• Tidak ada hasil yang ditemukan

Sekolahku dulu dan Sekarang.docx

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Sekolahku dulu dan Sekarang.docx"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

SEKOLAHKU DULU DAN SEKARANG

Saat kamu pertama kali masuk SMP/MTS, ngerasa beda, nggak? Ya beda pasti iya, baik dari segi lingkungan, teman, guru dll.

Banyak permasalahan yang muncul saat duduk di bangku SMP/MTS. Permasalahan itu baik masalah pribadi, belajar, sosial dll. Mengapa ini terjadi saat di SMP/MTS ?

Dulu ketika di SD/MI rasanya sangat menyenangkan, yang ada hanya bermain baik dengan teman laki-laki maupun dengan teman perempuan.

Bapak Ibu guru tidak banyak memberikan tugas, bahkan beliau tak jarang melihat saat kami bermain di halaman sekolah.Begitu pula dengan teman-teman, tidak ada persaingan, tidak ada rebutan pacar, tidak ada perkelahian yang membahayakan.

Hal ini sangat berbeda dengan di SMP/MTS. Saya banyak menemukan masalah yang di alami oleh teman-teman bahkan ada juga masalah yang saya alami sendiri. Adapun permasalahan yang muncul antara lain adalah merasa pribadi rendah diri karena bentuk fisik yang mengalami perkembangan dan perubahan ( dari kurus menjadi gendut, mulai tumbuh jerawat dll ), ada yang sedih karena kehilangan teman SD/MI atau berpisah dengan teman SD/MI karena beda sekolah, ada masalah belajar karena banyaknya jumlah pelajaran yang berbeda waktu SD/MI, banyaknya tugas yang diberikan oleh guru, waktu belajar di sekolah yang lebih lama.

Itulah gambaran perbedaan sekolahku dulu dan sekolahku sekarang. Untuk lebih jelasnya di bawah ini dituliskan pokok- pokok perbedaan pendidikan tingakat SD/MI dan SMP/MTS. 1. Awal masuk sekolah Tidak ada kegiatan

MOPDB/ masa orientasi peserta didik baru

(2)

2. Seragam Putih Merah Putih Biru 3. Jam bangun Mepet jam masuk sekolah Lebih awal 4. Jarak sekolah dari rumah Dekat Lebih jauh 5. Waktu di rumah Lebih banyak Lebih sedikit 6. Jam belajar di sekolah Lebih sedikit/ sebentar Lebih banyak/ lama 7. Fasilitas sekolah Kurang lengkap Lebih lengkap

8. Teman Teman baru, teman TK Teman baru, teman TK, teman SD/ MI

9. Kegiatan ekstrakurikuler Lebih sedikit Lebih banyak pilihan 10. Lama pendidikan 6 tahun 3 tahun

11. Cara belajar Lebih banyak mendengarkan

Lebih banyak berpikir dan kegiatan kelompok

12. Perpustakaan Kurang lengkap Lebih lengkap

13. Arah peminatan Minat belajar Minat belajar, dan arah karir/pekerjaan

14. Bermain Teman sedesa/ sekomplek Teman sedesa, luar desa/kecamatan

15. Kalau ulang tahun Di beri ucapan Di guyur air, di tabur tepung, dilempar telur dll 16. Masalah yang dialami Lebih jarang Lebih banyak/ komplek 17. Guru yang mengajar Guru kelas Guru mata pelajaran 18. Pelayanan BK Guru kelas Guru BK / Konselor 19. Ujian Nasional Tidak ada Ujian Nasional Ada Ujian Nasional 20. Arah Studi Lanjut Ke SMP/ MTs Ke SMA, SMK

CERITA

Andin begitu bangga saat pertama kali masuk sekolah di SMP. Dia sudah mempersiapkan semua perlengkapan sejak semalam.

(3)

Pertama masuk sekolah aku mengikuti upacara pembukaan MOPDB ( masa orientasi peserta didik baru ).

Andin baris di urutan kedua.Dia sangat senang dan semangat mengikuti kegiatan MOPDB selama satu minggu.

Setelah satu minggu menjalani kegiatan MOPDB, mulailah ada pembagian kelas dan menempati kelas sesuai dengan daftar pembagian kelas yang ditempel di papan.

Ketika berada di dalam kelas, Andin mengamati satu persatu temannya, ternyata tidak satupun di dalam kelas yang dulunya adalah teman SD. Andin mulai merasakan kesedihan,

kesepian, dan tidak nyaman berada di dalam kelas.

(4)

waktu SD dulu. Tidak selamanya kita harus berteman dan bermain dengan teman yang sama atau dengan teman yang itu-itu terus.

Semakin banyak teman maka kita akan bertambah ilmu, bertambah pengalaman, dan yang pasti kita akan merasa lebih bahagia dan lebih nyaman karena di mana-mana kita punya teman.

