• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengenalan Gerakan Tangan Manusia Untuk Interaksi Manusia-Komputer

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengenalan Gerakan Tangan Manusia Untuk Interaksi Manusia-Komputer"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

PENGENALAN GERAKAN TANGAN MANUSIA UNTUK INTERAKSI MANUSIA-KOMPUTER

SKRIPSI

TENGKU CHAIRUNNISA 111402049

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INFORMASI

FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

PENGENALAN GERAKAN TANGAN MANUSIA UNTUK INTERAKSI MANUSIA-KOMPUTER

SKRIPSI

Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat memperoleh ijazah Sarjana Teknologi Informasi

TENGKU CHAIRUNNISA 111402049

PROGRAM STUDI S1 TEKNOLOGI INFORMASI

FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

PERSETUJUAN

Judul : PENGENALAN GERAKAN TANGAN MANUSIA

UNTUK INTERAKSI MANUSIA-KOMPUTER

Kategori : SKRIPSI

Nama : TENGKU CHAIRUNNISA

Nomor Induk Mahasiswa : 111402049

Program Studi : S1 TEKNOLOGI INFORMASI

Fakultas : ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI

INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Komisi Pembimbing :

Diketahui/ disetujui oleh

Program Studi S1 Teknologi Informasi Ketua,

Muhammad Anggia Muchtar, ST., MM.IT NIP. 19800110 200801 1 010

Pembimbing 2

Dani Gunawan, ST., M.T. NIP. 19820915 201212 1 002

Pembimbing 1

(4)

PERNYATAAN

PENGENALAN GERAKAN TANGAN MANUSIA UNTUK INTERAKSI MANUSIA-KOMPUTER

SKRIPSI

Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing telah disebutkan sumbernya.

Medan, 26 November 2015

(5)

UCAPAN TERIMA KASIH

Puji dan syukur penulis sampaikan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat serta restu-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknologi Informasi.

Pertama, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada Bapak Romi Fadillah Rahmat, B.Comp.Sc. M.Sc selaku pembimbing pertama dan Bapak Dani Gunawan, ST., M.T. selaku pembimbing kedua yang telah meluangkan waktu dan tenaganya untuk membimbing penulis dalam penelitian serta penulisan skripsi ini. Tanpa inspirasi serta motivasi yang diberikan dari kedua pembimbing, tentunya penulis tidak akan dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada Bapak Prof. Dr. Opim Salim Sitompul, M.Sc sebagai dosen pembanding pertama dan Ibu Dr. Erna Budhiarti Nababan, M.IT sebagai dosen pembanding kedua yang telah memberikan masukan serta kritik yang bermanfaat dalam penulisan skripsi ini. Ucapan terima kasih juga ditujukan kepada Ketua dan Sekretaris Program Studi Teknologi Informasi, Dekan dan Pembantu Dekan Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, dan semua dosen serta pegawai di lingkungan program studi Teknologi Informasi, yang telah membantu serta membimbing penulis selama proses perkuliahan.

Penulis tentunya tidak lupa berterima kasih kepada kedua orang tua penulis, yaitu Bapak Tengku Syaiful Masudi dan Ibu Sri Banun yang telah membesarkan penulis dengan sabar dan penuh cinta, serta doa dari mereka yang selalu menyertai selama ini. Terima kasih juga penulis ucapkan kepada abang penulis Tengku Ahmad Fauzan dan adik penulis Tengku Muhammad Aulia Fitra, yang selalu memberikan dukungan kepada penulis. Penulis juga berterima kasih kepada seluruh anggota keluarga penulis yang namanya tidak dapat disebutkan satu persatu.

(6)

ii

ABSTRAK

Gerakan tangan manusia memiliki peran yang penting dalam berinteraksi. Pengenalan gerakan tangan manusia saat ini merupakan area aktif dalam penelitian untuk interaksi manusia dan komputer. Pengenalan gerakan tangan manusia telah diteliti sebelumnya dengan berbagai teknik dan alat pendukung yang berbeda, seperti Kinect dan data glove. Adapun berbagai tantangan yang dihadapi dalam mengenali gerakan tangan manusia yaitu mencakup permasalahan kondisi iluminasi yang bervariasi, rotasi tangan, latar belakang (background), ukuran tangan, dan klasifikasi atau translasi tangan. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan teknik-teknik Computer Vision untuk mengenali gerakan tangan sebagai alat interaksi manusia dan komputer untuk mengendalikan berbagai aplikasi, yaitu aplikasi pengolah presentasi, pemutar musik, pemutar video dan PDF reader dengan kondisi tangan kosong dan latar belakang yang kompleks melalui kamera web. Untuk menangani permasalahan kondisi tangan dan latar belakang tersebut juga dibutuhkan suatu metode tertentu. Metode yang diajukan oleh peneliti adalah penggunaan ruang warna campuran, yaitu HS-CbCr untuk pendeteksian warna kulit dan teknik average background untuk menangani masalah background. Hasil pengujian menunjukkan bahwa metode yang diajukan mampu mengenali gerakan tangan manusia dan menghasilkan tingkat akurasi mencapai 96.87% dalam kondisi pencahayaan yang baik. Keakuratan pengenalan gerakan tangan manusia dipengaruhi kondisi pencahayaan, semakin sedikit perubahan iluminasi yang terjadi, semakin tinggi tingkat akurasi yang dihasilkan.

