• Tidak ada hasil yang ditemukan

SANITASI NEGARA BERKEMBANG SURVEY REPORT

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "SANITASI NEGARA BERKEMBANG SURVEY REPORT"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN SURVEY

SANITASI LINGKUNGAN

MASYARAKAT BANTARAN

SUNGAI CODE , TERBAN,

GONDOKUSUMAN,

D.I.YOGYAKARTA

Dio Prananda D.R13513140

Gagah Pamungkas 13513160

Mia Erpinda 13513164

(2)

Latar Belakang

Sanitasi lingkungan adalah status kesehatan suatu lingkungn yang mencakup

perumahan, pembuangan kotoran, penyediaan air bersih dan sebagainya. (Notoadmojo 2003)

Kawasan Kali Code adalah kawasan padat penduduk yang terletak di bantaran Kali

Code melintasi Kota Yogyakarta.

Salah satu bagian dari kawasan Kali Code dengan pemukiman padat yaitu Desa

Terbansari Kelurahan Gondokusuman RW 1 RT 1

(3)

Rumusan Masalah

Bagaimana keadaan sarana dan prasarana yang terdapat di Desa Terbansari

dalam kaitannya dengan sanitasi?

Bagaimana perilaku masyarakat di Desa Terbansari dalam mendukung sanitasi

(4)

TUJUAN

Mengetahui bagaimana keadaan sarana dan prasarana di Desa

Terbansasi khususnya RT/RW 01/01 dalam kaitannya dengan sanitasi.

Mengetahui bagaimana perilaku masyarakat Desa Terbansari

(5)

DESKRIPSI WILAYAH

Lokasi Sungai Code terletak di Kelurahan Kota Baru, Kecamatan Gondokusuman,

Yogyakarta. Bantaran Kali Code membujur dari Jembatan Tungkak, Jembatan Sayidan, Jembatan Juminahan, Jembatan Gondolayu, Jembatan Sarjito,

Jembatan Blunyah, Jembatan Ring Road Utara, Jembatan Dayu, dan Jembatan Plumbon.

Kelurahan Terban adalah salah satu kelurahan yang dilewati oleh Sungai Code

(6)
(7)

Metodologi Penelitian

Lokasi penelitian ini dilakukan di Kelurahan Terbansari RT/RW 01/01, Kecamatan

Gondokusuman. Pengamatan dilakukan pada hari Sabtu tanggal 19 November 2016 pada pukul 09:00 WIB dan berakhir pada pukul 13:30 WIB.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pengumpulan Data

Lapangan berupa:

Pengamatan langsung (survey lapangan) kawasan yang menjadi objek

penelitian.

Metode Field Interviews yaitu metode yang dilakukan dengan wawancara dan

(8)

Metodologi Penelitian

Narasumber : 5 orang penduduk RT/RW 1

Wawancara dibantu dengan Voice Recorder dan Camera Handphone Pembagian Tugas:

Kelompok 4

Dio Prananda : Air LimbahMia Erpinda : Air Bersih

(9)

Analisis dan Pembahasan

AIR BERSIH

Sumber Air penduduk RT/RW 1/1 Terbansari adalah mata air dan air sumur.Umumnya penduduk RT 1 memiliki sumur disetiap rumah. Kualitas air sumur

tiap rumah berbeda-beda.

Rata-rata sumur penduduk hanya berjarak <5 meter dari septictank.Masyarakat yang memanfaatkan air bersih dari sumber mata air telah

mendapatkan air dengan kualitas yang baik dan juga kuantitas yang mencukupi untuk sehari-harinya.

Masyarakat sudah tidak menggunakan air sungai untuk keperluan atau

(10)

Analisis dan Pembahasan

AIR LIMBAH

Sistem pembuangan air limbah yang terdapat di RT/RW 01 untuk air cucian piring

yaitu langsung dialirkan ke Sungai Code

Untuk limbah kamar mandi, penduduk sudah memiliki septic tank masing-masing.Struktur Septictank tidak menggunakan beton.

septictank hanya berjarak <5 meter dari sumur air bersih. Tidak pernah dikuras. Ada fasilitas kamar mandi umum yang dapat digunakan oleh penduduk yang

belum memiliki kamar mandi

(11)

