• Tidak ada hasil yang ditemukan

FAQ. Off Street Parking Owner (OSPO) Ospo diharuskan menggunakan handphone yang mempunyai camera dan camera tersebut bisa scanner QR code

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "FAQ. Off Street Parking Owner (OSPO) Ospo diharuskan menggunakan handphone yang mempunyai camera dan camera tersebut bisa scanner QR code"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

FAQ

Off Street Parking Owner (OSPO)

1. Informasi mengenai cara Registrasi Get Park:

Langkah ke 1:

Get Park mempunyai fasilitas 2 (dua) bahasa, yaitu Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris. Pilihlah sesuai dengan keinginan Anda.

Tekan di sudut kanan atas di tulisan “English” atau “Bahasa Indonesia” untuk merubah bahasa yang anda inginkan.

(2)

Langkah ke 2:

Klik “Register As Ospo Service” untuk melakukan registrasi.

Langkah ke 3:

Isilah kolom sebagai berikut:

First Name : nama depan anda

Last name : nama belakang anda

Email : alamat email anda

Password : masukkan password anda

Retype Password : masukkan kembali password anda Mobile Phone : masukkan no handphone anda

Get Location : ini adalah menentukan alamat lahan parkir anda yang akan anda gunakan sebagai tempat parkir. pastikan posisi lahan parkir. Cara menetukan alamat get location ada di halaman berikutnya

Address : address ini tidak perlu di isi manual, akan langsung terisi secara otomatis setelah get location selesai

Country : isi Indonesia

Province : isi propinsi sesuai alamat lahan parkir anda City : isi kota seusai alamat lahan parkir anda Postal code : isi kode pos sesuai dengan alamat lahan anda

“By Signing Up you agree to Term and Agreement and Privacy Policy” adalah Syarat dan Ketentuan yang harus di patuhi sebelum mendaftar, ada baiknya Anda membaca terlebih dahulu.

(3)

Langkah Get Location:

1. Pastikan bahwa GPS anda aktif 2.

ini adalah titik di mana anda berada

ini adalah titik di mana alamat yang anda inginkan, apabila blue dot tidak sesuai dengan alamat anda

Setelah klik Choose this Location maka address akan terisi secara otomatis

Langkah ke 4:

Setelah klik Register maka, registrasi telah sukses dan akan ada konfirmasi ke email anda. Bukalah email anda sesuai dengan yang di register untuk mengkonfirmasi.

2. Informasi cara mengatasi apabila lupa kata sandi (forgot password)

Langkah ke 1:

1. Klik Forgot Password

2. Isilah alamat email anda yang telah di registrasi di Get Park di kolom Your Email

3. Klik Reset Password apabila email anda telah di isi

Apabila anda batal reset password, maka email tersebut tidak perlu digubris, maka password tetap seperti di awal

(4)

3. Informasi mengenai cara Login

Langkah ke 1:

Klik Login As Ospo Service

Langkah ke 2:

Isilah kolom sebagai berikut:

Email : isilah email anda yang teregistrasi Password : isilah password anda

(5)

4. Informasi mengenai cara upload dokumen Langkah ke 1:

Klik Upload Document yang berada di folder Home

Langkah ke 2:

Keterangan kolom di bawah ini sebagai berikut:

Profile : foto anda

Parking Lot Front : foto tampak depan parkir Select supported

vehicle to park : pilihan untuk jenis kendaraan yang anda inginkan untuk di parkir

Land & Building Tax : foto Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) tahun terakhir yang sudah lunas

Identity card : Foto Kartu identitas diri, yaitu Kartu Tanda Penduduk (KTP)

Police Certificate : Foto Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) Contract Document : Foto dokumen perjanjian (bila ada). Dokumen ini

diharuskan apabila anda di kuasakan oleh pemilik

lahan yang dimana anda adalah mungkin penyewa lahan atau yang diberikan kuasa oleh pemilik lahan, dokumen tanda tangan bermeterai.

(6)

Langkah ke 3:

Setelah klik tanda panah ke atas di profile, maka keluar halaman seperti ini. Klik Select Document untuk persiapan foto

Langkah ke 4: Pilihlah foto:

Take Photo : pengambilan foto melalui camera

Choose from Gallery : pengambilan foto melalui galeri foto / file di smartphone Cancel : batal, kembali ke menu sebelumnya

Langkah ke 5:

Pastikan untuk pengambilan objek foto berada di posisi tengah dengan fokus yang baik. Bila sudah ok, klik logo camera.

(7)

Langkah ke 6:

Di halaman ini, apabila foto sudah baik maka klik OK, bila ingin mengulang maka klik logo kanan bawah.

