• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MENPENGARUHI PENETAPAN HARGA AIR PDAM TIRTANADI MEDAN TESIS. Oleh SOFYAN SAPAR /EP

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MENPENGARUHI PENETAPAN HARGA AIR PDAM TIRTANADI MEDAN TESIS. Oleh SOFYAN SAPAR /EP"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MENPENGARUHI

PENETAPAN HARGA AIR PDAM TIRTANADI MEDAN

TESIS

Oleh

SOFYAN SAPAR

05707018031/EP

SEKOLAH PASCASARJANA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2007

SE K O L A H P A SC A S A R JAN A

(2)

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MENPENGARUHI

PENETAPAN HARGA AIR PDAM TIRTANADI MEDAN

TESIS

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Sains dalam Program Studi Ekonomi Pembangunan pada

Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara

Oleh

SOFYAN SAPAR

05707018031/EP

SEKOLAH PASCASARJANA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

Judul Tesis :

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG

MENPENGARUHI PENETAPAN HARGA

AIR PDAM TIRTANADI MEDAN

Nama Mahasiswa : Sofyan Sapar

Nomor Pokok : 057018031

Program Studi : Ekonomi Pembangunan

Mengetahui Komisi Pembimbing

(Dr. Ramli, M.Si) (Kasyful Mahalli, SE, M.Si)

Ketua Anggota

Ketua Program Studi Direktur

(Dr. Murni Daulay, M.Si) (Prof. Dr. Ir. T. Chairun Nisa B.,M.Sc)

(4)

Telah diuji pada Tanggal : 17 Juli 2009

PANITIA PENGUJI TESIS

Ketua : Dr. Ramli, MS

Anggota : 1. Kasyful mahalli, SE, M.Si

2. Dr. Dede Ruslan, M.Si

3. Dr. Irsad Lubis, M.Soc,Sc 4. Dr. Murni Daulay, M.Si

(5)

ABSTRAK

Penelitian yang berjudul Analisis Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Penetapan Harga Air di PDAM Tirtanadi Medan ini merupakan sebuah penelitian yang ingin menderivasikan beberapa faktor yang mempengaruhi penetapan harga air pada perusahaan monopoli.

Penelitian ini menggunakan data sekunder untuk kemudian di analisis dengan metode Ordinary Least Square (OLS). Adapun alat Bantu dalam mengolah data sekunder ini adalah program Eviews 4.0 dengan menggunakan data time series untuk rentang waktu 2002 – 2006 dan lebih jauh menemukan bahwa Biaya Produksi dipengaruhi oleh Bahan Bakar, Input Air, Bahan Kimia, Listrik, Tenaga Kerja , dan Output Air.

Dari sejumlah variabel tersebut secara umum hasil estimasi memperlihatkan bahwa Bahan Bakar (X1), Input Air (X2), Bahan Kimia (X3), Listrik (X4), Tenaga Kerja (X5), dan Output Air (X6) mempunyai pengaruh yang signifikan secara statistik terhadap kenaikan biaya.

Kata kunci : Bahan Bakar, Input Air, Bahan Kimia, Listrik, Tenaga Kerja , dan Output Air.

(6)

ABSTRACT

The research which is entitled An Analysis of Factors Which Affect the Water Price on PDAM Tirtanadi Medan is a study of deriving several factors which affect the determination of water price at District Corporation.

This research makes use of secondary data which are analyzed by using method of Ordinary Least Square ( OLS ). These secondary data will be processed by the use of program Eviews 4.0 which uses time series data at period of time 2002-2006, and further discovers that the cost of production is influenced by fuel, water input, chemical substance, electricity, worker, and water output.

Therefore, it can be concluded that fuel ( X1), water input (X2), chemical substance (X3), electricity (X4), worker (X5), and water output (X6) have significant effect statistically on the increase of cost.

Keywords : Fuel, water input, chemical substance, electricity, worker, and water output.

