• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENERAPAN PROTOKOL KESEHATAN DI INDUSTRI OTOMOTIF STIMULUS MARKET DIBUTUHKAN SAAT INI MOBIL LISTRIK DI INDONESIA TEKNOLOGI TERBARU BAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PENERAPAN PROTOKOL KESEHATAN DI INDUSTRI OTOMOTIF STIMULUS MARKET DIBUTUHKAN SAAT INI MOBIL LISTRIK DI INDONESIA TEKNOLOGI TERBARU BAN"

Copied!
78
0
0

Teks penuh

(1)

www.gaikindo.or.id

Edisi 8 I Desember 2020

UPDATE OF EV IN INDONESIA

THE STIMULUS MARKET

IS REQUIRED NOW

LATEST TECHNOLOGY OF TIRE

MOBIL LISTRIK DI INDONESIA

STIMULUS MARKET

DIBUTUHKAN SAAT INI

TEKNOLOGI TERBARU BAN

PENERAPAN

PROTOKOL KESEHATAN

DI INDUSTRI OTOMOTIF

IMPLEMENTATION OF HEALTH PROTOCOLS

IN AUTOMOTIVE INDUSTRIES

GAIKINDO A U TO INSIGHT EDISI 8 I DESEMBER 2 0 20

(2)

200

500

45

SESI WEBINAR

45

Pembicara

Negara

350

.000

Peserta

Partner

#KalauBicaraPakaiData

#KalauBicaraPakaiData

#KalauBicaraPakaiData

#KalauBicaraPakaiData

#KalauBicaraPakaiData

#KalauBicaraPakaiData

#KalauBicaraPakaiData

di 2020

Lebih dari

Telah kami selenggarakan

Di 2021

kami siap memberikan

pengalaman online /

hybrid events terbaik

(3)

DAFTAR ISI

EDITORIAL

DARI REDAKSI

HEADLINE PENERAPAN PROTOKOL

KESEHATAN DI JARINGAN DEALER

AUTOSHOW GIICOMVEC 2020

HORIZON AMELIA TJANDRA (Direktur

Marketing PT. Astra Daihatsu Motor / ADM)

POLICY OVER DIMENSION – OVER LOAD

POLICY SAATNYA MENSTIMULUS MARKET

FUTURE TEKNOLOGI KACA FILM

FUTURE TRUK LISTRIK

AUTO MACRO ASOSIASI CAR AUDIO

KOMUNITAS RELLY LOOK

MOBIL LISTRIK DI INDONESIA

SUV TERBARU MERCEDES BENZ

KABAR GIIAS

INFOGRAFIS

6

8

16

22

28

34

36

39

44

48

51

56

64

68

70

(4)

HORIZON SANTIKO WARDOYO

( Direktur Penjualan dan Promosi

PT Hino Motors Sales Indonesia)

31

10

FUTURE

TEKNOLOGI

BAN

42

HEADLINE PABRIK

MEMACU PRODUKSI

DENGAN PROTOKOL

KESEHATAN KETAT

(5)

EDITORIAL

G

AIKINDO Auto Insight kali ini

hadir dalam masa pandemi.

Kondisi yang tidak pernah

terbayangkan sebelumnya. Kita

dituntut untuk memberlakukan

protokol kesehatan / aturan baru

dalam setiap kegiatan. Mencuci

tangan, memakai masker, dan

menjaga jarak menjadi keharusan

saat ini.

Masa diberlakukannya PSBB

(Pembatasan Sosial Berskala Besar)

akibat covid-19 membuat berbagai

sektor terpukul. Angka penjualan

kendaraan bermotor terjun

bebas. Pusat-pusat perbelanjaan

mendadak sepi bahkan banyak

yang tutup.

Hal ini membuat Indonesia masuk

ke dalam fase resesi. Berbagai ide

dan terobosan coba diusulkan dan

diterpakan untuk meningkatkan

kembali penjualan kendaraan

bermotor. Pihak APM harus siapkan

jurus yang menarik sehingga

penjualan terdongkrak naik.

Salah satu ide yang mencuat

adalah relaksasi pajak. Di edisi

ini kita bahs kenapa hal itu bisa

dijadikan pilihan. Mentri Keuangan

memang sudah menolak wacana

pajak 0%, tapi relaksasi pajak ini

masih berpeluang diterapkan.

Setidaknya selama masa pandemi

saja.

Selain itu perkembangan

mobil listrik dengan segala

permasalahannya juga menarik

untuk kita simak. Ini menjadi salah

satu pilihan laporan utama kita kali

ini.

Akhirnya selamat menikmati

GAIKINDO Auto Insight terbaru ini.

Jangan lupa tetap jaga kesehatan.

(6)

editorial

T

his time, GAIKINDO Auto

Insight is present during a

pandemic. Conditions that

have never been imagined before.

We are required to enforce new

health protocols / rules in every

activity. Washing hands, wearing

masks, and maintaining distance

are imperative at this time.

The period of enactment of

the PSBB (Large-Scale Social

Restrictions) due to Covid-19 has hit

various sectors. Motor vehicle sales

figures fell free. Shopping centers

were suddenly deserted and many

even closed.

This put Indonesia into a

recession phase. Various ideas and

breakthroughs have been proposed

and implemented to increase

motor vehicle sales. APM must

prepare an interesting move so that

sales are boosted up.

One idea that stuck out was

tax relaxation. In this edition, we

discuss why this is an option. The

Minister of Finance has indeed

rejected the 0% tax discourse, but

this tax relaxation still has a chance

to be implemented. At least during

pandemic times.

In addition, the development of

electric cars with all its problems is

also interesting for us to see. This is

one of our main report choices this

time.

Finally, enjoy the latest GAIKINDO

Auto Insight. Don't forget to stay

healthy.

(7)

dari redaksi

Solusi di Masa Pandemi

P

ara anggota GAIKINDO

mengalami penurunan

angka penjualan dengan

signifikan. Kondisi pabrik pun

ada yang harus mengurangi

jam kerja para karyawan. Intinya

segala sektor jelas terdampak

pandemi ini.

Tentu saja kita tidak boleh

kalah dengan situasi ini. Solusi

harus dicari untuk kembali

membuat industri kendaraan

bermotor ini hidup dan

bergairah. Roda ekonomi harus

dibuat berputar positif kembali.

Lahirlah beberapa usulan

misalnya saja relaksasi pajak.

Mungkin ini salah satu hal yang

bisa ditempuh dalam masa

pandemi ini.

PEMBACA YANG BUDIMAN

Hal menarik lainnya adalah

kehadiran mobil listrik. Ada yang

menilai harus segera dikebut

mulai sekarang namun ada

juga yang berpendapat bahwa

saat ini kondisinya belum siap.

Kami coba hadirkan ulasan

Pembaca yang budiman, Pandemi Covid-19 saat ini masih berlangsung. Ini

suatu kejadian yang sama sekali tidak pernah kita bayangkan sebelumnya.

Segala tatanan dipaksa untuk berubah. Sudah pasti ini juga mempengaruhi

industri dan pasar otomotif nasional. Selain itu juga kita harus melakukan

banyak penyesuaian mengikuti protokol kesehatan

YOHANNES NANGOI

bagaimana sebenarnya kondisi

mobil listrik ini secara global

secara lebih komprehensif.

Sehingga kita bisa menarik

kesimpulan langkah apa yang

sebaiknya dilakukan saat ini.

Baik oleh pemerintah maupun

para produsen. Tentunya juga

menjadi pengetahuan bagi

masyarakat.

PEMBACA YANG BUDIMAN

Dengan berat hati memang

di 2020 ini gelaran GIIAS

(GAIKINDO Indonesia

International Auto Show) tidak

bisa kita laksanakan. Tapi

tentu saja itu untuk kebaikan

kita semua. Semoga di 2021

sejumlah rencana yang sudah

kami rancang bisa terlaksana

dengan baik.

Akhirnya kami mengajak kita

semua tetaplah menerapkan

protokol kesehatan. Mencuci

Tangan, Menjaga Jarak, dan

Menggunakan Masker. Semoga

kita semua tetap diberikan

kesehatan.

