• Tidak ada hasil yang ditemukan

MERCU BUANA U N I V E R S I T A S PANDUA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "MERCU BUANA U N I V E R S I T A S PANDUA"

Copied!
77
0
0

Teks penuh

(1)

MERCU BUANA

U N I V E R S I T A S

PANDUAN AKADEMIK

Program Kelas Karyawan

Angkatan XXV

SEMESTER GANJIL

Tahun Akademik

2014/2015

(2)

UNIVERSITAS MERCU BUANA

Kampus A : Jl. Meruya Selatan No. 1, Kembangan, Jakarta Barat 11650. Kampus B : Gedung Tedja Buana Lt. 5,6 & 7 Jl. Menteng Raya No. 29 Jakarta Pusat. Kampus C : Gedung LIA Depok, Jl. Margonda Raya No. 200 Depok Telp. (021) 5857722 (hunting) Kampus D : Jl. Raya Keranggan No 6 Jatisampurna Bekasi

Telp. (021)-8449635

Selamat Datang.

Biro Administrasi Akademik Universitas Mercu Buana Fotografi Mahdi, Rizky, Heri, Sammy, IBeng,

(3)

P E M B U K A

K U R I K U L U M

Daftar Isi Kata Pengantar Visi Misi Filosofi Visual Kalender Akademik Sejarah Perkembangan Asas dan Tujuan Pendidikan Susunan Organisasi

Standar Mutu Akademik

Desain Produk

Desain Komunikasi Visual Teknik Sipil

Teknik Arsitektur Teknik Mesin

Teknik Tenaga Listrik Teknik Industri Teknik Informatika Sistem Informasi Manajemen Akuntansi Penyiaran

Hubungan Masyarakat Periklanan

halaman

Daftar Isi.

halaman 2

KRS Online Beban Studi

Kehadiran Mahasiswa Pendaftaran UTS & UAS Penyelenggaraan UTS & UAS Daftar Hasil Studi Semester Ujian Susulan

Semester Pendek

Cuti Akademik & Tidak Aktif Tugas Akhir

Alokasi Semester Pindah Studi

Proses Belajar Mengajar Ketentuan Khusus

Nilai Akhir Indeks Prestasi Evaluasi Studi Ijazah dan Transkrip Sanksi Akademik Peringatan Akademik

Biaya Pendidikan Sistem Pembayaran

46

Fasilitas Online Mahasiswa Bus Kampus

Peta Kampus

Daftar Staff Akademik Daftar Telepon dan Email

(4)

Pe

rk

en

ala

n

1

halaman halaman

Perkenalan.

(5)

K

at

a

Pe

ng

an

ta

r

Assalammu’alaikum Wr. Wb,

Salam sejahtera. Puji syukur kehadirat Tuhan yang Maha Esa, atas rahmat dan hidayahNya pada kita semua, seluruh civitas akademika Universitas Mercu Buana (UMB), untuk selalu konsisten dalam berkontribusi mendukung terbentuknya pendidikan tinggi yang berkualitas.

Ucapan selamat datang dan selamat bergabung, kami sampaikan kepada seluruh Mahasiswa/i Program Kelas Karyawan Semester Ganjil Tahun Akademik

2014/2015 di UMB.Terimakasih telah memilih Program Strata Satu Kelas Karyawan UMB sebagai alternatif Anda untuk menempa, mengasah keilmuan dan mengembangkan kualitas diri. Saya beserta seluruh Pimpinan UMB dengan bangga dan bahagia menyambut kehadiran Anda sebagai bagian penting dari komunitas UMB, dalam kerangka membangun karakter personal sekaligus meraih masa depan cerah sesuai yang Anda cita-citakan.

Program Kelas Karyawan UMB, mempunyai visi dan misi serta berkomitmen kuat dalam mempertahankan kualitas, memenuhi kebutuhan industri/bisnis yang dinamis. Serta dilandasi jiwa entrepreneur dan mampu memanfaatkan teknologi informasi bagi para lulusannya. UMB memfokuskan proses pembelajarannya pada pengembangan riset dan aplikasi teoritis, guna menghasilkan lulusan yang berorientasi pada budaya kerja disiplin, tanggungjawab, jujur, kreatif, serta memiliki kearifan lokal dan ramah lingkungan.

Buku Panduan Akademik Tahun Akademik 2014/2015 ini sebagai petunjuk pelaksanaan akademik kemahasiswaan beserta proses-proses pendukungnya. Kami akan terus menempatkan pelayanan prima sesuai dengan peraturan yang berlaku dan sesuai dengan harapan pemangku kepentingan. Tenaga pengajar dapat melaksanakan tugasnya dan memberikan bimbingan kepada mahasiswa secara efektif untuk mencapai produktivitas dan mutu pendidikan yang tinggi. Mahasiswa dapat menempuh studi dengan tertib dan lancar sehingga dapat

menyelesaikan studinya tepat waktu dengan hasil yang sebaik-baiknya. Tenaga administrasi kependidikan dapat bekerja dan memberikan layanan sesuai dengan peraturan yang berlaku dan adanya kesepahaman sehingga tercapainya tujuan bersama.

Terakhir, Saya harapkan kepada seluruh mahasiswa/i baru Kelas Karyawan Semester Ganjil Tahun Akademik 2014/2015 untuk tetap semangat, fokus dan tidak mudah putus asa dalam mengikuti proses pembelajaran dalam rentang waktu 2 sampai 4 tahun kedepan. Semoga ilmu yang Anda peroleh nanti dapat diaplikasikan sebaik-baiknya di dunia kerja, serta menjunjung profesionalisme yang bermanfaat dalam mendukung kinerja Anda pada organisasi masing-masing. Selamat belajar dan semoga sukses. Terima Kasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Jakarta, September 2014

Rektor, Dr. Arissetyanto Nugroho, M.M.

2

halaman halaman

Towards the World Class

University

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

(6)

V

isi

da

n

M

isi

3

halaman halaman

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

Standar Mutu

Visi

Menjadi Universitas Unggul dan terkemuka untuk

menghasilkan tenaga professional yang memenuhi kebutuhan industri dan masyarakat dalam persaingan global.

Misi

1. Menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dan menciptakan serta menerapkan keunggulan akademik untuk menghasilkan tenaga professional dan lulusan yang memenuhi standar kualitas kerja yang disyaratkan.

2. Menerapkan manajemen pendidikan tinggi yang efektif dan efisien dan mengembangkan jaringan kerjasama dengan industri dan kemitraan yang berkelanjutan sebagai respon atas perubahan arus dan daya saing global.

3. Mengembangkan kompetensi dan menumbuhkembangkan jiwa kewirausahaan dan etika professional kepada para mahasiswa dan staf yang memberikan kontribusi positif terhadap peningkatan kualitas hidup.

Visi dan Misi.

MERCU BUANA

Budaya Kerja

1. Budaya kerja disiplin, jujur dan tanggung jawab 2. Mengembangkan budaya kerja yang kreatif

(7)

Fil

os

of

i V

isu

al

4

halaman halaman

Ketinggian Api yang berbeda melambangkan visi yang dinamis, di samping melambangkan target yang dapat dijabarkan dan ditindak lanjuti dengan jelas.

Bentuk dasar logo UMB yang

oval melambangkan kekukuhan di dalam menegakkan prinsip-prinsip kebenaran dan keseimbangan.

Nyala api, menyiratkan tekad

dan komitmen para pendiri dan penerus untuk memberikan dan menjadikan sivitas akademika Mercu Buana sebagai pemberi manfaat bagi lingkungan.

Api Biru yang tenang,

menyiratkan tekad untuk menghasilkan lulusan yang berkualitas dan beretika.

Visual Logo Mercu BuanaDistilasi dari nyala api yang

terbagi menjadi tiga bagian. Ketiga bagian ini melambangkan Tridarma Perguruan Tinggi

* Darma Pendidikan dilambangkan dengan nyala api tengah * Darma Penelitian dan Pengabdian kepada masyarakat dilambangkan dengan dua nyala api yang mengapitnya.

Biru Tua, melambangkan kematangan dan ketulusan. , mencerminkan kecemerlangan dan keandalan. , melambangkan kebijaksanaan dan kemakmuran.

Biru Muda

Hijau

Filosofi Visual.

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

Standar Mutu

(8)

K

halaman halaman

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

Standar Mutu

Kalender Akademik

Informasi Hasil Studi Smt Genap 2013/14 Penjadwalan Perkuliahan Smt Ganjil 2014/15 Informasi Jadwal Perkuliahan

Smt Ganjil 2014/15 KRS Online Smt Ganjil'14/15 Syarat Pembayaran untuk KRS Briefing Mahasiswa Baru'14/15 Batas Akhir Pengajuan Cuti Persiapan Perkuliahan Smt Ganjil'14/15 Batal KRS Perkuliahan I Syarat Pembayaran untuk UTS Ujian Tengah Semester Perkuliahan II Kuliah Pengganti Syarat Pembayaran untuk UAS Ujian Akhir Semester Semester Pendek Proses Nilai Akhir (Dosen) Batas Penyerahan Nilai Akhir Proses Nilai Fakultas Informasi Hasil Studi Smt Ganjil 2014/15 Penjadwalan Perkuliahan Smt Genap 2014/15 Informasi Jadwal Perkuliahan

Smt Genap 2014/15 KRS Online Smt Genap'14/15 Persiapan Perkuliahan Smt Genap 2014/15 Briefing Mahasiswa Baru

Angkatan XXVI Perkuliahan I Genap 2014/15 Pendaftaran Wisuda Pelaksanaan Wisuda

Ganjil

2014-2015

Bulan September Bulan Oktober Bulan November Bulan Desember Bulan Januari Bulan Februari K

