• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) : Cita-Citaku/Aku dan Cita-Citaku

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) : Cita-Citaku/Aku dan Cita-Citaku"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)
(2)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 148 Cibaduyut Kelas/Semester : IV/II

Tema/Sub Tema : Cita-Citaku/Aku dan Cita-Citaku Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia

Pembelajaran ke : 1 (Satu) Alokasi Waktu : 10 Menit A. TUJUAN PELAJARAN

1. Melalui kegiatan mengamati gambar, peserta didik mampu menyembutkan jenis pekerjaan sesuai gambar dengan benar

2. Melalui kegiatan tanya jawab, peserta didik dapat menyebutkan pengertian puisi.

3. Melalui kegiatan diskusi, peserta didik dapat mengidentifikasi tiga ciri-ciri puisi dengan benar.

B. KEGIATAN PEBELAJARAN

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI

WAKTU Pembukaan 1. Guru memberikan salam dan mengajak

semua peserta didik berdo’a menurut agama dan keyakinan masing- masing.

(Religius)

2. Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk. (kedisiplinan)

3. Menginformasikan tujuan pembelajaran dan tema yang akan di belajarkan yaitu Tema 6 (Cita-citaku), Subtema 1 (Aku dan Cita-Citaku) Pembelajaran ke-1.

4. Guru melakukan Apersepsi tanya jawab dengan mengaitkan cita-cita anak-anak.

2 Menit

Inti 1. Peserta didik mengamati gambar cita-cita.

2. Peserta didik bertanya jawab mengenai gambar yang di jelaskan oleh guru.

3. Peserta didik mengerjakan LKPD yang diberikan guru mengenai jenis pekerjaan.

4. Peserta didik mengamati puisi yang

diperlihatkan pada peserta didik, serta bertanya jawab mengenai pengertian puisi.

5. Guru membagi peserta didik menjadi 5 kelompok heterogen dan setiap kelompok diberikan LKPD untuk dikerjakan bersama.

6. Setiap kelompok mencari informasi dalam buku bacaan dan berdiskusi ( Colaboration ) tentang :

a. Judul Puisi yang ditampilkan guru b. Berapa baris puisi yang ditampilkan guru c. Bunyi kata dari kata terakhir setiap baris!

d. Ciri-ciri puisi

7. Guru berkeliling untuk melakukan bimbingan kepada peserta didik dalam mengerjakan tugas kelompoknya

8. Peseta didik melaporkan hasil diskusi kelompoknya secara bergiliran.

6 Menit

(3)

9. Guru memberikan penilain untuk setiap kelompok.

Penutup 1. Bersama-sama peserta didik membuat kesimpulan/rangkuman hasil belajar 2. Bertanya jawab tentang materi yang telah

dipelajari untuk mengetahui hasil ketercapaian materi.

3. Melakukan penilaian hasil belajar / post test 4. Guru merefleksi kegiatan pembelajaran 5. Mengajak semua peserta didik untuk berdoa

menurut agama dan keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran )

2 Menit

C. PENILAIAN

a. Penilaian Sikap: Religius, displin, gotong royong, integritas (lembar observasi terlampir)

b. Penilaian Pengetahuan: Tes Uraian (terlampir) c. Penilaian Keterampilan: Mengamati ciri ciri puisi

Mengetahui, Bandung, 09 Juli 2022

Kepala SDN 148 Cibaduyut Guru Kelas 4-D

Hj. Eulis Dewi, S.Pd., M.Pd Gina Pony Aliana, S.Pd

NIP. 196308301983052003 NIP. 199202292022212013

(4)

INSTRUMEN EVALUASI

Kelas/Semester : IV/2 (dua) Tema 6 : Cita-citaku

Subtema 1 : Aku dan cita-citaku Pembelajaran ke : 1

Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia A. Teknik Penilaian

1. Penilaian Sikap

2. Penilaian Pengetahuan 3. Penilaian Keterampilan B. Bentuk Instrumen Penilaian

1. Penilaian Sikap

Petunjuk: Berilah tanda (√) pada sikap setiap peserta didik yang terlihat!

LEMBAR OBSERVASI INDIVIDUAL No Nama

Peserta Didik

Religius Disiplin Mandiri Gotong Royong

Integritas Jumlah Predikat T BT T BT T BT T BT T BT

1 Agnia 2 Habib

3 ANISA

4 Arif 5 Asep 6 Ayu 7 azka

8 REY

9 FITRI 10 Indra 11 Jami 12 Kafka 13 Mayanda 14 Fitra 15 Fadli 16 Nadin 17 Nafa 18 Natasya 19 Nova 20 Noval 21 Albie 22 Ridho 23 Rizki 24 Sanjaya 25 Taufik 26 Tirta 27 Wildan 28 Wulan

Keterangan:

T : Terlihat

BT : Belum Terlihat

Jumlah (√) dan Predikat : 5 = A

3 - 4 = B 2 = C 1 = D

(5)