(8)

DARI REDAKSI

Solutions in times

of pandemic

Dear readers, The Covid-19 pandemic is currently still ongoing. This

is a situation that we never imagined before. All orders are forced to

change. Of course this also affects the national automotive industry

and market. In addition, we also have to make many adjustments to

follow the health protocol

G

AIKINDO members

experienced a significant

decrease in sales figures.

Factory conditions also have

to reduce the working hours

of employees. In essence, all

sectors are clearly affected by

this pandemic.

Of course we can't lose to

this situation. Solutions must

be sought to make the motor

vehicle industry alive and well

again. The economic wheel

must be made positive again.

Several suggestions were born,

for example, tax relaxation.

Maybe this is one of the things

that can be taken during this

pandemic.

DEAR READERS

Another interesting thing is the

presence of electric cars. There

are those who think it must be

speeded up from now on, but

there are also those who think

that the condition is not ready at

this time.

We try to present a more

comprehensive review of how

the condition of this electric car

globally is actually. So that we

can draw conclusions about what

steps should be taken at this

time. Both by the government

and producers. Of course, it is also

knowledge for the community.

DEAR READERS

As we know, in 2020, we cannot

carry out the GIIAS (GAIKINDO

Indonesia International Auto

Show) event. But of course it's for

the good of us all. Hopefully in

2021 a number of plans that we

have designed can be carried out

well.

Finally, we invite all of us to stick

to health protocols. Washing

Hands, Keeping Distance, and

Using Masks. May we all be given

health.

(9)

PABRIK

MEMACU PRODUKSI

DENGAN PROTOKOL

KESEHATAN KETAT

FACTORY SPOT ON

PRODUCTION WITH STRICT

HEALTH PROTOCOL

The COVID-19 pandemic, which began in early March 2020, has

forced many business fields to close all forms of operations

to prevent the transmission of the Corona virus, including

automotive manufacturers.

Pandemi COVID-19 yang dimulai awal Maret 2020 lalu, membuat

banyak bidang usaha mesti menutup segala bentuk operasionalnya

untuk mencegah penularan virus Corona, termasuk juga pabrikan

kendaraan bermotor.

(10)

S

ebagian besar pabrikan kendaraan bermotor pun melakukan berbagai pengaturan sistem kerja bahkan sempat menghentikan produksinya.

Namun sejak bulan Juni lalu, Pemerintah telah menetapkan status masa transisi. Kabar ini langsung direspon baik oleh pabrikan otomotif yang bersiap untuk kembali produksi di Indonesia.

Kegiatan bisnis mulai dari pembukaan dealer dan juga aktivitas pabrik tetap mengikuti arahan pemerintah yang berlaku sesuai protokol kesehatan.

Walaupun penjualan mobil masih belum pulih sepenuhnya, pergerakan pasar otomotif pada bulan Juni lalu lebih baik dibandingkan bulan sebelumnya (Mei 2020) yang nyaris anjlok 95% dibandingkan periode yang sama tahun lalu.

Penjualan retail (dari dealer ke konsumen) pun meningkat. Menurut data GAIKINDO, pada Juni 2020 sebanyak 29.862 unit mobil baru dikirim ke konsumen. Angka itu naik 74,8 persen dibanding Mei 2020 yang hanya sebanyak 17.083 unit.

Namun, penjualan mobil Juni 2020 secara retail juga belum menunjukkan angka

normal. Pada bulan normal sebelum pandemi, GAIKINDO mencatat penjualan mobil secara retail bisa mencapai lebih dari 80 ribu unit, masih jauh dari pencapaian pada Juni 2020 yang hanya 29 ribu unit.

Nah, kembali pada operasional pabrik dalam masa new normal. salah satu aturan tambahan yang disesuaikan dengan upaya menekan penyebaran virus corona. Pertama, jarak fisik (physical distancing) sejauh minimal satu setengah meter. Kedua, wajib mengenakan masker. Ketiga, sesering mungkin mencuci tangan dengan sabun di air mengalir. 

Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) misalnya, sejak awal Juni menyatakan sudah memulai kembali memproduksi mobil mereka.

M

ost of the automotive manufacturers also made various work system arrangements and even had time to stop production.

However, since last June, the Government has determined the status of a transitional period. This news was immediately responded well by automotive manufacturers who are preparing to resume production in Indonesia.

Business activities, starting from the opening of dealerships and also factory activities, continue to follow government directives in accordance with health protocols.

Although car sales have not fully recovered, the movement of the automotive market in June was better than the previous month (May 2020) which almost fell 95% compared to the same period last year.

Retail sales (from dealers to consumers) have also increased. According to GAIKINDO’s data, in June 2020, 29,862 new cars were delivered to consumers. That figure is up 74.8 percent compared to May 2020 which was only 17,083 units.

However, retail car sales in June 2020 have not shown normal figures either. In the normal month before the pandemic, GAIKINDO noted that retail car sales could reach more than 80 thousand units, still far from reaching 29 thousand units in June 2020.

Well, back to factory operations during the new normal period. One of the additional rules adapted to efforts to suppress the spread of the corona virus. First, the physical distance (physical distancing) is at least one and a half meters. Second, it is mandatory to wear a mask. Third, wash your hands frequently with soap in running water.

Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN), for example, since early June stated that they have restarted their car production.

For your information, TMMIN temporarily stopped production of its car. During the implementation of large-scale social restrictions (PSBB), Toyota Indonesia established a work at home policy for

(11)

Sekadar informasi, TMMIN sempat

menghentikan sementara produksi mobilnya. Selama masa penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB), Toyota Indonesia menetapkan kebijakan bekerja di rumah untuk karyawan dan menghentikan sementara kegiatan produksi selama 2 minggu di April 2020.

Kemudian, pabrik sempat aktifkan beberapa fungsi sejak 27 April 2020 dengan pengaturan 1 shift sesuai izin yang dikeluarkan oleh

Kementerian Perindustrian. Pengaktifan itu untuk memenuhi layanan dan komitmen ekspor.

Setelah itu Toyota kembali menghentikan sementara aktivitas produksi.

TMMIN menetapkan kebijakan untuk

menghentikan aktivitas produksi sejak tanggal 11 Mei-1 Juni 2020.

Seperti yang disampaikan Direktur Administrasi, Korporasi, dan Hubungan

Eksternal TMMIN, Bob Azam, “Kami sudah start untuk persiapan produksi, tanggal 2 Juni 2020 kami sudah mulai persiapan produksi dengan mengisi komponen-komponen untuk bisa memulai produksi,” kata Bob.

Lebih lanjut Bob menjelaskan protokol kesehatan meliputi wajib pakai masker, wajib cuci tangan, jaga jarak, rapid test, self

employees and temporarily halted production activities for 2 weeks in April 2020.

Then, the factory had activated several functions since April 27, 2020 by setting 1 shift according to the permit issued by the Ministry of Industry. The activation is to fulfill service and export commitments.

After that Toyota again temporarily stopped production activities. TMMIN established a policy to stop production activities from 11 May-1 June 2020.

As stated by the Director of Administration, Corporation and External Relations of TMMIN, Bob Azam, “We have started to prepare for production, on June 2, 2020 we have started production preparations by filling in the components to start production,” said Bob.

Bob further explained that the health protocol includes wearing a mask, washing hands, keeping a distance, rapid tests, self-declaration, taking vitamins, and special transportation.

Production movement also increased after going through June. Daihatsu, for example, is again boosting car production to meet the increasing demand.

In his written statement, Astra Daihatsu Motor (ADM) explained that the

implementation of 2 shifts of production had

Kami tentu menerapkan protokol kesehatan yang

dianjurkan oleh pemerintah. Kami menyadari

bahwa harus menjalankan bisnis dengan kebiasaan

baru itu, yang disebut dengan New Normal,”

(12)

declaration, minum vitamin, dan transportasi khusus, “Selain itu, juga tidak ada shift malam, dan yang sakit harus WFH,” jelas Bob.

Pergerakan produksi juga meningkat setelah melewati bulan Juni. Daihatsu misalnya yang kembali menggenjot produksi mobil untuk memenuhi permintaan yang mulai mengalami peningkatan.

Dalam keterangan tertulisnya, Astra Daihatsu Motor (ADM) menjelaskan pemberlakuan produksi 2 shift telah dilakukan pada awal Agustus 2020 di pabrik Sunter, dan Karawang, Jawa Barat.

