• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA KERJA TAHUN 2021

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA KERJA TAHUN 2021"

Copied!
89
0
0

Teks penuh

(1)

i

RENCANA KERJA TAHUN 2021

DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN

KABUPATEN SIDOARJO

(2)

ii

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Warohmatulahi Wabarokatuh

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, Rencana Kerja (RENJA) Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo tahun 2021 telah selesai disusun. Penyusunan Renja ini mengacu pada Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Sidoarjo Tahun 2016 – 2021 mengevaluasi dari Rencana Kerja tahun lalu serta menjawab visi dan misi kepala daerah, isu isu pembangunan yang terkait dengan Perindustrian dan Perdagangan pada Tahun 2021.

Dokumen Renja ini memuat pokok-pokok capaian dan evaluasi kinerja pada Tahun 2020, penetapan isu-isu strategis, serta penetapan visi dan misi Dinas yang kemudian dijabarkan dalam Rencana Kerja dengan penyempurnaan Target Indikator Kinerja Utama dan Program/Kegiatan pada Tahun 2021.

Disadari sepenuhnya bahwa Dokumen Renja ini masih jauh dari sempurna.

Oleh karena itu, kritik dan saran dari semua pihak yang berkompeten sangat diharapkan untuk lebih menyempurnakan Dokumen Renja ini.

Wassalamualaikum Warohmatulahi Wabarokatuh.

Sidoarjo, 5 November 2020 KEPALA DINAS

PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN KABUPATEN SIDOARJO

Drs. Ec. TJARDA, MM

Pembina Utama Muda

NIP. 196401051988101003

(3)

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Rencana Kerja Perangkat Daerah yang selanjutnya disingkat Renja PD adalah dokumen perencanaan Perangkat Daerah untuk periode 1 (satu) tahun, RenjaPD memuat program dan kegiatan yang diperlukan untuk mencapai sasaran pembangunan, dalam bentuk kerangka regulasi dan kerangka anggaran.

Mengacu pada Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 Tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah.

Rencana Kerja Tahunan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021 ini juga mengacu pada kebijakan Pemerintah Kabupaten Sidoarjo yang tertuang dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Sidoarjo yaitu tentang optimalisasi pemberdayaan ekonomi masyarakat yang menitikberatkan pada Peningkatan Daya Saing Sektor Industri dan Perdagangan dengan Mengembangkan Sektor-Sektor Unggulan.

Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Sidoarjo Tahun 2020 menjadi acuan perumusan program, kegiatan, indikator kinerja dan dana indikatif dalam Renja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Tahun 2021 sesuai dengan rencana program prioritas pada Rencana Kerja Pemerintah Daerah. Renstra Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo menjadi acuan penyusunan tujuan, sasaran, kegiatan, kelompok sasaran, lokasi kegiatan serta prakiraan maju berdasarkan program prioritas RKPD Tahun 2021 yang disusun ke dalam rancangan Renja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Tahun 2021.

Rencana Kerja Perubahan Satuan Kerja Perangkat Daerah yang

selanjutnya disingkat dengan Renja PD adalah dokumen perencanaan SKPD

(4)

2

yang merupakan Perubahan atas Renja SKPD pada tahun berjalan yang memuat program, kegiatan, lokasi dan kelompok sasarsan disertai dengan indikator kinerja dan pendanaan sesuai dengan tugas dan fungsi setiap Perangkat daerah.

Penyusunan Renja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021 dilakukan berdasarkan hasil evaluasi pelaksanaan dalam tahun berjalan dan rencana yang menunjukkan adanya ketidaksesuaian dengan perkembangan keadaan. Dokumen Renja Tahun 2021 ini disusun untuk menjadi pedoman penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran (RKA) Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo yang selanjutnya akan dituangkan dalam Rancangan APBD Perubahan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021.

1.2. Landasan Hukum

Peraturan Perundang-undangan yang menjadi dasar dalam penyusunan Renja Perubahan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2020 adalah sebagai berikut :

1. Undang - Undang Nomor 28 tahun 1999 tentang Penyelenggaraan

Negara Yang Bersih dan Bebas Dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 1999 Nomor 75, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3851) ;

2. Undang - Undang Nomor 17 tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2003 Nomor 74, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4287) ;

3. Undang - Undang Nomor 25 tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2004 Nomor 104, tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421) ;

4. Undang – Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438) ;

5. Peraturan Pemerintah Nomor 58 tahun 2005 tentang Pengelolaan

Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005

(5)

3

Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578) ;

6. Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang Tahapan Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4817) ;

7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 517) ;

8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 27 tahun 2014 tentang Pedoman Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Rencana Kerja Pembangunan Daerah tahun 2015 ;

9. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 tahun 2014 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah ;

10. Peraturan Daerah Kabupaten Sidoarjo Nomor 5 tahun 2006 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kabupaten Sidoarjo tahun 2006-2025 (Lembaran Daerah Kabupaten Sidoarjo Tahun 2006 Nomor 2 Seri E) ;

11. Peraturan Daerah Kabupaten Sidoarjo Nomor 4 Tahun 2007 tentang Pokok – Pokok Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Sidoarjo Tahun 2007 Nomor 2 Seri E);

12. Peraturan Daerah Kabupaten Sidoarjo Nomor 12 Tahun 2011 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Sidoarjo tahun 2010-2015 (Lembaran Daerah Kabupaten Sidoarjo Tahun 2011 Nomor 2 Seri E) ;

13. Peraturan Bupati Sidoarjo Nomor 33 Tahun 2017 tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah ( RKPD ) Kabupaten Sidoarjo Tahun 2018 ;

14. Keputusan Bupati Sidoarjo Nomor : 188/467/404.1.1.3/2017 tentang

Pengesahan Rencana Kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah di

Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sidoarjo Tahun 2018.

(6)

4 1.3. MAKSUD DAN TUJUAN 1.3.1. Maksud

Dalam melakukan tugas selama sisa tahun berjalan perencanaan kegiatan yang terinci dan penayaan waktunya sangat diperlukan dalam mempertimbangkan sumber daya yang ada. Penyusunan Renja ini adalah sebagai media program dan kegiatan yang telah direncanakan dan harus dilaksanakan dalam sisa tahun berjalan, Maksud penyusunan Rencana Kerja (Renja) Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021 adalah :

1. Memberikan arah dan pedoman bagi aparatur Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo dalam melaksanakan program/kegiatan selama kurun waktu 1 tahun.

2. Mempermudah pengendalian kegiatan serta menjadi informasi bagi pemangku kepentingan tentang rencana pembangunan bidang Perindustrian dan Perdagangan di Kabupaten Sidoarjo.

1.3.2. Tujuan

Tujuan disusunnya Rencana Kerja (Renja) Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021 adalah :

1. Menyusun dokumen perencanaan dalam bidang Perindustrian dan Perdagangan serta menentukan skala prioritas program dan kegiatan pembangunan bidang Perindustrian dan Perdagangan di Kabupaten Sidoarjo dalam 1 tahun.

2. Mewujudkan keselarasan dan konsistensi antara dokumen perencanaan, penganggaran, pelaksanaan dan pengendalian serta pengawasan.

3. Terwujudnya penilaian kinerja serta kebijakan Organisasi Perangkat

Daerah (OPD) yang terukur antara perencanaan dan pelaksanaan sehingga

tercapai efisiensi dan efektifitas kinerja bidang Perindustrian dan

Perdagangan.

(7)

5 1.4. SISTEMATIKA PENULISAN

Rencana Kerja (Renja) Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021 disusun dengan sistematika penulisan sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Landasan Hukum 1.3 Maksud dan Tujuan 1.4 Sistematika Penulisan

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA OPD TAHUN 2020

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Tahun 2020 dan Capaian Renstra SKPD

2.2 Analisis Kinerja Pelayanan SKPD

2.3 Isu-isu Penting Penyelenggraan Tugas dan Fungsi SKPD

BAB III. TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN 3.1 Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional

3.2 Tujuan dan Sasaran Renja SKPD 3.3 Program dan Kegiatan

BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH

4.1 Faktor-Faktor Yang Menjadi Bahan Pertimbangan Dalam Penetapan Program Dan Kegiatan

4.2 Uraian Garis Besar Mengenai Rekapitulasi Program Dan Kegiatan

BAB V PENUTUP

(8)

6 BAB II

EVALUASI PELAKSANAAN RENJA TAHUN 2020

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Tahun 2020 dan Capaian Renstra SKPD

Tercapai tidaknya pelaksanaan program dan kegiatan yang telah disusun dapat dilihat berdasarkan Laporan Kinerja dan Laporan Keuangan.