(7)

iii

HAND GESTURE RECOGNITION FOR HUMAN-COMPUTER INTERACTION

ABSTRACT

Hand gesture has a significant role in human’s interaction. Hand gesture recognition nowadays is an active research area for human-computer interaction. In previous research for hand gesture recognition, they used various techniques and tools such as Kinect and data glove. Hand gesture recognition systems confronts many challenges, such as variation of illumination conditions, rotation problem, background problem, scale problem, and classification or translation problem. In this research, we use computer vision techniques to recognize hand gesture for human-computer interaction in controlling various apps, such as slideshow presentation, music player, video player, and PDF reader app with bare hand and in complex background via web camera. Therefore, a method is required to cope with background and skin detection problem. In our proposed method, we combine two color spaces become HS-CbCr for skin detection and use averaging background for solving the background problem. The result shows that the proposed method is able to recognize hand gesture and get up to 96.87% correct results on good lighting condition. The accuracy of hand gesture recognition is influenced by lighting condition. The lower changing illumination on video occurs, the higher accuracy of hand gesture recognition is generated.

(8)

iv

1.3 Tujuan Penelitian 3

1.4 Batasan Masalah 3

1.5 Manfaat Penelitian 4

1.6 Metodologi Penelitian 4

1.7 Sistematika Penulisan 5

BAB 2 LANDASAN TEORI 7

2.1 Computer Vision 7

2.2 Pengolah Citra Digital 7

2.2.1 Resizing 7

2.2.2 Color Space Conversion 8

2.2.2.1 RGB to Grayscale Conversion 8

2.2.2.2 Normalized RGB 8

2.2.2.3 RGB to HSV Conversion 9

2.2.2.4 RGB to YcbCr Conversion 10

2.2.3 Perbaikan Citra (Image Enhancement) 11

(9)

v

2.2.3.2 Dilation 13

2.2.3.3 Gaussian Blur 14

2.2.4 Thresholding 14

2.2.5 Inversi 18

2.3 Averaging Background 18

2.3.1 Background Subtraction 19

2.3.2 Frame Differencing 20

2.4 Ekstraksi Fitur 21

2.4.1 Contour 21

2.4.2 Convex-Hull 21

2.4.3 Convexity Defects 22

2.4.4 Moment 23

2.4.5 Center of Gravity 23

2.5 OpenCV 24

2.6 Penelitian Terdahulu 25

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 28

3.1 Data yang Digunakan 28

3.2 Analisis Sistem 29

3.2.1Skin Detection 30

3.2.1.1 Resizing 31

3.2.1.2 Normalisasi RGB 31

3.2.1.3 RGB to HSV Conversion 32

3.2.1.4 RGB to YCbCr Conversion 32

3.2.1.5 Skin Color Bounding Rules 33

3.2.1.6 Skin Segmentation 33

3.2.2Average Background 34

3.2.2.1 RGB to Grayscale Conversion 34

3.2.2.2 Frame Differencing 36

3.2.2.3 Akumulasi Background 38

3.2.2.4 Thresholding 39

(10)

vi

3.2.3Perbaikan Citra (Image Enhancement) 41

3.2.3.1 Erosion 41

3.2.3.2 Dilation 42

3.2.3.3 Gaussian Blur 43

3.2.4Ekstraksi Fitur 44

3.2.4.1 Contour 44

3.2.4.2 Convex-Hull 45

3.2.4.3 Convexity Defects 47

3.2.5Klasifikasi 48

3.3 Perancangan Sistem 52

3.3.1 Perancangan Antarmuka 52

3.3.1.1 Rancangan Tampilan Halaman Splash 52

3.3.1.2 Rancangan Tampilan Halaman Menu 53

3.3.1.3 Rancangan Tampilan Halaman Utama 54

3.3.1.4 Rancangan Tampilan Halaman Minimized 55

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN 57

4.1 Implementasi Sistem 57

4.1.1Spesifikasi perangkat keras dan perangkat lunak yang digunakan

57

4.1.2Implementasi perancangan antarmuka 58

4.2 Prosedur Operasional 62

4.2.1 Pengendalian Aplikasi Pengolah Presentasi 63

4.2.2 Pengendalian Aplikasi PDF Reader 64

4.2.3 Pengendalian Aplikasi Pemutar Musik 65

4.2.4 Pengendalian Aplikasi Pemutar Video 66

4.3 Pengujian Sistem 59

4.2.1Pengujian Hasil Pendeteksian Warna Kulit 59

4.2.2Pengujian Hasil Ekstraksi Fitur 68

(11)

vii

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 97

5.1 Kesimpulan 97

5.2 Saran 98

(12)

viii

DAFTAR TABEL

Hal.

