• Tidak ada hasil yang ditemukan

LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN (1)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN (1)"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN LAPORAN PRAKTIK KERJA

Nama Pekerjaan : Pekerjaan Penyusunan :

1. Redesain Fasad Laboratorium Dan Desain Locker & Changing Room Polytama Factory

2. Desain Mall Bumi Raya City Pontianak

Menyetujui dan Mengesahkan: Dosen Pembimbing Praktik Kerja

Trias Megayanti, S.Pd, M.T. NIP : 19821008 201404 2 001

Mengetahui:

Ketua Departemen Pendidikan Teknik Arsitektur

FPTK UPI

(2)

Puji serta syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan hidayah-Nya, praktikan dapat mengakhiri kegiatan praktik kerja yang juga bersamaan dengan selesainya laporan ini sebagaimana mestinya.

Laporan ini disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Program Praktik Profesi. Laporan ini menjelaskan mengenai gambaran kegiatan dan pekerjaan yang telah praktikan lakukan selama mengikuti program praktik profesi di sebuah konsultan perencanaan yakni PT. Lineramarca Dinamika yang berada di Kota Jakarta.

Praktikan menyadari bahwa dalam pelaksanaan program praktik kerja dan penulisan laporan ini begitu banyak kekurangan dikarenakan terbatasnya pengalaman, pengetahuan, serta kemampuan yang dimiliki. Oleh karena itu, kritik serta saran yang membangun sangat diharapkan untuk perbaikan di masa yang akan dating. Semoga dengan terselesaikannya laporan program praktik kerja ini, dapat memberikan manfaat kepada berbagai pihak.

Bandung, Agustus 2017

(3)

UCAPAN TERIMA KASIH

Praktikan mengucapkan rasa terima kasih dan rasa hormat yang sebesar-besarnya kepada berbagai pihak yang telah turut serta membantu dan memberikan dukungan baik moril maupun materiil hingga laporan program praktik kerja ini dapat terselesaikan dengan lancar. Ucapan itu praktikan berikan di antaranya kepada:

1. Allah SWT, yang telah memberikan kenikmatan dan karunia yang begitu besar sehingga selama melaksanakan program praktik kerja selalu berada dalam lindungan-Nya.

2. Orang tua, yang telah memberikan dukungan terbaik baik moril maupun materil.

3. Ibu Trias Megayanti, S.Pd, M.T., sebagai Dosen Pembimbing Program Praktik Kerja Pendidikan Teknik Arsitektur FPTK-UPI.

4. Ibu Tutin Aryanti, Ph. D, sebagai Ketua Program Studi Arsitektur Departemen Pendidikan Teknik Arsitektur FPTK-UPI.

5. Bapak Eng. Usep Surahman, S.T., M.T, sebagai Ketua Departemen Pendidikan Teknik Arsitektur FPTK – UPI.

6. Bapak Edwin Palekahelu, Ibu Novieta Akbar, Bapak Johnson Wiharja, sebagai Prinsipal di PT. Lineamarca Dinamika yang telah memberikan izin kepada praktikan untuk dapat melaksanakan kegiatan program praktik kerja.

7. Bapak Franderdi Rachadi Tyagarga, S.T sebagai koordinator bidang arsitektur PT. Arsienarcon yang telah menerima, membimbing dan membantu pratikan dan rekan-rekan untuk bisa melaksanakan program paktik profesi.

(4)

11.Bapak Elgi Tri Prasetya, Bapak Pepen, Bapak Hendrani, sebagai drafter dan karyawan di PT. Arsienarcon yang senantiasa mengarahkan, membimbing, dan memberi masukan dalam melaksanakan kegiatan program praktik profesi.

12.Teman-teman Prodi Teknik Arsitektur 2014 Universitas Pendidikan Indonesia yang telah memberikan dukungan dan do’a untuk menyelesaikan program praktik profesi ini.

13.Seluruh pihak yang telah membantu selama kegiatan praktik profesi berlangsung yang tidak dapat disebutkan satu per satu.

Bandung, Agustus 2017

(5)

DAFTAR ISI

DAFTAR TABEL

DAFTAR GAMBAR

DAFTAR FOTO

(6)

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Praktik Kerja

Pada hakikatnya, kegiatan pendidikan merupakan suatu proses yang bertujuan membentuk sumber daya manusia yang mampu menerapkan semua ilmu yang diperoleh untuk menciptakan suatu perkembangan yang mengarah pada kemajuan kehidupan masyarakat. Demikian pula halnya dengan pendidikan arsitektur, yang nantinya seorang mahasiswa arsitektur akan menjadi seorang arsitek (perencana) baik dalam mewujudkan suatu bangunan ataupun menata suatu kawasan. Seorang arsitek harus mampu menunjukkan kualitas kerja sebagai arsitek yang profesional di bidangnya.

Arsitektur adalah seni dan ilmu dalam merancang bangunan. Vitruvius berujar: "praktek dan teori adalah akar arsitektur”. Prakik adalah perenungan yang berkelanjutan terhadap pelaksanaan sebuah proyek atau pengerjaannya dengan tangan, dalam proses konversi bahan bangunan dengan cara yang terbaik. Teori adalah hasil pemikiran beralasan yang menjelaskan proses konversi bahan bangunan menjadi hasil akhir sebagai jawaban terhadap suatu persoalan. Seorang arsitek yang berpegang pada teori dan praktik dapat membuktikan kebenaran hasil rancangannya dan juga dapat mewujudkannya dalam pelaksanaan.

