• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS JABATAN. : Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah : Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "ANALISIS JABATAN. : Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah : Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah."

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS JABATAN

INFORMASI JABATAN

1.

Nama Jabatan

: Kepala Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah

2.

Kode Jabatan :

3.

Unit Organisasi :

Eselon I

: -

Eselon II

: Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah

Eselon III

: Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah

Eselon IV

:

4. Kedudukan Dalam Struktur Organisasi :

5. Ikhtisar Jabatan :

melaksanakan Urusan Pemerintahan yang menjadi kewenangan Daerah dan Tugas Pembantuan di bidang Infrastruktur dan Kewilayahan.

6. Uraian Tugas:

1. menyusun rencana pada Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan berdasarkan program kerja Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan serta petunjuk pimpinan sebagai pedoman pelaksanaan tugas;

2. mendistribusikan tugas kepada bawahan pada Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan sesuai dengan tugas pokok dan tanggung jawab yang ditetapkan;

3. memberi petunjuk pelaksanaan tugas kepada bawahan pada Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan sesuai dengan peraturan dan prosedur yang berlaku;

Kepala BPPPPD

Sekretaris Badan

Kasubbag Umum dan Kepegawaian Kasubbag Keuangan Kasubbag Perencanaan danPelaporan Bidang Infrastruktur dan Kewilayah Sub Bidang Infrastruktur dan Kewilayah I Sub Bidang Infrastruktur dan Kewilayah II Sub Bidang Infrastruktur dan Kewilayah III JFT

(2)

4. menyelia pelaksanaan tugas bawahan pada Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan secara berkala sesuai dengan peraturan dan prosedur yang berlaku;

5. pelaksanaan analisis, perumusan kebijakan prioritas dan penyusunan strategi pembangunan, arah kebijakan serta pengembangan kerangka regulasi, kelembagaan dan pendanaan di bidang PU dan Penataan Ruang, Pertanahan, Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman, Perencanaan, Pemberdayaan Masyarakat dan Desa, Transmigrasi dan Perhubungan;

6. penyiapan bahan untuk pelaksanaan musyawarah perencanaan pembangunan RPJPD, RPJMD dan RKPD serta penyiapan bahan dan tindak lanjut kesepakatan dengan DPRD terkait RPJPD, RPJMD dan RKPD;

7. pengoordinasian dan sinkronisasi program dan kegiatan perencanaan pembangunan baik secara vertikal maupun secara horizontal termasuk pelaksanaan kegiatan pusat untuk Prioritas Nasional;

8. pemantauan atas pelaksanaan program dan kegiatan pembangunan serta pelaksanaan fasilitasi koordinasi, sinkronisasi dan harmonisasi teknis perencanaan pembangunan lintas sektor:

9. pembinaan teknis perencanaan kepada Perangkat Daerah Provinsi dan Perangkat Daerah Kabupaten/Kota yang menyelenggarakan penunjang urusan perencanaan;

10. mengevaluasi pelaksanaan tugas bawahan pada Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan dengan cara membandingkan antara rencana operasional dengan tugas-tugas yang telah dilaksanakan sebgai bahan laporan kegiatan dan perbaikan kinerja di masa yang akan datang;

11. menyusun laporan pelaksanaan tugas Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan sesuai dengan tugas yang telah dilaksanakan secara berkala sebagai bentuk akuntabilitas kinerja; dan

12. melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan pimpinan.

7. Bahan Kerja:

No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas

1 Regulasi tentang perencanaan pembangunan Petunjuk kerja

2 Disposisi/perintah atasan Petunjuk kerja

3 Kertas cetak Untuk membuat memo/ konsep surat

8. Perangkat/Alat Kerja:

No Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas

1 Seperangkat komputer Untuk presentasi

2 ATK Untuk menunjang pelaksanaan tugas

9. Hasil Kerja:

No Uraian Tugas Satuan Hasil

1 Rencana, program dan anggaran di bidang Infrastruktur dan Kewilayahan; Dokumen

2 Dokumen dan produk hokum program strategis/terpadu Kabupaten Bangka

Selatan Dokumen

3

analisis, perumusan kebijakan prioritas dan penyusunan strategi pembangunan, arah kebijakan serta pengembangan kerangka regulasi, kelembagaan dan

pendanaan di bidang PU dan Penataan Ruang, Pertanahan, Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman, Perencanaan, Pemberdayaan Masyarakat dan Desa,