2. Penilaian Pengetahuan dan keterampilan Bahasa Indonesia

No Nama

Siswa

Aspek Penilaian Pengetahuan

Tentang jenis-jenis pekerjaan

Pengetahuan tentang Ciri-Ciri

Puisi

Keterampilan Mengamati ciri-ciri puisi

1 Agnia

2 Habib

3 ANISA

4 Arif

5 Asep

6 Ayu

7 azka

8 REY

9 FITRI

10 Indra 11 Jami 12 Kafka 13 Mayanda 14 Fitra 15 Fadli 16 Nadin 17 Nafa 18 Natasya 19 Nova 20 Noval 21 Albie 22 Ridho 23 Rizki 24 Sanjaya 25 Taufik 26 Tirta 27 Wildan 28 Wulan

Nilai =𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 X 100

(6)

LKPD

(LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK)

Amatilah gambar-gambar di bawah ini. Tuliskan kegiatan atau pekerjaan yang dijelaskan dari gambar. Jelaskan juga keahlian atau kegiatan yang sesuai dengan jenis pekerjaannya.

Aku seorang ...

adalah ...

Aku seorang ...

adalah ...

Aku seorang ...

adalah ...

(7)

Aku seorang ...

adalah ...

Aku seorang ...

adalah ...

(8)

Kunci Jawaban 1. Gambar ke 1

Aku seorang Guru

Kegiatan utamaku sehari-hari adalah mengajarkan ilmu pengetahuan, mendidik, serta melatih keterampilan yang berguna bagi kehidupan siswa.

2. Gambar ke 2

Aku seorang Arsitek

Kegiatan utamaku sehari-hari adalah merancang gambar bangunan dan mengawasi proses pembangunan berdasarkan hasil rancanganku.

3. Gambar ke 3

Aku seorang dokter hewan

Kegiatan utamaku sehari-hari adalah memeriksa, memberikan obat, dan merawat hewan-hewan yang sakit.

4. Gambar ke 4

Aku seorang pelukis

Kegiatan utamaku sehari-hari adalah melukis sesuatu baik berdasarkan objek tertentu maupun dari hasil imajinasiku.

5. Gambar ke 5 Aku seorang pilot

Kegiatan utamaku sehari-hari adalah menerbangkan pesawat dan mengantar penumpang ke tempat tujuan

(9)

LKPD

(LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK)

a. Judul Puisi yang ditampilkan guru b. Berapa baris puisi yang ditampilkan guru c. Bunyi vokal akhir pada baris-baris puisi adalah d. Tuliskan Ciri-ciri puisi

(10)

Kunci Jawaban LKPD

1. Cita-citaku 2. 8 Baris 3. Rima

4. Mempunyai Judul

Terdiri dari beberapa bait Mempunyai Rima

(11)

Post Test

1. Sebutkan pengertian puisi ! 2. Tuliskan ciri ciri puisi 3. Apa Judul Puisi tersebut ?

4. Ada Berapa baris puisi tersebut ? 5. Bait puisi disebut ?

(12)

Kunci Jawaban Post Test:

1. Karya sastra yang berisi curahan perasaan penyair tentang apa yang dilihat, dirasa, dan di pikirkan menggunakan kata-kata.

2. a. Mempunyai judul b. terdiri dari beberapa bait c. mempunyai rima

3. Cita-citakku 4. 12 Baris

5. Bait adalah baris dalam puisi

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kelayakan game edukatif sebagai media pembelajaran berdasarkan penilaian ahli media diperoleh nilai rata-rata 4,26 yang

Dilihat dari hasil yang diperoleh dalam pengujian menunjukkan kinerja yang lebih baik pada sistem jika dibandingkan dengan refrigeran R- 22 yaitu adanya

Peserta didik dapat menyebutkan jenis-jenis perangkat lunak komputer dengan benar melalui kegiatan tanya jawab secara berbirat (berbicara dan berisyarat).. Peserta didik

 Dengan bimbingan guru, siswa juga membahas tentang proses perubahan bentuk selama daur hidup kupu kupu yang dinamakan metamorfosis..  Siswa lalu mengamati

Dengan bimbingan guru siswa membahas tentang berbagai pekerjaan yang menjadi cita-cita antara lain menjadi seorang guru, arsitek, dokter hewan, penyanyi, dan pilot.. Guru

Melalui kegiatan mengamati gambar pada power point, peserta didik mampu memisahkan keberagaman karakteristik teman sekolah berdasarkan jenis kelamin dengan tepat.. Melalui

Setelah mengamati gambar yang dishare melalui zoom meeting, peserta didik mampu menganalisis jenis pekerjaan yang terlibat dalam suatu kegiatan ekonomiF. Setelah mengamati gambar

Angket yang akan digunakan oleh peneliti ini untuk mengukur kelayakan media interaktif rucicit (rumah cita-citaku) pada tema 6 cita-citaku subtema 1 aku dan cita-citaku