19 Sep'14 17 Okt'14 21 Nov'14 19 Des'14 23 Jan’15 20 Feb’15

YUDISIUM

Januari

’15

Februari

16 Agt'14 1-30 Jul'14 2 Agt'14 4-24 Agt'14 Lunas s.d Bulan Agst 31 Agst'14 21 Sep'14 25-31 Agt'14 6-14 Sep'14 6 Sep-24 Okt'14 Lunas s.d Bulan Okt 27 Okt-9 Nov'14 10 Nov-28 Des'14 29 Des’14-2 Jan’15 Lunas s.d Bulan Jan 5-18 Jan'15 24 Jan-22 Feb’15 5-25 Jan'15 25 Jan'15 26-30 Jan'15 31 Jan'15 2-30 Jan'15 1 Feb'15 1-22 Feb'15 23-28 Feb'15 1 Mar'15 2 Mar'15 1-31 Okt'14 17 Des'14

Kalender

Akademik

MERCU BUANA Kelas Karyawan

R

31

1 Hijriah 1436

Idul Adha 1435 H

5

6 7

UTS

Akhir Perkuliahan I UTS 27 Okt- 9 Nov

Tahun Baru Imlek

Jadwal Perkuliahan Smt Genap, KRS Online 1-22 Feb, Pendaftaran Wisuda

Akhir KRS Online, Akhir SP

Persiapan Semester Genap 23-28 Feb Pembukaan Mahasiswa Baru XXVI

R

04

K

05

J

06

S

07

M

08

Perkuliahan I Smt Genap

Sn

Briefing Mahasiswa Baru 14/15 Perkuliahan I (6 Sep-24 Okt), Pembatalan KRS

1 2

3 4

Batas Akhir Pembatalan KRS

Yudisium

Perkuliahan II (10 Nov-28 Des)

Yudisium

31

Yudisium Hari Raya Natal

11

12 13 14

Akhir Perkuliahan II

Pendaftaran Wisuda

Batas Akhir Pendaftaran Wisuda

Batas Akhir Pengajuan Cuti

Kuliah Pengganti (29 Des’14-2 Jan’15)

PERKULIAHAN UJIAN (UTS/UAS) LIBUR NASIONAL SMT PENDEK TIDAK ADA KBM

K

Maulid Nabi Muhammad SAW Libur Tahun Baru 2015

UAS

UAS 5-18 Jan, Proses Nilai Akhir (5 -25 Jan)

SP

Smt Pendek (24 Jan-22 Feb) Batas Penyerahan Nilai Akhir

Proses Nilai Fakultas (26-30 Jan) Hasil Studi Smt Ganjil Yudisium

Wisuda Sarjana XXXI dan Pascasarjana XVIII

Yudisium

Akhir Pendaftaran Wisuda

(9)

6

halaman halaman

K

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

Standar Mutu

Kalender Akademik

Informasi Hasil Studi Smt Ganjil 2014/15 Penjadwalan Perkuliahan Smt Genap 2014/15 KRS Online Smt Genap’14/15 Syarat Pembayaran KRS Batas Akhir Pengajuan Cuti Persiapan Perkuliahan Smt Genap 2014/15 Batal KRS Perkuliahan I Syarat Pembayaran UTS Ujian Tengah Semester Perkuliahan II Perkuliahan Pengganti Syarat Pembayaran UAS Ujian Akhir Semester Proses Nilai Akhir (Dosen) Batas Penyerahan Nilai Akhir Proses Nilai Fakultas Informasi Hasil Studi Smt Genap 2014/15 Penjadwalan Perkuliahan Smt Ganjil 2015/16 Informasi Jadwal Perkuliahan Smt Ganjil 2015/16 KRS Online Smt Ganjil’15/16 Persiapan Perkuliahan Smt Ganjil 2015/16 Pembukaan Mahasiswa Baru Angkatan XXVII Perkuliahan I Ganjil 2015/16 Pendaftaran Wisuda Pelaksanaan Wisuda

Genap

2014-2015

Bulan Maret Bulan April Bulan Mei Bulan Juni Bulan Juli Bulan Agustus

20 Mar’15 17 April’15 22 Mei’15 19 Juni’15 24 Juli’15 21 Agst’15

YUDISIUM

31 Jan’15 2-30 Jan’15 1-22 Feb’15 Lunas s.d. Bulan Feb 22 Mar’15 23-28 Feb’15 2-8 Mar’15 2 Mar-19 April’15 Lunas s.d Bulan April 20 April-3 Mei’15 4 Mei-21 Juni’15 22-28 Juni’15 Lunas s.d. Bulan Juli 29 Juni-12 Juli’15 29 Juni-27 Juli’15 27 Juli’15 28-30 Juli’15 1 Agst’15 1-30 Juli’15 31 Juli’15 1-23 Agst’15 1-4 Sept’15 30 Agst’15 5 Sept’15 1-28 Feb’15 11 April’15

Kalender

Akademik

MERCU BUANA

PERKULIAHAN UJIAN (UTS/UAS) LIBUR NASIONAL SMT PENDEK TIDAK ADA KBM

K

Kelas Karyawan Maret’

15 Sn

02

S

03

R

04

K

05

J

06

S

07

M

08

Sn

09

S

10

R

11

K

12

J

13

S

14

M

15

Batas Akhir Pembatalan KRS

Hari Raya Nyepi

R

April UTS

Akhir Perkuliahan I

Wisuda Sarjana XXXII dan Pascasarjana XIX

Hari Raya Paskah

Mei

Perkuliahan II (4 Mei-21 Juni)

Yudisium

Hari Pekerja Kenaikan Yesus Kristus

Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

9

UAS Yudisium

Hari Raya Waisak

R

Hari Raya Idul Fitri 1436 H

S

Hari Kemerdekaan RI

S

01

Yudisium

5 Batas Akhir Pengajuan Cuti

Perkuliahan I (2 Mar-19 April), Pembatalan KRS

UTS (20 April-3 Mei)

Perkuliahan Pengganti 22-28 Juni

UAS, Proses Nilai Akhir (29 Juni-27 Juli)

Batas Penyerahan Nilai Akhir

Proses Nilai Fakultas (28-30 Juli)

Pengumuman Hasil Studi Smt Genap, KRS Online (1-23 Agst) Jadwal Perkuliahan Smt Ganjil 15/16

R

02

K

03

J

04

S

05

Batas Akhir KRS Online

Persiapan Smt Ganjil (1-4 Agst) Perkuliahan I Smt Ganjil 5 Agst’15

Pembukaan Mahasiswa Baru XXVII Yudisium

Yudisium

(10)

Se

ja

ra

h

Pe

rk

em

ba

ng

an

7

halaman halaman

Sejarah Perkembangan.

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

Standar Mutu

Pengusaha H. Probosutedjo yang mempunyai pengalaman sebagai guru di Perguruan Taman Siswa, Pematang Siantar, Sumatera Utara, pada tanggal 10 Nopember 1981 mendirikan Akademi Wiraswasta Dewantara (AWD). Peresmiannya dilakukan oleh almarhum Bapak H. Adam Malik, Wakil Presiden RI saat itu. Dewantara diambil dari nama tokoh

Pendidikan Nasional, yaitu Ki Hajar Dewantara. Misi pendidikan akademi ini antara lain adalah mengembangkan model pendidikan untuk

melahirkan pengusaha Pancasilais, dan kader-kader pembangunan yang mandiri serta mampu menciptakan kesempatan kerja.

Sebelum memiliki kampus sendiri, penyelenggaraan perkuliahan dilaksanakan di Gedung Yayasan Tenaga Kerja Indonesia (YTKI) Jl. Gatot Soebroto. Tahun 1984, Yayasan Menara Bhakti berhasil membangun kampus yang diberi nama Kampus Menara Bhakti yang berlokasi di Jl. Raya Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta Barat.

Pada tahun 1985, berbekal kemampuan dan pengalaman dalam

menyelenggarakan pendidikan Akademi Wiraswasta Dewantara, timbul gagasan mendirikan lembaga pendidikan tingkat universitas. Dengan Surat Keputusan Ketua Yayasan Menara Bhakti Nomor 04/SKEP/KET/ VI/1985 tanggal 12 Juni 1985, dibentuk Panitia Pendirian Universitas, dengan Ketua Dr. Sri-Edi Swasono dan dibantu oleh H. Abdul Madjid (almarhum), Drs. Iman Santosa Sukardi (almarhum), Drs. M. Enoch Markum, Ir. Suharyadi, M.S., Soekarno dan Prijo S. Parwoto (almarhum).

Setelah melalui persiapan pendirian dan studi kelayakan, dengan surat Nomor : 010/KET/YMB/VI/85 tanggal 12 Juni 1985, yayasan mengajukan permohonan izin mendirikan Universitas Mercu Buana (UMB) kepada Kopertis Wilayah III. Berdasarkan surat Nomor : 15/KOP.III/S.VI/85 yang ditandatangani oleh Prof. Dr. Boesjra Zahir (almarhum), pada tanggal 18 Juni 1985, Kopertis Wilayah III menyetujui dan memberikan izin

"Operasional" penyelenggaraan Universitas Mercu Buana.

Pada tanggal 22 Oktober 1985 Universitas Mercu Buana secara resmi dinyatakan berdiri, dengan fakultas dan Jurusan sebagai berikut :

Jurusan Teknik Arsitektur dan Jurusan Teknik Sipil.

Jurusan Sosial Ekonomi Pertanian (Agrobisnis) dan Jurusan Budidaya Pertanian (Agronomi).

Jurusan Manajemen dan Jurusan Akuntansi.

Satu tahun kemudian, berdasarkan hasil evaluasi Kopertis Wilayah III, 6 (enam) jurusan yang tersebut memperoleh Status "Terdaftar" dari Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, melalui Surat Keputusan Nomor : 0507/1986.