Laporan kinerja adalah ikhtisar yang menjelaskan secara ringkas dan lengkap tentang capaian kinerja yang disusun berdasarkan rencana kerja yang ditetapkan dalam rangka pelaksanaan APBD. Kinerja sendiri merupakan keluaran/hasil dari kegiatan/program yang hendak atau telah dicapai sehubungan dengan penggunaan anggaran dengan kuantitas dan kualitas terukur.

a. Pengukuran Laporan Kinerja dilakukan dengan menggunakan konsep Value for Money Penggunaan konsep dimaksud memerlukan indikator-

indikator sebagai berikut : Indikator Masukan (Input), untuk mengukur jumlah sumberdaya seperti anggaran (dana), SDM, peralatan, material, dan masukan lainnya untuk melakukan suatu kegiatan dengan meninjau distribusi sumberdaya dapat dianalisis apakah alokasi sumberdaya yang dimiliki telah sesuai dengan rencana strategis yang ditetapkan.

b. Indikator Keluaran (Output), merupakan indikator yang diharapkan langsung dicapai dari suatu kegiatan, baik berupa fisik maupun berupa non fisik.

c. Indikator Hasil (Outcome), merupakan indikator yang menunjukkan telah

dicapainya maksud dan tujuan dari kegiatan – kegiatan yang telah selesai

(9)

7

dilaksanakan atau indikator yang mencerminan berfungsinya keluaran pada jangka menengah.

Sedangkan Laporan Keuangan merupakan laporan pertanggungjawaban keuangan yang berbentuk laporan realisasi anggaran, neraca, laporan arus kas dan catatan atas laporan keuangan.

Beberapa hal dapat kami sajikan Review hasil evaluasi Pelaksanaan Renja tahun lalu, dan realisasi Renstra Perangkat daerah mengacu pada hasil laporan kinerja tahunan Perangkat Daerah dan / atau realisasi APBD untuk Perangkat Daerah antara lain yang memuat :

a. Realisasi program/kegiatan yang tidak memenuhi target kinerja hasil/

keluaran yang direncanakan.

b. Realisasi program/kegiatan yang telah memenuhi target kinerja hasil/

keluaran yang direncanakan.

c. Realisasi program/kegiatan yang melebihi target kinerja hasil/keluaran yang direncanakan.

Hasil capaian kinerja dan realisasi anggaran selama tahun 2020 Semester I disajikan pada tabel berikut ini :

Tabel 1

Hasil Evaluasi Capaian Kinerja Tahun 2020

SASARAN

STRATEGIS INDIKATOR

KINERJA UTAMA

TARGET TAHUN

2020

REALISASI TAHUN

2020

CAPAIAN

(1) (2) (3) (4) (5=4/3)*%

Meningkatnya Daya Saing Sektor

Industri

1. Persentase IKM yang Terstandardis asi

0.53% 0.533% 100

2. Persentase Pertumbuhan Usaha

0.86% 0.87% 101.17%

(10)

8 Meningkatnya Daya

Saing Sektor Perdagangan

1. Nilai Ekspor Non Migas

$500.000.000 $1.237.624.2 95

247.52%

2. Persentase peningkatan UTTP Tera/

tera ulang yang

terstandarisa si

28% 28% 100%

3. Persentase Swalayan/Pa sar Modern yang Sudah Memenuhi Protokol Kesehatan Covid-19

100% 100% 100%

Meningkatnya Layanan Pasar Rakyat

a) Persentase

pasar SNI 17% 5.26 30.94%

b) Persentase Pasar yang sudah memenuhi standar protokol kesehatan covid-19

100% 100% 100%

TUJUAN

INDIKATOR KINERJA

UTAMA

TARGET TAHUN

2021 (RENSTRA)

REALISASI S/D TAHUN

2020

CAPAIAN

(1) (2) (3) (4) (5=4/3)*%

Meningkatnya Daya Saing Sektor Industri dan Perdagangan Dengan

Mengembangkan Sektor-sektor Unggulan

1. Kontribusi Sektor Industri Pegolahan terhadap PDRB 2. Kontribusi

Sektor Perdagangan terhadap PDRB

46.15%

16.27%

46.62%

16.30%

101%

100.18%

(11)

9

No Program/Kegiatan

Indikator kinerja Program/Indikator Kinerja

Kegiatan

Target Renja

2020 Realisasi 2020 Capaian ( % )

(1) (2) (3) (4) (5 = (4/3)*%)

1 Program Pelayanan Kesekretariatan

Tingkat Kepuasan Aparatur SKPD terhadap pelayanan Administrasi Perkantoran

95% 95% 100%

2 Program Penumbuhan dan Pengembangan IKM

Persentase IKM terstandarisasi 0,53% 0,533% 100%

Persentase pertumbuhan usaha

industri 0,86% 0,87% 101,17%

3

Program perlindungan konsumen dan pengamanan perdagangan, peningkatan kerjasama dan pengembangan perdagangan serta pembinaan pedagang informal

Nilai ekspor non migas $500.000.000 $1.237.624.295 247.52%

Nilai net ekspor perdagangan dalam

negeri Rp 750.000.000 Rp751.465.332 100.2%

4

Program Pengembangan, Penyediaan Sarana Prasarana dan Peningkatan Pelayanan infrastruktur melalui kemitraan serta Pendapatan Pasar rakyat

Persentase Pasar Yang Memenuhi

Kriteria 50% Pasar SNI 17% 17%% 100%

(12)

10

Berdasarkan hasil pengukuran kinerja di tahun 2020 maka dapat disimpulkan bahwa capaian pada tahun 2020 telah berhasil mencapai target.

Sedangkan untuk kinerja anggaran tahun 2020 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo dapat dilihat pada tabel berikut ini :

Tabel 2

Evaluasi Kinerja Anggaran Tahun 2020

Program Kegiatan Anggaran Realisasi %

Program Pelayanan Kesekretariatan

Penyediaan barang/jasa perkantoran

3,522,458,717.00 3,091,356,650.00 87.76

Kegiatan kedinasan dalam daerah, luar daerah dan luar negeri

525,786,990.77 501,181,042.00 95.32

Pengadaan sarana dan prasarana aparatur

1,938,164,850.00 1,906,823,750.00 98.38

Pemeliharaan sarana dan prasarana aparatur

949,993,771.00 939,294,924.00 98.87

Pengadaan pakaian dinas dan kelengkapan aparatur

4,300,000.00 3,615,000.00 84.07

Penyusunan dokumen

perencanaan, penganggaran, data dan informasi PD

111,150,000.00 108,992,250.00 98.06

Monitoring dan evaluasi pelaporan kinerja PD

86,673,000.00 81,223,000.00 93.71

Jumlah 7,138,527,328.77 6,632,486,616.00 92.91

Program

Penumbuhan dan Pengembangan IKM

Identifikasi permasalahan di Industri Logam, Mesin, Tekstil, Aneka, Alat Transportasi, Elektronika dan Telematika

116,000,000.00 111,212,500.00 95.87

Pembinaan dan Pelatihan Industri Logam, Mesin, Tekstil, Aneka, Alat Transportasi, Elektronika dan Telematika

3,525,224,500.00 181,513,000.00 5.15

Pendampingan Standarisasi, Desain dan Promosi Produk IKM

750,248,800.00 742,931,000.00 99.02

Pembinaan dan pelatihan industri agro dan kimia

169,235,760.00 163,390,760.00 96.55

Pengembangan IHT dengan kadar tar dan nikotin rendah melalui

55,000,000.00 54,275,000.00 98.68

(13)

11 fasilitasi pengujian tar dan nikotin bagi IKM serta pelatihan good manufacturing practices bagi industri hasil tembakau (DBHCHT) Pemetaan industri hasil tembakau (DBHCHT)

50,000,000.00 48,830,000.00 97.66

Jumlah 4,665,709,060.00 1,302,152,260.00 27.91

Program perlindungan konsumen dan pengamanan perdagangan, peningkatan kerjasama dan pengembangan perdagangan serta pembinaan pedagang

informal

Operasi pasar murah 3,982,930,000.00 3,976,860,000.00 99.85 Pembinaan pedagang informal 125,061,700.00 123,141,200.00 98.46 Penyusunan Database UKM 169,550,000.00 167,685,300.00 98.90 Perlindungan konsumen dan

pengawasan barang beredar

133,414,430.00 121,251,200.00 90.88 Pengembangan pasar dan distribusi

barang/produk

414,619,900.00 406,584,900.00 98.06

Promosi produk-produk daerah 843,170,000.00 816,110,000.00 96.79 Fasilitasi promosi bagi usaha mandiri

masyarakat (DBHCHT)

127,288,000.00 121,142,659.00 95.17

Jumlah 5,796,034,030.00 5,732,775,259.00 98.91

Program Pengembangan, Penyediaan Sarana Prasarana dan Peningkatan Pelayanan infrastruktur melalui kemitraan serta Pendapatan Pasar rakyat

Pembangunan / Pemeliharaan Konstruksi bangunan pasar

4,875,808,521.00 4,308,530,570.00 88.37

Pendataan dan Peningkatan Pendapatan Pasar

442,350,000.00 392,459,150.00 88.72

Pengelolaan Pasar Tradisional menuju pasar Modern

487,359,500.00 480,203,850.00 98.53

Penyediaan dan Pemeliharaan Sarana Prasarana serta Pengelolaan Persampahan Pasar

8,767,725,260.00 8,193,389,744.00 93.45

Jumlah 14,573,243,281.00 13,374,583,314.00 91.77

(14)

12 Tahun 2020 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo melaksanakan 4 program dan 25 kegiatan dengan total anggaran sebesar Rp. 59.339.667.354 ,00 dengan rincian :

 Pendapatan : Rp. 16.250.000.000,00

 Belanja Tidak Langsung : Rp. 21.263.013.504,00

 Belanja Langsung : Rp. 21.826.653.850,00

Dari hasil capaian diatas dapat disimpulan bahwa hampir semua indikator tercapai dari target yang yang ditetapkan. Sebagaimana Peraturan Menteri Dalam negeri Republik Indonesia Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah setiap dokumen perencanaan harus dievaluasi dalam pelaksanaannya. Oleh karena itu Rencana Kerja Perubahan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2020 juga memuat evaluasi pelaksanaan kegiatan tahun 2020.

