• Tidak ada hasil yang ditemukan

Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Menyimpang Remaja di Kampung Kubur Kelurahan Petisah Tengah Kecamatan Medan Petisah

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Menyimpang Remaja di Kampung Kubur Kelurahan Petisah Tengah Kecamatan Medan Petisah"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MENYIMPANG

REMAJA DI KAMPUNG KUBUR KELURAHAN PETISAH TENGAH

KECAMATAN MEDAN PETISAH

Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh Gelar Sarjana

Sosial

Universitas Sumatera Utara

Disusun Oleh:

RATRI NURAINI

120902004

DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

(2)

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITK

DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL

Nama : Ratri Nuraini

Nim : 120902004

ABSTRAK

FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MENYIMPANG REMAJA DI KAMPUNG KUBUR KELURAHAN PETISAH TENGAH

KECAMATAN MEDAN PETISAH

Penelitian ini menjelaskan dan menganalisis tentang masalah faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku menyimpang remaja dengan mengambil lokasi penelitian di Kampung Kubur Kelurahan Petisah Tengah Kecamatan Medan Petisah. Latar belakang penelitian ini adalah disatu sisi kemajuan teknologi memudahkan untuk mengakses data kebelahan dunia dan disatu sisi dapat menimbulkan pergeseran perilaku menyimpang di lingkungan sosial. Salah satu kelompok yang rentan untuk terbawa arus adalah para remaja. Dimana para remaja yang sangat mudah dipengaruhi baik dari lingkungan tempat tinggal, lingkungan sekolah, maupun dalam pergaulan.

Penelitian ini menggunakan teori penyimpangan social yaitu penyimpangan pada pergaulan remaja. Adapun metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan analisis deskriptif. Dalam pengumpulan data yang diperoleh melalui teknik pengumpulan wawancara.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku menyimpang remaja adalah faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal yang mempengaruhi perilaku menyimpang remaja adalah faktor usia, intelijensia, dan pandangan atau keyakinan yang keliru. Sedangkan faktor eksternal adalah factor keluarga, kondisi sosial ekonomi, teman sebaya dan faktor lingkungan.

(3)

UNIVERSITY OF NORTH SUMATRA

FACULTY OF SOCIAL SCIENCE AND SCIENCE POLITICAL

DEPARTMENT OF SOCIAL WELFARE

Name : Ratri Nuraini

Nim : 120902004

ABSTRACT

FACTORS AFFECTING THE DISTORTED ADOLESCENT BEHAVIOR IN CENTRAL VILLAGE GRAVE KELURAHAN Petisah SUB Medan Petisah

This study describes and analyzes the problems the factors that influence adolescent deviant behavior by taking research location in Kampung Kubur Village Middle Petisah district of Medan Petisah.The background of this research is on the one hand advances in technology make it easier to access the data go to a part of the world and one side can cause a shift of deviant behavior in the social environment.One of the groups most vulnerable to drift are teenagers.Where teenagers are especially susceptible good of the neighborhood, the school environment, as well as socially.

This study uses the theory of social deviation is a deviation on teen promiscuity.The research method used in this study is a qualitative research with descriptive analysis approach.In collecting the data obtained through interviews collection techniques.

The results showed that the factors that influence adolescent deviant behavior are internal factors and external factors.Internal factors that influence adolescent deviant behavior is age, intelligence, and views or beliefs were wrong.While external factors are family factors, socio-economic conditions, peers and environmental factors.

(4)

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur atas kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan

hikmah dan pengetahuan serta kekuatan, sehingga penulis dapat menyelesaikan

Skripsi ini dengan judul: “Faktor- Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku

Menyimpang Remaja Di Kampung Kubur Kelurahan Petisah Tengah Kecamatan Medan Petisah”. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini masih

banyak kekurangan. Hal ini dikarenakan keterbatasan pengetahuan, kemampuan dan

pengalaman penulis. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan kritik dan saran

dari pembaca.

Penulis juga menyadari sepenuhnya, bahwa penulisan skripsi ini dapat

terselesaikan dengan baik berkat bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Pada

kesempatan ini, dengan kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih,

diantaranya kepada:

1. Bapak Dr. Muriyanto Amin, S.Sos, M.si selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial

dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara

2. Ibu Hairani Siregar, S.Sos, M.SP selaku ketua jurusan Departemen Ilmu

Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas

Sumatera Utara

3. Ibu Tuti Atika M.SP selaku dosen pembimbing penulis yang telah banyak

meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan serta banyak ilmu

pengetahuan dalam penyusunan dan penulisan skripsi ini.

4. Seluruh staff edukatif dan administrasi Departemen Ilmu Kesejahteraan

(5)

5. Kepada orang tua saya Ayah dan ibu, saya sangat berterima kasih atas doa,

dukungan, semangat dan kasih sayang yang tidak terbatas.

6. Kepada Abang saya Hardiansyah Pratama dan Kakak saya Novita Sari yang

telah mendukung selama masa perkuliahan saya.

7. Kepada Armeidiansyah yang telah mendukung dan memberi semangat dalam

mengerjakan skripsi.

8. Kepada Ira Maya Sari, Cia fitrianis yang telah berpartisipasi dalam

mengerjakan skripsi ini.