Menurut Daihatsu, dari implementasi 2 shift pada Agustus akan membuat hasil produksi meningkat empat kali lipat ketimbang Juli 2020.

Namun Daihatsu tidak menyebutkan jumlah stok yang tersisa sebelum meningkatkan produksinya pada Agustus. Terkait persentase kenaikan permintaan juga tak disebutkan.

Pabrik Daihatsu diketahui mulai kembali beraktivitas per 3 Juni, setelah sebelumnya berhenti beroperasi sejak 10 April.

Aktivitas produksi pun dimulai dengan fokus untuk memenuhi permintaan ekspor. Selain mobil merek Daihatsu, pabrik Daihatsu ini juga punya tugas memproduksi beberapa mobil andalan Toyota antaranya Avanza, Calya, Agya, dan Rush.

Dalam keterangan tertulis kepada media, Amelia Tjandra, Marketing Director dan

been carried out in early August 2020 at the Sunter and Karawang factories, West Java.

According to Daihatsu, the implementation of 2 shifts in August will increase production output fourfold compared to July 2020.

However, Daihatsu did not mention how much stock it had left before increasing production in August. The percentage of the increase in demand was also not stated.

The Daihatsu factory is known to have

resumed activities as of June 3, after previously stopping operations on April 10.

Production activities began with a focus on meeting export demand. In addition to the Daihatsu brand cars, this Daihatsu factory also has the task of producing several Toyota’s flagship cars including Avanza, Calya, Agya and Rush.

In a written statement to the media, Amelia Tjandra, Marketing Director and Corporate Planning & Communication Director of ADM said, “We are grateful that the car market has started to show an increase. Daihatsu hopes that Indonesia’s economic conditions will continue to be excited and increase people’s purchasing power, thus having a positive impact on the market. Indonesian cars. “

PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) has started to re-open a factory in the Karawang area, West Java, since Wednesday, June 3, 2020. Factory reactivation is taking place gradually.

(13)

Corporate Planning & Communication Director ADM mengatakan, “Kami bersyukur, pasar mobil mulai menunjukkan peningkatan. Daihatsu berharap kondisi perekonomian Indonesia akan terus bergairah dan meningkatkan daya beli masyarakat, sehingga memberikan dampak positif pada pasar mobil Indonesia.”

PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) sudah mulai kembali membuka pabrik di kawasan Karawang, Jawa Barat, sejak Rabu 3 Juni 2020. Pengaktifan kembali pabrik berlangsung bertahap.

“Kami tentu menerapkan protokol kesehatan yang dianjurkan oleh pemerintah. Kami menyadari bahwa harus menjalankan bisnis dengan kebiasaan baru itu, yang disebut dengan New Normal,” bilang General Manager Marketing Division PT IAMI Attias Asril.

PT Suzuki Indomobil Motor (SIM) juga mulai membuka operasional pabrik sejak 26 Mei 2020 lalu. Melalui keterangan tertulis, disebutkan bahwa dari tiga pabrik Suzuki yang akan kembali beroperasi, yakni di Cakung, Cikarang, dan Tambun (Jawa Barat) hanya Tambun 2 yang belum dibuka kembali.

Pabrik tersebut merupakan lokasi produksi model-model untuk pasar domestik, seperti Suzuki New Carry Pick Up, APV, dan Karimun Wagon R.

Hal yang sama juga dilakukan Mitsubishi Motors Krama Yudha Indonesia (MMKI), yang menaungi pabrik perakitan Mitsubishi di Indonesia.

Sejak 23 Juni 2020 lalu, operasional pabrik sudah mulai berjalan, setelah ditutup sementara sejak pertengahan April 2020.

Pabrik ini memproduksi beberapa jenis

kendaraan seperti Mitsubishi Xpander, Mitsubishi Pajero Sport, dan Mitsubishi L300. Nissan Livina, kembaran Mitsubishi Xpander, juga diproduksi di pabrik ini.

Produksi terbanyak adalah Mitsubishi Xpander. Selain untuk memenuhi kebutuhan pasar domestik, model ini juga diekspor ke banyak negara.

Ekspor Mitsubishi Motors dari Indonesia yang mengandalkan Xpander tercatat meningkat selama empat bulan pertama tahun ini, yakni sebesar 6 persen menjadi 18.661 unit. Padahal, ekspor Mitsubishi secara global mengalami penurunan signifikan 79,3 persen menjadi hanya 105.436 unit.

Model Xpander ini bisa menjadi ‘darah segar’ bagi MMC di tengah hantaman dahsyat virus corona.

Berbeda dengan pabrikan lain yang mulai beroperasi Juni 2020, PT. Honda Prospect Motor

“We certainly apply the health protocol recommended by the government. We realize that we have to run a business with this new habit, which is called New Normal, ”said General Manager Marketing Division of PT IAMI Attias Asril.

PT Suzuki Indomobil Motor (SIM) has also started to open factory operations since May 26, 2020. Through a written statement, it was stated that of the three Suzuki factories that would resume operations, namely in Cakung, Cikarang and Tambun (West Java) only Tambun 2 had not yet reopened.

The factory is a production location for models for the domestic market, such as the Suzuki New Carry Pick Up, APV, and Karimun Wagon R.

The same thing was done by Mitsubishi Motors Krama Yudha Indonesia (MMKI), which houses the Mitsubishi assembly plant in Indonesia.

Since 23 June 2020, factory operations have started, after being temporarily closed since mid-April 2020.

This factory produces several types of vehicles such as the Mitsubishi Xpander, Mitsubishi Pajero Sport, and Mitsubishi L300. Nissan Livina, Mitsubishi Xpander’s twin, is also produced at this factory.

Most production is the Mitsubishi Xpander. Apart from meeting the needs of the domestic market, this model is also exported to many countries.

Exports of Mitsubishi Motors from Indonesia, which rely on Xpander, recorded an increase in the first four months of this year, namely by 6 percent to 18,661 units. In fact, Mitsubishi’s exports globally experienced a significant decline of 79.3 percent to only 105,436 units.

This Xpander model can be “fresh blood” for MMC in the midst of the devastating impact of the corona virus.

Unlike other manufacturers which started operating in June 2020, PT. Honda Prospect Motor (HPM), has been carrying out its production activities since last July 2020.

For information, previously the factory that produced the Honda BR-V, CR-V, Jazz, HR-V, Mobilio, and Brio was stopped since April 13, 2020.

It’s just that the production capacity is still not much, because it still follows market demand which has not fully returned to normal conditions.

“This month we have started production in small quantities,” said Yusak Billy, as HPM’s Business Innovation and Marketing and Sales Director.

(14)

(HPM), melakukan aktivitas produksinya sejak Juli 2020 lalu.

Sebagai informasi, sebelumnya pabrik yang memproduksi Honda BR-V, CR-V, Jazz, HR-V, Mobilio, dan Brio itu distop sejak 13 April 2020 silam.

Hanya saja, kapasitas produksi masih dalam jumlah yang tidak banyak, karena masih mengikuti permintaan pasar yang belum sepenuhnya kembali ke kondisi normal.

“Bulan ini kami sudah mulai produksi dengan jumlah yang masih kecil,” kata Yusak Billy, selaku Business Innovation and Marketing and Sales Director HPM.

Ia pun menjelaskan, aktivitas produksi ini secara bertahap akan terus ditingkatkan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan sesuai peraturan PSBB transisi.

Billy juga bilang produksi di pabrik Honda di Karawang untuk ekspor akan dimulai pada Agustus 2020 ini. Sekadar informasi, Honda Brio diekspor dari pabrik ini ke negara Filipina dan juga Vietnam.

Mari kita semua berharap, kondisi ini segera pulih kembali, virus COVID-19 lekas berakhir, dan roda perekonomian kembali seperti sedia kala.

He also explained that this production activity would gradually continue to be increased by still implementing the health protocol in accordance with the transitional PSBB regulations.

Billy also said production at the Honda factory in Karawang for export would begin in August 2020. For your information, Honda Brio is exported from this factory to the Philippines and Vietnam.

