• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pola Penggunaan Obat Luka Bakar pada Pasien yang Menjalani Rawat Inap Bedah di Rumikal Dr. Ramelan Surabaya - Ubaya Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pola Penggunaan Obat Luka Bakar pada Pasien yang Menjalani Rawat Inap Bedah di Rumikal Dr. Ramelan Surabaya - Ubaya Repository"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

vi

POLA PENGGUNAAN OBAT PADA PASIEN LUKA BAKAR

YANG MENJALANI RAWAT INAP BEDAH DI RUMKITAL Dr.

RAMELAN SURABAYA

Mei Lina, 2009

Pembimbing : (I) Joko Semedi, (II) Sylvi Irawati

ABSTRAK

Telah dilakukan penelitian non-eksperimental yang bersifat retrospektif dengan rancangan analisis deskriptif mengenai pola penggunaan obat pada pasien luka bakar yang menjalani rawat inap di Rumkital Dr. Ramelan. Jumlah sampel adalah sebanyak 42 rekam medis. Hasil penelitian adalah sebagai berikut: golongan obat yang paling banyak diberikan kepada pasien luka bakar adalah antibiotik dan analgesik (27,27%). Jenis obat luka bakar yang paling banyak diberikan pada pasien luka bakar dari masing-masing golongan obat adalah ringer lactate dan dextrose 5% (46,34%), ceftriaxone (19,7%), dipyrone (31,4%), dan vitamin B1, B6, B12 dan E

(20,8%), asam amino (16,67%), dan Ig tetanus manusia (26,19%). Regimentasi dosis yang paling banyak diberikan pada pasien luka bakar dari masing-masing golongan obat adalah RL : D5 (2:2) secara IV selama 2-16 hari (21,67%); silver sulfadiazine dosis 1 gram, 2x1, topikal, 7-68 hari (23,53%); dipyrone, 500 mg, 3x1, IV, 1-19 hari (31%); vitamin B1, B6, B12 dan E 1x1, oral, 4-8 hari; asam amino, 1000 ml, IV, 2-3

hari (16,67%); dan Ig tetanus manusia, 500 iu, IM (26,19%). Kesesuaian golongan obat berdasarkan pedoman diagnosa dan terapi di rumah sakit adalah sesuai. Kesesuaian jenis obat dari masing-masing golongan dilihat dari pedoman diagnosa dan terapi di rumah sakit adalah dari golongan cairan dan elektrolit, golongan analgesik, vitamin dan mineral adalah 100% dan dari golongan antibiotik adalah 40,6%.

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Jika petugas kesehatan menolong persalinan, ia harus tinggal dengan ibu dan bayi baru lahir untuk 2 jam pertama setelah kelahiran, atau.. Memastikan involusi uterus

Usaha Pemondokan adalah suatu usaha pemondokan yang menggunakan sebagian atau seluruh rumah tempat tinggal dengan maksud untuk menampung lebih dari 4 (empat) orang pemondok

Dalam tes matematika yang terdiri dari 40 soal, Fatih dapat menjawab 27 soal dengan benar dan 8 soal dijawab salah.. Jika menjawab benar mendapat skor 4, salah skor -2 dan

68/MPP/Kep/2/2003 Penjualan local produk tissue yang dilakukan antar pulau tidak termasuk dalam kelompok produk yang wajib PKAPT. Tidak

Pembuatan permen soba dengan penambahan rumput laut Eucheuma cottonii merupakan penelitian utama dengan perlakuan penambahan rumput laut Eucheuma cottonii 30%, 40%

[r]

Philips, TBK Surabaya Berdasarkan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya dengan Analisis Profil Multivariate , sedangkan pada penelitian ini membahas tentang kepuasan kerja