Tabel 2.1. Penelitian terdahulu 26

Tabel 3.1. Matriks citra warna (RGB) ukuran 5x5 piksel 34

Tabel 3.2. Hasil konversi citra warna menjadi citra keabuan 34

Tabel 3.3. Aturan arah & rata-rata derajat 50

Tabel 3.4. Gerakan tangan dan perintah aplikasi 50

Tabel 4.1. Fungsi keyboard dan gerakan tangan pada aplikasi pengolah

presentasi 64

Tabel 4.2. Fungsi keyboard dan gerakan tangan pada aplikasi PDF reader 65

Tabel 4.3. Fungsi keyboard dan gerakan tangan pada aplikasi pemutar musik 65 Tabel 4.4. Fungsi keyboard dan gerakan tangan pada aplikasi pemutar video 67

Tabel 4.5. Ukuran kinerja hasil pengujian 68

Tabel 4.6. Persentase hasil pengujian pendeteksian warna kulit menggunakan

HGR dataset kondisi I 68

Tabel 4.7. Persentase hasil pengujian pendeteksian warna kulit menggunakan

HGR dataset kondisi II 69

Tabel 4.8. Persentase hasil pengujian pendeteksian warna kulit menggunakan

HGR dataset kondisi III 70

Tabel 4.9. Rata-rata akurasi hasil pengujian 72

Tabel 4.10. Hasil pengujian waktu pendeteksian convexity defects 76

Tabel 4.11. Hasil pengujian untuk ruangan A 89

(13)

ix

DAFTAR GAMBAR

Hal. Gambar 2.1. Erosion : mengambil nilai minimum daerah kernel B (Bradski &

Kaehler, 2008) 12

Gambar 2.2. Dilation : mengambil nilai maximum daerah kernel B (Bradski &

Kaehler, 2008) 13

Gambar 2.3. Threshold Binary (diambil dari www.docs.opencv.org) 15

Gambar 2.4. Threshold Inverted (diambil dari www.docs.opencv.org) 16

Gambar 2.5. Threshold Truncate (diambil dari www.docs.opencv.org) 17

Gambar 2.6. Threshold to Zero (diambil dari www.docs.opencv.org) 17

Gambar 2.7. Threshold to Zero Inverted (diambil dari www.docs.opencv.org) 18

Gambar 2.8. Contour (Dhawan & Honrao, 2013) 21

Gambar 2.9. Convex-Hull (Dhawan & Honrao, 2013) 22

Gambar 2.10.Convexity Defects (Dhawan & Honrao, 2013) 22

Gambar 3.1. Arsitektur umum 30

Gambar 3.2. Konversi ruang warna RGB-HSV 32

Gambar 3.3. Konversi ruang warna RGB-YCbCr 33

Gambar 3.4. Skin segmentation 34

Gambar 3.5. Proses konversi citra hasil segmentasi kulit menjadi citra keabuan

(grayscale) 36

Gambar 3.6. Proses frame differencing 38

Gambar 3.7. Hasil akumulasi background 39

Gambar 3.8. Proses thresholding 40

Gambar 3.9. Inversion 41

Gambar 3.10.Erosion 42

Gambar 3.11.Dilaton 43

Gambar 3.12.Gaussian blur 44

(14)