(7)

KATA PENGANTAR

Bismillaahirromaanirrohiim

Penulis menyampaikan puji syukur kehadirat ALLAH SWT, karena atas berkat rahmat dan ridho-Nya penulis dapat menyelesaikan tesis ini yang berjudul ”Analisis Faktor Faktor Yang Mempengaruhi Penetapan Harga Air PDAM Tirtanadi Medan” serta shalawat dan salam kepada Rasulullah Muhammad SAW beserta para keluarga dan sahabatnya sekalian.

Penulis juga menyadari dalam tesis ini masih banyak kekurangan, oleh karena itu diharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak agar dapat menjadi lebih baik hasilnya.

Selama mengikuti perkuliahan dan penulisan tesis ini, penulis banyak mendapat bantuan dan dukungan dari berbagai pihak secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih dan penghargaan kepada :

1. Bapak Prof. Chairuddin P Lubis,DTM&H, Sp.A(k), Rektor Universitas

Sumatera Utara.

2. Ibu Prof.Dr.Ir. T.Chairun Nisa, Direktur Sekolah Pascasarjana Universitas

Sumatera Utara.

3. Ibu Dr. Murni Daulay,M.Si, Ketua Program Studi Ekonomi Pembangunan

Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara dan sekaligus sebagai Dosen Penguji I.

4. Bapak Dr.Syaad Afifuddin,SE,Mec. Sekretaris Program Studi Ekonomi

Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara

5. Bapak Dr.Ramli, M.Si sebagai Dosen Pembimbing I yang telah banyak

memberikan waktu dan pemikiran serta arahan kepada penulis.

6. Bapak Kasyful Mahalli, SE, M.Si sebagai Dosen Pembimbing II yang juga telah

banyak memberikan waktu dan pemikiran serta arahan kepada penulis.

(8)

8. Bapak Dr. Irsad Lubis, M.Soc,Sc, sebagai Dosen Penguji III.

9. Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Ekonomi Pembangunan Sekolah

Pascasarjana Universitas Sumatera Utara.

10. Bapak Drs. Syahril Effendy Pasaribu, M.Si,MA, selaku Direktur Utama PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara yang telah memberi izin kepada penulis untuk mengikuti perkuliahan pada Program Studi Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara.

11. Bapak Ashari Pasaribu, SE, M.Si, selaku Kepala Divisi SIM dan mantan Kepala Cabang Padang Bulan yang telah memberikan keluangan waktu dan dukungan sebagai motivasi bagi penulis dalam menyelesaikan penulisan tesis ini.

12. Bapak Ir. Azzam Rizal, M.Eng, selaku Kepala Divisi Perencana dan mantan Kepala Penelitian dan Pengembangan PDAM Tirtanadi yang telah memberikan data bagi penulis dalam menyelesaikan penulisan tesis ini.

13. Bapak Irsan Effendi, S.Sos, selaku Kepala Cabang PDAM Tirtanadi Cabang Padang Bulan yang telah banyak memberikan dukungan moril kepada penulis dalam menyelesaikan penulisan tesis ini.

14. Penghargaan tertinggi penulis disampaikan kepada Ayahanda H.Abdul Rachim, Ibunda Hj. Ida Rochaya, Istri tercinta Neneng Shinta Sriani Nasution,SE dan Ananda tersayang Aldita Putri Andini dan M.Alfian Fahrezi yang telah memberikan do’a restunya dan dorongan kepada penulis dalam mengikuti perkuliahan hingga menyelesaikan tesis ini.

15. Rekan-rekan mahasiswa Angkatan IX Program Studi Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara yang selama ini telah banyak membantu dan bersama-sama mengikuti perkuliahan hingga menyelesaikan tesis ini.

16. Seluruh staf dan karyawan Sekretariat Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara serta semua pihak yang telah yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

(9)

Semoga ALLAH SWT memberikan balasan yang berlipat ganda segala kebaikan yang telah diberikan

Aamiin yaa robbal’alamiin.

