• Tidak ada hasil yang ditemukan

URGENSI PENGUATAN KEWENANGAN MAHKAMAH KONSTITUSI TENTANG PENGADUAN KONSTITUSIONAL WARGA NEGARA (CONSTITUSIONAL COMPLAIN) SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "URGENSI PENGUATAN KEWENANGAN MAHKAMAH KONSTITUSI TENTANG PENGADUAN KONSTITUSIONAL WARGA NEGARA (CONSTITUSIONAL COMPLAIN) SKRIPSI"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

URGENSI PENGUATAN KEWENANGAN MAHKAMAH KONSTITUSI TENTANG PENGADUAN KONSTITUSIONAL WARGA NEGARA

(CONSTITUSIONAL COMPLAIN)

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar sarjana hukum pada disiplin ilmu hukum

Disusun Oleh: FAISAL PANGGI

NIM : 271413064

JURUSAN ILMU HUKUM

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO

2017

(2)
(3)
(4)
(5)

ABSTRAK

FAISAL PANGGI (271413064), Urgensi penguatan kewenangan Mahkamah Konstitusi tentang pengaduan hak konstitusional warga negara (Constitusional

Complain) dibawah bimbingan Bapak Johan jasin sebagai pembimbing I dan

Bapak Novendri M. Nggilu sebagai pembimbing II.

Skripsi ini membahas tentang Pentingnya constitutional complaint (pengaduan konstitusional) menjadi kewenangan Mahkamah Konstitusi sebagai upaya hukum terhadap pelanggaran hak-hak konstitusional warga negara.

Constitutional complaint merupakan pengaduan konstitusional yang diajukan oleh

warga negara karena kelalaian pejabat publik yang diduga melanggar hak konstitusional warga negara. UUD 1945 merupakan Konstitusi tertinggi indonesia secara tegas mengakui dan menyatakan melindungi hak-hak warga negara. Gagasan constitusional complain ini muncul karena pada kenyataanya begitu banyak perkara yang diajukan ke Mahkamah Konstitusi yang dinilai terindikasi melanggar hak konstitusi karena produk hukum yang dikeluarkan pemerintah, sementara semua upaya hukum yang ada telah di tempuh tetapi belum menemukan keadilan. Constitutional complaint berperan sebagai salah satu alat untuk menilai dan mengkritisi apakah sebuah hukum yang dibuat sudah sesuai dengan tujuan dan cita-cita bangsa, yakni masyarakat yang adil dan makmur berdasarkan pancasila dan Pembukaan UUD 1945. Dari tulisan ini penulis berkesimpulan bahwa urgensi penerapan mekanisme constitusional complaint di Indonesia merupakan wujud konkret sebagai penghormatan dan perlindungan terhadap hak-hak konstitusional warga negara.

(6)
(7)

MOTTO

ALLAH TIDAK MEMBEBANI SESEORANG ITU

MELAINKAN SESUAI DENGAN KESANGUPANYA.

(Q.S. AL-BAQARAH 286)

SOMBONG ADALAH MENOLAK KEBENARAN

DAN MEREMEHKAN ORANG LAIN

(HADIST RIWAYAT MUSLIM)

Gapailah langit karena jika meleset

pun kau masih berada diantara

bintang-bintang

(ROSA TORCASIO)

Sebagian orang mengangap setiap curahan keringat

dan air mata yang pernah kita teteskan hanyalah hal

yang sia-sia dan merugikan. Tapi bagi orang-orang

yang berilmu setiap curahan keringat dan air mata

yang pernah menetes merupakan awal dari

kebangkitan DAN SEMANGAT JUANG

“ FAISAL PANGGI “

MENJADI MAHASISWA SEMESTER AKHIR BUTUH

KEDISIPLINAN YANG LEBIH BAIK BUKAN KELUHAN YANG

LEBIH BANYAK SEBAB SKRIPSI MEMBUTUHKAN

PENYELESAIAN BUKAN KHAYALAN

(8)

HALAMAN PERSEMBAHAN

Dengan mengucap Alhamdulillah, puji Syukur ke hadirat Allah sang Maha

pengasih dan penyanyang,

Karya ini ku persembahkan kepada :

Yang paling utama dari segalanya

Sembah sujud dan puji syukur alhamdulillahirabilalamin penulis hanturkan

kehadirat allah swt, karena atas cinta dan kasih sayangnya penulis di berikan

kekuatan,ketabahan sehingga dapat menyelesaikan skripsi yang sederhana ini.

