SKRIPSI
ANALISIS PENGARUH DIMENSI TOTAL QUALITY MANAGEMENT TERHADAP KINERJA MANAJERIAL PADA WIRAUSAHA
(STUDI KASUS PADA CV. THABITA JAYA)
OLEH
EFA SURIATI HASIBUAN 120502127
PROGRAM STUDI STRATA-I MANAJEMEN DEPARTEMEN MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
ABSTRACT
ANALYSIS OF THE INFLUENCE OF TOTAL QUALITY MANAGEMENT DIMENSION TO MANAGERIAL
PERFOMANCE (Case Study in CV. Thabita Jaya )
The purpose of this research is to test empirically the influence of total quality management dimension to managerial performance. Total quality management dimension are explained by Focus on Consument(X1), Continues Improvement (X2), Participation and Empowerment of Employees (X3), Education and Training (X4). Study Case was done to employee in CV. Thabita Jaya
The data was collected by distributing questionnaires with sensus sampling to the respondents. Samples used in this study are employee in CV. Thabita Jaya with a total sample of 40 respondent. The method analysis used in this study is multiple regression analysis.
From the results of multiple regression, is one hypothesis that influence to managerial performance: 1) Focus on Consument(X1), Continues Improvement (X2), Employee Particpation (X3), Education and Training (X4) with simultant positively and significantly influence on managerial performance. Meanwhile, in partial way ,focus on consument and employee participation influence positively and significantly to managerial performance .
ABSTRAK
ANALISIS PENGARUH DIMENSI TOTAL QUALITY MANAGEMENT TERHADAP KINERJA MANAJERIAL PADA WIRAUSAHA
(STUDI KASUS CV. THABITA JAYA)
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji secara empiris pengaruh dimensi total quality management terhadap kinerja manajerial . Dimensi total
quality management dijelaskan oleh variabel Fokus pada Konsumen (X1),
Perbaikan Berkesinambungan (X2), Pelibatan dan Pengembangan Karyawan (X3), Pendidikan dan Pelatihan (X4). Studi kasus dilakukan kepada karyawan CV. Thabita Jaya Medan.
Data disebar dan dikumpulkan dengan teknik sensuskepada para responden. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah para karyawan yang bekerja di CV. Thabita Jaya dengan total 40 repsonden. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regerei berganda.
Dari hasil regresi berganda, menghasilkan satu hipotesis yang menunjukkan pengaruhnya terhadap kinerja manajerial, yaitu: 1) Fokus pada konsumen (X1), Perbaikan Berkesinambungan (X2), Pelibatan dan Pemberdayaan Karyawan (X3), Pendidikan dan Pelatihan (X4) secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja manajerial (Y). Secara parsial, hanya variabel fokus pada konsumen serta pelibatan dan pemberdayaan karyawan yang berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja manajerial.
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus, Allah Bapa Yang
Maha Kuasa, karena hanya atas kasih karunia-Nya penulis dapat
menyelesaikan penulisan skripsi ini sebagai salah satu syarat untuk
memperoleh gelar Sarjana Ekonomi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Sumatera Utara.
Skripsi ini berjudul “Analisis Pengauh Dimensi Total Quality
Management Terhadap Kinerja Manajerial Pada Wirausaha (Studi Kasus CV.
Thabita Jaya)”. Penulis telah menerima berbagai bimbingan, nasihat, motivasi,
dan doa-doa dari orang-orang terkasih, oleh karena itu penulis ingin
mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:
1. Seluruh civitas akademika Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Sumatera Utara :
a. Bapak Prof. Ramli, S.E, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan
Bisnis Universitas Sumatera Utara,
b. Ibu Dr. Endang Sulistya Rini, S.E, M.Si dan Ibu Dra. Friska Sipayung,
M.Si selaku Ketua dan Sekretaris Program Studi S1 Manajemen
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara,
c. Ibu Dr. Isfenti Sadalia, S.E, M.E., dan Ibu Dra. Marhayanie S.E. M.Si.,
selaku Ketua dan Sekretaris Departemen S-I Manajemen.
d. Ibu Prof. Dr. Prihatin Lumbanraja, S.E, M.Si, selaku Dosen
Pembimbing penulis yang telah membantu memberikan bimbingan
ilmu, nasihat dan dukungan semangat dalam menyelesaikan penulisan
skripsi ini,
e. Ibu Drs. Friska Sipayung, M.si, selaku Dosen Pembaca Penilai penulis
yang telah memberikan bimbingan, masukan dan dukungan semangat
f. Seluruh dosen-dosen yang pernah memberikan perkuliahan kepada
penulis selama belajar di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas
Sumatera Utara, atas bimbingan, nasihat, dukungan semangat serta
ilmuilmu yang diberikan.
2. Ayahanda tercinta Ir. James Hasibuan yang tak henti-hentinya
memberikan motivasi dan masukan untuk menyelesaikan skripsi
ini dan Ibunda tercinta Riama Julinda Simatupang atas doa-doa,
seluruh cinta kasih yang tak mampu penulis hitung dan ungkapkan.