Dalam evaluasi terhadap Renja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2020 Semester I meliputi 3 (tiga) hal, yaitu:

1. Kebijakan Perencanaan Program & Kegiatan 2. Pelaksanaan Rencana Program & Kegiatan 3. Hasil Rencana Program & Kegiatan

Pada evaluasi penyusunan Renja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2020, Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo memperhatikan beberapa unsur pokok sebagaimana kegiatan yang dilaksanakan sebagaimana berikut :

a. Isu-isu strategis, permasalahan yang ada dan sumber daya yang akan digunakan serta pengalokasiannya.

b. Tujuan yang dikehendaki.

c. Sasaran – sasaran dan prioritas untuk mewujudkannya.

d. Kebijakan – kebijakan untuk melaksanakannya.

(15)

13 Penyusunan Renja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021 memperhatikan hal – hal sebagai berikut:

a. Realisasi program/kegiatan yang tidak memenuhi target kinerja hasil/keluaran yang direncanakan

b. Realisasi program/kegiatan yang telah memenuhi target kinerja hasil/keluaran yang direncanakan

c. Realisasi program/kegiatan yang melebihi target kinerja hasil/keluaran yang direncanakan

d. Faktor-faktor penyebab tidak tercapainya, terpenuhinya atau melebihi target kinerja program/kegiatan

e. Implikasi yang timbul terhadap capaian program Renstra SKPD,

f. Kebijakan/tindakan perencanaan dan penganggaran yang perlu diambil untuk mengatasi faktor-faktor penyebab tersebut

Dalam melakukan evaluasi kinerja kami menggunakan pengukuran dengan menghitung persentase capaian kinerja pada masing-masing kegiatan untuk memberikan penjelasan tentang hal – hal yang mendukung keberhasilan dan kegagalan pelaksanaan suatu kegiatan.

Penghitungan capaian kinerja tersebut dilakukan terhadap komponen indikator kinerja pada pengukuran kinerja, indikator kinerja pada pencapaian tingkat capaian kegiatan yang pada akhirnya ditetapkan capaian kinerja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo sebagai tingkat pencapaian visi, misi dan tujuan serta sasaran yang telah ditetapkan dalam RPJMD Kabupaten Sidoarjo 2016-2021. Penyusunan Renja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2020 juga memperhatikan arah kebijakan dari Rencana Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Sidoarjo Tahun 2016-2021, oleh karena itu Renja tersebut tidak jauh dari program-program yang ditetapkan dalam RPJMD tersebut.

Dari kegiatan yang telah dilaksanakan selama Tahun 2020 oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo dapat diambil beberapa kesimpulan capaian pelaksanaannya antara lain :

1. Masih adanya kegiatan yang kurang mendapat tanggapan positif dari

masyarakat pelaku usaha kecil sehingga peminat maupun kemeriahan acara

kurang maksimal.

(16)

14 2. Kurang meratanya kemampuan atau kesamaan pemahaman personel terhadap aturan perindustrian dan perdagangan sehingga masih tumpang tindihnya fungsi layanan kepada masyarakat.

3. Kurangnya jumlah pegawai apabila dibandingkan dengan jumlah kegiatan yang harus dilaksanakan, terlihat dari beberapa kegiatan yang di beberapa tempat dengan personel terbatas dan harus berpindah ke lokasi lain dalam rangkaian acara yang bersamaan. Oleh karenanya diperlukan diperlukan pembenahan manajemen dan pengawasan melekat serta upaya-upaya yang dilaksanakan untuk mengejar ketertinggalan realisasi kegiatan setiap triwulan melalui monitoring dan evaluasi rutin.

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan OPD

Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo adalah sebuah Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Sidoarjo yang merupakan unsur pelaksana urusan Pemerintahan Daerah dalam bidang Perindustrian dan Perdagangan, dipimpin oleh seorang Kepala Dinas yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Bupati melalui Sekretaris Daerah.

Berdasarkan Renstra yang telah disusun terbagi dalam dua program yaitu : 1. Program Utama (Teknis)

a) Program Perlindungan Konsumen Dan Pengamanan Perdagangan, Peningkatan Kerjasama Dan Pengembangan Perdagangan Serta Pembinaan Pedagang Informal b) Program Pengembangan, Penyediaan Sarana Prasarana dan Peningkatan

Pelayanan infrastruktur melalui kemitraan serta Pendapatan Pasar rakyat c) Program Penumbuhan dan Pengembangan IKM

2. Program Pendukung (Generik) a) Program Pelayanan Kesekretariatan

Pada tahun 2020 ini Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten

Sidoarjo dalam melakukan tugas pokok dan fungsinya berpedoman pada

Peraturan Bupati Sidoarjo Nomor 86 Tahun 2016 Tentang Kedudukan Susunan

Organisasi Tugas dan Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Perindustrian dan

Perdagangan, serta Peraturan Bupati Sidoarjo Nomor 37 Tahun 2017 tentang

Perubahan atas Peraturan Bupati Nomor 86 Tahun 2016.

(17)

15 Pelayanan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo meliputi :

1. Perumusan kebijakan teknis perindustrian dan perdagangan 2. Pelaksanaan kebijakan perindustrian dan perdagangan ;

3. Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan perindustrian dan perdagangan ;

4. Pelaksanaan pengawasan dan pengendalian perijinan bidang perindustrian dan perdagangan ;

5. Pelakasanaan administrasi dinas ;

6. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Bupati sesuai dengan tugasnya.

2.3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD

Penentuan isu-isu strategis dirumuskan berdasarkan hasil evaluasi terhadap tupoksi, kinerja pelayanan dan juga tantangan ekternal. isu trategis merupakan keadaan saat ini yang berpotensi akan menjadi hambatan dan kendala dalam pengembangan organisasi serta peluang dan tantangan yang berasal dari sisi eksternal seperti perkembangan ekonomi dan sosial di berbagai level.

Kinerja Dinas Perindustrian dan Perdagangan yang telah dilaksanakan dalam kurun waktu 5 (lima) tahun 2011–2015 dapat dirasakan manfaat maupun dampak positifnya namun tentunya tidak terlepas dari berbagai permasalan ataupun kendala yang dihadapi. Sehingga perlu dilakukan evaluasi untuk mencapai tujuan dan sasaran sesuai target perencanaan serta untuk meningkatkan kinerja pada tahun yang akan datang dengan berdasarkan pada Peraturan Bupati Sidoarjo No. 86 Tahun 2016 tentang Rincian Tugas, Fungsi dan Tata Kerja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo.

Mengacu pada unsur manajemen organisasi yang dirumuskan dalam 5 M (Man, Material, Method, Money, dan Market) maka identifikasi masalah yang dihadapi dalam pelaksanaan kinerja pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan selama kurun waktu 5 (lima) tahun adalah sebagai berikut:

1. Rendahnya IKM yang Berstandarisasi

Dari jumlah industri yang ada di Kabupaten Sidoarjo yang

berstandarisasi hanya sekitar 0,02 persen saja.

(18)

16 2. Belum adanya kebijakan daerah yang mengatur tentang industri bagi IKM Belum adanya perbup RIPIK (Rencana Induk Pembangunan Industri Kabupaten)

3. Kurang lancarnya pasokan distribusi bahan pokok kebutuhan masyarakat menjelang hari-hari besar keagamaan, bencana alam dan anomali cuaca yang dapat meningkatkan harga/tingkat inflasi yang harus diantisipasi dengan baik

4. Memasuki era pasar bebas terlebih dahulu dimulainya kerjasama China Asean Free Trade Agreement (CAFTA) menghendaki kesiapan pemerintah khususnya melalui bidang perdagangan untuk meningkatkan kualitas dan diversifikasi produk dalam negeri serta pengawasan barang beredar dan perlindungan konsumen

5. Stabilisasi Harga Bahan Pokok

Untuk menciptakan stabilisasi harga perlu menjamin ketersediaan, memastikan kelancaran distribusi, efisiensi biaya produksi, distribusi dan margin, memantau permintaan serta menerapkan kebijakan seperti kebijakan harga, pengelolaan stock dan logistik serta pengelolaan ekspor impor.

