bingkai Negara Kesatuan Republik... BAB V - 5 Indonesia

Dari sisi produksi, pertumbuhan ini disebabkan oleh Lapangan Usaha Penyediaan Akomodasi dan Makan Minum, Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor dan