Let us all hope that this condition will recover soon, the COVID-19 virus will end quickly, and the wheels of the economy will return to normal.

We certainly apply the health

protocol recommended by the

government. We realize that

we have to run a business with

this new habit, which is called

New Normal, ”

(15)

LAPORAN UTAMA

PENERAPAN

PROTOKOL

KESEHATAN DI

JARINGAN DEALER

T

entu juga termasuk pada layanan jual dan aktivitas dealer. Mau tak mau pelayanan di jaringan dealer pun dipaksa untuk lebih kreatif dengan memanfaatkan berbagai platform digital selain bertatap langsung.

Ada protokol kesehatan ketat sebagai adaptasi kebiasaan baru (new normal) yang wajib dilakukan. Ini rasanya berlaku untuk dealer mobil manapun.

Menghadapi kondisi pandemi COVID-19 yang tak

kunjung membaik membuat para pelaku industri

kendaraan bermotor mesti cepat beradaptasi untuk

antisipasi keadaan.

MITSUBISHI

Contohnya saja kita ambil protokol kesehatan yang diterapkan di seluruh cabang dealer penjualan Mitsubishi ini.

Seperti menjaga kebersihan dan kondisi steril dengan cairan pembersih/ disinfektan sebelum dealer buka dan tutup setiap hari.

Perhatian lebih terhadap obyek yang sering disentuh, seperti gagang pintu, meja resepsionis, meja dan kursi negosiasi dan ruang tunggu, digital tools, unit pamer - test drive - yang diserahkan pada konsumen, kids-zone, toilet, dan sebagainya.

Kemudian memastikan sabun cuci tangan dan hand sanitizer selalu tersedia, seluruh personil yang bertugas di dealer mengenakan atribut perlindungan diri, dan melaksanakan protokol kesehatan pada seluruh interaksi petugas dealer dan konsumen.

Seperti memeriksa suhu tubuh, kewajiban menggunakan masker, menjaga jarak (minimal 1,5 meter), menghindari kerumunan dan kontak fisik, menghindari batuk dan bersin di dekat orang lain, serta menyarankan pembayaran dengan metode cashless.

Sedangkan untuk kegiatan di luar dealer, protokolnya antara lain

(16)

HEADLINE

O

f course, it also includes sales services and dealer activities. Like it or not, service in the dealer network is forced to be more creative by utilizing various digital platforms other than face-to-face.

There is a strict health protocol as an adaptation to new habits that must be done. This seems to apply to any car dealer.

IMPLEMENTATION

OF HEALTH

PROTOCOLS

IN DEALER

NETWORKS

Facing the ongoing conditions of the

COVID-19 pandemic, motor vehicle

industry players must adapt quickly to

anticipate the situation.

MITSUBISHI

For example, we take the health protocol that is implemented in all Mitsubishi sales dealer branches.

Such as maintaining cleanliness and sterile conditions with cleaning / disinfecting fluids before the dealer opens and closes every day.

Pay more attention to objects that are often touched, such as door handles, reception desks, negotiation tables and chairs and waiting rooms, digital tools, display units - test drives - that are left to consumers, kids-zone, toilets, and so on.

Then ensure that hand soap and hand sanitizer are always available, all personnel on duty at the dealer wear personal protection attributes, and carry out health protocols in all interactions of dealer officers and consumers.

Such as checking body temperature, the obligation to use a mask, maintaining a distance (at least 1.5 meters), avoiding crowds and physical contact, avoiding coughing and sneezing near other people, and suggesting cashless payment methods.

Meanwhile, for activities outside the dealer, the protocol includes consumers seeking information through the public media and making contact through the official Mitsubishi Motors Indonesia channel.

Then dealer officers follow-up and carry out preparations for cleanliness and sterile conditions of the unit and the equipment used.

Furthermore, all personnel on duty outside meet

consumers wearing personal protection attributes such as masks, gloves and face shields.

(17)

LAPORAN UTAMA

melalui saluran resmi Mitsubishi Motors Indonesia. Kemudian petugas dealer melakukan follow-up dan melaksanakan persiapan kebersihan dan kondisi steril unit serta peralatan yang digunakan.

Selanjutnya seluruh personel yang bertugas ke luar menemui konsumen mengenakan atribut perlindungan diri seperti masker, sarung tangan, dan face shield.

BMW ASTRA

BMW Astra juga resmi luncurkan standar layanan baru untuk beradaptasi dengan kebiasaan baru.

“Kita semua sedang belajar beradaptasi dengan kebiasaan baru untuk bersama-sama melewati pandemi ini, untuk itu BMW Astra luncurkan standar layanan baru yang sesuai dengan protokol kesehatan,” kata Fredy Handjaja CEO BMW Astra dari BMW Astra Sunter.

Semua dealer BMW Astra di seluruh Indonesia menerapkan standar protokol kesehatan yang sama di masa adaptasi kebiasaan baru ini. Mulai dari seluruh karyawan dan pelanggan yang diwajibkan menggunakan masker.

Lantas ada cek suhu tubuh, dan melakukan

pengisian buku tamu secara online melalui QR code. BMW juga menyediakan cairan pembersih tangan

atau hand sanitizer untuk pelanggan. Selama di dalam dealer, seluruh karyawan dan pelanggan dianjurkan untuk selalu menjaga jarak.

“Dalam adaptasi kebiasaan baru, kami juga melakukan upgrade terhadap pelayanan dari staf ke pelanggan. Untuk tetap menjaga jarak, kini kami menggunakan sistem

komputer mirroring pada bagian Service Advisor,” jelas Freddy.

Kemudian, demi mengurangi sentuhan, kunci mobil yang diterima langsung dimasukkan ke dalam boks sinar UV untuk sterilisasi. Begitu pula saat akan dikembalikan.

Tidak hanya kunci mobil, seluruh peralatan makan dan minum yang tersedia juga sudah dicuci dengan sistem steam bersuhu tinggi, yang kemudian diletakkan dalam lemari dengan sinar UV.

Jika pelanggan melakukan pembayaran dengan kartu dan mesin EDC, lebih dulu disterilkan dengan tisu basah yang mengandung alkohol.

Setiap empat jam sekali area dealer akan

dibersihkan dengan cairan disinfektan dan masker seluruh staf akan diganti dengan yang baru.

Bagi pelanggan yang servis di bengkel atau berkonsultasi dengan penasihat servis, mereka dapat melihat status pengerjaan mobil di layar khusus supaya dapat menjaga jarak fisik.

Sedangkan bagi yang ingin melakukan pembelian mobil dan mendapatkan penjelasan tentang penggunaan fitur serta spesifikasi, mereka dapat mempelajarinya dengan nyaman melalui video penjelasan oleh Product Genius BMW Astra yang dapat dibuka cukup dengan memindai QR code melalui ponsel.

BMW akan memastikan mobil pelanggan sudah bersih dan aman sebelum diserah terimakan, interiornya pun akan di bersihkan dengan disinfektan berstandar food grade, kemudian disegel.

Freddy mengatakan, penyegelan tersebut adalah untuk memastikan kalau orang yang pertama kali masuk ke dalam mobil adalah pemiliknya sendiri.

Selain pelayanan di dealer, BMW Astra juga berikan berbagai layanan adaptasi kebiasaan baru di rumah maupun kantor pelanggan.

Sales, appraisal, dan mekanik BMW Astra yang mengunjungi rumah atau kantor pelangggan telah dilengkapi dengan care kit yang berisikan pembersih tangan, tisu alkohol, air sanitizer, lap serta cairan pembersih yang digunakan sebelum dan sesudah pelanggan melakukan test drive atau proses perbaikan mobil.

BMW Astra berkomitmen untuk selalu berada bersama pelanggan dalam memberikan solusi atas kebutuhannya selama memiliki mobil yang dibeli di Astra. Ini menjadi semangat BMW Astra untuk terus memberikan yang terbaik kepada pelanggan.

“Tidak hanya dengan bahan yang aman untuk kesehatan serta pemanfaatan teknologi

(18)

HEADLINE

BMW ASTRA

BMW Astra also officially launched a new service standard to adapt to new habits. “We are all learning to adapt to new habits to get through this pandemic together, for that BMW Astra is launching new service standards in accordance with health protocols,” said Fredy Handjaja, CEO of BMW Astra from BMW Astra Sunter.