1. Fakultas Teknik,

2. Fakultas Pertanian,

(11)

8

halaman halaman

Se

ja

ra

h

Pe

rk

em

ba

ng

an

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

Standar Mutu

Dalam rangka memenuhi tuntutan perkembangan pendidikan di masyarakat, dengan izin "Operasional" dari Kopertis Wilayah III Nomor:12/Kop.III/S.VI/86 tanggal 5 Juni 1986, pada tahun akademik 1986/1987 Fakultas Teknik membuka Jurusan Teknik Mesin dan Fakultas Pertanian membuka Jurusan Mekanisasi Pertanian. Selanjutnya pada tahun akademik 1987/1988, Fakultas Teknik membuka Jurusan Teknik Elektro. Memasuki tahun akademik 1988/1989 terjadi perkembangan baru di Universitas Mercu Buana. Berdasarkan usulan Ketua Yayasan Menara Bhakti dengan persetujuan Kopertis Wilayah III, Akademi Wiraswasta Dewantara dinyatakan bergabung ke dalam Universitas Mercu Buana. Pendidikan akademi tersebut menjadi Program D3 Manajemen Perusahaan di bawah Fakultas Ekonomi dengan Status "Terdaftar".

Tahun 1989, Jurusan Teknik Mesin memperoleh Status "Terdaftar", berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor : 0382/06/1989 tanggal 21 Juni 1989, demikian juga untuk Jurusan Mekanisasi Pertanian, tanggal 6 Agustus 1990 memperoleh Status "Terdaftar", dengan Surat Keputusan Mendikbud No. 0495/08/1990.

Upaya-upaya penting dan strategis guna meningkatkan kualitas akademik terus dilakukan.

Secara bertahap, sejalan dengan upaya itu Universitas Mercu Buana melengkapi berbagai sarana dan fasilitas pendidikannya.

Berkat kerja keras dan dedikasi yang sungguh-sungguh tersebut, menjelang Dies Natalis VI, pada tanggal 30 Mei 1991, berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor : 0286/05/1991, Universitas Mercu Buana memperoleh Status "Diakui", untuk :

yaitu Jurusan Teknik Sipil, Jurusan Teknik Arsitektur dan Jurusan Teknik Mesin.

yaitu Jurusan Sosial Ekonomi Pertanian (Agrobisnis), Jurusan Budidaya Pertanian (Agronomi) dan Jurusan Mekanisasi Pertanian.

yaitu Jurusan Manajemen, Jurusan Akuntansi dan Program D3 Manajemen Perusahaan.

Sementara itu, Jurusan Teknik Elektro juga sudah memperoleh Status "Terdaftar" berdasarkan Surat Keputusan Mendikbud No. 0132/03/1991 tanggal 21 Maret 1991.

1. Fakultas Teknik,

2. Fakultas Pertanian,

(12)

9

halaman halaman

Keberhasilan yang dicapai dalam pengembangan penyelenggaraan pendidikan semakin mendorong semangat segenap sivitas akademika untuk terus mengupayakan penyempurnaan pada setiap bidang kegiatan dengan melakukan koreksi, introspeksi dan mencari umpan balik guna lebih mengokohkan sistem penyelenggaraan pendidikan. Akhirnya, berkat kesungguhan tersebut serta bimbingan Kopertis Wilayah III, maka pada 28 April 1992 dengan Surat Keputusan Dirjen Dikti Nomor :

163/DIKTI/Kep/1992 seluruh jurusan di lingkungan Universitas Mercu Buana memperoleh Status "Disamakan".

Dalam mengantisipasi Surat Keputusan Mendikbud No. 0686/U/1991 yang mensyaratkan di setiap universitas minimal terdiri dari 3 Fakultas Eksakta dan 2 Fakultas Sosial, maka melalui berbagai persiapan yang didahului dengan studi kelayakan, Universitas Mercu Buana

mengembangkan fakultas dan jurusan baru. Maka pada tahun akademik 1994/1995 Universitas Mercu Buana telah mempunyai 5 (lima) fakultas dengan 13 (tiga belas) jurusan. Tahun akademik 2000/2001 telah dibuka Jurusan Teknik Industri di bawah Fakultas Teknologi Industri berdasarkan keputusan Dirjen Dikti Depdiknas RI No.290/DIKTI /Kep/2000 dengan Status “Terdaftar”.

Universitas Mercu Buana sejak tahun akademik 1997/1998, berdasarkan Surat Keputusan BAN (Badan Akreditasi Nasional) No. 001/BAN-PT/AK-1/VIII/1998 tanggal 11 Agustus 1998, serta No.

008/BAN-PT/AK-IV/VI/2000 khusus untuk Fakultas Ilmu Komunikasi dan Teknik Informatika, memperoleh status tambahan yaitu “Diakreditasi”, dan beberapa program studi telah mengalami perubahan status setelah di evaluasi pada tahun 2003 dan memperoleh “Akreditasi”.

Dengan upaya kerja keras, revisi, perbaikan kurikulum, dan mutu, civitas akademika, maka Universitas Mercu Buana pada tahun Akademik 2005/2006, untuk seluruh program studinya mendapatkan penilaian baru dari Badan Akreditasi Nasional. (terlampir di halaman berikutnya, Tabel Nilai Akreditasi untuk seluruh program studi).

Sejalan dengan perkembangan program studi diatas, saat ini Universitas Mercu Buana mempunyai 22.529 orang mahasiswa aktif pada semester genap tahun akademik 2013/2014. Sedangkan lulusan yang telah diwisuda sampai dengan tahun akademik 2012/2013 sebanyak 20.094 sarjana.

Jumlah tersebut terdiri dari 1.683 orang Sarjana Teknik Perencanaan dan Desain, 2.775 orang Sarjana Teknik, 699 orang Sarjana Pertanian, 897 orang Sarjana Ilmu Komputer, 7.800 orang Sarjana Ekonomi dan Bisnis, 2.369 orang Sarjana Ilmu Komunikasi serta 1.196 orang Lulusan Program D3 Manajemen Perusahaan dan 236 Program D3 Akuntansi. Jumlah Dosen Tetap saat ini sebanyak 456 orang, termasuk 4 orang Guru Besar, yang terdiri dari 44 orang berjenjang Strata-3 (S3), 343 orang berjenjang Strata-2 (S2) dan 69 orang berjenjang Strata-1 (S1). Sejak tahun 1995 dosen-dosen tetap diprogramkan untuk studi lanjut S2 dan S3, baik di dalam maupun di luar negeri seperti universitas di Amerika, Eropa, Australia, Jepang maupun negara ASEAN seperti Malaysia, Thailand, Filipina dan Singapura.

Se

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

Standar Mutu

Tabel Program Studi dan Nilai Akreditasi dari Badan Akreditasi Nasional

Terakreditasi Terakreditasi Proses Akreditasi Terakreditasi Proses Akreditasi

Teknik Sipil Teknik Arsitektur Desain Produk Desain Interior S1 Teknik Mesin Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Informatika Sistem Informasi Manajemen Perusahaan Akuntansi

Manajemen Akuntansi Ilmu Komunikasi Peminatan Broadcasting Peminatan Public Relations

Peminatan Marcomm and Advertising Peminatan Visual Communication Psikologi

Manajemen Ilmu Komunikasi Teknik Industri Teknik Elektro Akuntansi Profesi Akuntansi

Teknik Perencanaan dan Desain

Teknik

Ilmu Komputer

Ekonomi dan Bisnis

Program Diploma III

Ilmu Komunikasi

Psikologi

Program Pascasarjana

(13)

10

halaman halaman

Untuk memenuhi tuntutan dan perkembangan di masyarakat, maka sejak tahun akademik 2002/2003 Universitas Mercu Buana selalu

berupaya dan bekerja keras untuk menyesuaikan perkembangan di dunia pendidikan dengan menambah 2 (dua) Program Studi Diploma III baru (Diploma III Desain Interior dan Akuntansi). Diikuti setahun kemudian dengan penambahan Program Studi S-1 (Visual Communication). Pada tahun akademik 2005/2006 telah dibuka Program Studi baru Desain Grafis dan Multimedia S1 (dalam proses Akreditasi). dan setahun berikutnya dibuka Program Studi Desain Interior S1, kedua program studi terbaru tersebut berada dalam Fakultas Teknik Sipil dan

Perencanaan).Dalam upaya meningkatkan program studi di atas, pada awal tahun akademik 1999/2000 direncanakan pengembangan Program Pascasarjana di lingkungan Universitas Mercu Buana. Melalui Surat Keputusan Rektor Nomor : 01/083/A-SKep/V/2000, tanggal 9 Mei 2000 ditetapkan Pembentukan Program Pascasarjana Program Magister Manajemen. Dilandasi Surat Keputusan DIKTI Depdiknas Nomor : 30/DIKTI/KEP/2000, Program Magister Manajemen (MM)

diselenggarakan dengan Konsentrasi Manajemen Sumberdaya Manusia, Manajemen Keuangan, dan Manajemen Pemasaran.

Pada awalnya tahun akademik 2000/2001, mahasiswa program ini berasal dari PT. Angkasa Pura II, PT. Karakatau Steel, Kantor Kementrian Koperasi dan UKM, dan Departemen Agama, melalui program

kerjasama. Selain itu juga berasal dari dosen-dosen Universitas Mercu Buana dan masyarakat luas. Pada tahun pertama (tahun akademik 2000/2001) jumlah mahasiswa sebanyak 37 orang, tahun kedua 59 orang, dan tahun ketiga 81 orang. Sedangkan tahun keempat menurun menjadi 66 orang, dan tahun kelima hanya 38 orang. Namun demikian pada kelas khusus akhir minggu yang dibuka tahun kedua (tahun akademik 2001/2002) menunjukan kecenderungan yang terus meningkat. Angkatan I sejumlah 21 orang mahasiswa, angkatan II 79 orang, angkatan-III 87 orang, dan angkatan IV menjadi 164 orang.

