• Tidak ada hasil yang ditemukan

Aplikasi Penjadwalan Laboratorium D3 Teknik Informatika Univeritas Sumatera Utara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Aplikasi Penjadwalan Laboratorium D3 Teknik Informatika Univeritas Sumatera Utara"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1Latar Belakang Perancangan

Sulitnya mengidentifikasi waktu penjadwalan kelas di laboratorium komputer

yang sering bentrok dari satu kelas dengan kelas yang lainnya dikarenakan

pemesanan kelas masih dilakukan dilingkungan kampus saja, pencatatan data

pemesanan kelas masih dilakukan secara manual, pemesanan laboratorium harus

ditujukan kepada siapa.

Oleh karena itu, perancangan otomatisasi informasi merupakan sarana

yang sangat dibutuhkan dan mempermudah dalam penyusunan jadwal

laboratorium komputer. Sarana penjadwalan kelas di laboratorium komputer

dengan sistem komputerisasi telah menjadi fasilitas canggih yang nantinya sangat

membantu di dunia pendidikan karena dengan sistem tersebut bisa mengurangi

kesalahpahaman dan mempermudah penjadwalan laboratorium sebuah yayasan

pendidikan atau universitas.

Maka dari itu penulis menggunakan metodologi studi kepustakaan dan

penelitian langung dan wawancara, sehingga hasil yang diharapkan adalah dapat

(2)

dosen-dosen praktikum atau asisten labaotarium dan informasi pemesanan

laboratorium komputer menjadi lebih efektif dan efisien.

Dengan beberapa pertimbangan, penulis memutuskan untuk membuat

aplikasi yang berjudul ““APLIKSI PENJADWALAN LABORATORIUM D3

TEKNIK INFORMATIKA UNIVERITAS SUMATERA UTARA”.. Untuk

membantu dalam pembuatan aplikasi ini penulis menggunakan Visual Basic.

1.2Perumusan Masalah

Selama ini aplikasi yang digunakan pihak kampus kurang efisien dan akurat.

Proses penjadwalan laboratorium masih digunakan dalam lingkungan kampus saja

dan aplikasi yang digunakan masih manual.

1.3Batasan Masalah

Didalam perancangan aplikasi penjadwalan laboratorium komputer ini, penulis

membatasi masalah. Masalah yang akan dibahas, meliputi:

1. Aplikasi penyajian penjadwalan ini hanya berfungsi untuk menyajikan

informasi tentang laboratorium D3 teknik informatika Universitas

Sumatera Utara saja.

(3)

1.4Metode Pengerjaan

Langkah-langkah yang ditempuh dalam pengerjaan perangkat lunak ini yaitu:

1. Mengumpulkan data yang akan digunakan dalam menguji Aplikasi

Penjadwalan Laboratorium tersebut.

2. Melakukan analisis data perancangan sistem dengan menggunakan bahasa

pemrograman Visual Basic 6.0.

3. Membuat database dimana basis data disimpan yang akan dibutuhkan dalam

menghasilkan kesimpulan akhir.

1.5Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mempermudah mahasiswa D3 Teknik

Informatika untuk mengetahui jadwal laboratorium dan mempermudah pihak

kampus untuk memasukkan data penjadwalan laboratorium tersebut.

1.6Manfaat

Adapun manfaat penelitian ini adalah bagi penulis penelitian ini bermanfaat untuk

menambah wawasan serta ilmu yang berguna untuk menyelesaikan tugas akhir ini

dan dengan adanya aplikasi ini dapat mempermudah pihak kampus dalam

mengerjakan tugasnya.

(4)

1.7 Tahapan Perancangan

Dalam pembuatan perangkat lunak ini memerlukan penyajian data yang

digunakan untuk penyusunan pembuatan program. Usaha yang dilakukan penulis

melalui beberapa metode adalah:

1. Rencana kebutuhan

Penulisan mengkaji buku-buku yang berkaitan dengan perangkat lunak,

seperti: Microsoft Visual Basic serte artikel yang ada hubungannya dengan

tugas akhir.

2. Proses desain

Penulisan melakukan pembuatan desain untuk menampilkannya.

3. Implementasi

Penulisan melakukan implementasi dari hasil desain yang dibuat.

1.8Sistematika Penulisan

Sistematika penulisan tugas akhir ini dibagi menjadi 5 (lima) yaitu sebagai

berikut:

BAB 1 Pendahuluan

Bab ini berisi tentang latar belakang permasalahan,

(5)

tujuan, manfaat, tinjauan pustaka, tahapan perancangan,

sistematika penulisan tugas akhir.

BAB 2 Landasan Teori

Bab ini mengungkapkan tentang konsep dasar dan teori

yang mendukung pembahasan untuk tema penulisan ini.

BAB 3 Perancangan Sistem

Didalam bab ini dijelaskan dan diuraikan tentang pembuatan

serta perancangan Aplikasi.

BAB 4 Implementasi Sistem

Bab ini menguraikan tentang implementasi sistem juga

disertai dengan hasil dari perancangan aplikasi yang dibuat.

BAB 5 Kesimpulan dan Saran

Bab ini berisikan kesimpulan dari bab-bab sebelumnya,

sehingga dari kesimpulan tersebut penulis mencoba

memberikan saran yang berguna untuk melengkapi dan

penyempurnaan pengembangan aplikasi ini dimasa yang

Referensi

Dokumen terkait

Dengan adanya sistem informasi ini diharapkan proses penjadwalan mata kuliah dapat lebih mudah dilakukan.. Sistem informasi ini dirancang dengan menggunakan bahasa pemrograman web,

Aplikasi ini akan dirancang dengan menggunakan aplikasi Moodle (Modular Dynamic Learning Environment) yaitu sebuah nama untuk sebuah program aplikasi yang dapat

Dengan adanya aplikasi ini dapat mempermudah dalam belajar bahasa jawa dapat memberikan informasi kepada pengguna dan mempermudah pengguna menjalankan

Dengan menggunakan Sistem pengontrolan penggunaan aplikasi menggunakan metode penjadwalan non-preemptive ini dapat mengatur jadwal aplikasi yang akan digunakan agar tidak

Kesimpulan yaitu dengan adanya Aplikasi ini dapat mempermudah pihak Administrasi untuk dapat melakukan pencatatan pada Pemesanan, Pembayaran Booking, Pembayaran DP,

Adapun manfaat dari informasi penjadwalan dan rincian nilai pratikum laboratorium berbasis website ini adalah dapat membantu atau memudahkan praktikan, pengajar

Penelitian ini mengkaji tentang suatu sistem informasi yang berdasarkan penjadwalan dan rincian nilai yang ada pada laboratorium D3 Teknik Infomatika, dengan menggunakan

1) Aplikasi ini dapat mempermudah dalam pengontrolan penjadwalan manajemen pemeliharaan mesin karena jadwal dapat diakses oleh pihak pekerja dan manajer dan selalu