Isu kritikal komoditi bahan pangan pokok :

- Kondisi pasokan dan harga pangan pokok di dalam negeri biasanya dipengaruhi oleh faktor produksi yang bersifat musiman, cuaca ekstrim, masalah distribusi dan faktor eksternal

- Faktor produksi yang bersifat musiman dan cuaca ekstrim sangat terkait dengan fluktuasi harga produk hortikultura seperti cabai dan bawang - Faktor distribusi secara umum produk pangan pokok dipengaruhi oleh

biaya distribusi di dalam negeri yang masih tinggi 6. Belum tersedianya data dan informasi yang berkualitas

Dalam era globalisasi ekonomi, data dan informasi merupakan salah

satu kekuatan penting yang dapat mendukung daya saing seluruh sektor

termasuk sektor perdagangan, dengan adanya ketersediaan data dan

informasi yang berkualitas kebijakan dan proses pengambilan keputusan akan

semakin optimal dalam menyelesaikan masalah- masalah. Upaya yang dapat

dilakukan ke depan dalam mendukung akses dan kettersediaan informasi

adalah dengan melaksanakan diseminasi data dan informasi sehingga dapat

(19)

17 meningkatkan kualitas kebijakan, mewujudkan sinkronisasi data. Dinas perindustrian dan perdagangan tidak mempunyai kewenangan dalam hal mengeluarkan ijin industri hanya sekedar memberikan rekomendasi sehingga IKM yang mengurus ijin usaha tidak terekam atau tiadak terdeteksi ke dalam direktori data yang ada di dinas.

7. Kondisi sarana dan prasarana pasar yang kurang representative,

Minimnya penambahan aset sarana dan prasarana pasar serta kurangnya tingkat kesadaran pedagang untuk mendukung kebersihan pasar masih rendah.

8. Pertumbuhan pasar modern/minimarket yang terus meningkat pada setiap tahunnya dengan Brand Image pasar modern/minimarket dengan sarana dan prasarana yang representatif

2.4 Review Terhadap Rancangan Awal RKPD

Untuk selanjutnya, di tahun 2021, terdapat perubahan kegiatan dan program yang disesuaikan dengan kebutuhan dari dinas terkait. Hal ini dikarenakan mengikuti dari RPJMD 2016-2021 yang berisikan visi dan misi dari kepala daerah.

namun pada tahun berjalan beberapa perubahan dilakukan sebagai penyesuaian terhadap refocusing anggaran. Refocusing anggaran bertujuan untuk memfokuskan anggaran pada penanganan dampak pandemik covid-19 juga menjadi perhatian penting.

2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

Penelaahan program dan kegiatan yang dilakukan oleh Dinas Perindustrian

dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2020 melaksanakan berbagai

kegiatan sebagai wujud dari pemenuhan salah satu misi yaitu untuk pemulihan

perekonomian melalui optimalisasi potensi Industri dan Perdagangan. Adapun

untuk program dan kegiatannya adalah sebagai berikut :

(20)

18 Urusan Perindustrian :

Penguatan Sektor IKM agar mampu bertahan dan tetap berdaya saing di era pandemic Covid-19 :

1. Fasilitasi Legalitas Industri Khususnya Ijin Usaha Industri Bagi Industri Kecil dan Menengah

2. Fasilitasi Standardisasi Produk IKM seperti Merek, Halal dan HAKI.

3. Fasilitasi Market Online melalui STARDA (Sistem Informasi Data Base Industri Sidoarjo dan Sistem Informasi Industri Kecil & Menengah Terpadu sebagai media Informasi dan Promosi Industri.

4. Penerapan protocol kesehatan covid-19 secara ketat kepada perusahaan serta pembentukan satgas covid-19 perusahaan

Urusan Perdagangan

1. Penerapan protocol kesehatan covid-19 secara ketat kepada took modern, mall, swalayan serta pembentukan satgas covid-19

2. Pembukaan kembali pusat-pusat ekonomi (swalayan) dengan protokol kesehatan 3. Memberikan pelatihan ekspor bagi UKM untuk meningkatkan dan mendorong kembali

volume ekspor

4. Memberikan bantuan 24.600 paket sembako bagi masyarakat terdampak

5. Pendampingan IKM dalam memperoleh KITE (Kemudahan Impor Tujuan Ekspor) IKM 6. Stabilisasi harga pasca pandemi

7. Pembebasan retribusi tera/tera ulang selama 2 (dua) bulan

Pasar Rakyat :

1. Menerapkan pasar online

2. Pembebasan retribusi pasar selama 2 (dua) bulan bagi pedagang.

3. Penerapan protocol kesehatan covid-19 secara ketat di lingkungan pasar rakyat

(21)

19 BAB III

TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN 3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional

Pemerintah Kabupaten Sidoarjo mempunyai visi ”Kabupaten Sidoarjo yang Inovatif, Mandiri, Sejahtera dan Berkelanjutan”. Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo sebagai Perangkat Daerah, serta perannya sebagai Dinas Teknis yang menangani Perindustrian, Perdagangan, serta Pasar Rakyat tidak hanya mengacu, tetapi juga selaras dan mendukung visi pembangunan Kabupaten Sidoarjo. Sasaran Renstra Dinas Perindustrian dan Perdagangan adalah “Meningkatnya Daya Saing Sektor Perindustrian dan Perdagangan dengan Mengembangkan Sektor-sektor Unggulan” dengan sasaran dan tujuan tersebut diharapkan nantinya aktivitas ekonomi masyarakat di Kabupaten Sidoarjo dapat meningkat melalui Peningkatan Daya Saing Sektor Industri, Peningkatan Daya Saing Sektor Perdagangan, dan Peningkatan Layanan Pasar Rakyat.

Diantara program – program yang dilaksanakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan, terdapat program yang mendukung program prioritas pembangunan nasional yang telah dicanangkan oleh Bupati terpilih. Adapun prioritas tersebut adalah sebagai berikut:

1. 20.000 UMKM naik kelas

2. 2.000 warung rakyat direnovasi

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Perubahan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo

Tujuan di susunnya Rencana Kerja Perubahan Dinas Perindustrian dan

Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021 adalah memberikan arah dan

pedoman perencanaan tahunan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten

Sidoarjo yang tidak sesuai dengan perkembangan keadaan untuk tahun anggaran

2021 sesuai prioritas secara terarah dan terpadu, sesuai dengan tugas pokok dan

fungsi Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo serta isu

permasalahan yang perlu ditangani. Sedangkan sasaran di susunnya Rencana

(22)

20 Kerja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021 adalah tersusunnya rencana kegiatan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo yang terurai secara tepat dan terarah pada tingkat kebijakan, program dan kegiatan serta rencana dana anggaran yang berbasis regulasi, tupoksi dan evaluasi.

3.3. Program dan Kegiatan

Faktor-faktor yang menjadi bahan pertimbangan terhadap rumusan program dan kegiatan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo adalah :

a. Pencapaian visi dan misi kepala daerah

b. Peningkatan Pendapatan per kapita masyarakat c. Pertumbuhan Ekonomi

e. Pemberdayaan ekonomi daerah

Tahun 2021 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo mempunyai 8 Program, yaitu :

1. Program Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota 2. Program Peningkatan Sarana Distribusi Perdagangan

3. Program Stabilisasi Harga Barang Kebutuhan Pokok Dan Barang Penting 4. Program Pengembangan Ekspor

5. Program Standardisasi dan Perlindungan Konsumen 6. Program Perencanaan dan Pembangunan Industri

7. Program Pengendalian Izin Usaha Industri Kabupaten/Kota 8. Program Pengelolaan Sistem Informasi Industri Nasional

Yang dilaksanakan dalam 15 Kegiatan, yaitu :

1. Perencanaan, Penganggaran, dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah 2. Administrasi Keuangan Perangkat Daerah

3. Administrasi Barang Milik Daerah pada Perangkat Daerah 4. Administrasi Umum Perangkat Daerah

5. Pengadaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan Pemerintah Daerah 6. Penyediaan Jasa Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah

7. Pemeliharaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah

(23)

21 8. Pembangunan dan Pengelolaan Sarana Distribusi Perdagangan

9. Pembinaan Terhadap Pengelola Sarana Distribusi Perdagangan Masyarakat di Wilayah Kerjanya

10. Pengendalian Harga, dan Stok Barang Kebutuhan Pokok dan Barang Penting di Tingkat Pasar Kabupaten/Kota

11. Penyelenggaraan Promosi Dagang melalui Pameran Dagang dan Misi Dagang bagi Produk Ekspor Unggulan yang terdapat pada 1 (satu) Daerah Kabupaten/Kota

12. Pelaksanaan Metrologi Legal, Berupa Tera, Tera Ulang, dan Pengawasan 13. Penyusunan dan Evaluasi Rencana Pembangunan Industri Kabupaten/Kota 14. Penerbitan Izin Usaha Industri (IUI), Izin Perluasan Usaha Industri (IPUI), Izin

Usaha Kawasan Industri (IUKI) dan Izin Perluasan Kawasan Industri (IPKI) Kewenangan Kabupaten/Kota

15. Penyediaan Informasi Industri untuk Informasi Industri untuk IUI, IPUI, IUKI dan IPKI Kewenangan Kabupaten/Kota

Dari kegiatan ini akan dibagi kedalam beberapa sub kegiatan. Sub

kegiatan ini menjadi indikator kinerja dalam pelaksanaan kegiatan. Sub kegiatan

dibuat menyesuaikan dari kegiatan yang akan dilaksanakan sehingga kegiatan

dapat berlangsung sesuai tujuan yang sudah dibuat.