Medan, Juni 2007,

Penulis,

(10)

RIWAYAT HIDUP

Nama : Sofyan Sapar

Agama : Islam

Tempat/Tgl Lahir : Binjai 16 Februari 1972

Jenis Kelamin : Laki-laki

Kewarga Negaraan : Indonesia

Nama Orangtua Laki-laki : H.Abdul Rachim

Nama Orangtua Perempuan : Hj. Ida Rochaya

Istri : Neneng Shinta Sriani Nasution,SE

Anak – anak : 1. Aldita Putri Andini

2. M.Alfian Fahrezi

PENDIDIKAN FORMAL

1. 1979 SD Kesatria Medan :

2. 1985 SMP Negeri 3 Medan

3. 1988 SMA Negeri 9 Medan

4. 1992 Politeknik ITB Bandung

5. 1989 Sekolah Tinggi Teknik Harapan Medan

(11)

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK ... i

ABSTRACT ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

RIWAYAT HIDUP ... vi

DAFTAR ISI ... vii

DAFTAR TABEL ... ix DAFTAR GAMBAR ... x DAFTAR LAMPIRAN ... xi BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1. Latar Belakang ... 1 1.2. Perumusan Masalah ... 7 1.3. Tujuan Penelitian ... 7 1.4. Manfaat Penelitian ... 8

BAB II LANDASAN TEORI... ... 9

2.1. Barang Publik... 9 2.2. Pasar Monopoli ... 12 2.3. Diskriminasi Harga ... 12 2.4. Harga ... 14 2.5. Produksi ... 15 2.5.1 Fungsi Produksi ... 15

2.5.2 Fungsi Produksi Cobb-Douglas ... 15

2.6. Biaya ... 17

2.7. Penelitian Sebelumnya ... 18

2.8. Hipotesa ... 24

2.9. Kerangka Pikir ... 25

(12)

3.1. Ruang Lingkup Penelitian ... 26

3.2. Jenis dan Sumber Data ... 26

3.3. Metode Analisis ... 27

3.4. Definisi Operasional dan Indikator Variabel ... 31

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 32

4.1 Perkembangan PDAM Tirtanadi ... 32

4.2. Perkembangan Volume Air Yang Terjual... 35

4.3. Perkembangan Pendapatan Penjualan Air ... 37

4.4. Perkembangan dan Peningkatan Biaya ... 38

4.5. Analisis Fungsi Biaya ... 40

4.6. Analisis Penetapan Harga ... 48

4.7. Pembahasan ... 50

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.. ... 53

5.1. Kesimpulan ….. ... 53

5.2. Saran ... 54

(13)

DAFTAR TABEL

Nomor Judul Halaman

1.1 Penggolongan pelanggan PDAM Tirtanadi dan Blok Harga ... 6 2.1 Perbedaan barang publik dan barang swasta ... 10 4.1 Jumlah Pelanggan PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara Tahun 2001 s/d 2005 ... 33 4.2. Volume Air Terjual PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara Tahun 2002

s/d 2006 ... 37 4.3. Existing fasilitas produksi air bersih PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera

Utara ... 37 4.4. Kenaikan Biaya Periode Tahun 2002 – 2006 PDAM Tirtanadi Provinsi

Sumatera Utara ... 39 4.5. Hasil Estimasi Uji Multikoliniearitas Fungsi Biaya ... 44 4.6. Perbandingan Harga PDAM dan Harga Analisis ... 50

(14)

DAFTAR GAMBAR

Nomor Judul Halaman

2.1 Harga dan Jumlah Barang Publik ... 9

2.2 Harga dan Jumlah Barang Efisiensi Maksimum……... 13

4.1. Perkembangan Volume Air Terjual ... 35

4.2. Perkembangan Pendapatan Air Periode 2002 s/d 2006 ... 37

4.3. Perkembangan dan Peningkatan Biaya Periode 2002 s/d 2006 ... 38

(15)