Langkah ke 7:

Gambar di halaman ini dapat diperbesar agar, foto dapat dilihat lebih jelas Pilihlah apakah foto sudah sesuai dan baik? Bila iya klik Yes, bila tidak klik Cancel.

Langkah ke 8:

Setelah klik tanda panah ke atas di Parking Lot Front, maka keluar halaman seperti ini. Klik Select Document untuk persiapan foto

Langkah ke 9, 10, 11 dan 12:

(8)

Langkah ke 13:

Pilihlah jenis kendaraan yang ingin diparkirkan di lahan parkir anda dengan cara mencentang kotak yang tersedia.

Bicycle : sepeda

Motorcycle : sepeda motor

Car : mobil

Commercial car : kendaraan angkutan, seperti: mobil box, mobil pick up, truk engkel pick up dan truk engkel box

Speed Boat : kapal pesiar

Food Cart : gerobak roti, gerobak sate, gerobak minuman dll

Helicopter : helikopter, harus mempunyai standard international helipad

Langkah ke 14:

Isilah kolom-kolom dengan penjelasan sebagai berikut:

Below 125 m2 : area parkir yang akan di komersilkan di bawah 125 m2 Above 125m2 : area parkir yang akan di komersilkan di atas 125 m2 Indoor : area parkir yang akan di komersilkan di indoor Outdoor : area parkir yang akan di komersilkan di outdoor *indoor dan outdoor boleh pilih keduanya

Service that you can provide: service yang dapat anda lakukan untuk pelanggan Motorcycle Wash : Cuci motor

Car Wash : Cuci mobil

Car Wash & Vacuum : Cuci dan vacuum mobil Commercial Vehicle Wash : Cuci mobil angkutan Motorcycle Tire Air Pump : Isi angin ban motor Car Tire Air Pump : Isi angin ban mobil

Commercial Vehicle Tire Air Pump : Isi angin ban mobil angkutan Drain & Fill Motorcycle Tire Air Pump : Kuras dan isi angin ban motor Drain & Fill Car Tire Air Pump : Kuras dan isi angin ban mobil

Drain & Fill Commercial Vehicle Tire Air Pump : Kuras dan isi angin ban mobil angkutan Parking Day : Pilihlah hari untuk dijadikan tempat parkir

Parking Hours : Pilihlah waktu untuk dijadikan tempat parkir 24 hours : 24 jam untuk parkir

Pick Time : pilih waktu dari mulai hingga akhir parkir

Dock as the same address: Apakah alamat dermaga sama dengan alamat rumah? Bila tidak, mohon download ulang di dengan smartphone dan alamat email yang berbeda.

Maximum Parked Boat: Maksimum parkir speedboat di dermaga anda Boat Size: ukuran speedboat yang parkir di dermaga anda

Until 50 feet (15m): sampai dengan 50 kaki (15m)

50 feet (15m) – 110 feet (33.5m): dari 50 kaki (15m) hingga 110 kaki (33.5m)

Parking Fee / day : Isilah tarif parkir speedboat per hari Parking Fee / month : Isilah tarif parkir speedboat per bulan

(9)

Langkah pilih indoor dan atau outdoor: Parking lot (choose 1 or more) : Indoor dan Outdoor:

Field Floor : Lantai rumput

Cement / Asphalt Floor : Lantai aspal

Paving Block Floor : Lantai paving block

Ceramic Floor and Similar : Lantai keramik dan sejenisnya Cast Concrete Floor : Lantai cor beton

Langkah pilih Pick Time:

Select Time Start: Pilih waktu mulai parkir yang anda inginkan, klik Done

Select Time End: Pilih waktu berakhir parkir yang anda inginkan, klik Done

(10)

Langkah ke 15:

Klik lah tanda panah ke atas untuk meng-upload foto

Indoor : untuk foto parkir anda yang berada di indoor Outdoor : untuk foto parkir anda yang berada di outdoor Dock : untuk foto parkir dermaga anda

Langkah ke 16:

Setelah klik tanda panah ke atas di Indoor, maka keluar halaman seperti ini. Klik Select Document untuk persiapan foto

Langkah ke 17: Pilihlah foto:

Take Photo : pengambilan foto melalui camera

Choose from Gallery : pengambilan foto melalui galeri foto / file di smartphone Cancel : batal, kembali ke menu sebelumnya

(11)

Langkah ke 18:

Pastikan untuk pengambilan objek foto berada di posisi tengah dengan fokus yang baik. Bila sudah ok, klik logo camera.

Langkah ke 19:

Di halaman ini, apabila foto sudah baik maka klik OK, bila ingin mengulang maka klik logo kanan bawah.

Langkah ke 20:

Gambar di halaman ini dapat diperbesar agar, foto dapat dilihat lebih jelas Pilihlah apakah foto sudah sesuai dan baik? Bila iya klik Yes, bila tidak klik Cancel.

