• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEDISIPLINAN BELAJAR SISWA Hubungan Motivasi Belajar Dan Dukungan Keluarga Dengan Kedisiplinan Belajar Siswa Kelas X Di SMK Negeri 5 Surakarta.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEDISIPLINAN BELAJAR SISWA Hubungan Motivasi Belajar Dan Dukungan Keluarga Dengan Kedisiplinan Belajar Siswa Kelas X Di SMK Negeri 5 Surakarta."

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEDISIPLINAN BELAJAR SISWA

KELAS X DI SMK NEGERI 5 SURAKARTA

TESIS

Diajukan Kepada

Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh

Gelar Magister Sains Psikologi

Oleh: EX SANTOSO NIM: S. 300 080 009

PROGRAM MAGISTER SAINS PSIKOLOGI

PROGRAM PASCASARJANA

(2)
(3)
(4)

MOTTO

Bertindak walau pun semuanya terasa sulit dan tidak mungkin,

Akan mengundang campur tangan Tuhan.

( Mario Teguh )

Jangan mengaku ber-Tuhan kepada Dia Yang Maha Penyayang,

Tetapi menjadi penyiksa bagi mereka yang mencintai kita.

(5)

v

PERSEMBAHAN

Karya ini kupersembahkan kepada:

Orang tua tercinta, terima kasih

atas kasih sayang yang diberikan.

Istri dan anak ku tercinta, terima

kasih atas dukungan, semangat

(6)

KATA PENGANTAR

Puji syukur Alhamdulillah penulis panjatkan ke hadirat Illahi Robbi yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulisan tesis yang berjudul “Hubungan Motivasi Belajar dan Dukungan Keluarga Dengan Kedisiplinan Belajar Siswa Kelas X di SMK Negeri 5 Surakarta” telah dapat diselesaikan.

Penulis menyadari bahwa tesis ini, tersusun atas sumbangan dan dorongan baik secara material maupuan spiritual dari berbagai pihak selama penelitian hingga selesainya penulisan tesis ini. Oleh karena itu penulis menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang tulus kepada berbagai pihak yang telah membantu. 1. Prof. Dr. Khudzaifah Dimyati, SH., M.Hum, Direktur Program Pascasarjana

Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti kuliah di program pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Dr. Tofik, M.Si, Ketua Program Pascasarjana Manajemen Sains Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ijin pada penulis untuk melakukan penelitian.

3. Dr. Yadi Purwanto, MM., Dosen pembimbing I yang telah memberikan petunjuk serta saran sehingga penulisan tesis dapat terselesaikan.

4. Segenap dosen dan staf Program Pascasarjana Program Studi Manajemen Sains Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ilmu pengetahuan dan pelayanan administrasi demi suksesnya penyelesaian studi. 5. Semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan tesis ini, yang

(7)

vii

Penulis menyadari bahwa penulisan tesis ini masih memiliki banyak kekurangan, oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi penyempurnaan tesis ini. Semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi penulis pribadi, pembaca dan pihak-pihak yang membutuhkan.

Surakarta, Februari 2013

(8)

DAFTAR ISI

Halaman

JUDUL ... i

LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING ... ii

PERNYATAAN KEASLIAN TESIS ... iii

MOTTO ... iv

(9)

ix

2. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kedisiplinan Belajar ... 16

3. Jenis-Jenis Kedisiplinan Belajar ... 18

4. Aspek-Aspek Kedisiplinan Belajar ... 19

B. Motivasi Belajar ... 22

1. Pengertian Motivasi Belajar ... 22

2. Jenis-Jenis Motivasi Belajar ... 23

3. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Motivasi Belajar ... 26

4. Aspek-Aspek Motivasi Belajar ... 30

C. Dukungan Keluarga ... 34

1. Definisi Dukungan Keluarga ... 34

2. Jenis-Jenis Dukungan Keluarga ... 35

3. Sumber Dukungan Keluarga ... 37

4. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Dukungan Keluarga ... 38

5. Aspek-Aspek Dukungan Keluarga ... 40

6. Bentuk-Bentuk Dukungan Keluarga ... 42

D. Hubungan Motivasi Belajar dan Dukungan Keluarga Dengan Kedisiplinan Belajar Siswa ... 44

E. Hipotesis ... 47

BAB III METODE PENELITIAN ... 48

A. Jenis Penelitian ... 48

B. Identifikasi Variabel Penelitian ... 48

C. Definisi Operasional ... 48

(10)

