• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Rasio Profitabilitas pada Perusahaan Go Public (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Rasio Profitabilitas pada Perusahaan Go Public (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia)"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP RASIO PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN GO PUBLIC

(Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

Oleh

SUZANNA ELISABETH SEMBIRING K. 090522167

PROGRAM STUDI STRATA-I AKUNTANSI DEPARTEMEN AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(2)

PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul “Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Rasio Profitabilitas pada Perusahaan Go Public (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia)” adalah benar hasil karya tulis saya sendiri yang disusun sebagai tugas akademik guna menyelesaikan beban akademik pada Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

Bagian atau data tertentu yang saya peroleh dari perusahaan atau lembaga, atau dituliskan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah dan etika penulisan ilmiah.

Apabila kemudian hari ditemukan adanya kecenderungan dan plagiat dalam skripsi saya ini, saya bersedia menerima sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Medan,

Yang membuat pernyataan,

(3)

ABSTRAK

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP RASIO PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN GO PUBLIC

(Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Good Corporate Governance terhadap rasio profitabilitas pada perusahaan Go Public (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia) pada periode 2009 – 2011. Mekanisme Good Corporate Governance dalam penelitian ini diproksikan dengan kepemilikan manajerial dan dewan komisaris.

Sampel penelitian ini terdiri dari 12 perusahaan dengan metode pengambilan sampel purposive sampling, sehingga diperoleh 12 perusahaan sampel sebagai objek penelitian yaitu 36 unit analisis ( 12 X 3 tahun pengamatan). Data yang digunakan adalah laporan tahunan dan laporan keuangan masing-masing perusahaan sampel yang dipublikasikan melalui website www.idx.co.id. Hipotesis dalam penelitian ini diuji dengan menggunakan regresi linier berganda.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengaruh Good Corporate Governance terhadap rasio profitabilitas pada perusahaan manufaktur dimana Good Corporate Governance yang terdiri dari kepemilikan manajerial tidak signifikan dan berpengaruh positif terhadap profitabilitas dan dewan komisaris tidak signifikan dan berpengaruh negatif terhadap profitabilitas.

(4)

ABSTRACT

THE INFLUENCE OF GOOD CORPORATE GOVERNANCE TOWARD A PROFITABILITY RATIO ON A GO PUBLIC CORPORATE

(An Empirical Study on Manufacturing Company Listed on Bursa Efek Indonesia)

The objective of this study is to determine the influence of Good Corporate Governance on the profitability ratio on a Go Public Company (an Empirical Study on Manufacturing Company Listed on Bursa Efek Indonesia) for period 2009-2011. The mechanism of Good Corporate Governance in this research is projected in existing managerial team and the board of commissionaire.

The sample of this research comprising of 12 corporate, and in taking the sample with purposive sampling, since then get 12 corporate sample as the object of research, the object of research known with 36 units analysis (12 x 3 year of research). Data as used such as yearly report and financial report of each company in sample that has been published via website www.idx.co.id.The hypothesis in this research was tested by using a multiple linear regression.

The result of this research indicated that the influence of Good Corporate Governance on the profitability ratio on the manufacturing company where the Good Governance applied comprising of known as managerial team not significant and the positive influence on the profitability rate and commissionaire not significant and a negative influence on the profitability existing to negative influence to profitability.

(5)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah

memberi rahmat, pertolongan, kemudahan, dan kesehatan sehingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas

Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

Skripsi ini berjudul “Pengaruh Good Corporate Governance terhadap

Profitabilitas pada perusahaan Go Public (Studi Empiris pada Perusahaan

Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia”. Skripsi ini penulis persembahkan untuk orangtua penulis Ibunda B. Bangun yang selalu memberikan

kasih sayang, dukungan dan doa dengan penuh keikhlasan.

Penulis dalam menjalankan segala aktivitas perkuliahan sampai

menyelesaikan skripsi ini karena doa, motivasi, bimbingan dan bantuan baik

secara moril maupun materil dari banyak pihak. Dalam kesempatan ini penulis

menyampaikan terimakasih kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan

dan bimbingan, yaitu kepada:

1. Bapak Prof Dr. Azhar Maksum M.Ec, Ac, Ak, selaku Dekan Fakultas

Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Dr. Syafruddin Ginting Sugihen, MAFIS, Ak., selaku Ketua

Departemen Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara dan

Bapak Drs. Hotmal Ja’far, MM., Ak., selaku Sekretaris Departemen

(6)

3. Bapak Drs. Firman Syarif, MSi., Ak., selaku Ketua Program Studi S1

Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara dan Ibu

Dra. Mutia Ismail, MM., Ak., selaku Sekretaris Jurusan Akuntansi

Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

4. Drs. Hasan Sakti Siregar, Msi, Ak., selaku Dosen Pembimbing yang telah

bersedia dengan ikhlas untuk meluangkan waktu, memberikan

pengarahan, bimbingan dan masukan yang bermanfaat kepada penulis

selama proses penyelesaian skripsi ini.