Saat ini Program Magister Manajemen telah memperoleh Status Akreditasi "A" pada tahun 2011. Sampai dengan tahun akademik 2009/2010 jumlah mahasiswa program Magister Manajemen telah mencapai 1162 dan telah meluluskan 657 orang. Program Pascasarjana saat ini telah menambah 4 program studi lagi, yaitu program studi Magister Ilmu Komunikasi, Magister Teknik Industri, Magister Teknik Elektro dan Magister Akuntansi.

Se

ja

ra

h

Pe

rk

em

ba

ng

an

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

(14)

A

sa

s

da

n

Tu

ju

an

Pe

nd

id

ik

an

11

halaman halaman

Universitas Mercu Buana didirikan berdasarkan pada Pancasila dan UUD 1945 dan Tri Darma Perguruan Tinggi, dengan tujuan pendidikan untuk turut mencerdaskan kehidupan bangsa serta mendukung usaha pembangunan dalam mencapai kesejahteraan rakyat Indonesia. Universitas Mercu Buana menyelenggarakan sistem studi yang lebih berorientasi pada pengembangan sikap profesional, dengan

menggunakan kurikulum dan silabi sesuai dengan persyaratan

Departemen Pendidikan Nasional didukung dengan kegiatan penelitian dan praktek kerja nyata di berbagai perusahaan atau instansi perusahaan swasta.

Bertitik tolak dari tujuan pendidikan di atas, penyelenggaraan program pendidikan sarjana di Universitas Mercu Buana diarahkan untuk melahirkan lulusan yang memiliki kualifikasi sebagai berikut :

1.Berjiwa Pancasila dan memiliki integritas kepribadian yang tinggi. 2.Bersifat terbuka, tanggap terhadap pengetahuan dan teknologi maupun masalah yang dihadapi masyarakat, khususnya yang berkaitan dengan bidang keahliannya.

3.Mampu menerapkan ilmu pengetahuan dan keterampilan yang dimilikinya dalam kegiatan produktif dan pelayanan pada masyarakat.

4.Menguasai dasar-dasar ilmiah serta ilmu pengetahuan dan metodologi bidang keahliannya sehingga mampu menemukan, memahami, menjelaskan, dan merumuskan cara penyelesaian masalah yang ada dalam wawasan keahliannya.

5.Mampu mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta keterampilan bidang keahliannya.

Tujuan Umum

Tujuan Khusus

Program pendidikan yang diselenggarakan mempunyai tujuan melahirkan sarjana yang :

1.Mampu dan bersikap positif untuk secara mandiri mengembangkan ilmu yang telah dimilikinya dan menerapkannya secara bijaksana. 2.Memiliki kemampuan menalar yakni menganalisa dan mensintesa persoalan sesuai dengan bidang keahliannya.

3.Dapat bekerja dan diharapkan dapat membuka lapangan pekerjaan dalam bidang perencanaan, pelaksanaan, dan pengelolaan bidang teknik, pertanian, ekonomi, dan komunikasi berdasarkan konsep keilmuannya.

4.Mampu meningkatkan ketrampilan di lapangan pekerjaan. 5.Mempunyai bekal cukup untuk melanjutkan studi pada jenjang yang lebih tinggi.

Asas dan Tujuan

Pendidikan.

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

(15)

Su

su

na

n

O

rg

an

isa

si

12

halaman halaman

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

Standar Mutu

Pembina Yayasan Menara Bhakti

Ketua Umum : H. R. Probosutedjo

Wakil Ketua : Prof. Dr. H. Suharyadi, MS.

Sekretaris : Arimbi Nimpuno Probosutedjo, BFA.

Bendahara : Hj. Noek Bresina Soehardjo.

Anggota : Dra. Diniarti Pertiwi Probosutedjo

Drs. Poerwanto

Badan Pengurus Harian Yayasan Menara Bhakti

Ketua : Drs. H. Soehardjo Soebardi

Wakil Ketua : Drs. Tri Widodo

Sekretaris : Wahyudi Hardjowiyatmo

Bendahara : Dr. Dewi A. Faisol, ME, Ak.

Anggota : Septanto Probosutedjo

Rindang Sari Kurniawati, MA Nurani Pudjiastuti Widianto, Dipl.FM

Pimpinan Universitas Mercu Buana

Rektor : Dr. Arissetyanto Nugroho, MM.

Wakil Rektor Bidang Akademik

dan Kemahasiswaan : Dana Santoso, M. Eng. Sc, Ph.D

Wakil Rektor Perencanaan dan

Pengembangan Sumber Daya : Dr. Purwanto SK, M.Si.

Direktur Akademik : Dana Santoso, M. Eng. Sc, Ph.D

Direktur Kemahasiswaan : Endi Rekarti, SE, ME.

Direktur Pemasaran PKK : Ir. Yenon Orsa, MT.

Direktur Keuangan dan

Pjs. Direktur Pemasaran Reguler : Dr. Purwanto SK, M.Si.

Direktur Sumber Daya : Dra. Yuli Harwani, MM.

Pjs. Direktur Teknologi Informasi : Mujiono Sadikin, ST. MT. Pjs. Direktur Pengembangan

dan Kerjasama : Dr. Arissetyanto Nugroho, MM.

Direktur Otoritas Cibubur : Ir. Henny Gambiro, M.Si.

Program Pascasarjana

Direktur : Prof. Dr. Didik J. Rachbini.

Wakil Direktur : Prof. Dr. Ngadino Surip, MS..

Kaprodi Magister Manajemen : Dr. Augustina Kurniasih, ME. Sekprodi Magister Manajemen : Drs. Wawan Purwanto, SE. MM. Sekprodi Magister Manajemen 2 : Priyono, SE. MM.

Kaprodi Magister Akuntansi : Dr. Yudhi Herliansyah, M.Si. Sekprodi Magister Akuntansi : Fitri Indriawati, SE. M.Si. Kaprodi Magister Komunikasi : Dr. Nur Kholisoh, M.Si.

Sekprodi Magister Komunikasi : Juwono Tri Atmodjo, S.Sos.M.Si. Kaprodi Magister Tek. Industri : Dr. Lien Herliani Kusumah, MT. Sekprodi Magister Tek. Industri : Ir. Hardianto Iridiastadi, Ph.D Kaprodi Magister Teknik elektro : Dr. Ing. Mudrik Alaydrus. Pjs. Sekprodi Magister T. Elektro : Dian Widi Astuti, ST. MT.

(16)

Su

halaman halaman

13

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

Standar Mutu

Fakultas Teknik Perencanaan dan Desain

Fakultas Ilmu Komputer

Fakultas Teknik

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Dekan : Ir. Edi Muladi, M.Si. Wakil Dekan : Ir. Tin Budi Utami, MT. Kaprodi Teknik Sipil : Ir. Mawardi Amin, MT. Pjs. Sekprodi Teknik Sipil : Acep Hidayat, ST. MT. Kaprodi Teknik Arsitektur : Ir. Joni Hardi, MT.

Sekprodi Teknik Arsitektur : Danto Sukmajati, ST, M.Sc. Pjs. Kaprodi Desain Interior D-III : Rr. Candrarezky Permatasari, M.Ds. Pjs. Kaprodi Desain Produk : Hady Soedarwanto, ST. M.Ds. Pjs. Sekprodi Desain Produk I : Zulfikar Sya'ban, S.Pd. Pjs. Sekprodi Desain Produk II : Lukman Arief, S.Ds., M.Sn. Sekprodi FTPD Kampus D : Sunarwati, S.Sn., M.Si.

Dekan : Dr. Bambang Hariyanto, MT. Wakil Dekan : Drs. Achmad Kodar, MT. Pjs. Kaprodi Teknik Informatika : Tri Daryanto, ST. MT.

Pjs. Sekprodi Teknik Informatika : Sabar Rudiarto, S.Kom. M.Kom Kaprodi Sistem Informasi : Nur Ani, ST. MMSI.

Pjs. Sekprodi Sistem Informasi : Bagus Priambodo, ST. M.TI Sekprodi Kampus D : Yustika Erliani, S.Kom. M.M.

Pjs. Dekan : Dana Santoso, M. Eng. Sc, Ph.D. Wakil Dekan : Dr. Andi Adriansyah. M. Eng. Pjs. Kaprodi Teknik Mesin : Prof. Dr. Candrasah Soekardi Sekprodi Teknik Mesin : Imam Hidayat, ST. MT. Kaprodi Teknik Elektro : Yudhi Gunardi, ST. MT. Pjs. Sekprodi Teknik Elektro : Fina Supegina, ST. MT. Kaprodi Teknik Industri : Muhammad Kholil, ST. MT. Pjs. Sekprodi Teknik Industri : Reza Taruna Suhada, ST. MT. Sekprodi Kampus D : Alfa Firdaus, S.T. M.T.

Dekan : Prof. Dr. Wiwik Utami, Ak. MS. Wakil Dekan : Arief Bowo Prayoga K., SE. MM. Kaprodi S1 Man. Perusahaan : Dr. Rina Astini, MM

Sekprodi S1 Man. Perusahaan I : Luna Haningsih, SE. ME. Sekprodi S1 Man. Perusahaan II : Hesti Maheswari, SE. M.Si. Kaprodi S1 Akuntansi : Dr. Harnovinsah, M.Si Sekprodi S1 Akuntansi I : Dra. Nurlis, Ak. M.Si. Sekprodi S1 Akuntansi II : Diah Iskandar, SE. M.Si. Kaprodi D-3 Man. Perusahaan : Tri Wahyono, SE., MM. Kaprodi D-3 Akuntansi : Sri Rahayu, SE., M.Si. Sekprodi Akuntansi Kampus D : Nengzih, S.E. Ak. M.Si. Sekprodi Manajemen Kampus D : Hirdinis, S.E. MM.

