• Tidak ada hasil yang ditemukan

KARYA TULIS ILMIAH ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN Tn B DENGAN DIAGNOSA MEDIS BRONKHITIS AKUT DIRUMAH SAKIT PARU KARANG TEMBOK SURABAYA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "KARYA TULIS ILMIAH ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN Tn B DENGAN DIAGNOSA MEDIS BRONKHITIS AKUT DIRUMAH SAKIT PARU KARANG TEMBOK SURABAYA"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

i

KARYA TULIS ILMIAH

ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN Tn B DENGAN DIAGNOSA

MEDIS BRONKHITIS AKUT DIRUMAH SAKIT PARU KARANG

TEMBOK SURABAYA

OLEH :

ACH BAGUS ILHAM F

NIM : 2012.0660.065

PROGRAM STUDI D.III KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

(2)

ii

ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN Tn B. DENGAN

DIAGNOSA MEDIS BRONKHITIS AKUT DI RUMAH SAKIT PARU

KARANG TEMBOK SURABAYA

Untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya Keperawatan Pada Program Studi DIII Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Surabaya

OLEH :

ACH BAGUS ILAHAM F

NIM : 20120660065

PROGRAM STUDI D.III KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

(3)

iii

Pernyataan Tidak Melakukan Plagiat

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : ACH BAGUS ILHAM FATHONIH

NIM : 20120660065

Program Studi : PRODI D3 KEPERAWATAN

Fakultas : FAKULTAS ILMU KESEHATAN

Menyatakan bahwa Karya Tulis Ilmiah yang saya tulis ini benar-benar tulisan karya

sendiri bukan hasil plagiasi, baik sebagian maupun keseluruhan. Bila dikemudian hari

terbukti hasil plagisasi, maka saya bersedia menerima sanksi akademik sesuai ketentuan yang

berlaku di UMSurabaya.

Surabaya, 14 Juli 2015

Yang membuat pernyataan,

Ach Bagus Ilham F

NIM. 20120660065 Materai

(4)

iv

PERNYATAAN

Saya bersumpah bahwa tugas akhir saya ini adalah hasil karya saya sendiri dan

belum pernah dikumpulkan oleh orang lain untuk memperoleh gelar dari berbagai

jenjang pendidikan di Perguruan Tinggi manapun

Surabaya,14 Juli 2015

Yang Menyatakan,

Ach Bagus Ilham F

(5)

v

PERSETUJUAN

Karya Tulis Ilmiah ini telah diperiksa dan disetujui isi serta susunannya, sehingga

dapat diajukan dalam ujian sidang Karya Tulis Ilmiah pada Program Studi DIII

Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surabaya

Surabaya,14 juli 2015

Menyetujui,

Pembimbing 1,

Musrifatul Uliyah, SST, M.Kes

Mengetahui,

Ketua Program Studi DIII Keperawatan

(6)

vi

PENGESAHAN

Karya Tulis Ilmiah ini telah dipertahankan di depan tim penguji Ujian Sidang

Karya Tulis Ilmiah pada Program Studi DIII Keperawatan

Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surabaya

Pada Tanggal, Juli 2015

Tim Penguji Tanda Tangan

Ketua : Eni sumarliyah S.Kep. Ns. M.Kes (...)

Anggota :Reliani. S Kep., Ns., M Kes (...)

Anggota : Musrifatul Uliyah, SST., M.Kes (...)

Mengesahkan,

Dekan,

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat hidayah dan

inayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah dengan judul asuhan

keperawatan pada klien dengan “Bronkhitis Akut” di Rumah Sakit Muhammadiyah Babat

Lamongan . Adapun tujuan dari penilitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan asuhan

keperawatan pada pasien Bronkhitis Akut.

Dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini penulis menyadari bahwa masih banyak

kekurangan, untuk itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran demi kesempurnaan

karya tulis ilmiah ini. Manusia tempatnya salah dan lupa dan kebenaran datangnya dari Allah

SWT semata. Saya selaku penulis mohon maaf apabila ada kata-kata yang kurang berkenan

dihati para pembaca dan kesalahan penulisan nama, gelar, serta kata-kata dalam mengutip

hasil penulisan. Semoga apa yang penulis sajikan dapat bermanfaat bagi pembaca pada

umumnya dan penulis pada khususnya.

Surabaya, Agustus 2015

(8)

viii

UCAPAN TERIMA KASIH

Syukur Alhamdullilah senantiasa kami panjatkan kehadirat ALLAH SWT yang Maha

Pengasih lagi Maha penyayang atas segala karunia dan rahmatNya. Sehingga Karya Tulis

Ilmiah yang berjudul “ Asuhan Keperawatan pada pasien bronkhitis akut di Rumah Sakit

Muhammadiyah Babat Lamongan” dapat terselesaikan sebagai salah satu persyaratan untuk

menyelesaikan pendidikan DIII keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Muhammadiyah Surabaya.

Penulis karya ini tidak lepas dari bantuan dan bimbingan dari semua pihak, baik berupa

materi, moral dan spiritual, oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan

terima kasih sebesar-besarnya kepada :

1. Dr.dr.Sukadiono. MM. Selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Surabaya.

2. Dr.Nur Mukarromah, S.KM. M.Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Surabaya.

3. Pipit Festy, SKM, M.Kes. selaku ketua Program Study DIII Keperawatan Fakultas

Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surabaya.

4. Musrifatul Uliyah, STT., M.Kes. selaku pembimbing I yang dengan penuh

perhatian dan kesabaran meluangkan waktu dan kesempatan dalam memberikan

dorongan, bimbingan, pengarahan, dan saran dalam penyusunan Karya Tulis

Ilmiah ini.

