STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA AYAM POTONG
PAK IMANTO DI PASAR TAPIV BINJAI
SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Dari Syarat-SyaratMemperolehGelarSarjana Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Universitas Sumatra Utara
OLEH :
KARINA OCTAVINA MELIALA 090907063
PROGRAM STUDI ADMINISTRASI BISNIS
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS
HALAMAN PERSETUJUAN
Hasil skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan dan diperbanyak oleh: Nama : Karina Octavina Meliala
Nim : 090907063
Program Studi : Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis
Judul : Strategi Pengembangan Usaha Ayam Potong Pak Imanto Di Pasar Tapiv Binjai
Medan, Mei 2014
Dosen Pembimbing Ketua Program Studi
Melanthon Rumapea, SE, Msi, Ak Prof. Dr.Marlon Sihombing, M.A
NIDN: 0116116903 NIP: 195908161986111001
Dekan
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
DAFTAR ISI
DAFTAR ISI ... ii
DAFTAR TABEL ... v
DAFTAR LAMPIRAN ... vi
ABSTRAK ... vii
BAB I PENDAHULUAN 1.1 LatarBelakang... 1
1.2 PenelitianTerdahulu ... 5
1.3 RumusanMasalah ... 10
1.4 TujuanPenelitian ... 11
1.5 ManfaatPenelitian ... 11
1.6 BatasanMasalah ... 12
BAB II KERANGKA TEORI 2.1 Usaha Mikro ... 13
2.2 Manajemen Strategi Bisnis ... 15
2.3 TahapanDalamManagemenStrategis ... 17
2.4Formulasi Strategi ... 18
2.4.1 Analisis Lingkungan Eksternal... 18
2.4.1.1 Lingkungan Jauh ... 19
2.4.1.3 Lingkungan Industri ... 21
2.4.2 Analisis Lingkungan Internal ... 22
2.4.3 Menetapkan Alternatif Strategi ... 23
2.5 Matriks IE ... 25
2.6 Matriks SWOT ... 25
2.7 Usaha Jual Beli Ayam ... 26
BAB III METODE PENELITIAN 3.1 BentukPenelitian ... 30
3.2 LokasiPenelitiandan Waktu Penelitian ... 30
3.3 Jenis dan Sumber Data ... 30
3.4 Pengolahan dan Analisis Data ... 31
3.4.1Tahap Pengumpulan Data ... 33
3.4.2 Tahap Pencocokan ... 33
3.4.2.1 Data Matriks Internal Eksternal (IE) ... 33
3.4.2.2Matriks SWOT ... 34
BAB IV HASIL PENELITIAN 4.1 DeskripsiLokasiPenelitian ... 37
4.1.1 Sejarah Singkat Usaha ... 37
4.1.2 Lokasi Usaha ... 38
4.1.3 Alur Penjualan ... 39
4.2 Analisis Lingkungan Perusahaan ... 40
4.2.1 Analisis Lingkungan Internal ... 42
4.2.2AnalisisLingkunganEksternal... 50
4.3Identifikasi Faktor Lingkungan... 52
4.3.1.Identifikasi Faktor Internal dan Faktor Eksternal ... 53
4.4Matriks IFE EFE ... 59
4.4.1Matriks IFE ... 60
4.4.2 Matriks EFE... 64
4.5Matriks Internal Eksternal (IE) ... 67
4.6. Matriks SWOT Usaha Ayam Potong Pak Imanto ... 72
BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan ... 77
5.2 Saran ... 80
DAFTAR TABEL
Tabel 1.1 Pengembangan Ternak Unggas Menurut Jenis Ternak di Kota Binjai 2
Tabel1.2.1Hasil Penelitian Terdahulu ... 6
Tabel2.7.1Pangsa Pasar Ayam Potong Berdasarkan Berat Karkas ... 29
Tabel3.1 Matriks SWOT ... 38
Tabel 4.4.1Matriks IFE Usaha Juala Beli Ayam Potong Pak Imanto ... 65
Tabel 4.4.2Matriks EFE Usaha Juala Beli Ayam Potong Pak Imanto ... 68
Tabel 4.5.1Matriks IE ... 69
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Daftar Pertanyaan Wawancara
Lampiran 2 Syarat Pengajuan Judul Skripsi
Lampiran3 Permohonan Judul Skripsi
Lampiran4 Penugasan Dosen Pembimbing
Lampiran 5 Surat Undangan Seminar Proposal Skripsi untuk Dosen Pembimbing
Lampiran 6 Surat Undangan Seminar Proposal Skripsi untuk Dosen Penguji
Lampiran 7 Jadwal Seminar Proposal Skripsi
Lampiran 8 BeritaAcara Seminar Proposal Skripsi
Lampiran 9 Daftar Hadir Peserta Seminar Proposal Skripsi
ABSTRAK
STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA AYAM POTONG
PAK IMANTO DI PASAR TAPIV BINJAI
Nama : Karina Octavina Meliala
NIM : 090907063
Program Studi : Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Pembimbing : Melanthon Rumapea, SE, M.Si, Ak.