Fakultas Psikologi

Fakultas Ilmu Komunikasi

Pelaksana Administratif

Unsur Penunjang

Dekan : Dr. AA. Anwar Prabu, M.Si. Pjs. Wakil Dekan : Drs. S. Slamet Sulistiyono, M.Si Pjs. Kaprodi Psikologi : Dr. Muhammad Iqbal, M.Si Pjs. Sekprodi Psikologi : Ainul Mardiah, S.Psi. M.Sc. Sekprodi Psikologi Kampus D : Laila Meiliyandre Indah W., Ph.D.

Dekan : Dr. Agustina Zubair, M.Si. Wakil Dekan : Drs. A. Rachman H.I, M.Si. Kaprodi Ilmu Komunikasi : Dr. Ahmad Mulyana, M.Si. Kabid. Penyiaran : Feni Fasta, SE., M.Si.

Pjs. Sekbid. Penyiaran I : Rizki Briandana, S.Sos., M.Kom. Pjs. Sekbid. Penyiaran II : Afdal Makkuraga Putra, S.Sos. M.Si. Pjs. Kabid Humas : Suryaning Hayati, SE. MM.

Pjs. Sekbid Humas I : Novi Erlita, S.Sos. MA. Pjs. Sekbid Humas II : Marwan Mahmudi, M.Si. Kabid Periklanan : Dra. Yoyoh Hereyah, M.Si. Sekbid Periklanan : Ira Purwitasari. M.Ikom. Kabid Komunikasi Visual : Dr. Ahmad Mulyana, M.Si. Sekbid Komunikasi Visual : Dadan Iskandar, M.Si. Sekprodi Kampus D : Dicky Andika, S.Sos. M.Si.

Ketua SPMI / Dewan Mutu : Ir. Desiana Vidayanti, MT KaBiro Sekret. Universitas & Humas : Irmulan Sati T., SH. M.Si. KaBiro Manaj. Ged dan Prasarana : Trival Apriadi, SE. MM. KaBiro Admin Keuangan : Warto, SE. MM.

KaBiro Sumber Daya Manusia : Caturida Meiwanto D., SE. M.Ak. KaBiro Administrasi Akademik : Dr. Suharno, S.Kom. MM. KaBiro Keg Mhsiswa & Prog Unggulan : Ir. Zainal Arifin, MT. KaBiro Pemb. Karakter & Nalar Mhs : Daru Asih, SE. M.Si. KaBiro Pengelola Fas Kmps Menteng : Ir. Asep Noorsapto, M.Si. KaBiro Seleksi dan Penerimaan Mhs. : Ir. Herry Agung Prabowo, M.Sc. KaBiro Administrasi Umum PKK : Ir. Eddy S. Tumenggung, MM.

KaPus Pengabdian Masyarakat : Dr. Tjiptogoro Dinarjo Soehari KaPus Penelitian : Dr. Anik Herminingsih, M.Si. Kepala UPT Perpustakaan : Drs. Budiantoro, MA KePus Operasional & Support SI : M. Rifki, S.Kom. M.Kom. Pjs. Kapus Pengkajian Solusi SI : Mujiono Sadikin, ST. MT. KaPus Pengembangan Solusi SI : Arif Rifa’i Dwiyanto, ST. KaPus Bahan Ajar & eLearning : Ir. Primi Artiningrum, M.Arch. KaPus Pengembangan Institusi : Heri Budiyato, S.Sos. M.Si. KaPus Operasional Perkuliahan : Magito, SE. MM.

KaPus Kewirausahaan : Ir. Suprapto, M.Si.

(17)

halaman halaman

Pim

pin

an

U

niv

er

sit

as

14

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

Standar Mutu

Ir. Yenon Orsa, MT.

Direktur Pemasaran PKK

Dr. Purwanto SK, M.Si.

Direktur Keuangan

Pjs. Direktur Pemasaran Reguler

Dr. AA. Anwar Prabu, M.Si.

Dekan Fakultas Psikologi

Dra. Yuli Harwani, MM.

Direktur Sumber Daya Endi Rekarti, SE, ME.Direktur Kemahasiswaan

Prof. Dr. Didik J. Rachbini

Direktur Program Pascasarjana

Dr. Bambang Hariyanto, MT.

Dekan Fakultas Ilmu Komputer

Ir. Henny Gambiro, M.Si.

Direktur Otoritas Cibubur

Rektor Universitas Mercu Buana

Dr. Arissetyanto Nugroho, MM. Wakil Rektor

Akademik dan Kemahasiswaan

Dana Santoso, M. Eng, Sc, Ph.D

Dana Santoso, M.Eng, Sc, Ph.D

Direktur Akademik Pjs. Dekan Fakultas Teknik

Dr. Purwanto SK, M.Si

Wakil Rektor Perencanaan dan

Pengembangan Sumber Daya

H. Probosutedjo

Ketua Yayasan Menara Bhakti Drs. H. Soehardjo SoebardiKetua BPH Yayasan Menara Bhakti

Ir. Desiana Vidayanti, MT.

Ketua SPMI / Dewan Mutu

Mujiono Sadikin, ST. MT.

Pjs. Direktur Teknologi Informasi

Dr. Arissetyanto Nugroho, MM.

Pjs. Direktur Pengembangan dan Kerjasama

Prof. Dr. Wiwik Utami, Ak. MS.

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Dr. Agustina Zubair, M.Si.

Dekan Fakultas Ilmu Komunikasi

Ir. Edi Muladi, M.Si.

(18)

St

an

da

r M

ut

u

A

ka

de

m

ik

halaman halaman

Calon mahasiswa berhak memperoleh informasi akademik sejelas- jelasnya sebelum mendaftar menjadi mahasiswa.

Mahasiswa baru berhak memperoleh informasi mengenai standar dan regulasi akademik.

Mahasiswa berhak memperoleh saran dan arahan akademik dari masing-masing Jurusan/Program Studi, atau Fakultas masing-masing. Mahasiswa berhak memperoleh perkuliahan dengan materi yang

up-to-date, metode pembelajaran yang modern, serta bimbingan dosen dengan kualifikasi memadai.

Mahasiswa berhak memperoleh jadual kuliah 1 (satu) minggu sebelum kuliah perdana semester berlangsung.

Mahasiswa berhak memperoleh Kartu Studi dan Ujian 3 (tiga) minggu setelah masa batal KRS.

Mahasiswa berhak memperoleh Modul Kuliah untuk setiap mata kuliah dengan jumlah halaman minimal 70 halaman.

Mahasiswa berhak menerima perkuliahan sebanyak 14 kali per semester dengan durasi sesuai jumlah SKS.

Mahasiswa berhak mendapatkan beban studi maksimal 12 Sks. Jika mengambil waktu kuliah Sabtu dan Minggu.

Mahasiswa berhak menambah beban studi 12 SKS jika bersedia untuk mengikuti waktu kuliah Senin s/d Jumat jam 18.30 – 21.00 WIB. Mahasiswa berhak memperoleh Daftar Hasil Studi sesuai jadwal

kalender akademik.

Mahasiswa berhak mengetahui rincian nilai ujian UTS maupun UAS ke masing-masing dosen pengajar.

Mahasiswa berhak memperoleh kesempatan mengikuti Ujian Susulan jika berhalangan mengikuti UTS atau UAS karena sebab sebab darurat.

Mahasiswa berhak memperoleh arahan dan bimbingan Tugas Akhir minimal 5 (lima) kali tatap muka dari seorang dosen pembimbing.

Standar Mutu Akademik.

15

Daftar Isi Sambutan

Visi Misi

Filosofi Visual

Kalender Akademik

Sejarah Perkembangan

Asas dan Tujuan

Susunan Organisasi

(19)

K

ur

ik

ulu

m

Pr

og

ra

m

St

ud

i

halaman halaman

Kurikulum Program Studi.

16

(20)

halaman halaman

D

Daftar Isi FDSK

Program Studi Desain Produk.

Persepsi Bentuk Menggambar Bentuk Dasar-dasar Desain I Pancasila

Kaidah Rancang Bangun Komputer Desain 2 Dimensi Pendidikan Agama Islam Aplikasi Komputer

Jumlah

Kewarganegaraan Menggambar Teknik Tipografi Aplikatif Teknik Presentasi Dasar-dasar Desain II

Teori Dasar dan Praktik Fotografi Komputer Desain 3 Dimensi

Jumlah

Etik UMB Bahasa Inggris I Fotografi Aplikatif Metode Produksi Grafika Metodologi Desain Studio Desain I

Jumlah

Folklore

Bahasa Inggris II Kewirausahaan I Studio Desain II

Manajemen Studio Desain Animasi

Jumlah Semester I

Semester II

Semester III

Semester IV

(21)

D

halaman halaman

18

Semester V

Semester VI

Semester VII

Semester VIII

Sejarah Desain

Teknologi Multimedia (Pilihan) Studio Desain III

Komik (Pilihan) Audio Visual

Teknik Etsa Dan Cungkil (Pilihan) Kewirausahaan II/Bahasa Inggris III Desain Web (Pilihan)

Digital Imaging (Pilihan)

Jumlah

Eksplorasi Grafika

Kewirausahaan III/Bahasa Inggris IV Teknik Sablon (Pilihan)

Produksi Audio (Pilihan) Kerja Praktek

Motion Graphic (Pilihan) Studio Desain IV Desain Games (Pilihan) Anatomi Buku (Pilihan)