(24)

22 BAB IV

RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH

4.1. Faktor-Faktor yang Menjadi Bahan Pertimbangan dalam Penetapan Program dan Kegiatan

Program adalah bentuk instrumen kebijakan yang berisi satu atau lebih kegiatan yang dilaksanakan oleh Perangkat Daerah yang dikoordinasikan oleh Pemerintah Daerah untuk mencapai sasaran dan tujuan pembangunan daerah.

Program dilaksanakan dan dijabarkan dalam beberapa kegiatan. Program Perangkat Daerah merupakan program-program RPJMD yang sesuai dengan tugas dan fungsi Perangkat Daerah.

Perumusan kegiatan Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021 dengan mempertimbangkan hal-hal sebagai berikut:

1. Pencapaian Tujuan dan Sasaran Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021

2. Pencapaian Indikator Kinerja Utama Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021

3. Prioritas pengembangan sistem Perindustrian dan Perdagangan yang diwujudkan dalam kegiatan

4.2. Uraian Garis Besar mengenai Rekapitulasi Program dan Kegiatan

Rancangan Awal Renja Perubahan Dinas Perindustrian dan Perdagangan

Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021 disusun mengacu kepada Rencana Strategis

Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2016-2021 yang

mengacu pada RPJMD Kabupaten Sidoarjo Tahun 2016-2021. Pada Renja tahun

2021 direncanakan ada 8 (delapan) program dan 15 (lima belas) kegiatan, adapun

tujuan dan sasaran program/kegiatan 2021 ditetapkan indikator kinerja

program/kegiatan, target capaian kinerja, serta kebutuhan dana/pagu indikatif,

selengkapnya dapat dilihat pada tabel berikut ini :

(25)

RINCIAN BELANJA SUB KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH Pemerintah Kabupaten Sidoarjo Tahun Anggaran 2021

Urusan : 3.30 URUSAN PEMERINTAHAN PILIHAN

Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sub Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan

Program : 3.30.01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH Kegiatan : 3.30.01.2.01 Perencanaan dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah Sub Kegiatan : 3.30.01.2.01.01 Penyusunan Renstra dan Renja Perangkat Daerah Sumber Pendanaan : PENDAPATAN ASLI DAERAH

Lokasi Kegiatan :

Waktu Pelaksanaan : Januari s.d. Desember Kelompok Sasaran :

Jumlah 2020 : Rp. 0

Jumlah 2021 : Rp. 63.207.750 Jumlah 2022 : Rp. 0

Indikator & Tolok Ukur Kinerja Belanja

Indikator Tolak Ukur Kinerja Target Kinerja

Capaian Program Tingkat kepuasan aparatur perangkat daerah terhadap pelayanan kesekretariatan 96 %

Masukan Dana yang dibutuhkan Rp. 63.207.750

Keluaran Jumlah dokumen penganggaran yang disusun (RKA dan DPA) Jumlah dokumen perencanaan PD yang disusun

2 Dokumen 6 laporan Hasil Jumlah rekomendasi hasil evaluasi kinerja yang ditindaklanjuti 2 dokumen

Rincian Belanja Sub Kegiatan

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

5 BELANJA DAERAH Rp. 63.207.750

5.1 BELANJA OPERASI Rp. 63.207.750

5.1.02 Belanja Barang dan Jasa Rp. 63.207.750

5.1.02.01 Belanja Barang Rp. 13.207.750

5.1.02.01.03 Belanja Cetak/Penggandaan Rp. 2.757.750

5.1.02.01.03.001 Belanja Cetak Rp. 1.707.750

  Cetak Dokumen

Spesifikasi : 10 Buku Buku 170.775 0 Rp. 1.707.750

5.1.02.01.03.002 Belanja Penggandaan Rp. 1.050.000

  Fotokopi HVS

A4,F4,B5 70 GSM

Spesifikasi : 3500 Lembar Lembar 300 0 Rp. 1.050.000

5.1.02.01.04 Belanja Makanan dan Minuman Rp. 10.450.000

5.1.02.01.04.002 Belanja Makanan dan Minuman Rapat Rp. 10.450.000

 

Konsumsi Rapat/Kegiatan (Kudapan/Snack)

Spesifikasi :

200 Orang / Kali Orang/Kali 17.500 350.000 Rp. 3.850.000

 

Konsumsi Rapat/Kegiatan (Makan)

Spesifikasi :

200 Orang / Kali Orang/Kali 30.000 600.000 Rp. 6.600.000

5.1.02.02 Belanja Jasa Rp. 50.000.000

5.1.02.02.07 Belanja Jasa Konsultansi Rp. 50.000.000

5.1.02.02.07.006 Belanja Jasa Konsultansi Manajemen/ Keuangan/SDM Rp. 50.000.000

 

Belanja Konsultasi Penyusunan Renstra OPD

Spesifikasi :

1 Paket Paket 50.000.000 0 Rp. 50.000.000

Grand Total : Rp. 63.207.750

(26)

Kabupaten Sidoarjo ,...

Kepala Dinas Perindustrian Dan Perdagangan

 

Drs. Ec. TJARDA, MM NIP. 196401051988101003

(27)

RINCIAN BELANJA SUB KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH Pemerintah Kabupaten Sidoarjo Tahun Anggaran 2021

Urusan : 3.30 URUSAN PEMERINTAHAN PILIHAN

Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sub Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan

Program : 3.30.01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH Kegiatan : 3.30.01.2.01 Perencanaan dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah Sub Kegiatan : 3.30.01.2.01.03 Penyusunan Dokumen Evaluasi Perangkat Daerah Sumber Pendanaan : PENDAPATAN ASLI DAERAH

Lokasi Kegiatan :

Waktu Pelaksanaan : Januari s.d. Desember Kelompok Sasaran :

Jumlah 2020 : Rp. 0

Jumlah 2021 : Rp. 23.338.040 Jumlah 2022 : Rp. 0

Indikator & Tolok Ukur Kinerja Belanja

Indikator Tolak Ukur Kinerja Target Kinerja

Capaian Program Tingkat kepuasan aparatur perangkat daerah terhadap pelayanan kesekretariatan 96 %

Masukan Dana yang dibutuhkan Rp. 23.338.040

Keluaran Jumlah Dokumen Monev PD yang disusun 1 laporan

Hasil Jumlah rekomendasi hasil evaluasi kinerja yang ditindaklanjuti 2 dokumen

Rincian Belanja Sub Kegiatan

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

5 BELANJA DAERAH Rp. 23.338.040

5.1 BELANJA OPERASI Rp. 23.338.040

5.1.02 Belanja Barang dan Jasa Rp. 23.338.040

5.1.02.01 Belanja Barang Rp. 16.738.040

5.1.02.01.03 Belanja Cetak/Penggandaan Rp. 7.238.040

5.1.02.01.03.001 Belanja Cetak Rp. 5.738.040

  Cetak Dokumen

Laporan

Spesifikasi : 18 Buku Buku 318.780 0 Rp. 5.738.040

5.1.02.01.03.002 Belanja Penggandaan Rp. 1.500.000

  Fotocopi HVS 70

gram

Spesifikasi : 5000 Lembar Lembar 300 0 Rp. 1.500.000

5.1.02.01.04 Belanja Makanan dan Minuman Rp. 9.500.000

5.1.02.01.04.002 Belanja Makanan dan Minuman Rapat Rp. 9.500.000

(28)

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

 

Konsumsi Rapat/Kegiatan (Kudapan/Snack)

Spesifikasi :

200 Orang / Kali Orang/Kali 17.500 0 Rp. 3.500.000

  Nasi Kotak

Spesifikasi : 200 Orang / Kali Kotak 30.000 0 Rp. 6.000.000

5.1.02.02 Belanja Jasa Rp. 6.600.000

5.1.02.02.01 Belanja Jasa Kantor Rp. 6.600.000

5.1.02.02.01.010 Belanja Jasa Narasumber/Moderator /Pembawa Acara/Dirijen/Pembaca Doa Rp. 6.600.000

  Narasumber/tenaga

ahli

Spesifikasi : 6 Orang / Jam Orang/Jam 1.000.000 600.000 Rp. 6.600.000 Grand Total : Rp. 23.338.040 Kabupaten Sidoarjo ,...