Daging ayam merupakan daging yang banyak diminati oleh banyak orang. Banyak alasan mengapa animo masyarakat membeli daging ayam tergolong tinggi. Sampai saat ini banyak orang yang menggemari ayam, berarti dari segi bisnis daging ayam ini masih cerah dan menjanjikan.
Pasaryang besar membuat daging ayam memiliki prospek yang cerah di masa depan. Salah satu pengusaha skala kecil yang bermain di pasar tersebut adalah Bapak Imanto yang membuka usaha Jual Beli Ayam Potong Pak Imanto.Untuk dapat berkembang, usaha jual beli ayam potong harus menyadari kekuatan dan kelemahan perusahaan serta memperhatikan faktor eksternal yang dapat berupa peluang maupun ancaman.
Perumusan masalah yang dapat disusun adalah sbb : 1)Bagaimanakondisi internal daneksternal yang ada di Usaha jualbeliayampotong Pak Imanto? 2) Apasaja yang menjadipeluang, ancaman, kekuatan, dankelemahanUsaha jualbeliayampotong Pak Imanto? 3) RumusanStrategipengembanganbisnisapa yang sebaiknyadilakukanolehUsaha jualbeliayampotong Pak Imanto?. Penelitian ini bertujuan 1) Mengidentifikasifaktor internal daneksternal Usaha jualbeliayampotong Pak Imanto. 2) Menganalisispeluang, ancaman, kekuatandankelemahan yang dihadapioleh Usaha jualbeliayampotong Pak Imanto. 3) Merumuskanstrategipengembanganbisnis yang sebaiknyadilakukanoleh Usaha jualbeliayampotong Pak Imanto.
Berdasarkan hasil matriks IFE ditemukan bahwa yang menjadi kekuatan Usaha Jual Beli Ayam Pak Imanto ini ialah 1) Memiliki Pelanggan Tetap. 2) Telah Mengenal Baik Pemasok. 3) Memiliki Pengalaman 4) Pemilik terus Berusaha Mempertahankan Pelanggan 5) Lokasi Menguntungkan dan dengan kelemahan seperti 1)Kekurangan Modal 2) Kios Masih Menyewa 3) Pembukuan Tidak Terorganisir 4)Kurang Alat Penunjang Usaha.
Saran yang diberikan untuk Usaha Ayam Potong Pak Imanto ini adalah1) Mencoba memanfaatkan program bantuan bagi usaha kecil dari pemerintah untuk menambah modal.2) Tetap menjaga hubungan baik dengan parap elanggan 3). Mempertimbangkan untuk mencoba mengembangkan usahanya dengan mencari pelanggan baru seperti restoran.
ABSTRACT
Business Development Strategy Pak Imanto’s Chicken Meat Retailer in Pasar Tapiv Binjai
Name : Karina Octavina Meliala
NIM : 090907063
Department : Business Administratuon
Faculty : Faculty of Political and Social Science
Advisor : Melanthon Rumapea, SE, M.Si, Ak.
Chicken meat were popular among people. There are many reasons why people’s interest on buying chicken meat were high.Until this day, many people fond of chickend meat and that is what making this chicken meat business promising.Huge market makes this business promising in the future.One small scale enterpreneur who work in this business is Pak Imanto who opened Pak Imanto’s Chicken Meat retailer. In order to grow, this business needs to develop its streght, weakneses, opportunities and threads. Formulation of problems that can be drawn is as follows: 1) How is the internal and external conditions of Pak Imanto’s Chicken Meat Retailer 2) What is the streght, weaknesess, opportunities and weakneses in Pak Imanto’s Chicken Meat Retailer?3) What kind of business development strategies that work for Pak Imanto’s Chiken Meat Retailer?. This study aims to 1) Identify the condition of the internal and external factors of Pak Imanto’s Chicken Meat Retailer, 2) Identify Pak Imanto’s Chicken Meat Retailer’s streght, weakneses. Opportunities and threads 3) Develop an appropriate strategy for Pak Imanto’s Chicken Meat Retailer.
According to IFE result, Pak Imanto’s Chicken Meat Retailer streght were 1) Loyal Consumen 2) Good relationship with supplier 2) Experienced 4) Good In keeping costumer 5) Good location and its weakneses were 1) small level of stock 2) Rented Space 3) No administration 4) The tool that been used were not really up to date.
According to EFE result, Pak Imanto’s Chicken Meat retailer opportunities were 1) Huge Market 2) Goverment support to small business 3) Indication of increasing good economic growth. IE Matrix shows that this business in on cell IV, Grow and Built . SWOT Matrix give 4 alternative strategies which is 1) Try restaurat as a new market 2) Using goverment support to raise stock 3) Keeping good relationship with consumer 4) Buy meat grinder machine
The suggestion for Pak Imanto’s Chicken Mear Retailer were 1) Keep the good realationship to costumer 2) Raise the stock with goerment support 3) Consider to have restaurant as a new client