Sholawat dan salam selalu terlimpahkan keharibaan Rasullah Muhammad

SAW.

Ibunda dan ayahanda

Sebagai tanda cinta dan kasih,dengan penuh rasa hormat dan terima kasih yang

tiada terhingga kupersembahkan karya sederhana ini kepada ibu saya YURIDA

SAID dan DANIAL PANGGI yang telah memberikan cinta dan kasih

sayangnya yang begitu besar yang tiada mungkin kubalas hanya dengan

selembar kertas yang bertuliskan kata cinta. Semoga ini menjadi langkah awal

untuk membuat apa yang ibu dan ayah harapkan bisa terwujud karna aku

sadar, selama ini belum bisa menjadi anak yang lebih baik yang membuat ibu

dan ayah bangga. Untuk kalian ibu dan ayah terima kasih atas semangat dan

motivasi yang selalu terucap dalam setiap untaian kata nasehat yang penuh

cinta.

Terima kasih ibu,terima kasih ayah

Adik-adikku

Untuk kalian Adik-adikku Candra, Fadliyan,Fadlun,Findi, fanda ketahuilah

tiada hal yang paling membahagiakan dan mengharukan selain berkumpul,

bercanda, bermain hingga bertengkar. semua hal itulah yang memberikan warna

tersendiri dalam keluarga kita, yang tidak bisa tergantikan dengan apapun itu.

Maaf kakamu belum bisa menjadi pengayom yang sempurna.

ALMAMATERKU TEMPAT MENIMBAH ILMU

Jurusan ilmu hukum, (hukum tata negara,hukum pidana,hukum perdata, hukum

acara) Fakultas hukum universitas negeri gorontalo

(9)

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatu.

Alhamdulillah, segala Puji penulis haturkan kehadirat ALLAH SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “URGENSI PENGUATAN KEWENANGAN MAHKAMAH KONSTITUSI TENTANG PENGADUAN

KONSTITUSIONAL WARGA NEGARA (CONSTITUSIONAL

COMPLAIN)”

Allah Swt, Tuhan semesta Alam sang kreator sejati yang menciptakan langit dan bumi dengan segala keindahan yang kemudian menitipkan keindahan itu kepada manusia, sehingga jadilah manusia sebagai “Khalifah Allah Fi al-ard” Tak lupa sosok terang dalam kegelapan yang seringkali di abaikan dan terlupakan Jibril, sang mediator wahyu Yang memberikan arah dan pesan kebenaran bagi manusia sehingga manusia merasakan nikmatnya IQRA.

Salawat serta salam semoga tetap tercurah kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW, Sang Dekonstruktor Sejati Yang membawa pesan perdamaian di balik nilai-nilai tirai islam. Semoga curahan Rahmatnya akan sampai kepada keluarga, para sahabat, dan seluruh pengikutnya hingga akhir zaman. Amin

Penulisan Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar kesarjanaan dalam jurusan Ilmu Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo.

(10)

Permohonan doa dan restu dari seluruh pembaca, kiranya Skripsi ini dapat memenuhi persyaratan untuk menyelesaikan Program Studi Stara Satu (S1) pada Jurusan Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo. Skripsi ini dapat terselesaikan berdasarkan bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu peneliti memohon izin kiranya perlu menyampaikan ucapan terima kasih kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Syamsu Qamar Badu, M.Pd selaku Rektor Universitas Negeri Gorontalo.

2. Bapak Prof. Dr. Mahludin H Baruadi, M.Si selaku wakil Rektor I Universitas Negeri Gorontalo.

3. Bapak Supardi Nani, SE.,M.Si selaku wakil Rektor II Universitas Negeri Gorontalo.

4. Bapak Dr. Fence M. Wantu, SH.,MH selaku wakil Rektor III Universitas Negeri Gorontalo sekaligus sebagai Penasehat Akademik dan Penguji I, Terima kasih atas ilmu yang di berikan.

5. Bapak Prof. Dr. H. Hasanuddin Fatsal, M.Hum selaku wakil Rektor IV Universitas Negeri Gorontalo.

6. Ibu Prof, Dr. Hj. Fenty U. Puluhulawa, SH.,M.Hum selaku Ketua Lembaga Penelitian Mahasiswa (LPM) Unuiversitas Negeri Gorontalo.