Transmigrasi dan Perhubungan

Dokumen

4 Bimbingan teknis, supervise, dan koordinasi dengan OPD terkait pengembangan

wilayah Dokumen

5 Administrasi di Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan Dokumen

6 Rencana kerja Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan Dokumen

(3)

agar terjalin sinkronisasi dalam pencapaian target kinerja kegiatan

8 Laporan penilaian kinerja hasil pelaksanaan tugas dan kegiatan para Kepala Sub

Bidang maupun bawahannya Laporan

9 Laporan hasil pelaksanaan tugas kepada Kepala Badan Laporan

10. Tanggung Jawab:

1. Kesesuaian rencana pada Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan berdasarkan program kerja Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan;

2. Ketetapan tugas kepada bawahan pada Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan sesuai dengan tugas pokok dan tanggung jawab yang ditetapkan

3. Kesesuaian petunjuk pelaksanaan tugas kepada bawahan pada Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan sesuai dengan peraturan dan prosedur yang berlaku;

4. Kelancaran pelaksanaan tugas bawahan pada Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan secara berkala sesuai dengan peraturan dan prosedur yang berlaku;

5. Kelancaran pelaksanaan analisis, perumusan kebijakan prioritas dan penyusunan strategi pembangunan, arah kebijakan serta pengembangan kerangka regulasi, kelembagaan dan pendanaan di bidang PU dan Penataan Ruang, Pertanahan, Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman, Perencanaan, Pemberdayaan Masyarakat dan Desa, Transmigrasi dan Perhubungan ;

6. Kesesuaian penyiapan bahan untuk pelaksanaan musyawarah perencanaan pembangunan RPJPD, RPJMD dan RKPD serta penyiapan bahan dan tindak lanjut kesepakatan dengan DPRD terkait RPJPD, RPJMD dan RKPD ;

7. Ketepatan petunjuk pengoordinasian dan sinkronisasi program dan kegiatan perencanaan pembangunan baik secara vertikal maupun secara horizontal termasuk pelaksanaan kegiatan pusat untuk Prioritas Nasional 8. Kelancaran pemantauan atas pelaksanaan program dan kegiatan pembangunan serta pelaksanaan fasilitasi

koordinasi, sinkronisasi dan harmonisasi teknis perencanaan pembangunan lintas sector;

9. Kelancaran pembinaan teknis perencanaan kepada Perangkat Daerah Provinsi dan Perangkat Daerah Kabupaten/Kota yang menyelenggarakan penunjang urusan perencanaan;

10. Ketetapan mengevaluasi pelaksanaan tugas bawahan pada Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan dengan cara membandingkan antara rencana operasional dengan tugas-tugas yang telah dilaksanakan sebgai bahan laporan kegiatan dan perbaikan kinerja di masa yang akan datang;

11. Kebenaran laporan pelaksanaan tugas Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan sesuai dengan tugas yang telah dilaksanakan secara berkala sebagai bentuk akuntabilitas kinerja; dan

12. Ketetapan melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan pimpinan.

11. Wewenang:

Jabatan Kepala Bidang Infrastruktur dan Kewilyahan mempunyai wewenang penyeliaan:

1. Merencanakan pekerjaan yang dilaksanakan oleh Kepala Sub Bidang di Bidang Infrastruktur dan Kewiilayahan yaitu Kepala Sub Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah I, Kepala Sub Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah II, dan Kepala Sub Bidang Infrastruktur dan Pengembangan Wilayah III.

2. Memberikan pekerjaan kepada bawahan yaitu Kepala Sub Bidang dan para Jabatan Pelaksana berdasarkan prioritas, tingkat kesulitan dan persyaratan tugas, dan uraian tugas dari masing-masing pegawai di lingkungan Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan BPPPPD Kabupaten Gianyar.

3. Mengevaluasi kinerja dan memberikan saran atau petunjuk kepada pegawai di lingkungan Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan Kabupaten Bangka Selatan.

(4)

4. Mengkoordinasikan pekerjaan Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan dengan pejabat struktural lainnya yaitu Para Kepala Bidang, Para Kepala Sub Bagian dan Kepala Sub Bidang di lingkungan BPPPPD Kabupaten Bangka Selatan.

5. Ikut serta dalam mengarahkan program dan kegiatan di seluruh Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Bangka Selatan melalui perumusan dokumen perencanaan daerah (RPJMD dan RKPD).

6. Menyelenggarakan penyusunan inventarisasi potensi dan permasalahan daerah dan merumuskan program-program strategis/terpadu sektoral dalam pengembangan wilayah strategis dan pengembangan seluruh potensi wilayah.

7. Menyelenggarakan penyusunan pemetaan dan pengembangan wilayah strategis dan menyusun profil dan rencana induk pembangunan daerah.