Jumlah

Des. Prototype & Modelling (Pilihan) Bahasa Indonesia

Video Art (Pilihan) Desain Batik (Pilihan) Marketing

Riset Desain

Aplikasi Games Online (Pilihan)

Jumlah

Tugas Akhir

Jumlah

(22)

19

halaman halaman

D

Program Studi

Desain Komunikasi Visual

Desain Elementer I Apresiasi Bentuk & Ruang Bahasa Inggris I

Aplikasi Komputer Apresiasi Seni dan Desain Gambar Bentuk I

Pendidikan Agama Islam

Jumlah

Desain Elementer II Gambar Bentuk II Bahasa Inggris II Persepsi Visual Tipografi Sejarah Desain Pancasila

Jumlah

Metodologi Desain

Studio Desain Komunikasi Visual I Bahasa Inggris III

Ilustrasi

Kewarganegaraan Tipografi Aplikatif Kewirausahaan I

Jumlah Semester I

Semester II

Semester III

6

Studio Desain Komunikasi Visual II Ergodesain Visual

Computer-generated Imagery (CGI) I Kewirausahaan II/Bahasa Inggris IV Etik UMB

Jumlah

Fotografi

Computer-generated Imagery (CGI) II Studio Desain Komunikasi Visual 3 Percetakan Grafis & Kemasan Kewirausahaan III (Pilihan)

Tata Bahasa & Teknis Penulisan Ilmiah Desain & Gaya Hidup

Jumlah

Kerja Praktek

Desain Asesoris Interior Komik & Kartun Videografi Desain Fashion Desain Batik Audio Visual

Studio Desain Komunikasi Visual IV Fotografi Aplikatif

Metodologi Riset

Jumlah

Riset Desain Manajemen Desain Marketing

Tinjauan Desain Desain Nusantara

Jumlah

Tugas Akhir

Jumlah

Semester IV

Semester V

Semester VI

Semester VII

Semester VIII

23018

(23)

20

halaman halaman

Te

kn

ik

Sip

il

Program Studi Teknik Sipil.

Aplikasi Komputer Perpetaan dan SIG (P) Statika

Pendidikan Agama Islam Matematika I

Fisika Dasar

Jumlah

Matematika II Kewarganegaraan

Menggambar/ Rekayasa Struktur Statistika dan Probabilitas Mekanika Bahan

Mekanika Tanah I Pancasila

Jumlah

Etik UMB Matematika III

Teknologi Bahan Konstruksi (TB) Mekanika Tanah II (P)

Perencanaan Geometrik Jalan (TB) Bahasa Inggris I

Pemrograman Komputer

Jumlah

Perencanaan Perkerasan Jalan (p) Analisa Struktur I

Kewirausahaan I

Mekanika Fluida Dan Hidrolika Struktur Baja I

Rekayasa Pondasi I Bahasa Inggris II

Jumlah Semester I

Semester II

Semester III

Semester IV

90001

(24)

21

halaman halaman

Te

kn

ik

Sip

il

Struktur Baja II

Kewirausahaan II/Bahasa Inggris III Struktur Beton I

Metode Pelaksanaan Dan Alat Berat Rekayasa Hidrologi (TB)

Rekayasa Pondasi II Analisa Struktur II

Jumlah

Struktur Beton II Struktur Kayu

Manajemen Konstruksi

Dinamika Struktur & Gempa (Pilihan) Kewirausahaan III/Bahasa Inggris IV Irigasi dan Bangunan Air

Struktur Kayu (TB) Rekayasa Transportasi

Jumlah

Rekayasa Lingkungan Beton Prategang (Pilihan)

Perenc. Dan Pengendalian Proyek Manajemen Komunikasi Proyek Studio Perancangan I (TB) Sistem Angkutan Umum (Pilihan) Rekayasa Ekonomi (Pilihan) Estimasi Biaya Proyek

Sistem Manajemen Mutu Konstruksi Bahasa Indonesia

Lapangan Terbang (Pilihan)

Jumlah Semester V

Semester VI

Semester VII

3

Perenc. Sumber Daya Air (Pilihan) Aspek Hukum Dalam Pembangunan Perencanaan Permukiman

Man. Pengadaan Proyek Kontruksi Studio Perancangan II

Metoda Perbaikan Tanah (Pilihan) Kerja Praktik

Jalan Rel (Pilihan)

Aplikasi Software Teknik Sipil (Pilihan) Manajemen Risiko Proyek Kontruksi Pelabuhan (Pilihan)

Prasarana Transportasi (Pilihan)

Jumlah

Tugas Akhir

Metodologi Penelitian

Jumlah Semester VIII

Semester IX

3

(25)

22

halaman halaman

Te

Program Studi

Teknik Arsitektur.

Pendidikan Agama Islam Aplikasi Komputer

Prinsip Struktur dan Konstruksi Pancasila

Menggambar Arsitektur Perancangan Arsitektur Dasar

Jumlah

Estetika Bentuk Arsitektur Kewarganegaraan

Tapak dan Lingkungan Sejarah Arsitektur Dunia Perancangan Arsitektur I Struktur dan Konstruksi I

Jumlah

Etik UMB

Struktur Dan Konstruksi II Fisika Bangunan

Perancangan Arsitektur II Bahasa Inggris I

Arsitektur Vernakular Indonesia

Jumlah

Struktur Dan Konstruksi III Perancangan Arsitektur III Perencanaan Permukiman Kewirausahaan I

Bahasa Inggris II

Jumlah Semester I

Semester II

Semester III

Semester IV

2

Teknologi Bangunan Bentang Lebar Perancangan Arsitektur IV

Kewirausahaan II/Bahasa Inggris III Manajemen Konstruksi

Arsitektur Kota

Jumlah

Teknologi Bangunan Bertingkat Tinggi Konservasi Dalam Arsitektur (Pilihan) Perencanaan Biaya Konstruksi Bahasa Indonesia

Perancangan Arsitektur V

Kewirausahaan III/Bahasa Inggris IV Metode Penelitian Arsitektur Arsitektur Islam (Pilihan)

Jumlah

Estate Management Seminar Arsitektur Peremajaan Kota

Arsitektur Dan Pariwisata Arsitektur Perilaku Arsitektur Hemat Energi Arsitektur Tropis (Pilihan) Teknologi Sistem Bangunan Feng Shui

Perancangan Arsitektur VI

Jumlah

Aspek Hukum Dan Etika Profesi Perancangan Arsitektur Akhir Praktik Profesi

Jumlah Semester V

Semester VI

Semester VII

Semester VIII

12020

(26)

23

halaman halaman

Program Studi Teknik Mesin.

Te

kn

ik

M

es

in

Matematika Dasar Pendidikan Agama Islam Fisika + Praktikum Pancasila

Proses Produksi + Praktikum Aplikasi Komputer

Bahasa Inggris I

Jumlah

Statika Struktur SAP Fundamental Gambar Teknik (studio) Termodinamika

Computer Aided Design (CAD) + (P) Kewarganegaraan

Kalkulus

Bahasa Inggris II

Jumlah Semester I

Semester II

3 2 3 2 3 3 3

3 3 3 3 3 2 3 3

19

23

13001 90002 13002 90037 82005 90001 90006

13016 82012 13071 13053 13015 90003 90013

90007 Daftar Isi

FDSK

FT

Fasilkom

FEB

Fikom

(27)

24

halaman halaman

Te

Elemen Mesin Utilitas Indsutri Kimia Industri Mekanika Fluida Konversi Energi Material Teknik Etik UMB

Jumlah

Energi Terbarukan Pemrograman Komputer Kewirausahaan I

Statistik Gambar Mesin

Bahasa Indonesia + Tata Tulis Ilmiah Praktikum Fenomena Dasar Kapita Selekta

Jumlah

Pengukuran Teknik Kinematika Dinamika Elektronika dan Motor Listrik Perpindahan Panas

Kewirausahaan II/Bahasa Inggris III Teknik Lingkungan

Perawatan Mesin

Jumlah Semester III

Semester IV

Semester V

13055

Teknik Pendingin

Pneumatik Hidrolik + Praktikum Getaran Mekanis

Audit Energi

Metodologi Penelitian Bahan Bakar dan Pelumas HVAC

Konstruksi Mesin

Jumlah

Hukum Perizinan Usaha dan HAKI Praktikum Konversi Energi Perancangan Produk Bahasa Inggris IV CNC + Prak. Simulasi Teknik Otomotif

Sistem Mekanikal Gedung

Jumlah

Tugas Akhir Kerja Praktek

Mesin Pemindahan Bahan Termodinamika Terapan Teknik Pempipaan

Jumlah Semester VI

Semester VII

Semester VIII

13068

(28)

25

halaman halaman

Program Studi Teknik Elektro.