7. Bapak Dr. M. Rusdiyanto Puluhulawa, SH., Mhum, selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo.

(11)

8. Bapak Zamroni Abdussamad, SH., MH selaku Wakil Dekan 1 Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo, sekaligus Dosen Penguji II, Terima kasih atas arahan yang di berikan kepada penulis.

9. Ibu Lisnawaty Badu, SH., MH selaku Wakil Dekan II Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo.

10. Bapak Weny A. Dungga, SH.,MH selaku Wakil Dekan III Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo.

11. Bapak Suwitno Yutye Imran SH.,MH selaku Ketua Jurusan Ilmu Hukum. 12. Bapak Prof. Dr. Johan Jasin, SH.,MH Selaku Pembibing 1 skripsi ini yang

telah dengan sabar mengoreksi dan membimbing penyusun hingga penyusunan skripsi ini selesai. Terima kasih juga atas rangkaian kata-kata motivasinya.

13. Bapak Novendri M. Nggilu, SH.,MH selaku Sekretaris Jurusan Ilmu Hukum sekaligus Pembimbing II yang dengan ikhlas dan sabar dalam membimbing penulis hingga akhir skripsi ini. Terima kasih atas ilmu yang di berikan msemoga tetap menjadi panutan unggulan dalam kajian hukum tata negara. 14. Ibu Nirwan Junus SH.,MH selaku Ketua bidang kosentrasi Hukum Tata

Negara, yang selalu memberikan petunjuk, saran kepada penulis dalam penyusunan skripsi ini tanpa memandang ruang dan waktu.

15. Ibu Hj. Mutia CH Thalib, SH.,MH selaku Ketua bidang kosentrasi Hukum Perdata.

16. Bapak Dolot Alhasni Bakung SH.,MH, Terima kasih atas motivasi islami yang sering di ingatkan kepada penulis

(12)

17. Bapak Aten Karim Amd dan Bapak Sudirman Wantu, Spd selaku operator prodi yang selalu memberikan informasi yang berhubungan dengan penyelesaian skripsi.

18. Seluruh staf dosen yang berada di lingkungan Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo yang telah membimbingku , mengajarkan sesuatu yang sangat berharga bagi hidupku.

19. Staf Tata Usaha Fakultas Hukum Universitas Negeri Gorontalo.

20. Keluarga yang selalu memberi semangat dan motivasi untuk menuntut ilmu, Sisa Ati, Tua Tuti, Bibi Rawida, Ita olis,Om mon, Terima kasih atas segala yang pernah di berikan

21. sepupu yang hebat, viktor panggi S.IP, Meylan Paluwala, Dewi Igirisa,Rolan Paluwala,Desi Ananda Pakaya, Dewi, zamal, Mega, Oyi, Ika, Is, Vira, Mun, Terima kasih atas Dukungan dalam menyelesaikan studi

22. teman-teman pendiri Komunitas pecinta alam Dacia Saltus , Ismail saleh, Reyin, Nurdin, Ijep, Candra, terima kasih atas canda dan tawanya di kegelapan malam di atas puncak Gunung langge di selemuti dinginya udara yang dihiasi oleh kabut awan.

23. Kakak-kakak seperjuangan Dewan Racana Universitas Negeri Gorontalo, Kak Ahmad, Kak Rifandi, Kak Saiful,Kak Kasim, Kak Inal, kak Alan, Kak Sofyan,Kak Felix, Kak Erwin,Kak Pardi, kak isra, Kak Nuning, kak pepi, Terima kasih telah mengajarkan arti kebersamaan dan kesederhanaan dalam bingkai “Satyaku Kudarmakan, Darmaku Kubaktikan”, kalian adalah pelaku sejarah lahirnya konsep-konsep hebat di Dewan Racana Ung.

(13)

24. Ketua senat FH dan Sekum FH Periode 2015/2016 beserta seluruh pengurus, Terima kasih telah berbagi pendapat dan pengalaman organisasi.

25. Pengurus Besar IMPP (Ikatan Mahasiswa Pelajar Pohuwato), Terima kasih atas dukungan dan semangat yang sering diingatkan kepada penulis agar cepat menyelesaikan karya tulis ini. Semoga Generasi IMPP menjadi panutan dan kebanggaan Daerah.