9. Kepada Chairani, Eka Putri Anggraini, Siti Nurlela, Cut Putri Andhalia yang

menjadi teman seperjuangan, sepermainan, semoga kelak kita menjadi orang

yang sukses kedepannya.

10.Kepada Haslinda yang telah meminjamkan laptopnya dalam mengerjakan

skripsi ini. Dan Fauziah Ridhani yang memberi semangat dalam mengerjakan

skripsi ini.

11.Kepada Zultia Safitri, Rien Annisa, Khairina Firdani, Fahrurozi yang menjadi

pertemanan yang lebih dari saudara.

12.Kepada Mauliza Lubis, Upin Hasibuan, Fadlillah Husna, Soraya Qisthina,

Nafaliza, Cut Annisa Nabila, Mariza Oktarina, Elida Sari yang sama- sama

lagi berjuang mengerjakan skripsi. Semangat wee

13.Kepada teman-teman seperjuangan KESSOS 2012, terima kasih atas

kebersamaan selama masa perkuliahan. Semoga kelak kita menjadi orang

(6)

14.Kepada Kelurahan Kampung Kubur Bapak Lurah beserta staff yang telah

mengizinkan penulis melakukan penelitian disana.

15.Kepada AN, DN, FM, Sri, Ros dan Cahaya, terima kasih yang sebesar-

besarnya karena telah memberikan informasi dalam penelitian yang saya

lakukan, semoga kedepannya kita semua jauh lebih baik dan sukses.

Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih dengan harapan semoga skripsi

ini bermanfaat bagi pembaca serta dapat memberikan sumbangan ilmiah bagi

Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Universitas Sumatera Utara.

Medan, September 2016

Penulis

Ratri Nuraini

(7)

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN

1.1 LatarBelakang ... 1

1.2 RumusanMasalah ... 7

1.3 Tujuan Penelitian Dan Manfaat Penelitian ... 8

1.3.1 Tujuan Penelitian ... 8

2.4.1 Pengertian Perilaku Menyimpang ... 18

2.4.2 Perilaku Menyimpang Sebagai Masalah Sosial………… . 19

2.4.3 Teori – Teori Pemyimpangan Sosial ... 20

2.4.4 Sifat- Sifat Perilaku Menyimpang ... 22

2.4.5 Bentuk – Bentuk Perilaku Menyimpang ... 23

2.4.6 Faktor – faktor Penyebab Perilaku Menyimpang Pada Remaja ... 25

BAB IV Deskripsi Lokasi Penelitian 4.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian... 40

4.2 Sejarah Kampung Kubur... ... 40

4.3 Luas Wilayah……… ... 41

(8)

4.4.4 Organisasi Sosial Dan Budaya ... 44

4.4.5 Struktur Pemerintah Kampung Kubur ... 45

4.4.6 Kependudukan Dan Komposisi Berdasarkan Suku Bangsa, Pendidikan, Usia, Dan Jenis Kelamin ... 45

BAB V ANALISIS DATA 5.1 Pengantar……… ... 49

5.2 Hasil Temuan……….. ... 50

5.2.1 Informan Utama I : Pengguna Narkoba ... 50

5.2.2 Informan Utama II : Pekerja Seks Komersial ... 54

5.2.3 Informan Utama III : Perjudian ... 57

5.2.4 Informan Kunci : Orang Tua Dari Remaja Pengguna Narkoba ... 60

5.2.5 Informan Kunci : Orang Tua Dari Remaja Pekerja Seks Komersial ... 62

5.2.6 Informan Tambahan Masyarakat ... 64

5.3 Analisis Data……… ... 67

5.3.1 Faktor Internal………. ... 67

5.3.2 Faktor Eksternal……….. ... 69

BAB VI PENUTUP 6.1 Kesimpulan... ... 72

6.2 Saran... ... 73

Referensi

Dokumen terkait

PENGARUH GAME-ONLINE TERHADAP PERILAKU MENYIMPANG REMAJA DI KELURAHAN TANJUNG REJO KECAMATAN MEDAN.. SUNGGAL

PENGARUH GAME-ONLINE TERHADAP PERILAKU MENYIMPANG REMAJA DI KELURAHAN TANJUNG REJO KECAMATAN MEDAN.. SUNGGAL

Berdasarkan hasil Survei Demografi Kesehatan Indonesia 2012 komponen Kesehatan Reproduksi Remaja (SDKI 2012 KKR), bahwa secara nasional terjadi peningkatan angka remaja yang pernah

Kenakalan-kenalakan yang dilakukan para remaja disebabkan oleh beberapa faktor, yakni faktor biologis yang dibawa sejak lahir, faktor psikogenis dimana faktor ini

Anak yang berasal dari keluarga broken home lebih memilih meninggalkan keluarga dan hidup sendiri sehingga untuk memenuhi kebutuhan hidupnya, sering mengambil keputusan untuk

Pengaruh Pendidikan Kelompok Sebaya Terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Risiko Penyalahgunaan Narkoba di SMA Kecamatan Medan Helvetia Kota Medan.. Kamus

remaja terarah dengan baik, maka remaja tersebut akan menjadi seorang individu. yang memiliki

THE ROLE OF THE GROUP OF ADOLESCENT DRUG PREVENTION EFFORT IN THE MOSQUE IN KAMPUNG KUBUR KELURAHAN PETISAH TENGAH KECAMATAN MEDAN PETISAH KOTA