8. Menyelenggarakan inventarisasi peraturan perundang-undangan atau produk hukum yang terkait dengan pelaksanaan tugas pokok fungsi Bappeda dan Litbang khususnya untuk pengembangan wilayah strategis dan pembangunan infrastruktur.

9. Merumuskan proposal program/kegiatan pembangunan sebagai implementasi kebijakan pembangunan daerah.

10. Menyelenggarakan koordinasi pembangunan infrastruktur dan pengembangan wilayah.

11. Mengambil keputusan tentang masalah pekerjaan yang diajukan oleh Para Kepala Sub Bidang di lingkungan Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan BPPPPPD Kabupaten Bangka Selatan.

12. Mengevaluasi kinerja dari para pejabat bawahan yaitu Para Kepala Sub Bidang dan turut meninjau kinerja dari para pejabat pelaksana di lingkungan Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan Kabupaten Bangka Selatan.

13. Melakukan dan menyetujui seleksi pegawai pada jabatan pelaksana di lingkungan Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan Kabupaten Bangka Selatan.

14. Mendengarkan dan menyelesaikan keluhan dan pengaduan dari pegawai terkait dengan pekerjaan di lingkungan BPPPPD Kabupaten Bangka Selatan

15. Meninjau dan memberikan teguran kepada para pejabat pelaksana di lingkungan BPPPPD Kabupaten Bangka Selatan.

16. Merekomendasikan perubahan kelas jabatan para jabatan pelaksana di lingkungan BPPPPD Kabupaten Bangka Selatan.

17. Menyempurnakan metode kerja untuk mengurangi hambatan pekerjaan para pegawai di lingkungan BPPPPD Kabupaten Bangka Selatan.

12. Korelasi Jabatan:

No Jabatan Unit Kerja / Instansi Dalam Hal

1

Pejabat struktural yang lebih tinggi kelasnya yaitu Kepala dan Sekretaris BPPPPD Kabupaten Bangka Selatan

Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah

Pelaksanaan tugas dan pelaporan 2 Kepala Bidang lainnya di lingkungan

BPPPPD Pemerintah Kabupaten Bangka Selatan

Koordinasi dan Sikronisasi 3 Kepala Sub Bidang dan Jabatan

Pelaksana pada Lingkungan BPPPPD Pemerintah Kabupaten Bangka Selatan

Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan 4

Pegawai DPRD saat berkoordinasi dengan DPRD terkait penelitian pengembangan Kabupaten Bangka Selatan

Pemerintah Kabupaten Bangka Selatan Koordinasi dan sinkronisasi

(5)

kemasyarakatan, dan tokoh masyarakat dalam pelaksanaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang)

13. Kondisi Lingkungan Kerja:

No Aspek Faktor

a Tempat kerja Di dalam ruangan tertutup

b Suhu Dingin dengan perubahan

c Udara Sejuk

d Keadaan Ruangan Cukup

e Letak Di sudut ruangan

f Penerangan Terang

g Suara Jelas

h Keadaan tempat kerja Bersih

i Getaran -

14. Resiko Bahaya:

No

Bahaya Fisik / Mental

Penyebab

1.

-

-

15. Syarat Jabatan :

a. Pangkat/Gol. Ruang : Penata Tk. I/ III.d

b. Pendidikan

: Sarjana (S1)

c. Diklat

1) Penjenjangan

2) Teknis

:

:

PIM III

d. Pengalaman kerja

: Minimal 2 tahun pada salah satu bidang infrastruktur dan kewilayahan

e. Pengetahuan kerja : Manajemen Perencanaan, Manajemen Pemerintahan Daerah, Kebijakan

Publik, dan Perencanaan Tata Ruang

f. Keterampilan kerja : Menyusun Rencana Anggaran, Melakukan Koordinasi Internal dan

Eksternal, dan Menganalisis Data Potensi Daerah, serta Keterampilan

Public Speaking

g. Bakat Kerja

: 1) G = Intelegensia;

2) V = Bakat Verbal;

3) N = Numerik;

4) Q = Ketelitian;

h. Temperamen Kerja : 1) D = Kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggungjawab untuk

kegiatan memimpin, mengendalikan atau merencanakan;

2) M = Kemampuan Menyesuaikan Diri dengan Kegiatan Pengambilan

Peraturan, Pembuatan Pertimbangan atau Pembuatan Peraturan

Berdasarkan Kriteria Yang Dapat Diukur Atau Yang Dapat Diuji;

3) R: Kemampuan menyesuaikan diri dalam kegiatan-kegiatan yang

berulang, atau secara terus menerus melakukan kegiatan yang

sama, sesuai dengan perangkat prosedur, urutan atau kecepatan

yang tertentu.