26. Saudara Fitran Amrain,Heriyantyo Arsyad, Pardiyanto Mahmud, Hamdan malowa, Hidayat Timumu, Zulkanain, merupakan kawan seperjuangan penulis yang banyak memberikan nuansa kekeluargaan dan persaudaraan yang tinggi. Rekan dan sekaligus sahabat di fakultas hukum Candra Taju terima kasih atas segala bantuanya dalam proses penyusunan skrispsi ini.

seluruh Teman-teman Angkatan 2013 Fakultas hukum yang telah mendukung penulis untuk segera menyelesaikan studi dan memperoleh gelar sarjana. Semoga Allah SWT juga memberikan kekuatan dan perlindungan kepada kalian semua.

27. Teman-teman konsentrasi Hukum Tata negara yang selalu memberikan dukungan dalam kebersamaan, semoga cita-cita kita di jawab dengan yang terbaik oleh Allah Swt.

28. Teman-teman kelas F 2013 terima kasih atas kebersamaanya melewati proses perkuliahan semester 1 sampai semester 3, banyak kenangan yang tak mampu di ceritakan, kalian adalah awal penulis berfikir arti pentingnya belajar.

29. Teman-teman kelas H 2013. Terima kasih kepada Keting Ronal Susanto Galema yang setia memberikan informasi dan seluruh teman-teman yang

(14)

saling mengerti dan memahami dalam menyelesaikan masalah. Semoga kita semua Allah berikan kemudahan menuju kesuksesaan.

30. Sahabat-sahabat terbaik , Inti Suko, Alvid Albakir,Fatmawati Ali, Nuning,Uci, Lisa, ardi,Yasin,yahya,Agis, berjanjilah untuk tetap menjadi sahabat selamanya, selain ilmu, gelar, dan pengalaman kalianlah sebagian harta yang penulis miliki.

31. Bapak Iwan Dolongseda S.Ag, Terima kasih atas bimbingan dan motivasi terbaik selama penulis menempuh pendidikan di SMK 1 Dengilo

32. Bapak Modja dan seluruh stav dewan guru SMK N 1 Dengilo terima kasih atas bantuanya memasukan penulis masuk perguruan tinggi negeri melalui proram beasiswa Bidik Misi.

33. Teman-teman Tim PMW (Program Mahasiswa Wirausaha) : Moh.Fikri Lantapa ,dan Armin Bulonggodu. Terima kasih atas dukungan dan kebersamaan yang telah kita lewati selama menyelesaikan misi wirausaha kita, meskipun belum memiliki hasil yang sempurna , penulis berharap Semoga persahabatan kita tetap sempurna. I’m happy have friends like you all.

34. Terima kasih kepada : Yoan, Ais, Raman, Elang, serta Semua teman-teman rema muda yang ada di Tapada’a. Dalam kesederhanaan kita belajar arti sebuah kebersamaan.

35. Semua teman KKN (Kuliah Kerja Nyata) Dan KKS (Kuliah Kerja Sibermas) : Fitran Amrain, Sispanto Lohor , Sularso Ding , Marsela Halid, Marlena Datau, Cindy Oktaviany Pepa, Citrawati Mohamad, Cindi Usman , Jumahir, Ulvia s. Atima, Fadila Nou , Selviyanti Panantu , Hamdan Malowa , Wintawati

(15)

Amran, Fitriyanti Liputo , Syaiful Moonti , Yunita Mertosono, Moh. Taufik K. Hasanah, Ayis Ahmad, Keys Manto , Hidayatullah S. Timumu , Sucen S. Harun , Arista Monoarfa , Wahyu Arasi. Beda keilmuan bukan berarti beda pendapat, Semoga kebersamaan yang telah kita lalui baik suka maupun duka selama kita melaksanakan misi KKN dan KKS menjadi kekuatan besar untuk membangun bangsa ini kearah yang lebih baik.

36. Teman-teman pecinta alam Macrocephalone Maleo angkatan 2012 dan seluruh regenerasi pecinta alam macrocephalone, terima kasih telah mengajarkan penulis arti sebuah perjuangan dan survival.

37. Kepada saudari Ervina hasan, Melisa, Mimin, Ona,Ayin, dan seluruh pengurus Racana 2014,2015,2016,2017, terima kasih atas segala kepercayaan dan kebersamaan dalam mencapai sebuah misi yang tidak pernah usai untuk diabadikan.