5. Drs. Abikusno Dharsuky, MM, Ak, selaku Pembaca Penilai Fakultas

Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

6. Saudara-saudaraku abang Salomo dan Simon yang telah memberikan

semangat bagi penulis, dan seluruh anggota keluarga yang tak dapat

penulis ucapkan satu persatu, terima kasih atas perhatian dan dukungan

doanya selalu.

Penulis menyadari bahwa Skripsi ini masih jauh dari sempurna, untuk itu

dengan hati yang tulus dan ikhlas penulis mengharapkan saran dan kritik yang

sifatnya membangun dari pembaca khususnya Bapak/Ibu Dosen yang dapat

berguna untuk menyempurnakan skripsi ini.

Medan, Agustus 2013 Penulis,

(7)
(8)
(9)

DAFTAR TABEL

No. Tabel Judul

Tabel 3.1 Defenisi Operasional ... 43

Tabel 4.1 Tabel Kepemilikan Manajerial ... 48

Tabel 4.2 Tabel Dewan Komisaris ... 50

Tabel 4.3 Tabel Perkembangan Laba Periode 2009-2011 ... 51

Tabel 4.4 Tabel Perkembangan total aktiva 2009-2011 ... 52

Tabel 4.5 Tabel ROA Periode 2009-2011 ... 54

Tabel 4.6 Analisis Deskriptif ... 55

Tabel 4.7 One-Sample Kolmogorov-Smirnov test... 59

Tabel 4.8 Kriteria Pengambilan Keputusan DW Test ... 61

Tabel 4.9 Uji Autokorelasi... 62

Tabel 4.10 Coefficients a ... 63

(10)

DARTAR GAMBAR No. Gambar Judul

Gambar 2.1 Kerangka Konseptual... 35

Gambar 4.1 Histogram Dependen Variabel ... 57

Gambar 4.2 Normal Plot ... 58

(11)

DAFTAR LAMPIRAN

No. Lampiran Judul

Lampiran i Tabel Kepemilikan Manajerial ... 72

Lampiran ii Tabel Dewan Komisaris ... 73

Lampiran iii Tabel Perkembangan Laba Periode 2009-2011 ... 74

Lampiran iv Tabel Perkembangan total aktiva 2009-2011 ... 75

Lampiran v Tabel ROA Periode 2009-2011 ... 76

Lampiran vi Uji Normalitas pendekatan histogram ... 77

Lampiran vii Uji Normalitas pendekatan One-Sample Kolmogorov-Smirnov .. 78

Lampiran viii Uji Heterokedatisitas ... 79

Lampiran ix Uji Autokorelasi ... 80

Lampiran x Uji Multikolenearitas ... 81

Lampiran xi Percentega ponits of the t distribution ... 82

Referensi

Dokumen terkait

maupun retak dan relatip bersih, meskipun dari hasil pemeriksaan visual untuk 144 lubang tabung bagian dalam dan tabung dinding luar serta buffle- buffle penukar

Tugas pokok kecamatan menurut Peraturan Daerah Kabupaten Sleman Nomor 9 Tahun 2009 tentang Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Sleman, sebagaimana telah diubah

Kastil Kencana telah melakukan pelanggaran dan perusakan lingkungan hidup di sekitar DAS Deli dengan merencanakan pelurusan sungai.Lalu kami melakukan investigasi, setelah

Apabila akhlaknya baik (berakhlak), akan sejahteralah lahir- batinnya, akan tetapi apabila akhlaknya buruk (tidak berakhlak), rusaklah lahirnya dan atau batinnya. Tanpa

Hasil sidik ragam menunjukkan bahwa pengaruh konsentrasi EM-4 yang berbeda berpengaruh nyata terhadap nilai N total, tetapi tidak berpengaruh nyata terhadap

Sistem informasi di SMA Pasundan 8 Bandung perlu ditingkatkan karena masih terdapat masalah-masalah yang sering di hadapi mulai dari proses pendaftaran anggota

Hasil uji F pada penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan struktur modal, pertumbuhan aset dan ukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap Kinerja

berlawanan. Desain ini menghasilkan efisiensi perpindahan panas yang paling baik diantara jenis heat exchanger yang lain. Hal ini disebabkan karena fluida dingin