(12)

Langkah ke 21:

Setelah klik tanda panah ke atas di Outdoor, maka keluar halaman seperti ini. Klik Select Document untuk persiapan foto

Langkah ke 22: Pilihlah foto:

Take Photo : pengambilan foto melalui camera

Choose from Gallery : pengambilan foto melalui galeri foto / file di smartphone Cancel : batal, kembali ke menu sebelumnya

Langkah ke 23, 24 dan 25:

mengikuti cara yang sama di langkah ke 18, 19 dan 20.

Langkah ke 26:

Setelah klik tanda panah ke atas di Dock, maka keluar halaman seperti ini. Klik Select Document untuk persiapan foto

(13)

Langkah ke 27: Pilihlah foto:

Take Photo : pengambilan foto melalui camera

Choose from Gallery : pengambilan foto melalui galeri foto / file di smartphone Cancel : batal, kembali ke menu sebelumnya

Langkah ke 28, 29 dan 30:

mengikuti cara yang sama di langkah ke 18, 19 dan 20.

Langkah ke 31:

Setelah klik tanda panah ke atas di Land & Building Tax, maka keluar halaman seperti ini. Klik Select Document untuk persiapan foto

Langkah ke 32: Pilihlah foto:

Take Photo : pengambilan foto melalui camera

Choose from Gallery : pengambilan foto melalui galeri foto / file di smartphone Cancel : batal, kembali ke menu sebelumnya

Langkah ke 33, 34 dan 35:

(14)

Langkah ke 36:

Setelah klik tanda panah ke atas di Identity Card, maka keluar halaman seperti ini. Klik Select Document untuk persiapan foto

Langkah ke 37: Pilihlah foto:

Take Photo : pengambilan foto melalui camera

Choose from Gallery : pengambilan foto melalui galeri foto / file di smartphone Cancel : batal, kembali ke menu sebelumnya

Langkah ke 38, 39 dan 40:

mengikuti cara yang sama di langkah ke 18, 19 dan 20.

Langkah ke 41:

Setelah klik tanda panah ke atas di Police Certificate, maka keluar halaman seperti ini. Klik Select Document untuk persiapan foto

(15)

Langkah ke 42: Pilihlah foto:

Take Photo : pengambilan foto melalui camera

Choose from Gallery : pengambilan foto melalui galeri foto / file di smartphone Cancel : batal, kembali ke menu sebelumnya

Langkah ke 43, 44 dan 45:

mengikuti cara yang sama di langkah ke 18, 19 dan 20.

Langkah ke 46:

Setelah klik tanda panah ke atas di Contract, maka keluar halaman seperti ini. Klik Select Document untuk persiapan foto

Langkah ke 47: Pilihlah foto:

Take Photo : pengambilan foto melalui camera

Choose from Gallery : pengambilan foto melalui galeri foto / file di smartphone Cancel : batal, kembali ke menu sebelumnya

Langkah ke 48, 49 dan 50:

mengikuti cara yang sama di langkah ke 18, 19 dan 20.

SELESAI

Gambar

Gambar di halaman ini dapat diperbesar agar, foto dapat dilihat lebih jelas  Pilihlah apakah foto sudah sesuai dan baik? Bila iya klik Yes, bila tidak klik  Cancel

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis hubungan kekeringan meteorologis dengan peternakan sapi perah di lereng/kaki Gunung Merbabu dengan melihat

Dana yang dibutuhkan dalam melakukan investasi sektor perumahan banyak, karena sektor ini merupakan sektor yang padat modal, sehingga para pengembang atau para

Hasil statistika menunjukkan Ho ditolak sehingga ada hubungan yang antara self-efficacy dan motivasi berprestasi penari Bali remaja di Kabupaten Gianyar sebesar 0,968 atau

Perbandingan Persentase Penduduk Bekerja dengan Pekerjaan Utama Menurut Tingkat Pendidikan dan Daerah Tempat Tinggal Secara Nasional (Semua Sektor) dan di

Variabel trust dapat memberikan pengaruh positif pada perceived usefulness karena semakin tinggi kepercayaan pembeli kepada penjual dan sebaliknya, maka kegunaan FJB

Sedangkan indeks pembangunan manusia yang paling terendah terjadi pada Provinsi Bengkulu yaitu dengan rata-rata sebesar 68,68 persen atau dari 67,50 pada tahun 2013

(Sumber : surabayapost.co.id), sehingga kurang lebih masih ada potensi sebanyak 40% sebelum terjadi stagnasi seperti yang dialami di eropa dan negara-negara maju lainnya. Untuk

Metode !ang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis regresi linear sederhana$ %ikalangan mas!arakat makanan agar-agar ini adalah makanan sajian pembuka atau