• Tidak ada hasil yang ditemukan

KORELASI ANTARA TINGGI PUNDAK DENGAN PANJANG LANGKAH TROT KUDA KAVALERI DI LAPANGAN PASIR DAN LAPANGAN RUMPUT (Detasemen Kavaleri Berkuda Pusat Kesenjataan Kavaleri TNI-AD Parongpong, Bandung).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "KORELASI ANTARA TINGGI PUNDAK DENGAN PANJANG LANGKAH TROT KUDA KAVALERI DI LAPANGAN PASIR DAN LAPANGAN RUMPUT (Detasemen Kavaleri Berkuda Pusat Kesenjataan Kavaleri TNI-AD Parongpong, Bandung)."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

v

KORELASI ANTARA TINGGI PUNDAK DENGAN PANJANG LANGKAH TROT KUDA KAVALERI DI LAPANGAN PASIR

DAN LAPANGAN RUMPUT

(Kasus Di Detasemen Kavaleri Berkuda Pusat Kesenjataan Kavaleri TNI-AD Parongpong, Bandung)

ANNISA FAUZIAH

ABSTRAK

Penelitian yang berjudul “Korelasi Antara Tinggi Pundak dengan Panjang Langkah Trot Kuda Kavaleri di Lapangan Pasir dan Lapangan Rumput” telah dilakukan di Detasemen Kavaleri Berkuda Pusat Kesenjataan Kavaleri TNI AD Parongpong, Bandung. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui tinggi pundak, panjang langkah trot di lapangan pasir dan lapangan rumput dan seberapa jauh hubungan antara panjang langkah trot dengan tinggi pundak di lapangan pasir dan lapangan rumput kuda kavaleri. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan menggunakan purposif sampling dengan jumlah sampel sebanyak 30 ekor kuda jantan dewasa kavaleri. Hasil penelitian menunjukan rata-rata tinggi pundak 146+5,01 cm, rata-rata panjang langkah trot di lapangan pasir 179+15,80 cm dan rata-rata panjang langkah trot di lapangan rumput 196+17,88 cm. Koefisien korelasi antara tinggi pundak dengan panjang langkah trot di lapangan pasir sebesar 85% sehingga keeratan hubungannya termasuk dalam kategori tinggi dan pada lapangan rumput sebesar 92% yang berarti keeratan hubungannya sangat tinggi juga. Keduanya memiliki hubungan yang signifikan.

(2)

vi

CORRELATION BETWEEN SHOULDER HIGH WITH TROT

STEP OF CAVALRY HORSE IN SAND AND GRASS FIELD (Horse Cavalry Detachement Case for Army Cavalry Weaponry

Parongpong, Bandung)

ANNISA FAUZIAH

ABSTRACT

The research about "Correlation Between Shoulder High with Trot Step of Cavalry Horse in Sand and Grass Field" was conducted of the Horse Cavalry Detachement Case for Army Cavalry Weaponry Parongpong, Bandung. The aim of research was to find out shoulder high, trot step in sand and grass field, to determine the correlation between shoulder high with trot step in sand and grass field horse cavalry. Data was collected lesing purposive sampling with sample of 30 gelding cavalry horses. The results showed an average of shoulder high 146+5.01 cm, the average trot step in sand 179+15.80 cm and the average trot step in grass filed 196+17.88 cm. The correlation between the shoulders high with a trot step in the field of sand at was high category 85% and at grass land was 92%. This corellationship were significant.

Referensi

Dokumen terkait

Tulisan ini membahas tentang modifikasi Caesar cipher dengan menggunakan fungsi rasional, logaritma kuadrat, dan polinomial orde 5 sebagai kunci. Proses kriptografi

peDrasagd shunl reactor l0 tuvar dai PLTD Bagan Scsar Le lokasi Cadu. lnduk l\,juaro BunEo tuxda PL PLN (Pe$ero) KitlDr S!.rlrrgxBl

[r]

Materi yang telah dipelajari diolah atau dikembangkan oleh siswa, maka guru harus mampu memilih metode mengajar yang sesuai dengan materi yang diajarkan agar hasil

Based on these trilogy, we found layers of Islamic Performance, starting from the most outward level, let say is Islam as representation of profit oriented/individual welfare and

Tafsir mimpi 2D adalah menafsirkan arti dari sebuah mimpi untuk melihat dua angka dari “0″ untuk “9″ untuk membentuk dua digit angka mulai dari “00″ sampai “99″ yang

Peubah yang diamati terdiri dari sifat fungsional pati sagu Bangka meliputi total pati (Sudarmadji et al., 1997), kadar amilosa (Sudarmadji et al., 1997), kadar

Analisis data yang digunakan peneliti dalam pembahasan penelitian ini adalah analisis deskriptif komparatif untuk membandingkan penagihan pajak dengan surat teguran dan