All BMW Astra dealers throughout Indonesia apply the same standard health protocols in this period of adapting to this new habit. Starting from all employees and customers who are required to wear masks.

Then there is a body temperature check, and filling in the guest book online via a QR code. BMW also provides hand sanitizers for customers. While inside the dealer, all employees and customers are

encouraged to always keep their distance.

“In adapting to new habits, we are also upgrading service from staff to customers. To keep our distance, we are now using a computer mirroring system in the Service Advisor section, ”explained Freddy.

Then, in order to reduce the touch, the car keys received are directly put into the UV light box for sterilization. Likewise when it will be returned.

Not only car keys, all available eating and drinking utensils have also been washed with a high temperature steam system, which is then placed in a cupboard with UV light.

If the customer makes a payment by card and EDC machine,

first sterilize it with a wet tissue containing alcohol.

Every four hours the dealer area will

be cleaned with disinfectant liquid and the entire staff’s masks will be replaced with new ones.

For customers who are serviced in a repair shop or consult a service advisor, they can see the working status of the car on a special screen so they can maintain physical distance.

Meanwhile, for those who want to buy a car and get an explanation about the use of features and specifications, they can learn it comfortably through an explanation video by Product Genius BMW Astra which can be opened simply by scanning the QR code via cellphone.

BMW will ensure that the customer’s car is clean and safe before handing it over, the interior will be cleaned with a food grade standard disinfectant, then sealed.

Freddy said the sealing was to

In addition to dealer

services, BMW Astra

also provides various

services to adapt

to new habits at

customers’ homes

and offices

(19)

LAPORAN UTAMA

untuk memberikan peace of mind kepada seluruh stakeholder, BMW Astra juga secara rutin

melakukan rapid test kepada seluruh tim front-line dan back office serta membekalinya dengan vitamin untuk memastikan kondisi seluruh tim BMW Astra dalam kondisi prima.” tutup Fredy.

DAIHATSU

PT. Astra Daihatsu Motor punya cara sendiri untuk melakukan pelayanan servis berkala untuk konsumennya. Yakni merancang program program servis berkala secara drive-thru.

Gelaran yang bertajuk Daihatsu Rapid Service ini diadakan di outlet Daihatsu di Astra Biz Center, BSD, Tangsel (5/9/2020).

Mengingat di tengah pandemi, pelanggan membutuhkan servis perawatan mobil, yang dilakukan secara cepat dan tidak perlu terjadi interaksi dengan orang banyak.

Alhasil program Daihatsu Rapid Service ini memang ditujukan bagi konsumen yang menginginkan kecepatan, kemudahan, dan kenyamanan, dalam melakukan servis kendaraan secara drive-thru.

Pelanggan dapat tetap di dalam mobil, tanpa harus turun meninggalkan mobil. Kemudian mekanik Daihatsu mengecek 21 item komponen dalam waktu hanya 20 menit saja, tanpa dikenakan biaya alias gratis. Disebut, secara akumulasi dalam waktu 6 jam, ada sebanyak 55 konsumen Daihatsu menikmati servis gratis ini. Selain servis, Daihatsu juga memberikan layanan appraisal kepada mobil customer yang ingin diketahui harga jualnya.

AUTO 2000

Untuk lebih dekat dengan

konsumen, dalam masa pandemi ini, dealer resmi Toyota Auto2000 bulan Maret 2020 lalu, melakukan transformasi situs resminya menjadi sebuah digital showroom yang disingkat Digiroom.

Pembaruan situs https://auto2000. co.id ditambah aplikasi auto2000 yang dapat diunduh di Playstore Android Nampaknya jadi upaya Auto2000 untuk tetap bisa menggaet konsumen, sehingga bisnis terus berjalan, meskipun dalam masa sulit.

“Kami ingin memberikan solusi bagi permasalahan daripada konsumen kita, sehingga bisa mudah

mendapat informasi, booking sampai beli mobil Toyota di rumah saja,” ucap Martogi Siahaan, Chief Executive Auto2000, di sela peluncurannya beberapa bulan lalu.

Transaksi yang bisa dilakukan di Auto2000 Digiroom, mulai dari beli mobil baru Toyota baik cash maupun kredit, layanan purna jual, membeli suku cadang atau aksesoris, trade-in atau tukar tambah kendaraan. Dengan begitu, konsumen masih bisa bertransaksi tanpa harus keluar rumah

seperti saat sekarang ini, demi menghindari virus Corona.

Disebutkan lagi, Auto2000 Digiroom punya kelebihan yang tak dipunyai desain website Auto2000 sebelumnya. Seperti lebih personalize, lantas harga penawaran bisa disesuaikan dengan lokasi konsumen. “Ini bisa mengakomodasi kebutuhan konsumen Auto2000 di berbagai wilayah Indonesia, tak hanya di

Jakarta saja,” kata Martogi lagi. Lantas informasi yang tersaji pun realtime, karena sudah terintegerasi. Mulai dari data stall, ketersediaan stok bengkel, dan lainnya.

Soal layanan purnajual disebutkan juga bisa dilakukan booking di situs ini, mulai dari servis berkala di bengkel resmi Auto2000, memanggil teknisi Toyota Home Service (THS) atau pemesanan layanan perbaikan bodi mobil di fasilitas body and paint Auto2000.

Dalam adaptasi kebiasaan baru, kami juga

melakukan upgrade terhadap pelayanan

dari staf ke pelanggan. Untuk tetap

menjaga jarak, kini kami menggunakan

sistem komputer mirroring pada bagian

Service Advisor,”

(20)

HEADLINE

ensure that the person who first got into the car was the owner himself.

In addition to dealer services, BMW Astra also provides various services to adapt to new habits at customers’ homes and offices.

Sales, appraisals, and BMW Astra mechanics who visit customers’ homes or offices are equipped with a care kit containing hand sanitizer, alcohol wipes, sanitizer water, rags and cleaning fluids used before and after the customer performs a test drive or car repair process.

BMW Astra is committed to always being with customers in providing solutions to their needs as long as they have a car purchased at Astra. This is the spirit of BMW Astra to continue to provide the best for customers.

“Not only with materials that are safe for health and the use of technology to provide peace of mind to all stakeholders, BMW Astra also routinely conducts rapid tests for all front-line and back office teams and supplies them with vitamins to ensure the condition of the entire BMW Astra team. prime condition. “ close Fredy.

DAIHATSU

PT. Astra Daihatsu Motor has its own way of providing regular service for

its customers. Namely designing a drive-thru periodic service program.

The event, entitled Daihatsu Rapid Service, was held at the Daihatsu outlet at Astra Biz Center, BSD, Tangsel (5/9/2020).

Given that in the midst of a pandemic, customers need car maintenance services, which are carried out quickly and do not need interaction with many people.

As a result, the Daihatsu Rapid Service program is intended for consumers who want speed, convenience and comfort in servicing vehicles on a drive-thru basis.

Customers can stay in the car, without having to get off the car. Then the Daihatsu mechanic checked 21 component items in just 20 minutes, without being charged or free.

It is said, accumulated within 6 hours, there are as many as 55 Daihatsu consumers enjoying this free service. Besides servicing, Daihatsu also provides appraisal services to customer cars who want to know the selling price.

AUTO 2000

To get closer to consumers, during this pandemic, the official Toyota Auto2000 dealer in March 2020,

transformed its official website into a digital showroom, abbreviated as Digiroom.

Site update https://auto2000.co.id plus the auto2000 application which can be downloaded on the Android Playstore. It seems that Auto2000 is trying to attract consumers, so that the business continues, even in difficult times.

“We want to provide solutions to the problems of our consumers, so that they can easily get information, from bookings to buying a Toyota car at home,” said Martogi Siahaan, Auto2000 Chief Executive, on the sidelines of its launch a few months ago.

Transactions that can be done at the Auto2000 Digiroom, start from buying a new Toyota car, either cash or credit, after-sales service, buying parts or accessories, trade-in or trade-in vehicles. That way, consumers can still make transactions without having to leave the house as it is today, in order to avoid the Corona virus.