Analisis dan Pembahasan

KESEHATAN MASYARAKAT DAN SAMPAH

Untuk proses pengangkutan sampah, setiap warga harus iuran sebesar

25rb/bulan/kk, sampah akan diangkut sebanyak 2hari sekali oleh salah 1 warga yang berperan sebagai pengangkut sampah dan sampah akan dibawa ke TPS Pingitan, Kota Baru

Warga Kelurahan Terbansari RT/RW 01/01 tidak pernah membuang sampahnya

ke sungai Code karena mereka tau bahwa itu akan mencemari lingkungan.

masyarakat kelurahan Terbansari RT/RW 01/01 tidak pernah mengalami

(12)

Analisis dan Pembahasan

– DRAINASE

Masyakarat Kelurahan Terbansari RT/RW 01/01 belum memiliki sistem drainase yang

baik.

Tidak adanya saluran-saluran air hujan yang akan mengalirkan air langsung ke sungai.ketika hujan turun, masih akan ditemui titik genangan akibat jalan yang sudah di

cor-blok sehingga air hujan sulit untuk menyerap ke dalam tanah dan juga kurangnya kemiringan tanah sehingga air hujan tidak langsung turun ke sungai Code.

beberapa warga yang membuat lubang sendiri agar air hujan langsung turun ke

(13)

Pengamatan

(14)

Solusi/Rekomendasi

Air Bersih

Masyarakat kelurahan terbansari RT/RW 01/01 agar menjaga kondisi air bersih yang sudah ada, baik dari sumur

maupun mata air supaya akses 4K dalam Rencana Pengamanan Air Minum (RPAM) dapat terus dirasakan.

Air Limbah

Masyarakat kelurahan terbansari RT/RW 01/01 agar dapat memperbaiki septiktank yang digunakan guna

mencegah terjadinya pencemaran air dan atau air tanah akibat dari rembesan di septinktank.

Pengelolaan Sampah dan Kesehatan Masyarakat

Masyarakat tetap menjaga kondisi sungai code dengan tidak membuang sampah di sungai guna mencegah

sungai code yang berpotensi menjadi salah satu vektor penyakit.

Sistem Drainase

Masyarakat dapat bekerja sama untuk pembuatan lubang-lubang biopori akan berguna dalam meminimalkan

(15)

KESIMPULAN

– Berdasarkan dari ke-empat kriteria yang diamati, yaitu Air Bersih, Air Limbah, Pengelolaan Sampah dan Kesehatan Masyarakat serta Sistem Drainase yang berada di Kelurahan Terbansari RT/RW 01/01 adalah sudah cukup baik.

(16)

Questions &

Discussion

Referensi

Dokumen terkait

Hal ini juga terlihat dalam penelitian ini bahwa ibu di wilayah kerja Puskesmas Konda memiliki sikap positif, tetapi tidak otomatis terwujud dalam tindakan mereka

Hasil kajian Khalid [3] juga mendapati bahawa punca tingkah laku buli fizikal yang sering dilakukan dalam kalangan pelajar yang menjadi pembuli adalah untuk menunjukkan

Penelitian yang dilakukan ini yang menggunakan Metode Aras dalam hal Pemberian keputusan berdasarkan kriteria yang di tentukan dengan menggunakan rumus yang

bahwa Peraturan Daerah Kabupaten Rembang Nomor 4 Tahun 2007 tentang Tata Cara Pencalonan, Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa terdapat beberapa ketentuan yang

Seni musik adalah ungkapan rasa indah manusia dalam bentuk suatu konsep pemikiran yang bulat dalam wujud nada-nada atau bunyi yang lainnya yang mengandung ritme dan

Jawaban responden tentang keselamatan kerja pegawai sangat penting dalam organisasi perusahaan, mayoritas responden memilih setuju yaitu sebanyak 73 orang (76,8%).

Temuan tersebut adalah (a) banyaknya butir yang tidak lolos dalam seleksi butir, (b) tidak konsistensinya sebaran butir pada kisi-kisi teoritik skala dengan hasil pengujian

Alhamdulillah, puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT, karena dengan pertolongan dan petunjuk-Nya, penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir Skripsi dengan judul