E. Metode Pengumpulan Data ... 52

F. Validitas dan Reliabilitas ... 58

G. Uji Asumsi Klasik ... 60

H. Uji Hipotesis ... 61

BAB IV HASIL ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN ... 64

A. Persiapan Penelitian ... 64

1. Pelaksanaan Try Out ... 64

2. Perhitungan Validitas dan Reliabilitas ... 64

B. Pelaksanaan Penelitian ... 66

1. Penentuan subjek penelitian ... 66

2. Proses penyebaran skala ... 67

3. Pelaksanaan skoring ... 67

C. Hasil Analisis Deskripsi ... 67

1. Deskripsi Data Kedisiplinan Belajar ... 68

2. Deskripsi Data Motivasi Belajar ... 69

3. Deskripsi Data Dukungan Keluarga ... 71

D. Hasil Analisis Data ... 72

1. Uji Prasyarat ... 72

2. Uji Hipotesis ... 76

3. Kategorisasi Skor Penelitian ... 81

E. Pembahasan ... 87

(11)

xi

BAB V PENUTUP ... 92

A. Kesimpulan ... 92

B. Saran ... 92

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Pelanggaran Tata Tertib Siswa Kelas X Semester Gasal Tahun

Pelajaran 2011/2012 ... 3

Tabel 2. Pelanggaran Siswa dalam mengikuti Pelajaran Normatif dan Adaptif Semester Gasal Tahun Pelajaran 2011/2012... 4

Tabel 4. Daftar Jumlah Siswa Kelas X SMK Negeri 5 Surakarta ... 51

Tabel 14. Hasil Uji Normalitas Variabel Kedisiplinan Belajar ... 73

Tabel 15. Hasil Uji Normalitas Variabel Motivasi Belajar ... 73

Tabel 16. Hasil Uji Normalitas Variabel Dukungan Keluarga ... 74

Tabel 17. Hasil Uji Linearitas (Variabel Motivasi Belajar dengan Kedisiplinan Belajar ) ... 75

Tabel 18. Hasil Uj Linearitas (Variabel Dukungan Keluarga dengan Kedisiplinan Belajar ) ... 75

(13)

xiii

Tabel 20. Hasil Analisis F hitung ... 78 Tabel 21. Hasil Analisis Determinasi ... 79 Tabel 22. Perbandingan Mean Empirik dan Mean Hipotetik Variabel

Motivasi Belajar Siswa ... 81 Tabel 23. Norma Kategorisasi Motivasi Belajar Siswa ... 82 Tabel 24. Kategorisasi Data Variabel Motivasi Belajar Siswa ... 82 Tabel 25. Perbandingan Mean Empirik dan Mean Hipotetik Variabel

Dukungan Keluarga ... 83 Tabel 26. Norma Kategorisasi Dukungan Keluarga ... 84 Tabel 27. Kategorisasi Data Variabel Dukungan Keluarga ... 84 Tabel 28. Perbandingan Mean Empirik dan Mean Hipotetik Variabel

(14)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Kerangka Pemikiran ... 46 Gambar 2. Grafik Histogram Kedisiplinan Belajar Siswa SMK Negeri 5

Surakarta ... 69 Gambar 3. Grafik Histogram Motivasi Belajar Siswa SMK Negeri 5

Surakarta ... 70 Gambar 4 Grafik Histogram Dukungan Keluarga Siswa SMK Negeri 5

(15)

xv

ABSTRAK

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEDISIPLINAN BELAJAR SISWA

KELAS X DI SMK NEGERI 5 SURAKARTA.

Tujuan penelitian ini adalah (1) untuk mengetahui hubungan motivasi belajar dengan kedisiplinan belajar siswa kelas X di SMK Negeri 5 Surakarta. (2) untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kedisiplinan belajar siswa kelas X di SMK Negeri 5 Surakarta. (3) untuk mengetahui hubungan motivasi belajar dan dukungan keluarga dengan kedisiplinan belajar siswa kelas X di SMK Negeri 5 Surakarta

Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X di SMK Negeri 5 Surakarta yang terdiri dari 19 kelas dengan jumlah siswa sebanyak 668 siswa. Sampel dalam penelitian ini adalah 250 siswa dengan teknik pengambilan sampel adalah proporsional random sampling. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda.