The Auto2000 Digiroom has advantages that the previous Auto2000 website design did not. As it is more personalize, then the offering price can be adjusted according to the location of the consumer. “This can accommodate the needs of Auto2000 consumers in various parts of Indonesia, not only in Jakarta,” said Martogi.

Then the information presented is realtime, because it has been integrated. Starting from data stalls, availability of workshop stock, and others.

Regarding after-sales service, it is said that bookings can also be made on this site, starting from periodic service at the official Auto2000 repair shop, calling a Toyota Home Service (THS) technician or ordering car body repair services at the Auto2000 body and paint facility.

(21)

AUTOSHOW

GIICOMVEC 2020

KESELAMATAN

BERKENDARA

MENJADI ISU

UTAMA

Pameran otomotif GAIKINDO Indonesia

International Commercial Vehicle Expo

(GIICOMVEC) 2020 resmi berlangsung pada 5-8

Maret 2020 di Jakarta Convention Center (JCC).

Pameran dua tahunan ini dibuka secara resmi

oleh Menteri Perindustrian (Menperin) RI, Agus

Gumiwang Kartasasmita, dan didampingi oleh

Ketua Umum GAIKINDO, Yohannes Nangoi

P

ameran otomotif GAIKINDO Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2020 resmi berlangsung pada 5-8 Maret 2020 di Jakarta Convention Center (JCC). Pameran dua tahunan ini dibuka secara resmi oleh Menteri Perindustrian (Menperin) RI, Agus Gumiwang Kartasasmita, dan didampingi oleh Ketua Umum GAIKINDO, Yohannes Nangoi.

Dalam sambutannya, Yohannes menuturkan bahwa Indonesia berada di urutan ketiga dunia korban terbanyak dalam kecelakaan lalu lintas. Penuturannya tersebut berdasarkan data dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO).

“Lebih dari 1 juta orang meninggal dunia karena kecelakaan lalu lintas. Hal itu menjadi isu yang sangat penting karena bagi GAIKINDO, keselamatan bukan merupakan pilihan, namun merupakan keharusan,”

(22)

AUTOSHOW

GIICOMVEC 2020

The GAIKINDO Indonesia International Commercial

Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2020 automotive exhibition

officially took place on March 5-8 2020 at the Jakarta

Convention Center (JCC). This biennial exhibition

was officially opened by the Minister of Industry

(Menperin) RI, Agus Gumiwang Kartasasmita, and was

accompanied by the General Chairperson of GAIKINDO,

Yohannes Nangoi.

SAFETY IS A

MAIN ISSUE

(23)

AUTOSHOW

ujar Yohannes pada sambutan pembukaanya. Yohannes berharap melalui acara

GIICOMVEC ini, bisa mendorong kesadaran berkendara bagi para pengunjung dan masyarakat umumnya untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas.

“Berbagai program yang dijalankan selama pameran ini mengangkat isu keselamatan kendaraan. Dengan demikian, diharapkan setiap pengunjung mendapatkan sosialisasi yang tepat tentang pentingnya berkendara sesuai standar keselamatan yang ditentukan,” ujar Yohannes.

Di sisi lain, Agus Gumiwang memberikan apresiasi kepada GAIKINDO atas digelarnya GIICOMVEC 2020 dalam mendorong industri otomotif, khususnya kendaraan komersial.

"Saya sebagai Mentri Perindustrian

menyampaikan selamat sekaligus apresiasi setinggi-tingginya kepada Gaikindo atas terselenggaranya pameran otomotif berkonsep B2B untuk industri kendaraan komersil," ungkap Agus.

Ia berharap bahwa ke depannya, industri kendaraan komersial dapat memberikan kontribusinya untuk terus menyukseskan kebijakan pemerintah lainnya. Salah satunya soal pemberantasan truk Over Dimension Over Load (ODOL) yang akan efektif 1 Januari 2023.

“Sektor-sektor industri tentu harus siap. Tidak ada lagi alasan untuk menunda kebijakan ODOL yang menurut pandangan kami juga sangat diperlukan,” ujarnya.

Agus menilai event ini merupakan bentuk komitmen Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) dalam mendorong industri otomotif. Pengembangan industri kendaraan niaga akan mendukung pengembangan infrastruktur dan pembangunan ekonomi nasional

Kegiatan ini diikuti 36 agen pemegang merek (APM) yang terdaftar, antara lain Daihatsu, DFSK, Hino, Izuzu, Suzuki, dan Toyota. Sementara itu, industri pendukung yang sudah terdaftar, antara lain Adi Putro dari industri karoseri, Alcoa Wheels, Aspira, Astra Otoparts, Blackvue, BRQ, dan Himawan Putra.

Pameran kendaraan niaga itu juga menyediakan area khusus untuk melihat langsung kemampuan berbagai kendaraan komersial dan fitur teknologi yang

dipamerkan, yakni Demo Area.

Pada Giicomvec 2020, pengguna kendaraan komersial dapat melengkapi kebutuhan terkait suku cadang, aksesoris, fitur teknologi,

T

he GAIKINDO Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2020 automotive exhibition officially took place on March 5-8 2020 at the Jakarta Convention Center (JCC). This biennial exhibition was officially opened by the Minister of Industry (Menperin) RI, Agus Gumiwang Kartasasmita, and was accompanied by the General Chairperson of GAIKINDO, Yohannes Nangoi.

In his speech, Yohannes said that Indonesia was in the third place in the world for the most victims in traffic accidents. His narrative is based on data from the World Health Organization (WHO).

"More than 1 million people died because of traffic accidents. This is a very important issue because for GAIKINDO, safety is not an option, but a necessity, ”said Yohannes in his opening remarks.

Yohannes hopes that through this

GIICOMVEC event, it can encourage driving awareness for visitors and the general public to reduce the number of traffic accidents.

"Various programs carried out during this exhibition raise the issue of vehicle safety. Thus, it is hoped that every visitor will get proper socialization about the importance of driving according to the specified safety standards, "said Yohannes.

On the other hand, Agus Gumiwang expressed his appreciation to GAIKINDO for holding GIICOMVEC 2020 in encouraging the automotive industry, especially commercial vehicles.

"As the Minister of Industry, I would like to congratulate and appreciate Gaikindo for

(24)

AUTOSHOW

dan perlengkapan lainnya dari Alcoa Wheels, Aspira, Blackvue, BRQ, GS Astra, Himawan Putra, Incoe, Indoprima, MRF Tyres, PanaOil, Regency, Techindotama, Topy, Trubo

Engineering, Wintor, dan masih banyak lagi. Rizwan Alamsjah, Ketua III Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) mengatakan bahwa pelaksanaan Giicomvec tahun ini digelar lebih

komprehensif. Pergelaran tersebut juga diklaim mampu membuka potensi baru bagi industri kendaraan komersial Indonesia.

"Keterkaitan antara industri kendaraan komersial dan industri pendukungnya sangat erat dan hampir tidak mungkin dipisahkan. Kehadiran puluhan merek dari industri

holding an automotive exhibition with the B2B concept for the commercial vehicle industry," said Agus.

He hopes that in the future, the commercial vehicle industry can contribute to the success of other government policies. One of them is about eradicating Over Dimension Over Load (ODOL) trucks which will be effective January 1, 2023.

"Of course, industrial sectors must be ready. There is no longer any reason to postpone the ODOL policy which in our view is also very necessary, ”he said.

Agus assessed that this event is a form of commitment from the Indonesian Automotive Industry Association (Gaikindo)

(25)

AUTOSHOW

pendukung dalam GIICOMVEC kami rasa penting dan memberikan benefit untuk para pebisnis," ujarnya.

Rizwan menambahkan,Giicomvec turut mendapatkan dukungan dari sejumlah asosiasi terkait dengan industri kendaraan komersial, seperti Asosiasi Karoseri Indonesia (Askarindo), Asosiasi Logistik Indonesia (ALI), Asosiasi

Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo), dan Ikatan Pengusaha Otobus Muda Indonesia (IPOMI).

"Kami ingin Giicomvec menjadi ajang yang komprehensif yang tidak hanya memamerkan industri kendaraan komersial terkini, tetapi juga sebagai ajang bertemunya pelaku bisnis kendaraan komersial, karoseri, pengusaha truk, logistik, dan lainnya," tuturnya.

