• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penyelesaian Permasalahan Transshipment dengan Metode North West Corner dan Metode Stepping Stone

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Penyelesaian Permasalahan Transshipment dengan Metode North West Corner dan Metode Stepping Stone"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iv

PENYELESAIAN PERMASALAHAN TRANSSHIPMENT DENGAN METODE NORTH WEST CORNER DAN

METODE STEPPING STONE

ABSTRAK

Masalah tansshipment merupakan persoalan transportasi transisi atau persoalan transportasi yang termodifikasi. Tempat transit ini dapat menerima pasokan dan dapat mengirimkan barang. Tujuan utama masalah transshipment adalah meminimumkan biaya distribusi barang yang dikirim dari tempat asal ke tempat tujuan meskipun melalui tempat transit. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana pengaruh metode North West Corner yang dilanjutkan dengan metode Stepping Stone terhadap peminimuman biaya transportasi pada Perusahaan penjualan peralatan rumah tangga. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui berapa biaya minimum yang dikeluarkan Perusahaan dalam pendistribusian produk perusahaan. Solusi layak dasar awal yaitu North West Corner yang kemudian dilanjutkan dengan pengujian solusi optimum dengan menggunakan Stepping Stone.

Kata kunci : Masalah transshipment, Metode North West Corner, Metode Stepping Stone

(2)

v

TRANSSHIPMENT PROBLEM SOLVING WITH NORTH WEST CORNER’S METHOD AND STEPPING STONE METHOD

ABSTRACT

Tansshipment problem is transportation problem of transition or modified transportation problem. This transit area can receive supply and can deliver the goods. The main purpose of transshipment problem is to minimize the cost of distribution delivered goods from the place of origin to destination via transit point though. The problem in of this study are how the North West Corner method continued with method Stepping Stone to the optimization of transportation costs on the company's sales of household appliances. The purpose of this study was to determine the minimum costs incurred in the company's product distribution company. Initial basic feasible solution using the North West Corner Method followed by testing the optimum solution by using Stepping Stone Method.

Keywords : Transshipment Problem, North West Corner Method, Stepping Stone

Method

Referensi

Dokumen terkait

Hasil dari penelitian memberikan kesimpulan bahwa metode Least Cost - Stepping Stone dan metode Least Cost - MODI dapat menyelesaikan masalah transshipment tidak

Kelebihan dari metode North West Corner adalah lebih cepat dalam pengambilan keputusan dan tanpa terlalu rumit dalam penempatan unit yang akan didistribusikan ke

Hasil dari penelitian memberikan kesimpulan bahwa metode Least Cost - Stepping Stone dan metode Least Cost - MODI dapat menyelesaikan masalah transshipment

Hasil dari penelitian memberikan kesimpulan bahwa metode Least Cost - Stepping Stone dan metode Least Cost - MODI dapat menyelesaikan masalah transshipment

Abstrak.Metode ASM dan RDI merupakan metode baru untuk menyelesaikan masalah transportasi, kedua metode tersebut berbeda dengan Metode Stepping Stone yang menggunakan solusi awal

Permasalahan yang akan dibahas adalah bagaimana metode Stepping Stone dan metode potensial dapat meminimumkan biaya distribusi beras miskin dari gudang ke titik

Metode North West Corner (NWC) adalah salah satu metode transportasi yang paling mudah dilakukan, tetapi hasilnya belum tentu optimal, oleh karena itu untuk

Hasil penelitian menun- jukkan bahwa solusi optimal menggunakan metode Stepping Stone berdasarkan solusi awal metode Bilqis Chastine Erma BCE mendapatkan total biaya transportasi