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor Judul Halaman

1 Data Produksi dan Biaya... . 58

2 Data Variabel Input 2002 – 2006 ... 61

3 Data Mentah 2002 – 2006 ... 64

4 Hasil Output Regresi Linear OLS Fungsi Biaya ... 66

5 Hasil Output Regresi Parsial ... 67

6 Hasil Output Regresi Parsial ... 68

7 Hasil Output Regresi Parsial ... 69

8 Hasil Output Regresi Parsial ... 70

9 Hasil Output Regresi Parsial ... 71

10 Hasil Output Regresi Parsial ... 72

11 Hasil Uji Jarque Bera ... 73

12 Data Mentah 2002 – 2006 ... 74

13 Hasil Output Regresi Linear OLS Fungsi Harga ... 76

14 Data Variabel Input 2002 – 2006 (Total/m3) ... 77

15 Data Mentah 2003 – 2006 ... 81

16 Hasil Output Regresi Linear OLS Fungsi Biaya ... ... 84

17. Hasil Output Regresi Parsial ... 86

18. Hasil Output Regresi Parsial ... 87

19. Hasil Output Regresi Parsial ... 88

20. Hasil Output Regresi Parsial ... 89

21. Hasil Output Regresi Parsial ... 90

22. Hasil Output Regresi Parsial ... 91

23. Hasil Output Regresi Parsial ... 92

24. Hasil Output Regresi Parsial ... 93

(16)

26. Hasil Output Regresi Parsial ... 95

27. Hasil Output Regresi Parsial ... 96

28. Hasil Output Regresi Parsial ... 97

29. Hasil Output Regresi Parsial ... 98

30. Hasil Output Regresi Parsial ... 99 31. Hasil Output Regresi Parsial ... 100

32. Hasil Output Regresi Parsial ... 101

33. Hasil Output Regresi Parsial ... 102

34. Hasil Output Regresi Parsial ... 103

35. Hasil Output Regresi Parsial ... 104

36. Hasil Output Regresi Parsial ... 105

37. Hasil Output Regresi Parsial ... 106

38. Hasil Output Regresi Parsial ... 107

39. Hasil Output Regresi Parsial ... 108

40. Hasil Output Regresi Parsial ... 109

41. Hasil Output Regresi Parsial ... 110

42. Hasil Output Regresi Parsial ... 111

(17)

43. Hasil Output Regresi Parsial ... 112

44. Hasil Output Regresi Parsial ... 113

45. Hasil Output Regresi Parsial ... 114

46. Hasil Output Regresi Parsial ... 115

Referensi

Dokumen terkait

Akibat hukum wanprestasi dalam perjanjian pemasangan air pada PDAM Tirtanadi Medan, maka pihak yang merasa dirugikan oleh wanprestasi salah satu pihak dapat saja

Prihatiningsih : Penetapan Kadar Tembaga (Cu) Pada Sampel Air Dengan Metode Spektrofotometri Di Laboratorium PDAM Tirtanadi Medan, 2007.. USU Repository

Ashari: Dampak pembangunan pengolahan air bersih oleh PDAM Tirtanadi Medan..., 2002... Ashari: Dampak pembangunan pengolahan air bersih oleh PDAM Tirtanadi

Penelitian ini bertujuan (a) untuk mengetahui bagaimana latar belakang dan proses berdirinya Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirtanadi Kota Medan (b) untuk mengetahui

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Kemampuan dan Disiplin Kerja terhadap kinerja Pegawai PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara pada divisi perencanaan divisi

PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara adalah perusahaan yang bergerak di bidang jasa penyedian air bersih, dalam mencapai tujuan yang telah ditetapkan peusahaan, PDAM

Berdasarkan hasil penelitian diatas antara kepemimpinan terhadap kinerja pegawai kantor pusat PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara t hitung sebesar 7,903 sedangkan

Tirtanadi Medan. Untuk mengetahui Akibat Hukum Wanprestasi Dalam Perjanjian. Penyambungan Air pada PDAM Tirtanadi Medan. Untuk mengetahui penyelesaian sengketa dalam