Te

kn

ik

Ele

kt

ro

Pendidikan Agama Islam Prak. Rangkaian Listrik I

Prakt. Pengukuran Besaran Listrik Aplikasi Komputer

Rangkaian Listrik I Matematika I Pancasila Fisika I

Pengukuran Besaran Listrik

Jumlah

Rangkaian Listrik II Bahasa Indonesia Kewarganegaraan Prak. Dasar Elektronika Matematika II

Dasar Elektronika Fisika II

Pemrograman Komputer I

Jumlah

Prak. Dasar Sistem Kontrol Menggambar Teknik Elektro Dasar Sistem Kontrol Matematika III Bahasa Inggris I Sistem Linear

Pemrograman Komputer II Etik UMB

Jumlah Semester I

Semester II

Semester III

2 1 1 3 3 3 2 3 3

3 2 2 1 3 3 3 3

1 3 3 3 3 3 3 2

21

20

21

90002 14005 14013 90001 14004 14002 90037 14001 14051

14009 90008 90003 14011 14006 14052 14008 14007

14028 14049 14053 14014 90006 14024 14015 90004

Daftar Isi FDSK

FT

Fasilkom

FEB

Fikom

(29)

26

halaman halaman

Prak. Dasar Konversi Energi Listrik Bahasa Inggris II

Teknik Digital Matematika IV Dasar Telekomunikasi Medan Elektromagnetik Prak. Dasar Telekomunikasi Dasar Konversi Energi Listrik Kewirausahaan I

Jumlah

Sistem Tenaga Listrik Saluran Transmisi

Peranc. Berbasis Mikroprosesor Rekayasa Trafik

Perancangan Sistem Digital Manajemen Teknik

Kewirausahaan II/Bahasa Inggris III

Jumlah

Kewirausahaan III/Bahasa Inggris IV Sistem Cerdas

Antena dan Propagasi Mesin Arus Bolak Balik

Teknik Instalasi dan Audit Energi Elektronika Telekomunikasi

Jumlah Semester IV

Semester V

Semester VI

14026

Jaringan Komputer Pengolahan Sinyal Digital Mekatronika

Telekomunikasi Analog dan Digital Mesin Arus Searah & Transformator

Jumlah

Kerja Praktek Tugas Akhir

Metodologi Penelitian

Jumlah Semester VII

Semester VIII

14042

(30)

27

halaman halaman

Te

Kurikulum Teknik Industri.

Fisika Dasar Aplikasi Komputer Pancasila

Pendidikan Agama Islam Kalkulus

Kimia & Peng. Lingkungan Industri Kalkulus

Pengantar Teknik Industri

Jumlah

Matematika Teknik

TTL dan Elektronika Industri Kewarganegaraan

Pengetahuan Bahan Teknik Menggambar Teknik dan Auto Cad Fisika Industri

Pengantar Ekonomi

Jumlah

Tata Tulis Karya Ilmiah Tata Hitung Ongkos Bahasa Inggris I Mekanika Teknik Etik UMB

Teori Probabilitas Proses Produksi

Jumlah

Kewirausahaan I Bahasa Inggris II Optimisasi Statistik Industri

Perancangan Organisasi (SDM) Psikologi Industri

Perancangan Informasi Industri

Jumlah Semester I

Semester II

Semester III

Semester IV

3

(31)

28

halaman halaman

Te

ISO 50001 dan ISO 14000 Audit Energi

Analisa Kelayakan Pabrik

Peranc dan Manj.perusahaan Industri Energi Baru dan Terbarukan

Ekonomi Energi Tugas Akhir Six Sigma Jumlah

Semester V

16083

Perenc. dan Pengendalian Produksi Pengend. dan Penjaminan Kualitas Supply Chain Management

Metode Stokastik

Manajemen Proyek Industri Manajemen Energi

Kewirausahaan II/Bahasa Inggris III

Jumlah

Ekonomi Teknik

Peranc. & Aplikasi Sis. Teknik Industri I Analisis Produktivitas

Analisa dan Perancangan Kerja Sistem Manajemen Kualitas dan ISO Peranc. dan Pengembangan Produk Kewirausahaan III/Bahasa Inggris IV Analisa Keputusan

Peranc.sist.keandalan&pemeliharaan

Jumlah

Metodologi Penelitian Teknik Perancangan Tata Letak Fasilitas Ergonomi

Peranc & Aplikasi Sis. Teknik Industri II Kerja Praktek

Manajemen Pemasaran Industri Strategi Teknologi

Pemodelan dan Simulasi Sist. Industri Perancangan Lean Manufacturing

Jumlah Semester V

Semester VI

Semester VII

3

(32)

29

halaman halaman

Te

Program Studi

Teknik Informatika.

Kewirausahaan I Bahasa Indonesia Bahasa Inggris II

Pemrograman Web Enterprise (Lab) Mobile Programming

Pemrog. Berorientasi Objek(Lab) Analisa Berorientasi Objek Sistem Jaringan

Jumlah Semester IV

2

Aplikasi Komputer Pancasila

Matematika Dasar Dasar Pemrograman Logika Matematika Pendidikan Agama Islam Kewarganegaraan

Jumlah

Kalkulus

Arsitektur dan Organisasi Komputer Matematika Diskrit

Pemprog. Algo. & Struktur Data (Lab) Matriks dan Aljabar Linear

Algoritma dan Struktur Data

Jumlah

Bahasa Inggris I

Komputer dan Masyarakat Etik UMB

Sistem Basis Data Basis Data

Teknologi Pusat Data Pemrograman Web (Lab)

Jumlah Semester I

Semester II

Semester III

90001

(33)

30

halaman halaman

Te

Perancangan Data Center (Pilihan) Metodologi Penelitian Tek. Informasi Pemodelan 2D / 3D

Kerja Praktek

Jumlah

Tugas Akhir

Jumlah Semester VIII

Semester IX

3

Pemprog. Berorientasi Objek (Lab) Pemprog. Sistem Basis Data dan SQL Perancangan Basis Data

Kriptografi

Statistika dan Probabilitas Sistem Operasi

Pengolahan Citra

Pengantar Cloud Computing (Pilihan) Komputer Grafik

Jumlah

Model dan Simulasi Machine Learning (Pilihan) Pemrograman Jaringan Rekayasa Perangkat Lunak

Kewirausahaan II/Bahasa Inggris III Audit SI/TI

Manajemen Proyek Perangkat Lunak Dasar Router (Lab)

Sistem Multimedia

Jumlah

Kewirausahaan III/Bahasa Inggris IV Pemrograman Robotik (Pilihan) Keamanan Jaringan

Pemrograman Visual Client Server Interaksi Manusia dan Komputer Tata Kelola IT (Pilihan)

Manajemen Pusat Data (Pilihan)

Jumlah Semester V

Semester VI

Semester VII

87041

(34)

31

halaman halaman

Sis

te

m

In

fo

rm

as

i

Program Studi Sistem Informasi.

Pengantar Akuntansi Dasar Pemrograman Matematika Dasar Aplikasi Komputer

Pengantar Manajemen Dan Bisnis Logika Matematika

Jumlah

Kewarganegaraan Pancasila

Algoritma dan Struktur Data Pendidikan Agama Islam Statistika dan Probabilitas Basis Data

Sistem Jaringan

Jumlah

Perancangan Basis Data Etik UMB

Konsep Sistem Informasi Bahasa Inggris I

Kewirausahaan I

Pemprog. Algo. & Struktur Data (Lab) Rekayasa Perangkat Lunak

Jumlah Semester I

Semester II

Semester III

18001 87001 87005 90001 18002 87004

90003 90037 87031 90002 87006 87010 87038

18033 90004 18005 90006 90029 87042 87011

3 3 3 3 3 3

2 2 3 2 3 3 3

3 2 3 3 2 3 3

18

18

19

Daftar Isi FDSK

FT

Fasilkom

FEB

Fikom

(35)

32

halaman halaman

Sis

Semester IV

Semester V

Semester VI

Sistem Informasi Manajemen Bahasa Inggris II

Sistem Operasi

Analisa dan Peranc.sistem Informasi Teknologi Pusat Data

Pemrograman Web (Lab)

Jumlah

Kewirausahaan II/Bahasa Inggris III Analisa Berorientasi Objek

Pemprog. Sistem Basis Data dan SQL Komputer dan Masyarakat

Manajemen Pusat Data Bahasa Indonesia

Pemrograman Web Enterprise (Lab)

Jumlah

Kewirausahaan III/Bahasa Inggris IV Konsep Portal & Manajemen Konten Pemprog. Berorientasi Objek (Lab) Pemodelan Proses Bisnis

Testing dan Implementasi SI Komunikasi dan Etika Profesi

Jumlah

Metodologi Penelitian Tek. Informasi Sistem Pengambilan Keputusan Arsitektur E-business

Manajemen Proyek SI Enterprise Resource Planning Pemrograman Visual Client Server

Jumlah

Analisa Perancangan E-business Data Warehouse & Data Mining Tugas Akhir

Mobile E-commerce (Lab) Proyek Pengembangan SI

Jumlah Pilihan e-Business

Pilihan Business Intelligence

87018

(36)

33

halaman halaman

M

an

aje

m

en

Program Studi Manajemen

Pengantar Ekonomi Mikro Aplikasi Komputer Pengantar Bisnis Etik UMB

Matematika Bisnis Pengantar Akuntansi Pendidikan Agama Islam

Jumlah

Komunikasi Bisnis Bahasa Inggris I Pengantar Manajemen

Praktikum Pengantar Akuntansi Pengantar Ekonomi Makro Pancasila

Kewarganegaraan

Jumlah

Sistem Informasi Manajemen Bahasa Inggris II

Kewirausahaan I Manajemen Pemasaran Manajemen Keuangan Perpajakan

Bahasa Indonesia

Jumlah Semester I

Semester II

Semester III

3 3 3 2 3 3 2

3 3 3 3 3 2 2

3 3 2 3 3 3 2

19

19

19

31069 90001 84014 90004 84006 84038 90002

84036 90006 84019 84085 31070 90037 90003

84012 90007 90029 84009 84008 31052

90008 Daftar Isi

FDSK

FT

Fasilkom

FEB

Fikom

(37)

34

halaman halaman

M

an

aje

m

en

Kewirausahaan II/

Manajemen Sumber Daya Manusia Akuntansi Biaya

Salesmanship

Manajemen Operasional

Penganggaran Perusahaan + Prak.

