• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENDIDIKAN SENI di SD modul 4

N/A
N/A
galih rossy

Academic year: 2022

Membagikan "PENDIDIKAN SENI di SD modul 4"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

PENDIDIKAN SENI di SD

 MODUL 4: Pemanfaatan

Teknologi dalam Berkarya Seni

(2)

Disusun Oleh:

1. GALIH RASI MILAD ALWAKID

2. YUDA PRANATA

(3)

1. Istilah Teknologi

Istilah teknologi digunakan untuk menunjukkan substansi keteknikan, berhubung kinerja teknik tersebut tersusun secara urut dari suatu yang terdiri dari komponen yang satu dengan yang lain harus dirancang bergantian secara runtut.

Suatu karya seni mempunyai struktur: wujud (contour), isi (content), dan tata laku (context).

Ketiga struktur karya seni tersebut saling

berhubungan satu dengan yang lainnya ketika proses penciptaan berlangsung.

Modul 4 KB 1

Pendekatan Teknologi

Penciptaan Karya Seni

(4)

Cakupan Teknologi

Pada wujud teknologi terdapat prinsip:

kerajinan, rekayasa dan pengolahan. Kerajinan mempunyai dasar: kecakapan, kecepatan,

ketepatan dan keterampilan. Jika seorang guru meminta siswa mencipta karya rupa dengan

prinsip teknologi maka hasil yang akan diperoleh dapat berupa:

a. Output : karya rupa berteknologi b. Outcome : keterampilan (skill)

c. Dampak : berpikir sistematis, tangguh, ulet, tepat dan disiplin.

(5)

Model Pemanfaatan Teknologi dalam Karya Seni

1. Pemanfaatan Teknologi Kerajinan Dalam Penciptaan Karya Seni

Pembelajaran teknologi kerajinan lebih memfokuskan kepada keterampilan produksi, reproduksi.

2. Pemanfaatan Teknologi Rekayasa Dalam Penciptaan Karya Seni

Pemanfaatan teknologi rekayasa dapat dilihat pada keteknikan dan  dampak pembelajaran.

3. Pemanfaatan Teknologi Pengolahan Dalam Penciptaan Karya Seni

Pengukuran terhadap pengolahan adalah perilaku mengubah objek melalui proses: pemasakan, reaksi, percobaan (treatment) secara cepat dapat menghasilkan produksi ganda dan reproduktif.

(6)

Modul 4 KB 2

Ruang Lingkup Penggunaan Teknologi

1.Teknologi Sederhana Berenergi Manusia

Ada tiga jenis teknologi yang

termasuk dalam teknologi sederhana a. Teknologi Putar

b.  Teknologi Tarik

c.  Teknologi Pukul

(7)

Teknologi Sederhana Bertenaga Alam

1. Penggerak Berenergi Angin, contohnya: kipas angin.

2. Penggerak Berenergi Air,

contonhya: baling-baling

kapal.

(8)

Teknologi Tinggi

1. Motor penggerak berenergi listrik 2. Teknologi Digital

Teknologi digital merupakan perkembangan mutakhir. Teknologi digital yang paling

banyak membantu manusia adalah

komputer.

(9)

Pemanfaatan teknologi digital computer a) Freehand drawing

b) Correll draw c) Photoshop d) Animasi

e) powerpoint

(10)

Modul 4 KB 3

Rencana dan Laporan Kerja

Ide gagasan dalam menciptakan karya seni dengan memanfaatkan teknologi sederhana perlu dituangkan dalam sebuah rancangan yang meliputi karya apa yang akan dibuat.

Dijelaskan pula tentang bagaimana

tekhnik, cara kerja, dan bahan apa

saja yang digunakan.

(11)

Terima Kasih….

Referensi

Dokumen terkait

 Membuat tanggapan tertulis tentang keunikan gagasan dan teknik tiga dimensi karya seni rupa terapan Nusantara!.

Pokok Bahasan : Kemampuan dasar anak SD, Karakteristik seni anak SD, Apresiasi Musik, Apresiasi Tari, Konsep Garapan Tari, Sumber Tema, Penyusunan karya tari.. Sub Pokok

Tugas Akhir Karya Seni ini bertujuan untuk mendeskripsikan gagasan dan menciptakan karya vas keramik dengan lebah madu sebagai ide dasar dalam penciptaan bentuk vas

Berdasarkan penjelasan tersebut, makna dari “Kekuatan Seorang Ibu sebagai Ide Penciptaan Seni Grafis” adalah proses penciptaan karya seni cetak cukil grafis meliputi

a. Seni Rupa Tradisional, adalah seni rupa yang dibuat dengan pola, aturan, atau pakem tertentu sebagai pedoman dalam berkarya seni dan dibuat berulang-ulang

Yogyakarta serta kekurangan yang ada, maka muncul suatu ide gagasan untuk menciptakan sebuah fasilitas berupa Galeri Seni Rupa yang rekreatif dan edukatif dengan

Pameran Karya Seni Rupa adalah kegiatan yang dilakukan oleh para seniman baik itu perorangan ataupun kelompok untuk menyampaikan ide gagasan pada masyarakat melalui media seni rupa

Jenjang Sekolah SMP Fase D Mata Pelajaran Seni Rupa Alokasi Waktu 4 Jam Pelajaran X 40 Menit 2 x Pertemuan Tujuan Pembelajaran Peserta didik mampu menciptakan karya seni dengan