(7)

keuangan perusahaannya, serta memiliki pengetahuan praktis yang diperoleh melalui pengalaman dalam pekerjaan untuk mendukung kegiatan mendesain agar mampu menangani tugas dan kewajibannya dengan baik.

Praktik Kerja merupakan suatu bentuk latihan dimana mahasiswa dapat terjun langsung ke lapangan untuk merasakan dunia kerja sesuai dengan minatnya. Pada kesempatan ini Praktik Kerja yang diambil dilaksanakan di konsultan perencana PT. Lineamarca Dinamika yang beralamat di Jl. Terogong Raya No. 7C, Cilandak, Jakarta. Proyeknya adalah Redesain fasad Laboratorium dan Desain Locker & Changing Room Polytama Factory Jakarta dan Desain Mall & Ruko Bumi Raya City Pontianak, Kalimantan. Praktik kerja merupakan suatu kegiatan yang paling tepat untuk dapat memenuhi kebutuhan mahasiswa untuk mendapatkan tambahan ilmu perancangan lapangan/kenyataan, sehingga mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib yang harus diambil mahasiswa arsitektur. Mahasiswa diajarkan mengenai bagaimana pekerjaan seorang arsitek di dunia nyata mulai dari mendesain sampai dengan pengaplikasian desain. Dalam kerja praktek ini banyak pelajaran yang dapat dipakai sebagai pedoman dan pengalaman nantinya setelah menjadi seorang arsitek.

(8)

1. Menambah wawasan dan ilmu pengetahuan mahasiswa khususnya di bidang arsitektur.

2. Menambah pengalaman mahasiswa di dunia kerja.

3. Meningkatkan hubungan kerja sama yang baik antara perguruan tinggi dan perusahaan.

4. Mempelajari sistem kerja dalam menangani proyek di PT. Lineamarca Dinamika

5. Menganalisis keselarasan antara kinerja PT. Lineamarca Dinamika dalam menangani proyek-proyek yang dikerjakan dengan teori perkuliahan, peraturan, serta penerapannya.

6. Memahami proses transaksi antara arsitek dan klien.

1.3 Jadwal Praktik Kerja

Program Praktik Kerja ini mulai dilaksanakan pada tanggal XX Juli 2017 dan berakhir tanggal 31 Agustus 2017. Pelaksanaan program praktik keja seluruhnya dilaksanakan di konsultan perencanaan PT. Lineamarca Dinamika yang berlokasi di Jalan Terogong Raya No 7C, Cilandak, Jakarta Selatan.

Dalam pelaksanaannya praktikan melakukan kerja praktik 5 hari dalam seminggu, yaitu dari hari Senin sampai hari Jumat. Dan terkadang praktikan juga melaksanakan kerja di luar jam kerja kantor (lembur). Jam kerja kantor dimulai dari pukul 09.00 sampai pukul 06.00, serta untuk waktu lembur dari pukul 06.00 sampai pukul 08.00.

Hasil jam kerja yang dilakukan dari semua pertemuan di kantor, praktikan telah melaksanakan praktik kerja selama XXX jam.

(9)

karyawan-karyawan Pembagian jobdesk

1.4 Lingkup Praktik Kerja

Terdapat beberapa proyek baik swasta maupun proyek pemerintah yang sedang dikerjakan oleh PT. Lineamarca Dinamika. Namun praktikan hanya terlibat dan melaksanakan beberapa proyek, diantaranya :

1. Polytama Factory di Jakarta, dan

2. Mall dan Ruko Bumi Raya City Pontianak, Kalimantan

(10)

BAB II

TINJAUAN PERUSAHAAN PT. LINEAMARCA DINAMIKA

2.1 Deskripsi PT. Lineamarca Dinamika

PT. Lineamarca Dinamika perusahaan konsultan arsitektur yang beralamat di Jalan Terogong Raya No 7C Cilandak, Jakarta Selatan, DKI Jakarta. PT. Lineamarca melayani beberapa lingkup perkerjaan diantaranya Concept Design, Schematic Design Development, Construction Documentation, Construction Administration, dan Interior Design.

Gambar

Gambar 1 Concept Design

Referensi

Dokumen terkait

8) Apabila permohonan tidak diterima atau hasil evaluasi, Direktur Jenderal menyampaikan penolakan kepada pemohon dalam jangka waktu paling lama 1 (satu) jam disertai

Setelah mempelajari mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat mengenali jenis-jenis zat gizi serta dapat memahami dan menjelaskan mengenai fungsi dan kepentingan zat gizi

Selain penekanan dan tahap-tahap tertentu yang perlu diperhatikan dalam teori belajar konstruktivisme, Hanbury mengemukakan sejumlah aspek dalam kaitannya dengan pembelajaran, yaitu: 1

Setelah melaksanakan PKL di UPTD Museum Negeri Provinsi Lampung penulis mendapat wawasan tentang koleksi-koleksi yang ada di museum dan cara pendataannya, selain itu penulis mendapatkan

Sebab dari penulis memutuskan Praktik Kerja Lapangan di Mandiri Tunas Finance karena ingin menerapkan ilmu yang sudah diperoleh dari jurusan Sistem Informasi yang didapat di perguruan