Kepala Dinas Perindustrian Dan Perdagangan

 

Drs. Ec. TJARDA, MM NIP. 196401051988101003

(29)

RINCIAN BELANJA SUB KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH Pemerintah Kabupaten Sidoarjo Tahun Anggaran 2021

Urusan : 3.30 URUSAN PEMERINTAHAN PILIHAN

Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sub Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan

Program : 3.30.01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH Kegiatan : 3.30.01.2.01 Perencanaan dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah

Sub Kegiatan : 3.30.01.2.01.04 Koordinasi dan Sinkronisasi Perencanaan Perangkat Daerah Sumber Pendanaan : PENDAPATAN ASLI DAERAH

Lokasi Kegiatan :

Waktu Pelaksanaan : Januari s.d. Desember Kelompok Sasaran :

Jumlah 2020 : Rp. 0 Jumlah 2021 : Rp. 0 Jumlah 2022 : Rp. 0

Indikator & Tolok Ukur Kinerja Belanja

Indikator Tolak Ukur Kinerja Target Kinerja

Capaian Program Tingkat kepuasan aparatur perangkat daerah terhadap pelayanan kesekretariatan 96 %

Masukan Dana yang dibutuhkan Rp. 0

Keluaran Jumlah rapat-rapat koordinasi sinkronisasi perencanaan PD yang dilaksanakan 10 kegiatan Hasil Jumlah rekomendasi hasil evaluasi kinerja yang ditindaklanjuti 2 dokumen

Rincian Belanja Sub Kegiatan

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

5 BELANJA DAERAH Rp. 0

Grand Total : Rp. 0 Kabupaten Sidoarjo ,...

Kepala Dinas Perindustrian Dan Perdagangan

 

Drs. Ec. TJARDA, MM NIP. 196401051988101003

(30)

RINCIAN BELANJA SUB KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH Pemerintah Kabupaten Sidoarjo Tahun Anggaran 2021

Urusan : 3.30 URUSAN PEMERINTAHAN PILIHAN

Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sub Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan

Program : 3.30.01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH Kegiatan : 3.30.01.2.01 Perencanaan dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah Sub Kegiatan : 3.30.01.2.01.05 Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah

Sumber Pendanaan : PENDAPATAN ASLI DAERAH Lokasi Kegiatan :

Waktu Pelaksanaan : Januari s.d. Desember Kelompok Sasaran :

Jumlah 2020 : Rp. 0

Jumlah 2021 : Rp. 10.912.680 Jumlah 2022 : Rp. 0

Indikator & Tolok Ukur Kinerja Belanja

Indikator Tolak Ukur Kinerja Target Kinerja

Capaian Program Tingkat kepuasan aparatur perangkat daerah terhadap pelayanan kesekretariatan 96 %

Masukan Dana yang dibutuhkan Rp. 10.912.680

Keluaran Jumlah dokumen laporan kinerja yang disusun 1 laporan

Hasil Jumlah rekomendasi hasil evaluasi kinerja yang ditindaklanjuti 2 dokumen

Rincian Belanja Sub Kegiatan

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

5 BELANJA DAERAH Rp. 10.912.680

5.1 BELANJA OPERASI Rp. 10.912.680

5.1.02 Belanja Barang dan Jasa Rp. 10.912.680

5.1.02.01 Belanja Barang Rp. 10.912.680

5.1.02.01.03 Belanja Cetak/Penggandaan Rp. 1.912.680

5.1.02.01.03.001 Belanja Cetak Rp. 1.912.680

  Cetak Dokumen Laporan

Spesifikasi : 6 Buku Buku 318.780 0 Rp. 1.912.680

5.1.02.01.04 Belanja Makanan dan Minuman Rp. 9.000.000

5.1.02.01.04.002 Belanja Makanan dan Minuman Rapat Rp. 9.000.000

  Kue-kue Kardus ( Kue +

Minuman)

Spesifikasi : 200 Kotak Kotak 15.000 0 Rp. 3.000.000

  Nasi Kotak

Spesifikasi : 200 Kotak Kotak 30.000 0 Rp. 6.000.000

Grand Total : Rp. 10.912.680 Kabupaten Sidoarjo ,...

Kepala Dinas Perindustrian Dan Perdagangan

 

Drs. Ec. TJARDA, MM NIP. 196401051988101003

(31)

RINCIAN BELANJA SUB KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH Pemerintah Kabupaten Sidoarjo Tahun Anggaran 2021

Urusan : 3.30 URUSAN PEMERINTAHAN PILIHAN

Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sub Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan

Program : 3.30.01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH Kegiatan : 3.30.01.2.02 Administrasi Keuangan

Sub Kegiatan : 3.30.01.2.02.01 Penyediaan Gaji dan Tunjangan ASN Sumber Pendanaan : PENDAPATAN ASLI DAERAH

Lokasi Kegiatan :

Waktu Pelaksanaan : Januari s.d. Desember Kelompok Sasaran :

Jumlah 2020 : Rp. 0

Jumlah 2021 : Rp. 25.984.374.453 Jumlah 2022 : Rp. 0

Indikator & Tolok Ukur Kinerja Belanja

Indikator Tolak Ukur Kinerja Target Kinerja

Capaian Program Tingkat kepuasan aparatur perangkat daerah terhadap pelayanan kesekretariatan 96 %

Masukan Dana yang dibutuhkan Rp. 25.984.374.453

Keluaran Jumlah ASN yang mendapatkan gaji dan tunjangan 182 orang

Hasil Persentase realisasi anggaran PD 90 %

Rincian Belanja Sub Kegiatan

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

5 BELANJA DAERAH Rp. 25.984.374.453

5.1 BELANJA OPERASI Rp. 25.984.374.453

5.1.01 Belanja Pegawai Rp. 25.984.374.453

5.1.01.01 Belanja Gaji dan Tunjangan ASN Rp. 11.248.476.000

5.1.01.01.01 Belanja Gaji Pokok ASN Rp. 8.444.277.000

5.1.01.01.01.001 Belanja Gaji Pokok PNS Rp. 8.444.277.000

 

Belanja Gaji Pokok PNS (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 8.444.277.000 0 Rp. 8.444.277.000

5.1.01.01.02 Belanja Tunjangan Keluarga ASN Rp. 955.740.000

5.1.01.01.02.001 Belanja Tunjangan Keluarga PNS Rp. 955.740.000

 

Belanja Tunjangan Keluarga PNS (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 955.740.000 0 Rp. 955.740.000

5.1.01.01.03 Belanja Tunjangan Jabatan ASN Rp. 189.551.000

5.1.01.01.03.001 Belanja Tunjangan Jabatan PNS Rp. 189.551.000

 

Belanja Tunjangan Jabatan PNS (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 189.551.000 0 Rp. 189.551.000

5.1.01.01.04 Belanja Tunjangan Fungsional ASN Rp. 56.238.000

5.1.01.01.04.001 Belanja Tunjangan Fungsional PNS Rp. 56.238.000

(32)

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

 

Belanja Tunjangan Fungsional PNS (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 56.238.000 0 Rp. 56.238.000

5.1.01.01.05 Belanja Tunjangan Fungsional Umum ASN Rp. 406.860.000

5.1.01.01.05.001 Belanja Tunjangan Fungsional Umum PNS Rp. 406.860.000

 

Belanja Tunjangan Fungsional Umum PNS (Belanja Gaji danTunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 406.860.000 0 Rp. 406.860.000

5.1.01.01.06 Belanja Tunjangan Beras ASN Rp. 521.850.000

5.1.01.01.06.001 Belanja Tunjangan Beras PNS Rp. 521.850.000

 

Belanja Tunjangan Beras PNS (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 521.850.000 0 Rp. 521.850.000

5.1.01.01.07 Belanja Tunjangan PPh/Tunjangan Khusus ASN Rp. 4.502.000

5.1.01.01.07.001 Belanja Tunjangan PPh/Tunjangan Khusus PNS Rp. 4.502.000

 

Belanja Tunjangan PPh/Tunjangan Khusus PNS (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 4.502.000 0 Rp. 4.502.000

5.1.01.01.08 Belanja Pembulatan Gaji ASN Rp. 144.000

5.1.01.01.08.001 Belanja Pembulatan Gaji PNS Rp. 144.000

 

Belanja Pembulatan Gaji PNS (Belanja Gaji danTunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 144.000 0 Rp. 144.000

5.1.01.01.09 Belanja Iuran Jaminan Kesehatan ASN Rp. 589.208.000

5.1.01.01.09.001 Belanja Iuran Jaminan Kesehatan PNS Rp. 589.208.000

 

Belanja Iuran Jaminan Kesehatan PNS (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 589.208.000 0 Rp. 589.208.000

5.1.01.01.10 Belanja Iuran Jaminan Kecelakaan Kerja ASN Rp. 20.027.000

5.1.01.01.10.001 Belanja Iuran Jaminan Kecelakaan Kerja PNS Rp. 20.027.000

 

Belanja Iuran Jaminan Kecelakaan Kerja PNS (Belanja Gaji danTunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 20.027.000 0 Rp. 20.027.000

5.1.01.01.11 Belanja Iuran Jaminan Kematian ASN Rp. 60.079.000

5.1.01.01.11.001 Belanja Iuran Jaminan Kematian PNS Rp. 60.079.000

(33)

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

 

Belanja Iuran Jaminan Kematian PNS (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 60.079.000 0 Rp. 60.079.000

5.1.01.02 Belanja Tambahan Penghasilan ASN Rp. 12.583.998.453

5.1.01.02.01 Tambahan Penghasilan berdasarkan Beban Kerja ASN Rp. 9.546.998.453

5.1.01.02.01.001 Tambahan Penghasilan berdasarkan Beban Kerja PNS Rp. 9.546.998.453

 