Itu adalah permasalahan yang di alami Andin

sejak duduk di bangku SMP. Beda lagi dengan Fian, soal teman Fian tidak ada masalah, siapapun anaknya dan berasal dari SD/MI manapun Fian tidak pernah peduli.

(5)

Fian pernah menyampaikan keluhannya itu kepada ayahnya. Ayahnya memberikan semangat dan bercerita bahwa dulu ayahnya malah lebih jauh dari Fian, jalan tidak semulus dan seenak sekarang, dan itu dijalani ayah dengan senang hati, ikhlas dan sekarang tinggal menikmati hasil dari semua perjuangan itu. Oleh karena itu kalau Fian ingin hidup enak, senang,dan berkecukupan di kemudian hari maka sekarang harus berjuang dan salah satu bentuk perjuangan itu adalah dengan rajin bersekolah dengan senang dan ikhlas. Jangan putus asa, jangan malas, jangan ngedumel, dan jangan meminta fasilitas lebih yang tidak sesuai dengan kondisi diri.

Fian sebenarnya ingin minta sepeda motor, agar dia tidak terlalu capai pulang pergi ke sekolah. Keinginan Fian itu di tolak oleh ayahnya, karena menurut ayah Fian belum cukup umur untuk mengendarai sepeda motor, Fian tidak punya KTP,SIM, dan itulah yang menyebabkan ayahnya menolak keinginan Fian, karena pengguna kendaraan bermotor yang tidak memiliki SIM ( Surat Ijin Mengemudi ), merupakan tindakan yang melanggar hukum.

Ayah Fian berjanji akan membelikan sepeda motor baru kalau Fian bisa lulus dari SMP dengan nilai yang baik. Fian dengan senang hati menerima tawaran ayahnya dan Fian-pun berjanji akan aktif ke sekolah dan rajin belajar.

(6)

REFLEKSI

(7)

tentang gambar di samping !

... ... ... ... ... ... ... ...

2. Tuliskan pendapat atau komentar kalian tentang gambar di atas !

(8)

... ... ... 3. Apa yang akan kamu lakukan untuk memberi motivasi kepada Andin agar dia tidak bersedih di kelas yang baru ?

... 4. Apa yang kamu lakukan untuk membatu Fian agar dia tidak merasa lelah saat ke

sekolah ? bangku SD/MI dengan ketika kamu duduk di bangku SMP saat ini ?

(9)

2. Tuliskan pengalamanmu yang menyenangkan dan yang tidak menyenangkan yang

pernah kamu alami saat di

SD/Mi? / ... 3. Tuliskan pengalamanmu yang menyenangkan dan yang tidak menyenangkan yang

pernah kamu alami saat di SMP?.

(10)

Diskusi Kelompok

Tuliskan semua pengalaman yang tidak menyenangkan saat di SMP yang di alami oleh temanmu sekelompok, lalu diskusikan dalam kelompokmu untuk mencari solusinya agar pengalaman yang tidak menyenangkan bisa menjadi hal yang menyenangkan !

Lembar Jawaban Hasil Diskusi Kelompok

(11)

Referensi

Dokumen terkait

Kurangnya pengetahuan tentang begitu banyaknya gejala penyakit, penyebab, pengobatan maupun cara melakukan penanganan dini pada kecelakaan yang benar menurut medis

Variabel Budaya Organisasi yang meliputi inisiatif individual, toleransi terhadap tindakan beresiko, pengarahan, integrasi, dukungan manajemen, control, identitas, sistem

Namun dalam hal-hal tertentu masih dimungkinkan terjadi permasalahan teknis terkait dengan akurasi dan keterkinian informasi yang kami sajikan, hal mana akan terus kami perbaiki

Penelitian serupa oleh Yunita Sari (2012) bahwa tentang hubungan pengetahuan dan sikap terhadap perilaku kesehatan reproduksi siswa-siswi SMA Swasta “X” di kota

”Kerangka teori yang dimaksudkan dalam penelitian ini adalah kerangka pemikiran atau butir-butir pendapat, teori, tesis, dari para penulis ilmu hukum di bidang hukum perjanjian

Dengan mengamati permasalahan pada slide power point Siswa dapat menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan fungsi linier sebagai persamaan garis lurus dengan

“Kalo yang mongilalo tetap saja masih menggunakan karena tahapan ini artinya memperhatikan jadi memang masih ada ini tahap mongilalo, berikut tahap mohabari sama

Dari hasil penelitian tesis ini diperoleh kesimpulan Bahwa Pengaturan Prinsip Kehati-Hatian Dapat Memberikan Perlindungan Bagi Koperasi Sehubungan Dengan Perjanjian