Ketua II Gaikindo, Rizwan Alamsjah,

mengatakan bahwa capaian kunjungan yang tercatat dihadiri 10.359 pengunjung menjadi pencapaian yang sangat baik mengingat pasar kendaraan komersial yang menurun pada tahun 2019 lalu.

"Untuk Gaikindo, pencapaian GIICOMVEC 2020 sangat membanggakan, berhasil mencatat lebih dari sepuluh ribu kehadiran sepanjang pameran. Yang perlu kami highlight adalah efektifitas dari trade days yang pada penyelenggaraan tahun ini lebih baik dari sebelumnya," tutup Rizwan yang sekaligus adalah Ketua Penyelenggara Pameran 2020

(26)

AUTOSHOW

in encouraging the automotive industry. The development of the commercial vehicle industry will support infrastructure development and national economic development

This activity was attended by 36 registered brand holder agents (APM), including Daihatsu, DFSK, Hino, Izuzu, Suzuki, and Toyota. Meanwhile, registered supporting industries include Adi Putro from the car body industry, Alcoa Wheels, Aspira, Astra Otoparts, Blackvue, BRQ, and Himawan Putra.

The commercial vehicle exhibition also provides a special area to see first hand the capabilities of various commercial vehicles and the technological features on display, namely the Demo Area.

At Giicomvec 2020, commercial vehicle users can complete their needs related to spare parts, accessories, technology features and other equipment from Alcoa Wheels, Aspira, Blackvue, BRQ, GS Astra, Himawan Putra, Incoe, Indoprima, MRF Tires, PanaOil, Regency, Techindotama , Topy, Trubo Engineering, Wintor, and many more. Rizwan Alamsjah, Chairman III of the Association of Indonesian Automotive Industries (Gaikindo) said that this year's Giicomvec will be more comprehensive. This event is also claimed to be able to open new potential for the Indonesian commercial vehicle industry.

"The relationship between the commercial vehicle industry and its supporting industries is very close and almost impossible to

separate. The presence of dozens of brands

from supporting industries in GIICOMVEC we think is important and provides benefits for business people," he said.

Rizwan added that Giicomvec also received support from a number of associations related to the

commercial vehicle industry, such as the Indonesian Carriage Association (Askarindo), the Indonesian Logistics Association (ALI), the Indonesian Truck Entrepreneurs Association (Aptrindo), and the Indonesian Young Autobus Entrepreneurs Association (IPOMI).

"We want Giicomvec to be a comprehensive event that not only shows off the latest commercial vehicle industry, but also as a meeting place for commercial vehicle businessmen, car body, truck entrepreneurs, logistics, and others," he said.

Chairman II of Gaikindo, Rizwan Alamsjah, said that the achievement of the visit which was recorded as being attended by 10,359 visitors was a very good achievement considering the declining commercial vehicle market in 2019.

"For Gaikindo, the achievement of GIICOMVEC 2020 is very encouraging, having recorded more than ten

thousand attendances throughout the exhibition. What we need to highlight is the effectiveness of trade days which this year's implementation is better than before," concluded Rizwan who is also the Chairman of the 2020 Exhibition Organizer.

(27)

HORIZON

I DAIHATSU

DAIHATSU HARAPKAN

REGULASI YANG

MENSTIMULUS PASAR

“Sigra masih Menjadi kontribusi

terbesar dan diikuiti Gran Max”

P

ada edisi kali ini kami bertanya jawab dengan Ibu Amelia Tjandra selaku Direktur Marketing PT. Astra Daihatsu Motor (ADM). Karena masih di tengah masa pandemic Covid-19 maka proses tanya jawab kami melalui online saja. Berikut ringkasan obrolan kami mengenai kondisi penjualan produk Daihatsu saat ini hingga penerapan protocol kesehatan di lingkungan PT.ADM.

Bagaimanakah perkembangan penjualan Daihatsu selama PSBB / pandemic covid19 ini?

Hingga kini, Daihatsu tetap konsisten menjaga market share 17% dengan peringkat #2 penjualan, sehingga secara total penjualan Daihatsu hinggaSeptember 2020 adalah: Wholesales (W/S) YTD SEP ’20 : 69.182 units (Market Share 18,6%)

Retail Sales (R/S) YTD SEP ’20 : 73.488 units (Market Share 18,0%)

Daihatsu RS : vs Last Month ↑22.6%, lebihbaik vs Market (↑ 15.5%)

vs Last Year YTD 42.4%, lebihbaik vs Market ( 46.4%)

Saat ini ada berapa jaringan dealer Daihatsu di Indonesia?

Sampai Oktober 2020, Daihatsu memiliki 255 layanan Sales dan 164 layanan After Sales.

Varian apa saja yang masihmenjadi andalan Daihatsu saat ini?

Sigra masih menjadi kontribusi terbesar dengan angka penjualan retail sales sbb: SIGRA (27.1%) ↓2.1% Vs YTD Sep ’19

Diikuti Gran Max dengan data penjualan: GM PU (22.1%) ↑1.8% Vs YTD Sep ’19 & GM MB (9.9%) ↑1.0% Vs YTD Sep ’19

AMELIA TJANDRA

(

Direktur Marketing PT. Astra Daihatsu Motor / ADM)

(28)

HORIZON DAIHATSU

Bagaimanakah penerapan protokol kesehatan di Daihatsu? Baik di pabrik maupun di dealer serta layanan konsumen.

Daihatsu sudah menerapkan kebijakan WFH untuk sebagian karyawan dari komposisi semula 50%-50%, menjadi 25% WFO – 75% WFH sejak peraturan ini dikeluarkan. Sehingga, tiap karyawan Daihatsu bekerja di kantor hanya 1 minggu dalam 1 bulan selama periode PSBB. Sesuai Protokol Kesehatan penerapan 1 shift pada bagian produksi dari yang semula 2 shift.

Untuk layanan konsumen: Pembelian Daihatsu dapat dilakukan baik secara offline dengan protocol kesehatan yang ketat, maupun online melalui website dan aplikasi Astra Daihatsu Mobile. Aplikasi ini memberikan layanan seperti pembelian mobil, penyediaanTest Drive, dan juga Booking service

Melihat situasi ini, kami juga

memberikan pelayanan Home Service dengan Daihatsu Mobile Service (DMS) untuk memenuhi kebutuhan servis pelanggan dengan menghubungi Daihatsu Access di 1-500-898. Tentunya kami memberlakukan protokol

kesehatan Standar Layanan DMS yang disesuaikan dengan himbauan pemerintah atas pencegahan penyebaran Covid-19

Apa saja strategi Daihatsu

menghadapi menurunnya daya beli masyarakat saat ini?

Adanya kebijakan PSBB, ditambah terbatasnya kegiatan masyarakat,

“Sigra is still the biggest contribution and

followed by Gran Max”

DAIHATSU EXPECTS A

MARKET STIMULATION

REGULATION

I

n this edition, we met Mrs. Amelia Tjandra as the Marketing Director of PT. Astra Daihatsu Motor (ADM). Because we are still in the middle of the Covid-19 pandemic, our question and answer process is online only. The following is a summary of our chitchat regarding the current sales conditions of Daihatsu products to the implementation of health protocols in the PT ADM environment.

How is the condition of Daihatsu's sales during this PSBB / Covid19 pandemic?

Until now, Daihatsu has consistently maintained a 17% market share with the # 2 sales ranking, so that Daihatsu's total sales until September 2020 are:

Wholesales (W / S) YTD SEP '20: 69,182 units (Market Share 18.6%)

Retail Sales (R / S) YTD SEP '20: 73,488 units (Market Share 18.0%)

Daihatsu RS: vs Last Month ↑ 22.6%, better vs Market (↑ 15.5%) vs Last Year YTD 42.4%, better vs Market ( 46.4%)

How many Daihatsu dealer networks are there currently in Indonesia?

As of October 2020, Daihatsu has 255 Sales services and 164 After Sales services.

What variants are still Daihatsu's mainstay today?

Sigra is still the largest contributor with retail sales figures as follows:

SIGRA (27.1%) ↓ 2.1% Vs YTD Sep '19 Followed by Gran Max with sales data:

GM PU (22.1%) ↑ 1.8% Vs YTD Sep '19 & GM MB (9.9%) ↑ 1.0% Vs YTD Sep '19

How is the implementation of the health protocol in Daihatsu? Both at the factory and at the dealer as well as customer service.

