• Tidak ada hasil yang ditemukan

TINJAUAN YURIDIS PENDIRIAN BANGUNAN GEDUNG DI ATAS SUNGAI DI KABUPATEN BANDUNG DALAM KAITANNYA DENGAN IZIN MENDIRIKAN BANGUNAN.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TINJAUAN YURIDIS PENDIRIAN BANGUNAN GEDUNG DI ATAS SUNGAI DI KABUPATEN BANDUNG DALAM KAITANNYA DENGAN IZIN MENDIRIKAN BANGUNAN."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iv

TINJAUAN YURIDIS PENDIRIAN BANGUNAN DI ATAS SUNGAI DI KABUPATEN BANDUNG DALAM KAITANNYA DENGAN IZIN

MENDIRIKAN BANGUNAN

Farah Muthia A

11011020206

ABSTRAK

Pendirian bangunan gedung di atas gedung saat ini marak dilakukan di wilayah Kabupaten Bandung. Pendirian bangunan gedung sendiri harus memenuhi beberapa persyaratan sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku dan salah satu syaratnya adalah adanya izin mendirikan bangunan. Berdasarkan peraturan perundang-undangan, bangunan gedung tidak boleh didirkan di atas sungai, namun pada praktiknya terdapat banyak bangunan yang didirikan di atas sungai yang kurang memperhatikan aturan mengenai bangunan itu sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk menganlisis keabsaan bangunan gedung yang didirikan di atas sungai di Kabupaten Bandung didasarkan pada peraturan perundang-undangan dan menganalisis peran pemerintah daerah Kabupaten Bandung dalam hal adanya pendirian bangunan gedung di atas sungai yang terjadi di Kabupaten Bandung.

Metode pendekatan yang digunakan adalah pendekatan yuridis normatif dan spesifikasi penelitian bersifat deskriptif analitis dengan menentukan isi atau makna aturan hukum yang dijadikan rujukan dalam menyelesaikan permasalahan hukum yang menjadi objek penelitian. Analisis data menggunakan metode analisis yuridis kualitatif karena penelitian ini bertititik tolak dari peraturan perundang-undangan yang ada sebagai norma hukum positif serta ditunjang oleh hasil data lapangan.

Referensi

Dokumen terkait

Hasil hipotesis kedua (H2), diketahui bahwa variabel Latar Belakang Pendidikan berpengaruh positif signifikan terhadap Pemahaman UMKM dalam penyusunan Laporan Keuangan Berdasarkan

Penelitian ini penting untuk dilakukan karena potensi produksi Eucheuma cottonii yang cukup tinggi, sehingga perlu adanya metode yang sederhana untuk

Menimbang : bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 2 ayat (2) Peraturan Presiden Nomor 26 Tahun 2009 tentang Penerapan Kartu Tanda Penduduk Berbasis Nomor Induk

Bertanggungjawab terhadap kerugian yang timbul secara perdata dan atau pidana akibat kelalaian dalam pelaksanaan pembangunan dan pemanfaatan bangunan gedung serta

suatu teknologi informasi adalah kecepatan pemrosesan data atau transaksi dan penyiapan laporan, dapat menyimpan data dalam jumlah yang besar, meminimalisir

Dari hasil analisis pada kelompok perlakuan dapat diketahui responden yang mengalami peningkatan sebanyak 29 orang dan sebanyak 1 orang yang tidak mengalami pe- rubahaan

penurunan mobilisasi, pasien mengalami kerusakan neuromuscular, posisi pasien di ubah setiap 2 jam sekali, tidak ada tanda- tanda edema, luka peradangan pada ekstremitas

%.1.. emeriksaan fisik dalah pemeriksaan tubuh klien secara keseluruhan atau hanya bagian tertentu yang dianggap perlu, untuk memperoleh data yang sistematif dan