Tambahan Penghasilan berdasarkan Beban Kerja PNS (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 9.546.998.453 0 Rp. 9.546.998.453

5.1.01.02.05 Tambahan Penghasilan berdasarkan Prestasi Kerja ASN Rp. 3.037.000.000 5.1.01.02.05.001 Tambahan Penghasilan berdasarkan Prestasi Kerja PNS Rp. 3.037.000.000

 

Tambahan Penghasilan berdasarkan Prestasi Kerja PNS (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 3.037.000.000 0 Rp. 3.037.000.000

5.1.01.03 Tambahan Penghasilan berdasarkan Pertimbangan Objektif Lainnya ASN Rp. 2.151.900.000 5.1.01.03.02 Belanja bagi ASN atas Insentif Pemungutan Retribusi Daerah Rp. 937.500.000 5.1.01.03.02.005 Belanja Insentif bagi ASN atas Pemungutan Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Pasar Rp. 890.000.000

 

Belanja Insentif bagi ASN atas Pemungutan Retribusi Jasa Umum- Pelayanan Pasar (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 890.000.000 0 Rp. 890.000.000

5.1.01.03.02.011 Belanja Insentif bagi ASN atas Pemungutan Retribusi Jasa Umum-Pelayanan Tera/TeraUlang Rp. 47.500.000

 

Belanja Insentif bagi ASN atas Pemungutan Retribusi Jasa Umum- Pelayanan Tera/Tera Ulang (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 47.500.000 0 Rp. 47.500.000

5.1.01.03.07 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya sesuai dengan Ketentuan Peraturan Perundang-

Undangan Rp. 1.214.400.000

5.1.01.03.07.001 Belanja Jasa Pelayanan Lainnya sesuai dengan Ketentuan Peraturan Perundang-Undangan Rp. 1.214.400.000

(34)

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

 

Belanja Jasa Pelayanan Lainnya sesuai dengan Ketentuan Peraturan Perundang- Undangan (Belanja Gaji dan Tunjangan)

Spesifikasi :

1 Tahun 1.214.400.000 0 Rp. 1.214.400.000

Grand Total : Rp. 25.984.374.453 Kabupaten Sidoarjo ,...

Kepala Dinas Perindustrian Dan Perdagangan

 

Drs. Ec. TJARDA, MM NIP. 196401051988101003

(35)

RINCIAN BELANJA SUB KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH Pemerintah Kabupaten Sidoarjo Tahun Anggaran 2021

Urusan : 3.30 URUSAN PEMERINTAHAN PILIHAN

Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sub Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan

Program : 3.30.01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH Kegiatan : 3.30.01.2.02 Administrasi Keuangan

Sub Kegiatan : 3.30.01.2.02.09 Penyusunan Pelaporan Keuangan Akhir Tahun Sumber Pendanaan : PENDAPATAN ASLI DAERAH

Lokasi Kegiatan :

Waktu Pelaksanaan : Januari s.d. Desember Kelompok Sasaran :

Jumlah 2020 : Rp. 0 Jumlah 2021 : Rp. 7.683.225 Jumlah 2022 : Rp. 0

Indikator & Tolok Ukur Kinerja Belanja

Indikator Tolak Ukur Kinerja Target Kinerja

Capaian Program Tingkat kepuasan aparatur perangkat daerah terhadap pelayanan kesekretariatan 96 %

Masukan Dana yang dibutuhkan Rp. 7.683.225

Keluaran Jumlah laporan keuangan akhir tahun yang disusun 1 laporan

Hasil Persentase realisasi anggaran PD 90 %

Rincian Belanja Sub Kegiatan

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

5 BELANJA DAERAH Rp. 7.683.225

5.1 BELANJA OPERASI Rp. 7.683.225

5.1.02 Belanja Barang dan Jasa Rp. 7.683.225

5.1.02.01 Belanja Barang Rp. 7.683.225

5.1.02.01.03 Belanja Cetak/Penggandaan Rp. 7.683.225

5.1.02.01.03.001 Belanja Cetak Rp. 4.383.225

  ::: Cetak Laporan Keuangan Tahunan  

  Cetak Dokumen

Spesifikasi : 10 Buku Buku 398.475 398.475 Rp. 4.383.225

5.1.02.01.03.002 Belanja Penggandaan Rp. 3.300.000

  Fotocopi HVS 70 gram

Spesifikasi : 10000 Lembar Lembar 300 300.000 Rp. 3.300.000

Grand Total : Rp. 7.683.225 Kabupaten Sidoarjo ,...

Kepala Dinas Perindustrian Dan Perdagangan

 

Drs. Ec. TJARDA, MM NIP. 196401051988101003

(36)

RINCIAN BELANJA SUB KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH Pemerintah Kabupaten Sidoarjo Tahun Anggaran 2021

Urusan : 3.30 URUSAN PEMERINTAHAN PILIHAN

Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sub Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan

Program : 3.30.01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH Kegiatan : 3.30.01.2.03 Administrasi Umum

Sub Kegiatan : 3.30.01.2.03.10 Penyediaan Alat Tulis Kantor Sumber Pendanaan : PENDAPATAN ASLI DAERAH

Lokasi Kegiatan :

Waktu Pelaksanaan : Januari s.d. Desember Kelompok Sasaran :

Jumlah 2020 : Rp. 0

Jumlah 2021 : Rp. 79.950.215 Jumlah 2022 : Rp. 0

Indikator & Tolok Ukur Kinerja Belanja

Indikator Tolak Ukur Kinerja Target Kinerja

Capaian Program Tingkat kepuasan aparatur perangkat daerah terhadap pelayanan kesekretariatan 96 %

Masukan Dana yang dibutuhkan Rp. 79.950.215

Keluaran Jumlah alat tulis kantor yang tersedia 60 item

Hasil Nilai Survey Kepuasan Masyarakat (SKM) 80 %

Rincian Belanja Sub Kegiatan

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

5 BELANJA DAERAH Rp. 79.950.215

5.1 BELANJA OPERASI Rp. 79.950.215

5.1.02 Belanja Barang dan Jasa Rp. 79.950.215

5.1.02.01 Belanja Barang Rp. 79.950.215

5.1.02.01.01 Belanja Bahan Pakai Habis Rp. 79.950.215

5.1.02.01.01.001 Belanja Alat Tulis Kantor Rp. 79.950.215

  ::: Belanja Alat Tulis Kantor  

 

Amplop Besar Putih No. 90

Spesifikasi : 2 Dus Dos 48.956 9.791 Rp. 107.702

  Amplop Coklat Folio

Spesifikasi : 5 Pak Pak 60.341 30.170 Rp. 331.873

  Amplop Putih 104

Spesifikasi : 5 Dus Pak 23.909 11.954 Rp. 131.497

  Ballpoint

Spesifikasi : 20 Pak Pak 69.107 138.214 Rp. 1.520.353

  Ballpoint biru

Spesifikasi : 20 Pak Pak 45.000 90.000 Rp. 990.000

  Binder Klip 105

Spesifikasi : 20 Dos Dos 5.123 10.247 Rp. 112.712

(37)

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

  Binder Klip No 111

Spesifikasi : 20 Pak Pak 11.385 22.770 Rp. 250.470

  Binder Klip No 151

Spesifikasi : 20 Pak Pak 17.078 34.155 Rp. 375.705

  Binder Klip No 200

Spesifikasi : 20 Pak Pak 42.125 84.249 Rp. 926.739

  Binder Klip No 260

Spesifikasi : 20 Pak Pak 44.971 89.942 Rp. 989.357

  Bolpoint Pantel

Spesifikasi : 24 Buah Buah 33.017 79.240 Rp. 871.636

  Bolpoint Standart

Spesifikasi : 31 Pack Pack 41.441 128.468 Rp. 1.413.152

  Buku Agenda Surat

Spesifikasi : 24 Buah Buah 34.155 81.972 Rp. 901.692

  Buku ekspedisi

Spesifikasi : 24 Buah Buah 26.200 62.880 Rp. 691.680

  Buku Folio, 100

Lembar Aaa Spesifikasi :

15 Buah Buah 24.000 36.000 Rp. 396.000

  Buku Kwitansi Besar

Spesifikasi : 5 Buku Buku 35.863 17.931 Rp. 197.245

 

Continuous Form 14 7/8 X 11 3 Ply 500 Sheet

Spesifikasi :

1 Box Box 927.878 92.788 Rp. 1.020.665

  Gunting

Spesifikasi : 2 Buah Buah 28.349 5.670 Rp. 62.367

  Isi Bolpoint Pantel

Spesifikasi : 24 Buah Buah 28.463 68.310 Rp. 751.410

  Isi staples besar

Spesifikasi : 12 Doz Dozen 71.850 86.220 Rp. 948.420

  Isi Staples Kecil

Spesifikasi : 20 Doz Dozen 57.380 114.761 Rp. 1.262.369

  Isolasi Besar ( Bening )