Daihatsu has implemented a WFH policy for some employees from the original

(29)

HORIZON DAIHATSU

an impact on the decline in sales of Daihatsu due to buying power customers. For this reason, Daihatsu collaborates with the Astra Value chain, especially financing (leasing companies) to provide solutions for people affected by the pandemic who will purchase vehicles to keep their transactions safe & comfortable.

How does Daihatsu respond to the discourse on the elimination of new car purchase tax?

Daihatsu as a member of

GAIKINDO will follow the decision set by the government through the GAIKINDO proposal

Will Daihatsu develop and bring electric vehicles to Indonesia? If so, when will you?

At the moment, Daihatsu is still observing and if there is certainty we will follow suit.

What are Daihatsu's hopes for the government as a rule maker / regulation so as to increase the automotive industry and sales in Indonesia.

We hope that the government can issue regulations that can stimulate the market in the long run while still paying attention to industrial interests.

composition of 50% -50%, to 25% WFO - 75% WFH since this regulation was issued. Thus, each Daihatsu employee works in the office only 1 week in 1 month during the PSBB period. In accordance with the Health Protocol, the implementation of 1 shift in the production section from the original 2 shifts.

For consumer services: Daihatsu purchases can be made either offline with strict health protocols, or online through the Astra Daihatsu Mobile website and application. This application provides services such as purchasing a car, providing Test Drive, and also booking service

Seeing this situation, we also provide Home Service with Daihatsu Mobile Service (DMS) to meet customer service needs by calling Daihatsu Access at 1-500-898. Of course we enforce the DMS Service Standard health protocol which is adjusted to the government's appeal to prevent the spread of Covid-19

What are Daihatsu's strategies to deal with the current decline in people's purchasing power?

The existence of a PSBB policy, coupled with limited community activities, will undoubtedly have

pastinya akan member dampak kepada penurunan penjualan Daihatsu akibat buying power customer. Untuk itu, Daihatsu bekerja sama dengan Value chain Astra khususnya pembiayaan (leasing company) memberikan solusi bagi masyarakat terdampak pandemic yang akan melakukan pembelian kendaraan agar tetap aman & nyaman bertransaksi

Bagaimana tanggapan Daihatsu terhadap wacana penghapusan pajak pembelian mobil baru?

Daihatsu sebagai anggota GAIKINDO akan mengikuti keputusan yang ditetapkan pemerintah melalui proposal GAIKINDO

Apakah Daihatsu akan mengembangkan dan

membawa kendaraan listrik ke Indonesia? Kalau iya kira kira kapan?

Pada saat ini, Daihatsu masih mengamati dan jika sudah ada kepastian kami akan mengikutinya.

Apa saja harapan Daihatsu terhadap pemerintah sebagai pembuat aturan / regulasi sehingga meningkatkan

industry dan penjualan otomotif di Indonesia.

Kami berharap pemerintah bisa mengeluarkan peraturan yang bisa menstimulus pasar secara jangka panjang dengan tetap memperhatikan kepentingan industri.

(30)

HORIZON

I HINO

HINO LAHIRKAN

SEJUMLAH INOVASI

PENJUALAN

“Bunga rendah sampai dengan layanan

penjualan lewat market place kami coba

lakukan untuk melayani konsumen HINO”

P

enjualan kendaraan komersial tentunya tak luput dari imbas pandemic covid-19. Sempat anjlok tapi ternyata sejak Juni hingga sekarang sudah mulai membaik. Kali ini kami mencoba mengobrol secara online dengan Bapak Santiko Wardoyo selaku Direktur Penjualan dan Promosi PT. Hino Motors Sales Indonesia.

Bagaimanakah perkembangan penjualan HINO di mas pandemic covid19 ini Pak?

Tentunya efek dari pandemic ini dirasakan semua sektor perekonomian, terutama di sektor kendaraan komersial. Seiring penuurunan pasar, semua pelaku bisnis kendaraan komersial juga mengalami penurunan. Namun di tiga bulan terakhir yaitu Juni, Juli, Agustus pasar Hino sudah kembali naik dan meningkat seiring roda perekonomian yang perlahan dibuka kembali oleh pemerintah.

Saat ini ada berapa jaringan dealer HINO di Indonesia?

Kami memiliki sebanyak 179 dealer Hino yang tersebar di seluruh Indonesia

Hino tipe apa saja yang masih menjadi pemberi kontribusi terbesar dalam penjualan hingga saat ini?

SANTIKO WARDOYO

( Direktur Penjualan dan Promosi PT Hino Motors Sales Indonesia)

Saat ini untuk varian yang banyak diburu pasar adalah Hino Dutro HD Series, Hino Ranger FM 260 JD, Hino Ranger FL 235 JW dan Bus Hino R260. Model – model ini sangat laris dipasaran karena memang sangat efisien dalam membantu bisnis konsumen karena kualitas produk yang selalu di kembangkan dengan DNA Quality, Durability, Reliability (QDR)

Bagaimanakah penerapan protokol kesehatan atau kebiasaan baru di lingkungan HINO? Mulai dari pabrik hingga dealer serta layanan konsumen.

Hino menerapkan protokol Keselamatan dan keamanan COVID-19 di seluruh jaringan, seperti pengecekan suhu tubuh bagi karyawan dan customer yang datang dengan maksimal yang diperbolehkan masuk 37 derajat celcius.

Di setiap sudut layanan kantor, pabrik dan diler juga terdapat hand sanitizer dan juga fasilitas tempat cuci tangan serta penerapan physical distancing dengan kursi tamu, kursi sales counter dan fasilitas ruang tunggu yang diberi jarak minimal 1 meter. Diwajibkan juga penggunaan masker bagi seluruh individu di lokasi.

Begitupun dengan kendaraan Hino yang hendak disservice masuk ke workshop kami. Kendaraan pertama – tama akan disemprotkan disinfektan terlebih dahulu pada setiap bagian yang sering tersentuh dengan cairan disinfektan yang aman bagi manusia dan kendaraan.

Untuk meningkatkan layanan customer, Hino juga sudah bekerja sama dengan Tokopedia, dimana Hino Offical Store di Tokopedia dapat melayani 3S atau pembelian unit, booking service kendaraan dan pembelian suku cadang. Untuk memberikan nilai lebih bagi konsumen, dan membuat bisnis mereka berjalan lebih mudah.

Selain itu, dalam layanan purna jual Hino menyediakan suku cadang secara online bekerja sama dengan Monotaro yaitu e-commerce yang menyediakan berbagai kebutuhan industri dan bisnis.

Sebagai bentuk Total Support untuk customer, Hino juga tetap mengadakan aktivitas lain seperti Training Customer dan Gathering

Referensi

Dokumen terkait

pengarang yang berhubungan dengan novel Perahu Kertas serta latar belakang sejarah atau peristiwa sosial masyarakat Indonesia yang turut mengondisikan lahirnya

Kelainan refraksi adalah keadaan dimana bayangan tegas tidak terbentuk pada retina.Pada kelainan refraksi terjadi ketidakseimbangan sistem optik pada mata

peserta mampu mengkombinasikan lagu dan gerak untuk membantu mengajarkan bahasa Inggris, peserta mengenal dan mencoba membacakan cerita bahasa Inggris sederhana, peserta

Kompilasi Hukum Islam adalah manifestasi dan hasil penerapan berbagai aliran fikih yang ada dan dilengkapi dengan fatwa ulama Indonesia dalam menanggapi masalah yang timbul,

Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. Pada observasi awal diperoleh data bahwa pada saat pembelajaran,

Dampak dan manfaat dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini yaitu para pengrajin batako di Kampung Ciseupan Kota Cimahi dapat melakukan perencanaan bisnis

Untuk menghindari agar pembahasan dalam skripsi ini tidak keluar atau melenceng dari pokok permasalahan, maka diperlukan adanya batasan-batasan terhadap permasalahan

dokumen : surat surat penting yang harus disimpan dengan baik contoh foto akta ktp sim paspor. foto : gambar wajah kita sebagai