Jumlah

Bisnis Internasional Akuntansi Manajemen Perilaku Organisasi Bahasa Inggris IV Perekonomian Indonesia Studi Kelayakan Bisnis

Jumlah

Statistik Bisnis Perpajakan II SAP Fundamental Praktikum Perpajakan Etika dan Hukum Bisnis Manajemen Logistik Pengantar Akuntansi II

Prak.perenc. & Pengembangan SDM Produk dan Merk

Analisa Laporan Keuangan

Manajemen Keuangan Internasional Manajemen Strategik

Manajemen Perubahan Manajemen Perbankan Manajemen Syariah

Jumlah

Bahasa Inggris III

Semester IV

Semester V

Semester VI

2

Pemasaran Internasional Psikologi SDM

Manajemen Proyek Metode Penelitian Bisnis Komunikasi Pemasaran Total Quality Management Praktikum Manajemen Investasi Manajemen Rantai Pasokan Profesi Pasar Modal

Manajemen Persediaan Praktikum Perilaku Konsumen Praktikum Statistika Bisnis

Praktikum Total Quality Management Perilaku Konsumen

Manajemen Investasi Manajemen Kompensasi Praktikum Kompensasi

Perencanaan & Pengembangan SDM Prak.perenc. & Pengembangan SDM Manajemen Resiko Bisnis

Jumlah

Pengambilan Keputusan Managerial Skripsi

Perbankan Syariah

Jumlah Semester VII

Semester VII

31013

(38)

35

halaman halaman

A

ku

nt

an

si

Program Studi Akuntansi.

Semester I

Semester II

Semester III

Kewarganegaraan Pengantar Akuntansi I Bahasa Inggris I Pengantar Bisnis Aplikasi Komputer Pendidikan Agama Islam Matematika Bisnis

Jumlah

Akuntansi Biaya Ekonomika Kewirausahaan I Pengantar Akuntansi II Bahasa Inggris II Pancasila

Perekonomian Indonesia

Jumlah

Praktikum Akuntansi

Sistem Informasi Manajemen Statistik Bisnis

Akuntansi Manajemen Akuntansi Sektor Publik

Akuntansi Keuangan Menengah I

Jumlah

90003 84043 90006 84014 90001 90002 84006

84031 84024 90029 84051 90007 90037 84041

84080 84012 84002 84033 84059 84053

2 3 3 3 3 2 3

3 3 2 3 3 2 3

3 3 3 3 3 3

19

19

18

Daftar Isi FDSK

FT

Fasilkom

FEB

Fikom

(39)

36

halaman halaman

A

ku

nt

an

si

Perpajakan I

Akuntansi Keuangan Menengah II Manajemen Keuangan

Penganggaran Perusahaan + Prak. Etik UMB

Bahasa Inggris Bisnis I

Sis. Informasi Akuntansi (praktikum)

Jumlah

Perpajakan II

Praktikum Perpajakan Auditing I

Akuntansi Keuangan Lanjutan I Bahasa Inggris Bisnis II

Analisa Laporan Keuangan Bahasa Indonesia

Jumlah

Auditing II

Manajemen Biaya Strategik Sistem Pengendalian Manajemen Akuntansi Keuangan Lanjutan II Manajemen Perpajakan

Komunikasi Bisnis

Jumlah

Audit Internal Teori Akuntansi

Etika Bisnis Dan Profesi Praktikum Auditing Perbankan Syariah Metodologi Penelitian

Jumlah

Semester IV

Semester V

Semester VI

Semester VII

Akuntansi Eksport Import Skripsi

Kewirausahaan II (pilihan) Good Corporate Governance Bisnis Internasional

Perpajakan Internasional Kewirausahaan III (pilihan) Sap Fundamental

Hukum Bisnis

Manajemen Strategik EDP Audit

Manajemen Investasi Akuntansi Syariah Studi Kelayakan Bisnis

Akun. Forensik & Audit Investigasi

Jumlah Semester VIII

32050

(40)

37

halaman halaman

Pe

ny

ia

ra

n

Program Studi Penyiaran.

Dasar-dasar Penyiaran Aplikasi Komputer

Pengantar Ilmu Komunikasi Kapita Selekta Ilmu Sosial Pendidikan Agama Islam Creative Thinking Pancasila

Jumlah

Dasar-dasar Jurnalistik TV Integrated Marketing Comm. I Dasar-dasar Fotografi Dan Kamera TV Teori Komunikasi

Kewarganegaraan

Penulisan Naskah Berita Televisi

Jumlah

Editing I

Penulisan Naskah Non Berita Televisi Etik UMB

Komunikasi Massa Bahasa Inggris I Produksi Berita TV

Jumlah

Bahasa Inggris II Creative Program New Media and Society Hukum dan Etika Penyiaran Produksi Non Berita Televisi Kewirausahaan I

Jumlah Semester I

Semester II

Semester III

Semester IV

3 3 3 3 2 2 2

3 3 3 3 2 3

3 3 2 3 3 3

3 3 3 3 3 2

18

17

17

17

41016 90001 85001 85018 90002 41025 90037

41024 43002 41026 85004 90003 41018

41027 41019 90004 85013 90006 41034

90007 41032 41021 41013 41033 90029

Daftar Isi FDSK

FT

Fasilkom

FEB

Fikom

(41)

38

halaman halaman

Pe

ny

ia

ra

n

Sosiologi Komunikasi Psikologi Komunikasi

News Casting dan Announcing Kewirausahaan II/Bahasa Inggris III TV Programming

Public Speaking

Jumlah

Sistem Studio

Kewirausahaan III/Bahasa Inggris IV Komunikasi Antar Budaya

Media dan Cultural Studies Operasional Stasiun Penyiaran Feature And Documenter Televisi Bahasa Indonesia

Jumlah

Komunikasi Politik

Metode Penelitian Kualitatif Metode Penelitian Kuantitatif Statistika Sosial

Interactive Broadcasting

Jumlah

Manajemen Media Penyiaran Editing II

Riset Media Sinematografi

Etika dan Filsafat Komunikasi

Jumlah

Seminar Media Magang

Semester V

Semester VI

Semester VII

Semester VIII

Semester IX

Semester X

85005

(42)

39

halaman halaman

H

ub

un

ga

n

M

as

ya

ra

ka

t

Program Studi

Hubungan Masyarakat

Kapita Selekta Ilmu Sosial Dasar-dasar Logika

Dasar Manajemen Dan Kepemimpinan Pendidikan Agama Islam

Aplikasi Komputer

Pengantar Ilmu Komunikasi

Jumlah

Komunikasi Multimedia

Teknik Reportase Dan Wawancara Kewarganegaraan

Sosiologi Komunikasi Psikologi Komunikasi Pancasila

Teori Komunikasi

Jumlah

Etik UMB

Komunikasi Organisasi Bahasa Inggris I Profesional Image

Fotografi Dan Dokumentasi Pr Pengantar Public Relations

Jumlah Semester I

Semester II

Semester III

85018 42002 42001 90002 90001 85001

85014 42010 90003 85005 85006 90037 85004

90004 42008 90006 42017 42011 42005

3 3 3 2 3 3

3 2 2 3 3 2 3

2 3 3 3 3 3

17

18

17

Daftar Isi FDSK

FT

Fasilkom

FEB

Fikom

(43)

40

halaman halaman

H

Semester IV

Semester V

Semester VI

Penulisan Media Pr Internal Komunikasi Massa

Bahasa Inggris II

Penulisan Media Pr Eksternal Statistika Sosial

Kewirausahaan I

Jumlah

Metode Penelitian Kuantitatif Manajemen Public Relations Media Relations

Produksi Media Pr Audiovisual Kewirausahaan II/Bahasa Inggris III Produksi Media Pr Cetak

Jumlah

Bahasa Indonesia Public Speaking

Metode Penelitian Kualitatif Stakeholder Relations Etika dan Filsafat Komunikasi Kewirausahaan III/Bahasa Inggris IV Etika Profesi Public Relations

Jumlah

Corporate Brand & Comm. Plan Opini Publik

Corporate Reputation Management Riset Public Relations

Human Relations Investor Relations

Jumlah

Issue and Crisis Management Marketing Pr

Tek. Lobby, Negosiasi Dan Diplomasi Managing Identity Dan Org. Culture Seminar Pr

Magang

Jumlah

Skripsi

Jumlah Semester VII

Semester VIII

Semester IX

42036

Gambar

Tabel Program Studi dan Nilai Akreditasi dari Badan Akreditasi Nasional
Gambar Teknik (studio)
Gambar Mesin
Tabel Biaya Pendidikan Program Sarjana (S1)

Referensi

Dokumen terkait

Raya Telang, PO. Jumlah SKS yang telah ditempuh :……….. Mata Kuliah yang relavan dengan PKL/Skripsi.. Mata Kuliah

1. Dari analisa biaya yang dibuat, biaya tetap pada tahun 2005-2007 yaitu pada biaya pemeliharaan yang mengalami peningkatan sebesar Rp.600.000 merupakan harga bahan - bahan

Namun terdapat permasalahan yang dihadapi UMKM sepatu yang berdasarkan data dari pemilik UMKM sepatu yang terdaftar di Dinas Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil, dan

Membuat laporan rekapitulasi kartu inventaris barang semester I,semester II dan tahunan.. Membuat laporan rekapitulasi barang ke neraca semester I,semester II

 Pemeriksaan adalah suatu tindakan untuk mengecek atau mengaudit secara rinci semua aspek penyelenggaraan pendidikan tinggi yang dilakukan secara berkala,

Analisis Sensitivitas Pengaruh Kenaikan Biaya Setup, Biaya Transportasi, dan Jumlah Permintaan Produk disertai Penurunan Biaya Pemeriksaan, Biaya Simpan Vendor, dan Biaya

Apabila ada permohonan pelaksanaan putusan dari pihak yang telah dimenangkan dalam perkara perdata dan pihak tersebut telah dibayar uang panjar atau uang muka biaya

Total biaya dapat dihitung dengan rumus sebagai berikut: Keterangan: TC : Total Cost Total Biaya FC : Fixed Cost Total Biaya Tetap VC : Variabel Cost Total Biaya Variabel Soekartawi,