(6)

i.

Minat Kerja

: 1) 1.b = Pilihan melakukan kegiatan yang berhubungan dengan

komunikasi data;

2) 2.b = Pilihan melakukan kegiatan konkrit yang bersifat ilmiah dan

teknik; dan

3) 4.a = Pilihan melakukan kegiatan - kegiatan yang dianggap baik bagi

orang lain.

j.

Upaya Fisik

: berjalan, duduk, berdiri, berbicara, pengamatan secara mendalam

k. Kondisi Fisik

1) Jenis Kelamin

2) Umur

3)Tinggi Badan

4) Berat Badan

5) Postur Badan

6) Penampilan

:

:

:

:

:

:

:

laki – laki/perempuan

disesuaikan

disesuaikan

disesuaikan

disesuaikan

disesuaikan

l.

Fungsi Pekerjaan

: 1) Data : a) D1 = Mengkoordinasikan data

b) D2 = Menganalisis data

c) D3 = Menyusun data

d) D4 = Menghitung data

e) D5 = Menyalin Data

f) D6 = Membandingkan data

2) Orang : a) O0= Menasehati

b) O1 = Berunding

b) O3 = Menyelia

c) O8 = Menerima Instruksi

16. Prestasi Kerja yang diharapkan

NO Hasil Kerja Waktu penyelesaian (menit) Volume (setahun)

1 Rencana, program dan anggaran di bidang Infrastruktur dan

Kewilayahan 1200 2

2 Dokumen dan produk hokum program strategis/terpadu Kabupaten

Bangka Selatan 300 2

3

analisis, perumusan kebijakan prioritas dan penyusunan strategi pembangunan, arah kebijakan serta pengembangan kerangka regulasi, kelembagaan dan pendanaan di bidang PU dan Penataan Ruang,

Pertanahan, Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman, Perencanaan, Pemberdayaan Masyarakat dan Desa, Transmigrasi dan Perhubungan

300 2

4 Bimbingan teknis, supervise, dan koordinasi dengan OPD terkait

pengembangan wilayah 300 2

5 Administrasi di Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan 6000 1

6 Rencana kerja Bidang Infrastruktur dan Kewilayahan 3600 12

7

Petunjuk, bimbingan dan koordinasi pelaksanaan kegiatan para Kepala Sub Bidang agar terjalin sinkronisasi dalam pencapaian target kinerja kegiatan

9000 1

8 Laporan penilaian kinerja hasil pelaksanaan tugas dan kegiatan para

Kepala Sub Bidang maupun bawahannya 300 2

(7)

17. Butir Informasi Lain : -

Mengetahui/Menyetujui : Plt. KEPALA BADAN,

Dto

HERMAN, SP., M.Eng NIP. 19731123 200212 1 004

KASUBBAG. UMUM DAN KEPEGAWAIAN,

Dto

RACHMAD KURNIAWAN, S.Sos

(8)

Referensi

Dokumen terkait

Lama menstruasi menstruasi adalah adalah durasi durasi atau atau lamanya lamanya darah darah yang yang muncul muncul saat saat menstruasi pada wanita (MedScape), atau

Dalam pelaksanaannya upaya ini tidak berhasil maksimal karena masyarakat cendrung menyembunyikan dan memindahkan anjingnya untuk menghindari eliminasi (Dinas Perternakan dan

Pemberian Kuasa ini tidak akan berakhir karena sebab-sebab yang tercantum dalam Pasal 1813, 1814, dan pasal 1816 KUHPerdata, baik pada saat Saya/Tertanggung (Peserta

[r]

Dan Zarathustra berjalan lebih jauh dan lebih dalam lagi, penuh dengan pikiran, melalui hutan- hutan dan meliwati rawa-rawa; tetapi, seperti yang terjadi pada

Metode regresi lebih ditujukan untuk merepresentasikan sistem yang linier dan memperhitungkan multikolinieritas, hasil prediksi dan penilaian tanah dengan menggunakan

Ruang lingkup dari penelitian ini menganalisis mengenai penggambaran yuurei dan makna dari mitos yuurei yang terdapat dalam komik Kyoukai No Rinne karya

Pada penelitian ini pendekatan sosiologi yang akan digunakan yaitu sosiologi sastra Swingewood dalam Sociology of Literature dinyatakan bahwa terdapat hubungan