Hasil penelitian ini adalah (1) Adanya hubungan positif antara motivasi berpartisipasi dengan kedisiplinan belajar siswa kelas X di SMK Negeri 5 Surakarta secara signifikan. (2) adanya hubungan positif antara cara guru mengajar dengan kedisiplinan belajar siswa kelas X di SMK Negeri 5 Surakarta secara signifikan. (3) ada hubungan positif antara dukungan keluarga dengan kedisiplinan belajar siswa kelas X di SMK Negeri 5 Surakarta secara signifikan. (4) ada hubungan positif antara motivasi berprestasi, cara guru mengajar, dan dukungan keluarga dengan kedisiplinan belajar siswa kelas X di SMK Negeri 5 Surakarta secara signifikan. (5) kedisiplinan belajar, motivasi berprestasi, dan dukungan keluarga siswa kelas X di SMK Negeri 5 Surakarta berada dalam kategori tinggi, sedangkan cara guru mengajar berada dalam kategori sedang.

(16)

ABSTRACT

RELATED LEARNING MOTIVATION AND SUPPORT FAMILIES WITH DISCIPLINE STUDENT CLASS X IN SMK NEGERI 5 SURAKARTA.

The purpose of this study was (1) to determine the relationship of motivation to learn the discipline of class X student at SMK Negeri 5 Surakarta. (2) to determine the relationship of family support with discipline student of class X at SMK Negeri 5 Surakarta. (3) to determine the relationship of learning motivation and family support with discipline student of class X at SMK Negeri 5 Surakarta.

Type of research is quantitative research. The population in this study were all students of class X at SMK Negeri 5 Surakarta which consists of 19 classes with 668 students as the number of students. The samples in this study were 250 students with proportional sampling is random sampling. Data analysis techniques using multiple linear regression analysis.

The results of this study are (1) existence of a positive relationship between motivation and discipline to participate with the class X students in SMK Negeri 5 Surakarta significantly. (2) a positive relationship between the way teachers teach a class X student discipline at SMK Negeri 5 Surakarta significantly. (3) there is a positive relationship between family support with discipline student of class X at SMK Negeri 5 Surakarta significantly. (4) there is a positive relationship between achievement motivation, the way teachers teach, and support families with discipline student of class X at SMK Negeri 5 Surakarta significantly. (5) learn discipline, achievement motivation, and family support class X at SMK Negeri 5 Surakarta were in the high category, while the way teachers teach is in the medium category.

Keywords: motivation, family support, and student discipline

Gambar

Tabel 20.

Referensi

Dokumen terkait

Adanya berbagai pelanggaran dengan frekuensi yang cukup tinggi tersebut mengindikasikan bahwa permasalahan kedisiplinan siswa secara umum masih terdapat berbagai

Hipotesis yang diajukan adalah ada hubungan positif antara dukungan sosial keluarga dengan motivasi belajar pada siswa SMP. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa SMP

Kesimpulan dari penelitian ini adalah ada hubungan positif yang sangat signifikan antara dukungan orangtua dengan motivasi belajar siswa di SD Negeri Bumi I Laweyan Surakarta.

Kesimpulan dari penelitian ini adalah ada hubungan positif yang sangat signifikan antara dukungan orangtua dengan motivasi belajar siswa di SD Negeri Bumi I Laweyan Surakarta..

Ada hubungan positif yang sangat signifikan antara dukungan keluarga dengan minat belajar pada siswa SMK Muhammadiyah 4 wonogiri, yang berarti hipotesis diterima

Ketika individu mendapatkan dukungan keluarga yang baik, maka siswa tersebut akan memiliki motivasi belajar yang tinggi, begitu juga sebaliknya.Tujuan penelitian

Pengaruh Motivasi Berprestasi dan Cara Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Sekolah Dasar di Kabupaten Semarang.. Psikologi perkembangan anak mengenal sifat, bakat, dan

Tujuan penelitian ini dirancang untuk mengetahui: (1) motivasi belajar mata pelajaran Dasar Teknologi Menjahit pada siswa kelas X di SMK Negeri 1 Sewon, (2) dukungan