3. Kedua adik saya Joshua Aldrian Martua Hasibuan dan Vivi Hizkia
Talenta Hasibuan, atas seluruh dukungan semangat, doa, bantuan
moril yang tak dapat penulis hitung.
4. Seluruh karyawan CV. Thabita Jaya yang telah ikut berpartisipasi
dalam mengisi kuesioner serta bantuan yang diberikan perusahaan
untuk penulis dalam penulisan skripsi.
5. Sahabat-sahabat penulis Fransisca Paulina Frima Siringo-ringo,
Gracesilya Hana Asdita Siregar, Sarah Sitorus, Tarida Riani
Tampubolon, Niko David Tobing, Nehemia Desy H. Sianipar, dan
Friska Manalu, yang telah memberikan semangat tak
henti-hentinya, memberikan doa ,dukungan yang penuh selama
pengerjaan skripsi, waktu yang diluangkan untuk menemani
penulis menyelesaikan skripsi, semangat dan kasih sayang yang
selalu diberikan kepada penulis.
6. Teman-teman sepelayanan di NHKBP Junior koor dan
Misserikordias koor, atas segala doa yang selalu dipanjatkan,
dukungan dan bantuan moril yang diberikan, serta semangat yang
tak hentinya selalu diberikan kepada penulis.
7. Teman-teman seperjuangan di Manajemen FEB USU, Christy,
Sartika, Widya, atas bantuan yang selalu diberikan serta canda
tawa yang selalu dilalui bersama, atas waktu dan semangat yang
Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari
kesempurnaan. Karena itu penulis dengan senang hati menerima kritik dan
saran yang membangun dari semua pihak untuk perbaikan skripsi ini. Akhir
kata penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan
peneliti lainnya.
Medan, Agustus 2016
Penulis,
DAFTAR ISI
2.1.3 Perbaikan Berkesinambungan ... 25
2.1.4 Pelibatan dan Pemberdayaan Karyawan ... 27
2.1.5 Pelatihan dan Pendidikan ... 29
2.1.2 Kinerja Manajerial ... 32
2.2 Penelitian Terdahulu ... 36
2.3 Kerangka Konseptual ... 45
2.4 Hipotesis Penelitian... ... ... 48
3.9.2 Uji Reabilitas ... 62
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1Gambaran Umum Perusahaan ... 69
4.2.2.2 Distribus Jawaban Responden terhadap Nilai Variabel Perbaikan Berkesinambungan (X2) ... 78
4.2.2.3 Distribusi Jawaban Responden terhadap Nilai
4.3.2 Pengaruh Perbaikan Berkesinambungan terhadap Kinerja Manajerial ... 109
4.3.3 Pengaruh Pelibatan dan Pemberdayaan karyawan terhadap Kinerja Manajerial ... 110
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan ... 114
5.2 Saran ... 115
DAFTAR PUSTAKA ... 119
DAFTAR TABEL
No.Tabel Judul Halaman
1.1 Penjualan Produk Super-vit ... 6
2.1 Ringkasan Penelitian Terdahulu ... 41
3.1 Defenisi Operasional Variabel ... 53
3.2 Instrumen Skala Likert ... 57
3.3 Uji Validitas ... 60
3.4 Uji Reabilitas ... 62
4.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia ... 73
4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin ... 74
4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Lama Bekerja ... 75
4.4 Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Fokus Pada Konsumen (X1) ... 76
4.5 Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Perbaikan Berkesinambungan (X2) ... 79
4.6 Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Pelibatan dan Pemberdayaan Karyawan (X3) ... 80
4.7 Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Pelatihan dan Pendidikan (X4) ... 82
4.8 Distribusi Jawaban Responden terhadap Variabel Kinerja Manajerial (Y) ... 84
4.9 Hasil Analisis Regresi Linear Berganda ... 93
4.10 One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test ... 96
4.11 Hasil Uji Glejser heteroskedastisitas ... 99
4.12 Hasil Uji Multikolinearitas ... 100
4.13 Hasil Uji Simultan (Uji-F) ... 101
4.14 Hasil Uji Parsial (Uji-t) ... 104
DAFTAR GAMBAR
No.Gambar Judul Halaman
2.1 Manfaat Total Quality Management ... 20
2.2 Kerangka Konseptual ... 49
4.1 Struktur Organisasi CV. Thabita Jaya ... 72
4.2 Plot uji Normalitas ... 96
DAFTAR GRAFIK
No.Grafik Judul Halaman
DAFTAR LAMPIRAN
No. Lampiran Halaman
1. Kuesioner Penelitian ... 122
2. Output Uji Validitas dan Reabilitas ... 129
3. Uji Asumsi Klasik ... 135
4. Hasil Uji-F Signifikan Simultan ... 138
5. Hasil Uji-t Parsial ... 138