5. Segenap dosen beserta staf DIII Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Muhammadiyah Surabaya yang telah memberikan ilmu, bimbingan dan arahan

selama dalam pendidikan prodi DIII Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan

(9)

ix

6. Ayah dan Ibu tercinta dan nenek serta semua saudaraku tersayang yang senantiasa

memberikan dorongan semangat serta suntikan dana dalam penyusunan Karya

Tulis Ilmiah ini.

7. Saudara – saudara tercinta Rendi iyen,Dian gumblak, Soim hafan, beb Puput, beb

Ulul, mbak epi, Silpi, sahabat D3 kep 2013 dan Genk psikologi yang selalu setia

menemani disaat galau dan senang.

8. Firyal yang memberikan pembelajaran hidup kepada saya.

9. Teman Seperjuangan D3 keperawatan 2012 yang selalu membantu dan menemani

disetiap rutinitas ngampus.

10.Responden yang telah bersedia membantu kegiatan penelitian.

Semoga ALLAH SWT memberikan balasan pahala atas segala amal yang telah

diberikan. Dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini penulis menyadari masih jauh

dari kesempurnaan. Untuk itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran untuk

memperbaiki di masa mendatang. Akhir kata semoga Karya Tulis Ilmiah ini dapat

bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan.

(10)
(11)

xi

2.1.9 Manifestasi klinis ... 12

2.1.10 Komplikasi ... 12

2.1.11 Penatalaksanaan ... 13

2.2 Penerapan Asuhan Keperawatan Pada Bronkitis ... 15

2.2.1 Pengkajian ... 16

3.2 Perencanaan Keperawatan ... 42

3.3 Pelaksanaan Keperawatan ... 45

3.4 Evaluasi Keperawatan ... 49

3.4.1 Catatan Perkembangan ... 49

BAB 4 PEMBAHASAN ... 52

4.1 Pengkajian ... 52

4.2 Diagnosa Keperawatan ... 53

4.3 Perencanaan Keperawatan ... 54

4.4 Pelaksanaaan Keperawatan ... 55

4.5 Evaluasi Keperawatan ... 55

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN ... 57

5.1 Kesimpulan ... 57

5.1.1 Pengkajian ... 57

5.1.2 Diagnosa Keperawatan ... 57

5.1.3 Perencanaan ... 57

5.2.3 Kepada Instalasi Pendidikan ... 59

(12)

xii

DAFTAR GAMBAR

No Judul Gambar Halaman

(13)

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

No Judul Lampiran

Lampiran 1 Surat Ijin Pengambilan Data

Lampiran 2 Surat Ijin Penelitian Di RS Paru Karang Tembok Surabaya

Lampiran 3 Surat Permintaan Menjadi Responden

Lampiran 4 Lembar Persetujuan Menjadi Responden

Lampiran 5 Lembar Konsultasi

(14)

xiv

DAFTAR PUSTAKA

Carol Vestal Allen (2009) proses keperawatan dan diagnosa keperawatan. ECG, Jakarta.

Doegoes, E,M. Dkk. (2000) rencana asuhan keperawatan : pedoman untuk perencanaan dan pendokumentasian pasien. Edisi III, EGC penerbit buku kedokteran. Jakarta.

Efendi, nasrul. (2009) pengantar profesi keperawatan . EGC, Jakarta.

Hood Alsegaf Dan H. Abdul Mukti (2010). Dasar-Dasar Ilmu Penyakit Paru cetakan 7. Surabaya : Penerbit Erlangga.

Iman Somantri dan Ulyainah (2011). Asuhan Keperawatan Pada Klien Dengan Gangguan Sistem Pernafasan, Edisi 2. Jakarta: Salemba Medika.

Lubis (2010). Ilmu Penyakit Paru cetakan 6. Surabaya : Penerbit Erlangga.

NANDA, 2013, Aplikasi Asuhan Keperawatan berdasarkan diagnosa medis NIC-NOC. Jakarta . mediaction.

Rab tabrani (2010) . Gangguan Sistem Pernafasan, cetakan 2. Balai Penerbit FKUI . Jakarta.

Rengel, Edward (2006) Buku saku hitam kedokteran paru. Jakarta.

Rohmah, Nikmatur & Siful Walid (2012). Proses Keperawatan Teori & Aplikasi. Yogyakarta: Ar-Ruzz – Media.

Referensi

Dokumen terkait

Pengambilan sampel yang tidak mencukupi dikarenakan waktu proses produksi yang lama, pekerja harus menyelesaikan produksi untuk produk lain selain pintu triplek

Karya Tulis Ilmiah ini berjudul “ Asuhan Keperawatan Pada Pasien Tn.Rn dengan Diagnosa Medis Post ORIF plate atas indikasi Closed Fraktur 1/3 middle Femur Dextra +

Rencana Penarikan Dana dan Perkiraan Penerimaan yang tercantum dalam Halaman III DIPA diisi sesuai dengan rencana pelaksanaan kegiatan.. Tanggung jawab terhadap penggunaan anggaran

Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga atas ridho-Nya peneliti dapat menyelesaikan penyusunan

Dengan menggunakan sistem informasi manajemen hubungan pelanggan berbasis website, dapat mempermudah pelanggan dalam hal pemesanan pengiriman barang sehingga waktu

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena dengan segala rahmat dan anugerah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir beserta laporan

Nur Mukarromah, SKM, M.Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiayah Surabaya yang telah memberikan kesempatan dan fasilitas untuk mengikuti

Sehingga Karya Tulis Ilmiah yang berjudul “ Asuhan Keperawatan pada pasien bronkhitis akut di Rumah Sakit Muhammadiyah Babat Lamongan” dapat terselesaikan