x

Gambar 3.14.Convex-hull 47

Gambar 3.15.Convexity defects 48

Gambar 3.16.Proses pendefinisian arah tangan 50

Gambar 3.17.Rancangan halaman splash 52

Gambar 3.18.Rancangan halaman menu 53

Gambar 3.19.Rancangan halaman utama 54

Gambar 3.20.Rancangan halaman minimized 56

Gambar 4.1. Tampilan halaman splash 58

Gambar 4.2. Tampilan halaman menu 59

Gambar 4.3. Tampilan halaman utama 59

Gambar 4.4. Tampilan opsi HSV 60

Gambar 4.5. Tampilan opsi thresholding 60

Gambar 4.6. Tampilan opsi dilation 61

Gambar 4.7. Tampilan opsi convex-hull 61

Gambar 4.8. Tampilan halaman minimized 62

Gambar 4.9. Tampilan saat tombol “Slideshow Presentation Controller” dipilih 63

Gambar 4.10. Tampilan saat tombol “PDF Reader Controller” dipilih 64

Gambar 4.11. Tampilan saat tombol “Video Player Controller” dipilih 66

Gambar 4.12. Hasil pengujian pendeteksian warna kulit menggunakan HGR

dataset kondisi I 69

Gambar 4.13. Hasil pengujian pendeteksian warna kulit menggunakan HGR

dataset kondisi II 70

Gambar 4.14. Hasil pengujian pendeteksian warna kulit menggunakan HGR

dataset kondisi III 71

Gambar 4.15. Perbandingan hasil pendeteksian warna kulit dengan kondisi

pencahayaan backlight dan downlight 73

Gambar 4.16. Pengaruh setiap tahapan dalam proses ekstraksi fitur 74

Gambar 4.17. Kesalahan pendeteksian area kontur terbesar 76

Gambar 4.18. Gerakan tangan dengan jumlah jari 1 dan arah tangan atas 78

Gambar 4.19. Gerakan tangan dengan jumlah jari 2 dan arah tangan atas 78

(15)

xi

Gambar 4.21. Gerakan tangan dengan jumlah jari 4 dan arah tangan atas 80

Gambar 4.22. Gerakan tangan dengan jumlah jari 5 dan arah tangan atas 80

Gambar 4.23. Gerakan tangan dengan jumlah jari 1 dan arah tangan kanan 81

Gambar 4.24. Gerakan tangan dengan jumlah jari 2 dan arah tangan kanan 81

Gambar 4.25. Gerakan tangan dengan jumlah jari 1 dan arah tangan kiri 82

Gambar 4.26. Gerakan tangan dengan jumlah jari 2 dan arah tangan kiri 82

Gambar 4.27. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 1 dan arah

tangan atas pada ruangan A 83

Gambar 4.28. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 2 dan arah

tangan atas pada ruangan A 84

Gambar 4.29. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 3 dan arah

tangan atas pada ruangan A 84

Gambar 4.30. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 4 dan arah

tangan atas pada ruangan A 85

Gambar 4.31. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 5 dan arah

tangan atas pada ruangan A 85

Gambar 4.32. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 1 dan arah

tangan kanan pada ruangan A 86

Gambar 4.33. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 2 dan arah

tangan kanan pada ruangan A 87

Gambar 4.34. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 1 dan arah

tangan kiri pada ruangan A 87

Gambar 4.35. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 2 dan arah

tangan kiri pada ruangan A 88

Gambar 4.36. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 1 dan arah

tangan atas pada ruangan B 89

Gambar 4.37. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 2 dan arah

tangan atas pada ruangan B 90

Gambar 4.38. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 3 dan arah

tangan atas pada ruangan B 91

Gambar 4.39. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 4 dan arah

tangan atas pada ruangan B 91

Gambar 4.40. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 5 dan arah

(16)

xii

Gambar 4.41. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 1 dan arah

tangan kanan pada ruangan B 93

Gambar 4.42. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 2 dan arah

tangan kanan pada ruangan B 93

Gambar 4.43. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 1 dan arah

tangan kiri pada ruangan B 94

Gambar 4.44. Hasil pengenalan gerakan tangan untuk jumlah jari 2 dan arah

Referensi

Dokumen terkait

Gerakan yang dilakukan oleh lengan robot tersebut dirancang untuk meniru gerakan tangan manusia atau user yang mengendalikannya dengan menggunakan flex sensor sebagai

Langkah-langkah yang dimakiud adalah iebagai berikut : pengambilan citra atau gambar (image acquisition) melalui kamera web; resizing citra; konverii ruang warna RGB ke

Hasil terbaik yang didapatkan dari percobaan dengan enam jenis gerakan tangan adalah tingkat akurasi pengujian. sebesar 77,02% untuk percobaan dua dengan jumlah

didapatkan dari percobaan dengan empat jenis gerakan tangan adalah tingkat akurasi. pengujian sebesar 89,72% untuk percobaan satu dengan jumlah hidden

HCI (Human Computer Interaction) atau Interaksi manusia dan Komputer adalah disiplin ilmu yang berhubungan dengan perancangan, evaluasi, & implementasi sistem

merupakan komunikasi dua arah antara pengguna (user) dengan sistem komputer yang saling mendukung untuk mencapai suatu tujuan tertentu.  Interaksi manusia dan

merupakan komunikasi dua arah antara pengguna (user) dengan sistem komputer yang saling mendukung untuk mencapai suatu tujuan tertentu.. • Interaksi manusia dan komputer

interaksi manusia dan komputer kasir dapat menghasilkan kelancaran dalam berbisnis dan jauh lebih memudahkan dibandingkan tanpa komputer Dengan begini interaksi antara manusia dengan