Spesifikasi : 5 Buah Buah 26.072 13.036 Rp. 143.394

  Kalkulator Elektronik 10 Digit

Spesifikasi : 1 Buah Buah 273.240 27.324 Rp. 300.564

  Kertas A4 70 Gr

Warna Spesifikasi :

5 Rim Rim 61.479 30.740 Rp. 338.135

  Kertas buffalo

Spesifikasi : 3 Pak Pak 53.500 16.050 Rp. 176.550

 

Kertas Fax 216 X 30 Cm

Spesifikasi : 12 Roll Roll 102.465 122.958 Rp. 1.352.538

  Kertas Hvs

Spesifikasi : Kertas

HVS 70 gram F4 75 Rim Rim 50.663 379.974 Rp. 4.179.718

  Kertas HVS 70 gr A4

Spesifikasi : 30 Rim Rim 48.000 144.000 Rp. 1.584.000

(38)

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

  Kertas Ncr

Spesifikasi : 10 Pak Pak 421.245 421.245 Rp. 4.633.695

  Kertas NCR 4 ply

Spesifikasi : 30 Buku Buku 67.000 201.000 Rp. 2.211.000

  Klip Kertas/Paper

Clips No. 3 Spesifikasi :

24 Pak Pak 17.078 40.986 Rp. 450.846

 

Klip Kertas/Paper Clips No. 5

Spesifikasi : 24 Pak Pak 37.457 89.896 Rp. 988.856

  Lem Kertas Sedang

Spesifikasi : 20 Botol Botol 17.647 35.294 Rp. 388.229

  Map Clear Holder

Spesifikasi : 6 Buah Buah 52.940 31.764 Rp. 349.406

  Ordner Besar Teka

Spesifikasi : 150 Buah Buah 29.000 435.000 Rp. 4.785.000

  Penggaris Baja 60 Cm

Spesifikasi : 10 Buah Buah 81.410 81.410 Rp. 895.505

  Penggaris Mica 60 Cm

Spesifikasi : 12 Buah Buah 66.033 79.240 Rp. 871.636

  Penghapus Papan

Tulis Pilot K

Spesifikasi : 25 Buah Buah 14.231 35.578 Rp. 391.359

  Penghapus Pensil

Spesifikasi : 50 Buah Buah 11.385 56.925 Rp. 626.175

  Pensil 2B

Spesifikasi : 2 Doz Dozen 75.000 15.000 Rp. 165.000

  Pita Printer Dot

Matrik

Spesifikasi : 12 Buah Buah 148.005 177.606 Rp. 1.953.666

  Plong Kertas

Spesifikasi : 10 Buah Buah 38.709 38.709 Rp. 425.799

  Post It Kertas

Spesifikasi : 50 Pak Pak 17.000 85.000 Rp. 935.000

  Refil toner printer

laser jet Spesifikasi :

15 Buah Buah 300.000 450.000 Rp. 4.950.000

 

Spidol White Board Wb

Spesifikasi : 6 Pak Pak 165.000 99.000 Rp. 1.089.000

  Stabilo Orange, Biru, Kuning

Spesifikasi : 24 Buah Buah 37.656 90.374 Rp. 994.115

  Stapler Besar

Spesifikasi : 10 Buah Buah 51.233 51.233 Rp. 563.558

  Stapler Kecil

Spesifikasi : 20 Buah Buah 17.100 34.200 Rp. 376.200

  Stick Note

Spesifikasi : 20 Buah Buah 26.869 53.737 Rp. 591.109

  Stop Map Acco Plastik

Spesifikasi : 400 Buah Buah 11.954 478.170 Rp. 5.259.870

(39)

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

  Stopmap Batik Kain

Spesifikasi : 24 Buah Buah 34.155 81.972 Rp. 901.692

  Stopmap kertas

Spesifikasi : 500 Buah Buah 2.300 115.000 Rp. 1.265.000

  Stopmap Snelhecter

Spesifikasi : 120 Buah Buah 6.717 80.606 Rp. 886.664

  Tinta Botol 100 Ml

Warna Refil Spesifikasi :

30 Buah Buah 61.479 184.437 Rp. 2.028.807

 

Tinta Epson Spesifikasi : Tinta

epson 25 Buah Buah 148.005 370.013 Rp. 4.070.138

  ::: Flashdisk untuk unit pasar  

  Flash disk

Spesifikasi : 5 Buah buah 200.000 0 Rp. 1.000.000

  ::: Kertas untuk Unit Pasar  

  Kertas HVS 70 gr Folio

/F4

Spesifikasi :

100 Rim Rim 51.000 510.000 Rp. 5.610.000

  ::: Papan nama ruangan dan petunjuk arah  

  Papan Nama Ruangan

Spesifikasi : 20 Buah Buah 113.850 227.700 Rp. 2.504.700

  ::: Tinta Untuk Unit Pasar  

  Tinta Botol 100 Ml

Warna Refil

Spesifikasi : 35 Buah Buah 61.479 215.177 Rp. 2.366.942

  Tinta Epson

Spesifikasi : Tinta epson

19 Buah Buah 148.005 281.210 Rp. 3.093.305

Grand Total : Rp. 79.950.215 Kabupaten Sidoarjo ,...

Kepala Dinas Perindustrian Dan Perdagangan

 

Drs. Ec. TJARDA, MM NIP. 196401051988101003

(40)

RINCIAN BELANJA SUB KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH Pemerintah Kabupaten Sidoarjo Tahun Anggaran 2021

Urusan : 3.30 URUSAN PEMERINTAHAN PILIHAN

Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sub Unit Organisasi : 3.30.3.31.0.00.01.00 Dinas Perindustrian dan Perdagangan

Program : 3.30.01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH Kegiatan : 3.30.01.2.03 Administrasi Umum

Sub Kegiatan : 3.30.01.2.03.01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat Sumber Pendanaan : PENDAPATAN ASLI DAERAH

Lokasi Kegiatan :

Waktu Pelaksanaan : Januari s.d. Desember Kelompok Sasaran :

Jumlah 2020 : Rp. 0 Jumlah 2021 : Rp. 1.800.000 Jumlah 2022 : Rp. 0

Indikator & Tolok Ukur Kinerja Belanja

Indikator Tolak Ukur Kinerja Target Kinerja

Capaian Program Tingkat kepuasan aparatur perangkat daerah terhadap pelayanan kesekretariatan 96 %

Masukan Dana yang dibutuhkan Rp. 1.800.000

Keluaran Jumlah surat keluar masuk yang dikelola 5750 buah

Hasil Nilai Survey Kepuasan Masyarakat (SKM) 80 %

Rincian Belanja Sub Kegiatan

Kode Rekening Uraian Rincian Perhitungan

Jumlah

Koefisien Satuan Harga PPN

5 BELANJA DAERAH Rp. 1.800.000

5.1 BELANJA OPERASI Rp. 1.800.000

5.1.02 Belanja Barang dan Jasa Rp. 1.800.000

5.1.02.01 Belanja Barang Rp. 1.800.000

5.1.02.01.01 Belanja Bahan Pakai Habis Rp. 1.800.000

5.1.02.01.01.004 Belanja Perangko, Materai, dan Benda Pos Lainnya Rp. 1.800.000

  Materai Rp. 6000

Spesifikasi : 300 Lembar lembar 6.000 0 Rp. 1.800.000

Grand Total : Rp. 1.800.000 Kabupaten Sidoarjo ,...

Kepala Dinas Perindustrian Dan Perdagangan

 

Drs. Ec. TJARDA, MM NIP. 196401051988101003

Referensi

Dokumen terkait

RINCIAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH,ORGANISASI, PENDAPATAN, BELANJA DAN PEMBIAYAAN.. TAHUN ANGGARAN 2015 PEMERINTAH

[r]

RINCIAN ANGGARAN BELANJA MENURUT PROGRAM DAN KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH.. Urusan Pemerintahan : 2 URUSAN PEMERINTAHAN WAJIB YANG TIDAK BERKAITAN DENGAN

REKAPITULASI ANGGARAN BELANJA BERDASARKAN PROGRAM, KEGIATAN DAN SUB KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH. URAIAN URUSAN, BIDANG, ORGANISASI, PROGRAM, KEGIATAN DAN

RINCIAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH, ORGANISASI, PENDAPATAN, BELANJA DAN PEMBIAYAAN. TAHUN ANGGARAN 2019

REKAPITULASI ANGGARAN BELANJA BERDASARKAN PROGRAM, KEGIATAN DAN SUB KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH.. URAIAN URUSAN, BIDANG, ORGANISASI, PROGRAM, KEGIATAN DAN

Unit Organisasi : 2.18.2.07.0.00.07.0000 DINAS PENANAMAN MODAL, PELAYANAN TERPADU SATU PINTU DAN TENAGA KERJA Sub Unit Organisasi : 2.18.2.07.0.00.07.0000 DINAS PENANAMAN

RINCIAN ANGGARAN BELANJA MENURUT PROGRAM DAN KEGIATAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH Urusan Pemerintahan : 5 UNSUR PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN.. Bidang Urusan :