38. Kepada saudari dita,keke,fia,ika,desri,dan seluruh sahabat dan kerabat terima kasih atas candaaan dan motivasi kepada penulis, tetaplah menjadi sahabat yang dapat saling membangun dan memotivasi satu sama lain.

39. Terima kasih kepada Teman-teman TOT, semoga sejuknya daerah Malino tetap menyejukan hati dan persahabatan kita.

40. Terima kasih kepada kemeristekditi yang membantu penulis mewujudkan mimpi memiliki gelar kesarjanaan dengan bantuan program beasiswa bidik misi.

(16)

42. Kepada seluruh keluarga, rekan , sahabat ,kawan, dan pihak-pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu terima kasih atas segalanya. Semoga Allah membalas dengan sebaik-baiknya balasan

Setiap curahan keringat dan air mata yang pernah kita teteskan tidak akan pernah menjadi sia-sia jika kita berani bangkit dan membuktikan pada orang lain bahwa keringat dan air mata itu adalah awal dari semangat juang. Akhirnya kepada allah saya memohon ampunan dari segala khilaf dan salah.

Kepada semua pihak yang disebutkan di atas, semoga amal baik saudara mendapatkan balasan dari Allah SWT. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Amin.

Gorontalo...2017 Penulis

Faisal Panggi

(17)

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

PERSETUJUAN PEMBIMBING ... ii

LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI ... iii

SURAT PERNYATAAN ... iv

ABSTRACK ... v

MOTTO ... vi

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vii

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... vii

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 8

1.3 Tujuan Penelitian ... 8

1.4 Manfaat Penelitian ... 8

1.4.1 Manfaat Teoritis ... 8

1.4.2 Manfaat Praktis ... 9

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Umum Konstitusi dan Konstitusionalisme ... 10

2.1.1 Konstitusi ... 10

2.1.2 Konstitusionalisme ... 13

(18)

2.2.1 Kedudukan Kekuasaan Kehakiman ... 16

2.2.2 Tinjauan Umum Mahkamah Konstitusi ... 18

2.3 Constitusional Complain ... 22

2.4 Kerangka Fikir ... 27

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 jenis Penelitian dan Pendekatan Penelitian ... 28

3.3 Jenis dan Sumber Bahan Hukum ... 29

3.4 Tekhnik Pengumpulan Bahan Hukum ... 29

3.5 Analisis Bahan Hukum ... 29

BAB IV PEMBAHASAN 4.1. Apa dasarkebutuhan Kontitusional Penguatan Kewenangan .... Constitusional Complain Pada Mahkamah Konstitusi ... 31

4.2. Pengaturan Constitusional Complain dalam kewenagan Mahkamah Konstitusi ... 55

BAB V PENUTUP 5.1. Kesimpulan ... 73

5.2. Saran ... 76

Referensi

Dokumen terkait

Terima kasih kepada Ketua dan Sekretaris program studi Teknologi Informasi, Dekan dan Pembantu Dekan Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, Bapak dan Ibu dosen yang

Mardiningsih, M.Si dan Bapak Syahriol Sitorus, S.Si,M.Si selaku dosen penguji dan penulis mengucapkan terima kasih kepada semua dosen Program Studi Teknologi Informasi yang

Berdasarkan uraiam latar belakang tersebut, timbul keinginan penulis untuk meneliti tentang kedudukan Mahkamah Konstitusi sebagai pelindung Hak Konstitusional

Bapak Hais Dama, SE.,M.Si selaku Ketua Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi yang juga menjadi penguji I terima kasih bapak untuk semua saran yang telah diberikan

Istilah constitutional question merujuk pada suatu mekanisme pengujian konstitusionalitas di Mahkamah Konstitusi yang diajukan oleh seorang hakim di pengadilan umum yang

 Terima Kasih kepada Dosen Pembimbing saya Bapak Nadjib yang dengan sabar memberikan arahan dan bimbingan sehingga saya bisa menyelesaikan Skripsi ini dengan baik..  Terima

Ramlan Amir Isa, SE, MM selaku Sekretaris Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Gorontalo dan juga selaku Dosen Penguji Dua, terima

Selanjutnya, mengenai constitutional complaint bisa dapat dilakukan melalui arahan pemerintah, peraturan UU yang dibawahnya melanggar UU di atasnya namun tetap di bawah UUD 1945, adapun